Anda di halaman 1dari 9

INTEGRASI NASIONAL

DALAM KONTEKS NKRI

TIM DOSEN MDPK PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN UM


2020
CPMK & SUB CPMK

Pertemuan ke-6

CPMK :
3. Menjelaskan konsep integrasi nasional sebagai salah satu parameter persatuan dan kesatuan bangsa
secara logis berdasarkan data-data kontekstual yang ditemukan

Sub-CPMK :
3.1. menjelaskan konsep integrasi nasional
3.2. mengidentifikasi tantangan integrasi nasional Indonesia
CERMATI DAN PAHAMI..
APA SAJA HAL-HAL YANG PERLU DIEVALUASI DALAM KONTEKS KEHIDUPAN BERBANGSA DAN BERNEGARA?
KONSEP INTEGRASI NASIONAL
INTEGRASI
(INTEGRATE) ➔
MENGGABUNGKAN SEMUA BAGIAN
MENJADI KESELURUHAN

NASIONAL (NATION) ➔
KEBANGSAAN; BERSIFAT BANGSA
SENDIRI

INTEGRASI NASIONAL ➔
Pembentukan suatu identitas nasional dan
penyatuan berbagai kelompok sosial dan
budaya ke dalam suatu kesatuan wilayah
(Arfani,2001)
RUANG LINGKUP INTEGRASI NASIONAL

VERTIKAL : PEMERINTAH-RAKYAT
POLITIK HORIZONTAL : PEMERINTAH-
PEMERINTAH; RAKYAT-RAKYAT

INTEGRASI EKONOMI
SINERGISITAS
ANTARDAERAH / PELAKU
NASIONAL PEREKONOMIAN

HARMONISASI UNSUR
SOSIAL-BUDAYA
S-A-R-A
FAKTOR PEMBENTUK INTEGRASI NASIONAL

RASA SENASIB / SEPERJUANGAN

IDENTITAS NASIONAL

ANTISIPASI ANCAMAN DARI LUAR


ANCAM AN, TANTANGAN, HAM BATAN, DAN
GANGGUAN INTEGRASI NASIONAL

• GERAKAN • PERWUJUDAN
ETNOSENTRISME; CITA-CITA
SEPARATISME;
RADIKALISME; BANGSA
TERORISME
A T

G H
• BUDAYA ASING YANG • SDM
TIDAK SESUAI DENGAN • RENDAHNYA
BUDAYA BANGSA KOMITMEN
KEBANGSAAN
UPAYA M EM PERTAHANK AN DAN M ENINGK ATK AN
INTEGRASI NASIONAL INDONESIA

INTEGRASI
NASIONAL

KOMITMEN
KEBANGSAAN

PENDIDIKAN
PANCASILA DAN
KEWARGANEGARAAN
Bagaimana strategi terbaik
yang dapat ditempuh untuk
mencegah dan menyelesaikan
ancaman integrasi bangsa
yang semacam ini?
Yuk berdiskusi !

Anda mungkin juga menyukai