Anda di halaman 1dari 4

Soal Kuis menjadi pengemudi video 1A

1. Yang tidak termasuk surat ijin mengemudi roda 4 adalah :


A. SIM C
B. SIM A
C. SIM B1
D. SIM B2

2. SIM A Umum adalah untuk kendaraa :


A. Mobil penumpang atau barang umum yang beratnyatidak melebihi 3500 Kg
B. Mobil penumpang atau barang perorangan yang beratnyatidak melebihi 3500 Kg
C. Mobil penumpang perorangan dan mobil penumpang umum
D. Mobil penumpang umum

3. Jenis SIM apa yang harus dimiliki bila mengemudikan kendaraan roda dua yang dimodifikasi menjadi
roda tiga untuk penyandang disabilitas?
A. SIM C
B. SIM A
C. SIM A
D. Sim D

4. Lalu golongan terakhir adalah SIM CII, berlaku untuk mengemudikan Ranmor jenis Sepeda Motor
dengan kapasitas silinder mesin:
A. Diatas 500 cc
B. Dibawah 250 cc
C. Diatas 1000 cc
D. Dibawah 500 cc

5. Sim berlaku di seluruh Indonesia selama


A. Seumur hidup
B. 5 tahun
C. 10 tahun
D. 1 tahun

Kunci Jawaban Kuis Video 1A

1. A
2. B
3. D
4. A
5. B
Soal Kuis menjadi pengemudi video 1B

1. Menurut sifatnya, rambu lalu lintas terdiri dari :


A. Peringatan, Larangan, Perintah, Petunjuk
B. Larangan, Perintah, Petunjuk
C. Peringatan, Larangan, Perintah
D. Peringatan, Larangan, Petunjuk

2. Arti Rambu larangan berupa huruf “S” yang disilang adalah..


A. Dilarang putar arah
B. Dilarang parkir
C. Dilarang berhenti
D. Dilarang belok kanan

3. Makna isyarat lampu kuning pada traffic light


A. Harus berhenti
B. Melanjutkan kendaraan
C. Bersiap berhenti
D. Bersiap melanjutkan kendaraan

4. Anda dilarang melintasi garis Marka jalan yang berupa...


A. Garis utuh tunggal
B. Garis tunggal terputus-putus
C. Garis ganda putih dengan garis terputus-putus lebih dekat dengan Anda.
D. Garis ganda putih terputus-putus

5. Rambu yang menunjukkan perbuatan yang dilarang dilakukan oleh pemakai jalan adalah…
A. Rambu peringatan.
B. Rambu larangan.
C. Rambu petunjuk.
D. Rambu perintah.

Kunci Jawaban Kuis Video 1B

1. A
2. C
3. C
4. A
5. B
Soal Kuis menjadi pengemudi video 2

1. Pastikan bahwa situasi jalan depan Anda aman dan Anda tetap dapat melihat sedikitnya ......di depan.
A. 50 meter
B. 10 meter
C. 100 meter
D. 250 meter

2. Pengertian parkir yang dijelaskan dalam RUU Perubahan UU Lalu Lintas dan Angkutan Jalan tahun
2000 pasal 1 (15).
A. Parkir adalah keadaan Kendaraan berhenti atau tidak bergerak dalam waktu yang lama
B. Parkir adalah keadaan kendaraan berhenti atau tidak bergerak untuk beberapa saat dan
ditinggalkan pengemudinya
C. Parkir adalah keadaan kendaraan berhenti atau tidak bergerak untuk beberapa saat dan tidak
ditinggalkan pengemudinya
D. Parkir adalah keadaan kendaraan berhenti atau tidak bergerak untuk beberapa saat.

3. dalam keadaan darurat di jalan tol yang mengharuskan Anda berhenti, maka Anda wajib
menggunakan lajur darurat yang terletak di….
A. Bahu jalan sebelah kiri.
B. Bahu jalan sebelah kanan
C. Tempat istirahat
D. Berdekatan dengan pintu keluar

4. Apa yang Anda lakukan jika lupa melewati jalan keluar atau mengemabil jalur yang salah saat
berkendara di jalan tol?
A. Putar arah
B. Berjalan mudur
C. Berhenti
D. Terus berjalan sampai menemukan pintu keluar

5. Jika suasana jalan menjadi gelap dan pandangan terbatas/terganggu akibat hujan, dan keadaan
menjadi beresiko jika melanjutkan perjalalanan, maka yang Anda lakukan adalah...
A. Nyalakanlah lampu darurat/hazard segeralah menepi ke tempat yang Aman dan menunggu
hujan mereda.
B. Tetap berkendara dengan kecepatan tinggi
C. Tetap berkendara dengan menurunkan kecepatan
D. Jawaban C dan D benar

Kunci Jawaban Kuis Video 2

1. A
2. B
3. A
4. D
5. A
Soal Kuis menjadi pengemudi video 3

1. Salah satu etika mengemudi adalah :


A. Adu cepat dengan mobil di depan
B. Tidak mengemudi dibawah pengaruh alcohol
C. Mengemudi dengan zig zag
D. Tetap mengemudi saat mengantuk

2. Solusi utama kelelahan mengemudi adalah..


A. Minum kopi
B. Mendengarkan musik dengan keras
C. Tidur
D. Makan yang cukup

3. Resiko kelelahan dalam mengemudia biasanya terjadi pada saat ...


A. mengemudi pada dini hari antara jam 01.00 – 06.00
B. mengemudi pada pagi hari antara jam 09.00 – 11.00
C. mengemudi pada malam hari antara jam 20.00 – 21.00
D. mengemudi pada petang hari antara jam 17.00 – 18.00

4. kendaraan yang arahnya menurun wajib memberikan kesempatan kepada kendaraan yang mendaki
saat berpapasan. Pernyataan ini adalah..
A. Tidak sepenuhnya benar
B. Salah
C. Benar
D. Tidak sepenuhnya salah

5. Berponsel pada saat mengemudi sangatlah berbahaya, karena ...


A. Mengganggu ketertiban berlalu lintas
B. Kecepatan mengendarai Anda akan meningkat
C. Pandangan mata akan kehilangan fokus dan buram
D. Konsentrasi mengemudi terpecah

Kunci Jawaban Kuis Video 3

1. B
2. C
3. A
4. C
5. D

Anda mungkin juga menyukai