Anda di halaman 1dari 13

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

KEPERAWATAN BENCANA (KBC703)


Semester VII
Tahun Akademik
2021/2022

FASILITATOR

1. Afrina Januarista, S.Kep,Ns.,M.Sc. (PJMK)


2. Ismawati, S.Kep.,Ns.,M.Sc.
3. Surianto, S.Kep.,Ns.,M.Sc.

Program Studi Ners


STIKes Widya Nusantara Palu
2021/2022
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

NAMA MATA KULIAH : Disaster Management Nursing


KODE MATA KULIAH : KBC703
SEMESTER : VII ( Tujuh)
BEBAN STUDI : 3 SKS (Teori: 2 SKS; Praktikum; 1 SKS)
TAHUN AKADEMIK : 2021/2022
DOSEN PENGAMPU : Surianto, S.Kep.,Ns.,MPH.
Afrina Januarista, S.Kep,Ns.,M.Sc. (PJMK)
Ismawati, S.Kep.,Ns.,M.Sc.

1. Deskripsi Mata Kuliah


Mata kuliah ini membahas tentang konsep, klasifikasi, dan karakteristik bencana,
dampak bencana terhadap kesehatan, prinsip penanggulangan kedaruratan bencana,
persiapan bencana, penilaian sistematis, tindakan-tindakan keperawatan selama fase
bencana, perawatan psikososial dan spiritual bagi korban bencana, perawatan bagi pasien
rentan, aspek etik dan legal pada bencana, perlindungan bagi petugas, pendekatan
interdisiplin, pemulihan pasca bencana, dan penerapan evidence based practice dalam
keperawatan bencana. kegiatan belajar mahasiswa berorientasi pada pencapaian
kemampuan berfikir kritis, sistematis, dan komprehensif dalam mengaplikasikan konsep
keperawatan bencana dengan pendekatan holistik, etis dan peka budaya.
2. Capaian Pembelajaran
Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran pada mata kuliah ini, mahasiswa
PRODI Ners STIKes Widya Nusantara Palu, semester VII akan mampu menganalisis
dan melakukan simulasi penanggulangan bencana pada keadaan sebelum bencana, saat
bencana dan setelah bencana, dan mampu mengaplikasikan konsep keperawatan bencana
dengan pendekatan holistik, etis dan peka budaya.

3. Daftar Referensi
Referensi wajib

Adelman, D.S, and Legg, T.J. (2008). Disater Nursing: A Handbook for Practice. New
York: Jones & Bartlett Learning.
Badan Nasional Penanggulangan Bencana Indoneisa (www.bnpb.go.id)
Emergency Nurse Association, Hammond B.B., Zimmermann P.G. (2013). Sheehy’s
Mannual of Emergency Nursing: Principles and practice. Mosby: Elsevier
Emergency Nurse Association. (2008). Emergency Nursing Core Curriculum. Ed.
Saunders: Elsevier Inc.
Veenema, T.G. (2013). Disaster Nursing and Emergency Preparedness For Chemical,
Biological, and Radiological Terrorism and Other Hazards 3 ed. New Yor:
Springer Publishing Company, LLC.
4. Jadwal Kegiatan Pembelajaran
Kemampuan
Pertemuan Capaian Akhir Metode
(Hari/Tgl) pembelajaran(LO) Yang Bahan kajian Pembelajaran Waktu (jam) Fasilitator
Direncanakan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
T1: Setelah mengikuti Kemampuan Riview visi dan Misi Prodi Ceramah/ Case 150 menit Surianto
perkuliahah menjelaskan Keperawatan, Study
disaster kembali menyanyikan MARS
management Sistem STIKes WNP
nursing, bila diberi penanggulangan 1. Pengantar keperawatan
data/ kasus bencana yang bencana:
mahasiswa mampu: terintegrasi pada a. Pengertian Bencana
Menganalisis dan sistem pelayanan b. Jenis-Jenis Bencana
melakukan simulasi kesehatan secara c. Karakteristik
penanggulangan komprehensif dan Bencana
bencana pada sistematis d. Pengantar
keadaan sebelum Manajemen Bencana
bencana, saat 2. Dampak bencana
bencana dan setelah terhadap kesehatan
T2: bencana, dan a. Sistem penanggulangan Ceramah/ Case 150 menit Surianto
mampu bencana terpadu Study
mengaplikasikan b. Perencanaan
konsep keperawatan penanggulangan
bencana dengan bencana
pendekatan holistik, c. Aspek legal dan etik
etis dan peka dalam keperawatan
budaya. bencana

T3: a. Berfikir kritis dan Ceramah/ Case 150 menit Surianto


sistematis dalam Study/
penanggulangan
bencana
b. Pengembangan dan
Perencanaan Kebijakan
d. Perlindungan bagi
petugas dan korban
bencana
T4: a. Berfikir kritis dan Ceramah/ Case 150 menit Surianto
Kemampuan Konsep dan Model Study
menjelaskan Triase Bencana
kembali Konsep b. Penilaian sistematis
triase bencana, sebelum, saat dan
penilaian secara setelah bencana pada
cepat dan korban, survivour,
sistematis pada kelompok rentan dan
keadaan sebelum, berbasis komunitas
T5: saat dan setelah Dokumentasi dan Ceramah/ Case 150 menit Ismawati
bencana pelaporan hasil Study
penilaian bencana
T6 Kemampuan 1. Mitigasi dan Ceramah/ Case 150 menit Afrina
menjelaskan kesiapsiagaan bencana Study
kembali 2. Mitigasi dan
pencegahan dan Kesiapsiagaan Perawat
penanggulangan 3. Pemberdayaan
dampak buruk masyarakat
bencana (mitigasi
bencana) dengan
T7: mengintegrasikan Konsep evidence based Ceramah/ Case 150 menit Afrina
prinsip-prinsip dan paractice pada Study
teori pembelajaran keperawatan bencana
orang dewasa
T8
Mendemonstrasika Konsep pengelolaan Ceramah/ Case 150 menit Ismawati
n pertolongan kegawatdaruratan bencana Study
korban bencana dan 1. Command,
penanggulangan 2. Control,
bencana dengan 3. Coordination an
memperhatikan 4. Communication)
keselamatan korban
T9 dan petugas, 1. Konsep penanganan Ceramah/ Case 150 menit Afrina
keselamatan dan Korban Bencana Study
keamanan 2. Perawatan terhadap
lingkungan, dan individu dan komunitas
pendekatan di shalter
T10 interdisiplin 1. Konsep Pemenuhan Ceramah/ Case 150 menit Afrina
kebutuhan jangka Study
panjang di
pengungsian
2. Perawatan untuk
kelompok rentan
T11 Konsep komunikasi
interdisiplin dalam
penanggulangan bencana Ceramah 150 menit Ismawati

T12 Surveilance dalam


Ceramah 150 menit Afrina
situasi bencana
T13 1. Konsep
Pengurangan
risiko bencana
2. Pencegahan
Small group
penyakit di 150 menit Afrina
discusion
pengungsian:
a. Diare
b. Alergi Kulit

T14 Konsep Kerjasama tim Ceramah 150 menit Ismawati


Interdisilin dan
multidisiplin
P1, P2, P3 Mampu melakukan Aplikasi pendidikan Case study dan 3 X 170 menit Afrina
simulasi Pendidikan kesehatan dan Role Play
kesehatan tentang penanggulangan dampak
dampak buruk buruk bencana:
buruk bencana 1. Gempabumi
dengan 2. Tanah longsor
mengintegrasikan 3. Banjir
prinsip-prinsip dan 4. Kebakaran
teori pembelajaran 5. Tsunami
6. Kekeringan
7. Gunung Meletus
8. Konflik sosial
9. Wabah penyakit
10. Kecelakaan
transportasi
11. Angin topan
P4, P5, P6 1. Triase Bencana Case study dan 3 X 170 menit Isma
2. Treatment Role Play
3. Transport
4. ICS
Mampu 5. Perawatan korban
mendemonstrasikan Bencana di Shalter
P7 pertolongan korban Dokumentasi dan Case study dan 170 menit Isma
bencana pelaporan hasil penilaian Role Play
bencana
P8, & P9 Perawatan psikososial Case study dan 2 X 170 menit Surianto
dan spiritual pada korban Role Play
bencana
P10 & P11 Praktik pendidikan dan Case study dan 2 X 170 menit Afrina
kesiapsiagaan masyarakat Role Play
Mampu
Mendemontrasikan
penanggulangan
bencana secara
komprehensif di
berbagai area
P12, P13, P14 Praktik pengelolaan Case study dan 3 X 170 menit Surianto
(pelayanan
penanggulangan Bencana Role Play
kesehatan maupun
dengan pendekatan
non kesehatan)
komprehensif pada setiap
dengan pendekatan
fase ( Prevention,
interdisisplin
Mitigation, Planning/
Resnponse/ Recovery)
*Catatan: Teori: Minggu ke 8 Perkuliah Pelaksanaan UTS
Minggu k 16 Perkuliahan Pelaksanaan UAS
Praktikum: Mnggu ke 15 OSCA

5. Deskripsi Tugas
Metode Deskripsi Tugas Kriteria Indikator Bobot
Pembelajaran penilaian
(1) (2) (3) (4) (5)
Ceramah 1. Mahasiswa 1. Mahasiswa mengikuti 1. Mahasiswa mampu a. Disiplin 10%
membuat resume kegiatan dengan tenang menyusun resume b. Ketepatan
hasil 2. Mahasiswa aktif topik terkait menjawab
pembelajaran melakukan tanya 2. Mampu menjawab pertanyaan
2. Resume dipelajari jawab dengan pertanyaan-pertanyaan
oleh masing- fasilitator yang diberikan diakhir
masing 3. Mahasiswa dapat perkuliahan
mahasiswa. melakukan pencatatan
3. Mengerjakan soal- poin penting dalam
soal yang topik secara mandiri
diberikan diakhir 4. Menjawab soal-soal
perkuliahan yang diberikan setiap
akhir pembelajaran
Role Play Setiap kelompok 1. Setiap kelompok 1. Mahasiswa dapat a. Disiplin 10%
mahasiswa Mendemonstrasikan memecahkan masalah b. Partisipasi
membuat laporan pemecahan masalah sesuai kasus yang c. Etika
sesuai kasus yang sesuai kasus yang telah diberikan
telah ditetapkan diberikan 2. Mahasiswa dapat
dalam Kontrak 2. Narator dan observer mendemonstrasikan
Belajar dan dipilih dari kelompok kasus dan pemecahan
mendemonstrasikan yang ditunjuk oleh masalahnya dengan
kasus didepan kelas fasilitator tepat
3. Setiap kelompok 3. Demonstrasi berjalan
memecahkan kasus dengan baik dan tertib
secara tepat dan
sistematis
SGD Setiap kelompok 1. Mahasiswa dibagi a. Mahasiswa a. Disiplin 10%
(Small Group mahasiswa menjadi beberapa dapat menyusun b. Etika
Discussion) membuat makalah kelompok kecil makalah secara c. Partisipasi
ilmiah sesuai topik 2. Sistematika penyusunan sistematis, lengkap d. Rubric deskrip
yang telah ditetapkan Makalah dan benar.
dalam Kontrak Bab 1 Pendahuluan b. Mahasiswa dapat
Belajar dan Bab 2 Tinjauan mempresentasi kan
mempresentasikan Pustaka makalah secara baik
paper serta (sesuai dengan poin- dan benar
mendiskusikan di poin dalam pokok c. Mahasiswa dapat
kelas pembahasan) menjawab pertanyaan
Bab 3 dari peserta diskusi
Penutup terdiri dari dengan benar dan
simpulan dan saran sistematis
sesuai topik d. Mahasiswa dapat
pembahasan. menyimpulkan hasil
3. Setiap kelompok diskusi sesuai topik
mempresentasikan yang di berikan
papernya di depan e. Diskusi dapat berjalan
kelas. dengan baik
4. PPT minimal 9 slide
terdiri dari latar
belakang, tinjauan
pustaka secara singkat,
dan penutup berisi
simpulan dan saran
5. Moderator dan notulen
dari kelompok lain yang
ditunjuk oleh fasilitator.
Case Study Setiap kelompok 4. Mahasiswa dibagi 1. Mahasiswa dapat a. Disiplin 15%
mahasiswa mampu menjadi beberapa menyusun laporan b. Etika
menghubungkan kelompok kecil secara sistematis, c. Partisipasi
kasus yang telah 5. Sistematika penyusunan lengkap dan benar.
diberikan dengan laporan kasus 2. Mahasiswa dapat
teori sesuai topik Bab 1 Latar Belakang mempresentasikan
yang telah ditetapkan (kasus) kasus secara baik dan
dalam Kontrak Bab 2 Tinjauan benar
Belajar, dan Pustaka 3. Mahasiswa dapat
memberikan (tinjauan teori sesuai menjawab pertanyaan
argumentasi dengan poin-poin dari peserta diskusi
dalam kasus) dengan benar dan
Bab 3 sistematis
Analisis kasus dan 4. Mahasiswa dapat
pemecahan masalah menyimpulkan hasil
Bab 4 diskusi sesuai kasus
Simpulan dan saran yang di berikan
6. Setiap kelompok 5. Diskusi dapat berjalan
mempresentasikan dengan baik
kasusnya di depan
kelas.
7. PPT minimal 9 slide
terdiri dari deskripsi
kasus, tinjauan pustaka
secara singkat, dan
uraian rencana
penyelesaian kasus
8. Moderator dan notulen
dari kelompok lain yang
ditunjuk oleh fasilitator.

KRITERIA PENILAIAN
UAS (25%) UTS (10%) Penugasan (45%)
Softskill (10%) Total = 100%

SKORING ATRIBUT SOFTSKILL:


a) Disiplin
Definisi : Ketepatan waktu dalam menghadiri perkuliahan dan mengumpulkan tugas
Indikator : Kehadiran di kelas dan tugas dikumpulkan tepat waktu
Skor : Nilai 1 artinya : Tidak hadir di kelas dan tidak mengumpulkan tugas
Nilai 2 artinya : Datang terlambat 1-10 menit dan tidak mengumpulkan tugas tepat waktu
Nilai 3 artinya : datang menghadiri perkuliahan dan mengumpulkan tugas tepat waktu
b) Etika
Definisi : Tata perilaku (berdasarkan nilai & norma) dalam proses perkuliahan
Indikator : Sopan santun (berbicara dengan teman)
Skor : Nilai 1 artinya : Berperilaku tidak sopan santun di dalam kelas (Selalu)
Nilai 2 artinya : Berperilaku kurang sopan santun di dalam kelas (Sering)
Nilai 3 artinya : Berperilaku sopan santun dengan baik dalam kegiatan perkuliahan (Jarang)
Nilai 4 artinya : Berperilaku sopan santun dengan sangat baik dalam kegiatan perkuliatan
c) Partisipasi
Definisi : Keikutsertaan secara aktif di dalam kegiatan perkuliahan
Indikator : Penyampaian pendapat (bertanya, menjawab, menyampaikan ide)
Skor : Nilai 1 artinya : Tidak mampu menyampaikan pertanyaan dan atau tidak mampu menjawab pertanyaan yang diberikan
Nilai 2 artinya : Mampu menyampaikan pertanyaan
Nilai 3 artinya : Mampu menjawab pertanyaan yang diberikan
Nilai 4 artinya : Mampu menyampaikan pertanyaan dan atau mampu menjawab pertanyaan yang diberikan
Palu, 01 September 2021

PJMK Keperawatan Bencana Ketua Program Studi

Afrina Januarista, S.Kep,Ns.,M.Sc Afrina Januarista, S.Kep,Ns.,M.Sc


NIK. 20130901030 NIK. 20130901030

Mengetahui
Wakil Ketua Bidang Akademik

Dr. Pesta Corry Sihotang, M.Kes.


NIK.20080901008

Anda mungkin juga menyukai