Anda di halaman 1dari 7

USAHA PENGOLAHAN MAKANAN

BOLSUS RAINBOW

DI SUSUN OLEH :

KELAS X MIPA 3

KELOMPOK :

1. SEPTIAN ARIO WIBOWO (KETUA)

2. ADINDA CANTIK RAHAYU

3. AZZAHRA SALSABILA

4. EGA ERLANGGA

5. NISA MILADI

6. EVA HERLIANA

SMAN 1 MANGUNJAYA
BAB I
KONSEP USAHA DAN POTENSINYA

A. Konsep Usaha Dan Potensinya


Bolsus Rainbow atau Bola Susu Pelangi adalah makanan dengan
bahan dasar tepung kanji, susu bubuk dan dinamakan rainbow karena
diberi warna seperti pelangi agar menarik juga bisa di tambah dengan
topping (keju, choco chips, pasta).

B. Visi, Misi, Tujuan


1. Visi
- “Menciptakan sebuah usaha/produk yang memiliki kualitas
terbaik serta dapat di terima oleh konsumen".

2. Misi
- Memberikan produk yang higienis, lezat, sehat, dan bermanfaat.

3. Tujuan
- Menghasilkan laba serta menghasilkan produk yang berkualitas.
- Menciptakan inovasi baru.
BAB II
RENCANA PEMASARAN
A. Rencana Pemasaran
1. Menitipkan pada warung-warung sekitar sekolah di Mangunjaya.
2. Menitipkan pada toko kue dan oleh-oleh yang dikemas dengan toples.
3. Mempromosikan lewat IG dan WA dengan delivery order area
Mangunjaya.
4. Tujuan dari pemasaran ini menjangkau seluruh kalangan, baik anak-
anak dan orang dewasa.
BAB III
RENCANA OPERASI

A. Strategi Produksi
1. Label Produksi
2. Produksi dan Pengembangan
 Peralatan :
- Baskom besar
- Nampan
- Toples
- Termos besar
- Saringan
 Bahan baku :
- Tepung kanji
- Susu kental manis
- Susu bubuk
- Gula halus
- Pewarna makanan
- Air hangat
- Keju kecil
3. Cara Pembuatan
- Saring tepung kanji untuk memisahkan dari gumpalan tepung.
- Masukkan susu + susu kental manis + air hangat, uleni sampai bisa
dipulung.
- Bagi adonan menjadi 4 bagian. Beri pewarna sesuai selera (pasta
melon, strawberry, cokelat, jeruk). Aduk sampai rata.
- Bola susu siap disajikan. Simpan di freezer biar tahan lamaBeri
hiasan topping seperti keju, pasta, coklat, choco chips sesuai selera.
4. Tempat produksi
Produksi akan di lakukan di Rumah salah satu Anggota
BAB IV
RENCANA ORGANISASI
A. Struktur Organisasi

KETUA

SEPTIAN

SEKERTARIS BENDAHARA ANGGOTA

DINDA ZAHRA -EGA


-NISA
-EVA
BAB V
RENCANA KEUANGAN
A. Rencana Keuangan
1. Kebutuhan Biaya Usaha

NO BAHAN VOLUME BIAYA


1. T. Tapioka 1 kg Rp. 12.500
2. Dancow 4 bks, 25 gr Rp. 14.000
3. Susu Kental Manis 6 Set, 40 gr Rp. 9.000
4. Daun Pandan 5 Lembar Rp. 25.000
5. Vanili 6g Rp. 3.000
6. Gula Halus ¼ kg Rp. 6.500
JUMLAH Rp. 70.000

2. Proyeksi Pendapatan Dan Biaya

NO ITEM VOLUME JUMLAH TOTAL


1. Penjualan Per bulan 250 bj 2500 Rp 625.000
(25 Hari)
2. Produksi Bahan 250 bj x Rp 700 Rp. 175.000
Baku
TOTAL BIAYA Rp. 177.500
KEUNTUNGAN Rp. 447.500

BAB VI
RESIKO USAHA

A. Solusi Mengatasi Resiko Apabila Terjadi Kendala


1. Nulis Ulang Rencana Bisnis
2. Lakukan Perencanaan Manajemen Risiko
3. Ikuti Rencana Yang Sudah Dibuat
4. Minimalisir Risiko Keuangan dengan Pembukuan

Anda mungkin juga menyukai