Anda di halaman 1dari 3

Prosedur Penerimaan Pasien Baru

Pelaksana Mutu Baku


No. Kegiatan Perawat Medical Ket.
Perawat IGD Dokter Kelengkapan waktu Output
Ruangan Record
1 Petugas Melakukan Pendaftaran di Ruangan IGD Format
10 Menit Pendaftaran
Pendaftaran
Pasien Pasien

2 Petugas melakukan pendataan dengan anamnese.


Format 10 Menit Data Pengkajian
Anamnese Pasien Pasien

3 Melakukan Pemeriksaan tanda- tanda vital Format Data Pengkajian


5 Menit
Pengkajian Pasien
4 Baca semua Surat Keterangan tentang Pasien
( Surat Rujukan Surat Keterangan lainnya ) Daftar Persyaratan Kelengkapan
Administarsi 10 Menit Administrasi
Pasien Baru Pasien

5 Petugas Menganalisa Data Masalah


Draft Askep 10 Menit Keperawatan
Pasien Pasien
6 Petugas Lapor Dokter Jaga
Draft SOP Lapor 10 Menit Instruksi
Dokter Jaga Penanganan

7 Menempatkan pasien di ruang periksa Draft SOP


Hasil pemeriksaan
Pemeriksaan 10 Menit pasien
Pasien
8 Pasien yang dinyatakan memerlukan perawatan/
rawat inap dikirim ke unit rawat inap dengan
menyertakan data pasien / surat keterangan lain. Data anamnesa 10 menit Penempatan
pasien pasien

9 Untuk pasien yang datang diluar jam kerja, proses Borang


Administrasinya dilakukan pada jam kerja penerimaan 15 Menit Buku Status
keesokan harinya di Medical Record ( MR ) Pasien
pasien
10 Untuk pasien yang datang pada jam kerja Borang
Pemeriksaannya di Poli Rawat jalan dan Proses penerimaan 15 Menit Buku Status
Administrasinya langsung di ruang rekam medik Pasien
pasien
Nomor SOP 060/TU.00.01.2.3737/2013
PEMERINTAH PROVINSI KALIMANTAN BARAT Tanggal Pembuatan 18 Oktober 2013
Tanggal Revisi 19 Mei 2014
Tanggal Efektif 02 Januari 2014
RUMAH SAKIT KHUSUS Disahkan oleh Direktur Rumah Sakit Khusus
PROVINSI KALIMANTAN BARAT Provinsi Kalimantan Barat,

Dr. Simon Djeno, Sp.S


NIP..196812202000121001
Judul SOP PENERIMAAN PASIEN BARU
SUB BAGIAN KEPERAWATAN

Dasar Hukum Kualifikasi pelaksana

1. Undang- Undang No. 36 Tahun 2009 tentang kesehatan 1. Sarjana Keperawatan Ners
2. Undang-Undang No.44 Tahun 2009 tentang Rumah Sakit. 2.DIII Keperawatan
3. SPK

Keterkaitan Peralatan/perlengkapan
1. Dokter Komputer
2. Medikal Record Printer
Kertas

Peringatan Pencatatan dan pendataan


Penerimaan harus selektif terhadap kondisi pasien dan persyaratan Buku Dokumen Pelaporan
administrasi
DIREKTUR RUMAH SAKIT JIWA DAERAH
SUNGAI BANGKONG
PROVINSI KALIMANTAN BARAT,

Dr. SIMON DJENO,Sp.S


Penata Tk I
NIP. 19681220 200012 1 001

Anda mungkin juga menyukai