Anda di halaman 1dari 6

Perspektif Ilmu Pendidikan Volume 34 Issue 1 p-ISSN: 1411-5255

http://doi.org/10.21009/PIP.341.5 April 2020 e-ISSN: 2581-2297

DOI: doi.org/10.21009/PIP.341.5 Diterima : 20 Maret 2020


Direvisi : 9 April 2020
Disetujui : 27 April 2020
Diterbitkan : 29 April 2020

PELAKSANAAN KEGIATAN EKSTRAKURIKULER


DI SEKOLAH DASAR NEGERI KOTA TANGERANG

Sunaryo Nurachman
e-mail: sunaryonurachman@gmail.com
Universitas Muhammadiyah Tangerang
Jalan Perintis Kemerdekaan I / 33, Cikokol, Kota Tangerang

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi proses pelaksanaan kegiatan ekstrakurikuler
di sekolah dasar yang berada di Kota Tangerang. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif
verifikatif yang dilaksanakan di 8 sekolah dasar negeri. Dari hasil observasi yang dilakukan, kegiatan
ekstrakurikuler di sekolah tersebut telah dilaksanakan dengan baik sekali terutama untuk kegiatan
ekstrakurikuler wajib. Sedangkan untuk kegiatan ektrakurikuler pilihan dilakukan sangat bervariasi
tergantung kebijakan sekolah dan sesuai peminatan siswa yang di dukung oleh adanya ekstrakurikuler
pilihan. Pembinaan kegiatan ekstrakurikuler ini dilakukan oleh wakil kepala sekolah bidang kurikulum,
bidang kesiswaan, guru-guru dan alumni.

Kata-kata kunci: ekstrakurikuler pilihan, ekstrakurikuler wajib, pelaksanaan

THE IMPLEMENTATION OF EXTRACURRICULAR ACTIVITIES IN THE


PUBLIC ELEMENTARY SCHOOLS OF TANGERANG CITY

Abstract: This study aims to evaluate the process of carrying out extracurricular activities in public elementary
schools in the city of Tangerang. This study used a qualitative verification approach that was carried out in 8
schools. The results show that extracurricular activities at the school have been carried out very well especially for
mandatory extracurricular activities. As for the non-mandatory extracurricular activities, the implementation varies
greatly depending on the school's policies and pupils’ interest which is supported by the presence of extracurricular
choices. The coaching of extracurricular activities is carried out by the vice principal in the fields of curriculum,
student affairs, teachers and alumni.

Keywords: compulsory extracurricular. implementation, optional extracurricular

menyebutkan bahwa pendidikan nasional bertujuan


PENDAHULUAN
untuk mengembangkan potensi peserta didik agar
Minat dan bakat siswa perlu dikembangkan dan menjadi manusia yang beriman dan bertakwa kepada
dibina secara komprehensif. Salah satu wadah atau Tuhan Yang Maha Esa, berakhlak mulia, sehat, berilmu,
tempat untuk mengembangkan bakat tersebut adalah cakap, kreatif, mandiri, dan menjadi warga negara
melalui kegiatan ekstrakurikuler di sekolah-sekolah. yang demokratis serta bertanggung jawab. Undang
Estrakurikuler ada yang merupakan kegiatan wajib undang di atas diperjelas oleh Peraturan Menteri
dilaksanakan di sekolah dan ada pula yang merupakan Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia No.
kegiatan pilihan. Pasal 3 Undang-Undang Nomor 62 Tahun 2014 tentang kegiatan ekstrakurikuler ayat
20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional 2 yaitu: Kegiatan ekstrakurikuler diselenggarakan

PERSPEKTIF Ilmu Pendidikan - Vol. 34 No. 1 April 2020 43


Pelaksanaan Kegiatan Ekstrakurikuler...

dengan tujuan untuk mengembangkan potensi, yang baik saja, peran serta siswa juga sangat penting
bakat, minat, kemampuan, kepribadian, kerjasama, salah satunya adalah partisipasi siswa untuk disiplin
dan kemandirian peserta didik secara optimal dalam pada saat mengikuti kegiatan ekstrakurikuler.
rangka mendukung pencapaian tujuan pendidikan Untuk meningkatkan partisipasi siswa perlu adanya
nasional. Pendidikan (Syarbini, 2012) bukan hanya pengelolaan kegiatan yang baik, terutama pengaturan
sekedar menumbuhkan dan mengembangkan seluruh siswa, peningkatan disiplin siswa dan semua petugas
aspek kemanusiaan tanpa diikat oleh nilai-nilai memberikan pengarahan dan pembinaan agar
karakter, tetapi nilai itu merupakan pengikat dan kegiatan tersebut dapat menghasilkan siswa yang
pengarah proses pertumbuhan dan perkembangan berbakat, bersikap baik, disiplin, bertanggung jawab
tersebut. serta mampu meningkatkan mutu sekolah.
Pengembangan potensi peserta didik Berdasarkan uraian di atas maka penelitian
sebagaimana dimaksud dalam tujuan pendidikan tentang pelaksanaan kegiatan ekstrakurikuler
nasional tersebut dapat diwujudkan melalui kegiatan di sekolah dasar negeri di Kota Tangerang perlu
ekstrakurikuler yang merupakan salah satu kegiatan dilakukan. Dengan tujuan untuk mengetahui
dalam program kurikuler. Di dalam kurikulum 2013 bagaimana pelaksanaan kegiatan ekstrakurikuler di
program kegiatan ekstrakurikuler dibagi menurut sekolah dasar negeri di kota Tangerang.
kelompok; ekstrakurikuler wajib dan ekstrakurikuler
pilihan. Dalam rangka mewujudkan kegiatan METODE PENELITIAN
ekstrakurikuler yang baik tentunya kegiatan tersebut
Penelitian ini menggunakan pendekatan
perlu dikelola dan dilaksanakan sebaik-baiknya.
kualitatif dengan metode observasi dan wawancara.
Terutama mengenai pengaturan dan peningkatan
Observasi dilakukan oleh mahasiswa melalui
disiplin siswa. Peran serta semua petugas serta pihak
penugasan observasi ke sekolah. Wawancara dilakukan
sekolah sangat penting artinya di dalam mewujudkan
kepada siswa, guru serta pelatih. Selain itu digunakan
kelancaran kegiatan tersebut.
juga penelusuran data online. Ada 8 sekolah dasar
Dengan adanya pengelolaan kegiatan yang
negeri yang menjadi sampel dalam penelitian ini
baik maka diharapkan dapat menghasilkan siswa
yaitu SDN Pring Bawah 1, SDN Pring Bawah 3, SDN
yang berprestasi, bertanggung jawab dan disiplin
Parenting 9, SDN Goliath 3, SDN Pajajaran 11, SDN
serta dapat meningkatkan mutu sekolah melalui
PorProv 1, SDN Jinten 1, SDN Kurcaci 6. Analisis data
kejuaraan yang diraihnya dalam suatu perlombaan.
yang digunakan adalah kualitatif-verifikatif. (Bungin,
Setiap sekolah memiliki kegiatan ekstrakurikuler
2008)
pilihan yang berbeda-beda tetapi pramuka adalah
Tabel 1 merupakan ringkasan teknik
kegiatan ekstrakurikuler yang wajib dilaksanakan di
pengambilan data yang digunakan dalam penelitian
setiap sekolah.
ini.
Hasil observasi di beberapa sekolah yang
Tabel 1.
berada di kota Tangerang, ekstrakurikuler wajib terdiri
Teknik Pengambilan Data
dari kegiatan ekstrakurikuler pramuka, sedangkan
No Kegiatan Fokus Kegiatan
kegiatan ekstrakurikuler pilihan terdiri dari: seni tari,
1 Observasi Kegiatan Aktivitas
futsal, bela diri, palang merah remaja (PMR), olah ekskul kegiatan
raga renang, drumband, marawis, sepak bola, pencak ekstrakurikuler
silat, pasukan pengibar bendera pusaka (Paskibra), 2 Wawancara Kegiatan Aktivitas
dokter kecil, bola voli, seni musik, senam, kegiatan ekskul kegiatan
ekstrakurikuler
keagamaan dan sepak takraw. Dari sekian banyak
kegiatan baik yang wajib maupun kegiatan pilihan 3 Studi Dokumen Penelusuran Aktivitas
Data kegiatan
diharapkan seluruh siwa dapat mengembangkan ekstrakurikuler
bakatnya secara maksimal. Dengan banyaknya Sumber: Modifikasi Enawar (2019)
peminat kegiatan ekstrakurikuler tersebut tentunya
Sedangkan gambar 1 merupakan ringkasan
harus ditunjang dengan pengelolaan secara baik
strategi analisis data kualitatif-verifikatif menurut
agar kegiatan ekstrakurikuler tersebut dapat berjalan Bungin (2008) yang digunakan dalam penelitian ini.
dengan lancar. Akan tetapi tidak hanya pengelolaan
44 PERSPEKTIF Ilmu Pendidikan - Vol. 34 No.1 April 2020
Pelaksanaan Kegiatan Ekstrakurikuler...

yaitu kegiatan kepramukaan, terdiri dari pramuka


siaga dan pengalang. Untuk ektrakurikuler pilihan
terdiri dari ekstrakurikuler: PMR, olah raga renang,
drumband dan marawis. Pembinaan dilakukan oleh
Wakil kepala sekolah bidang kesiswaan, guru-guru
dan Alumni. (Ngatmiyanti dkk, 2018)
3. SDN PARENTING 9, pelaksanaan ekstrakurikuler
wajib sudah berjalan dengan baik yaitu kegiatan
kepramukaan. Latihan pada hari sabtu jam 12.00
sd. 15.00. Untuk ektrakurikuler pilihan terdiri dari:
ekstrakurikuler sepak bola, futsal dan pencak silat.
Gambar 1. Model Strategi Analisis Data Kualitat- Pembinaan dilakukan oleh Wakil kepala sekolah
if-Verifikatif. (Bungin, 2008)
bidang kesiswaan dan guru-guru (Listanti dkk,
Teknik analisis data yang dilakukan adalah : 2018)
1. Reduksi data yaitu sebagai proses pemilihan, 4. SDN GOLIATH 3, pelaksanaan ekstrakurikuler
pemusatan perhatian pada penyederhanaan, wajib sudah berjalan dengan baik yaitu kegiatan
pengabstrakan, dan transformasi data “kasar” yang kepramukaan. Latihan pada hari sabtu jam 09.00
muncul dari catatan-catatan di lapangan. sd. 10.30. Untuk ektrakurikuler pilihan terdiri
2. Display, yaitu menyajikan data secara sistematis dari: Paskibra, dokter kecil dan pencak silat, futsal,
yang memberi kemungkinan adanya penarikan marawis dan seni tari. Pembinaan dilakukan oleh
kesimpulan dan pengambilan tindakan tentang wakil kepala sekolah bidang kesiswaan dan guru-
kedisiplinan siswa dan penerapan hukuman. guru. (Fitri dkk, 2018)
3. Analisis, yaitu menyimpulkan data yang sudah
5. SDN PAJAJARAN 11, pelaksanaan ekstrakurikuler
didapat untuk menjawab rumusan yang sudah
wajib sudah berjalan dengan baik yaitu kegiatan
ditentukan. Kesimpulan-kesimpulan juga
kepramukaan. Latihan untuk pramuka siaga pada
diverifikasi selama penelitian berlangsung.
hari Jum`at jam 12.30 sd. 14.00, dan pramuka
Verifikasi itu untuk memastikan kembali apa
pengalang pada hari Jum`at jam 08.30 sd. 10.00
yang disimpulkan dengan melakukan pencocokan
dan setelah selesai sekolah. Untuk ektrakurikuler
pada catatan lapangan, serta bertukar pikiran
pilihan terdiri dari: ekstrakurikuler Bola voli,
diantara teman sejawat untuk mengembangkan
sepak takraw dan futsal, sedangkan pembinaan
“kesepakatan intersubjektif”, atau juga upaya-
oleh wakil kepala sekolah bidang kesiswaan dan
upaya yang luas untuk menempatkan suatu
guru-guru. Jumlah peserta seluruhnya 229 siswa
temuan dalam seperangkat data yang lain.
(Purnamasari dkk, 2018).
HASIL DAN PEMBAHASAN 6. SDN PORPROV 1, pelaksanaan ekstrakurikuler
wajib sudah berjalan dengan baik yaitu kegiatan
Hasil kepramukaan. Latihan pada hari Sabtu jam 08.00
Hasil observasi dari beberapa sekolah dasar sd. 10.00. Untuk ektrakurikuler pilihan terdiri dari:
di Kota Tangerang mengenai pelaksanaan kegiatan pencak silat, latihan dilakukan pada hari Minggu
ekstraklulikuler adalah sebagai berikut: jam 08.00 sd. 10.00. Pembinaan Pramuka oleh: Kak
1. SDN PRING BAWAH I, pelaksanaan ekstrakurikuler Dewi dan Kak Ayu, Pembinaan Silat oleh: Kak
wajib yaitu kegiatan kepramukaan sudah berjalan Nathan. Jumlah peserta seluruhnya 500 siswa.
dengan baik, terdiri dari: pramuka siaga latihan (Indrayanti dkk, 2018)
pada jam 07.00 sd. 08.30, usia 7 tahun sd. 11 tahun; 7. SDN JINTEN 1, pelaksanaan ekstrakurikuler
pramuka penggalang latihan jam 12.30 sd. 13.30, wajib sudah berjalan dengan baik yaitu kegiatan
usia 11 - 15 tahun. Untuk ektrakurikuler pilihan kepramukaan. Latihan pada hari Sabtu jam 08.00
terdiri dari: ekstrakurikuler seni tari, futsal dan bela sd. Selesai. Untuk ektrakurikuler pilihan terdiri dari
diri semuanya ada 697 siswa dan dibina oleh wakil ekstrakurikuler: Paskibra latihan pada hari Sabtu
kepala sekolah bidang kurikulum, guru-guru dan jam 10.00 – selesai, pencak silat latihan pada hari
pembina dari luar (Pratama dkk, 2018). Sabtu jam 14.00 – selesai, Taekwondo latihan pada
2. S D N P R I N G B A W A H 3 , p e l a k s a n a a n hari Sabtu jam 15.00 sd. selesai, seni tari latihan
ekstrakurikuler wajib sudah berjalan dengan baik
PERSPEKTIF Ilmu Pendidikan - Vol. 34 No. 1 April 2020 45
Pelaksanaan Kegiatan Ekstrakurikuler...

pada hari Rabu dan Kamis jam 12.00 sd. selesai Pembahasan
(Masruroh dkk, 2018) Pelaksanaan kegiatan ekstrakurikuler di
8. SDN KARAWACI 6, pelaksanaan ekstrakurikuler sekolah dasar negeri Kota Tangerang sebagian
wajib sudah berjalan dengan baik yaitu kegiatan besar sudah melaksanakan ekstrakurikuler wajib
kepramukaan. Latihan untuk pramuka siaga yaitu ektrakurikuler Pramuka sedangkan untuk
dan penggalang pada hari Sabtu jam 07.00 sd. ekstrakrakurikuler pilihan setiap sekolah mempunyai
11.00. Untuk ektrakurikuler pilihan terdiri dari kebijakan masing-masing dan sekolah bebas
ekstrakurikuler olah raga: voly, senam, silat, futsa memilih sesuai minat siswa sedang kan sekolah
l, sepak bola dan kesenian: drumband, seni tari, hanya memfasilitasi peminatan siswa sehingga
seni music. atihan pada hari Sabtu jam 07.00 – ekstrakurikuler pilihannya tidak sama pada setiap
11.00, dibina oleh Pak Effendi. (Angryani dkk, sekolah. Sedangkan jam latihan pada umumnya
2018). di luar jam pelajaran sekolah misalnya ada yang
melaksanakan pada hari sabtu dan ada pula yang
Pelaksanaan Kegiatan ekstrakurikuler Di
melaksanakannya di hari minggu selain itu ada pula
Sekolah Dasar Negeri Kota Tangerang dapat
yang melaksanakan latihannya di luar setelah jam
digambarkan pada Tabel 2 berikut ini.
pelajaran sekolah selesai.
Tabel 2.
Pelaksanaan Kegiatan Ekstrakurikuler PENUTUP
Ekstrakurikuler
No Sekolah Pembina Kesimpulan
Wajib Pilihan
1 SDN Pramuka Seni Tari, Wkl. Kasek.
Dari hasil penelitian dan pembahasan
Pring Siaga dan Futsal, Bela Bidang pelaksanaan kegiatan ekstrakurikuler di sekolah
Bawah 1 Peng- Diri Kurr dan dasar negeri Kota Tangerang disimpulkan bahwa
ga-lang Guru-guru pelaksanaan kegiatan ekstrakurikuler yang wajib pada
2 SDN Pramuka PMR, Wkl. umumnya terlaksana dengan baik. Seluruh sekolah
Pring Siaga dan Renang, Kasek. Bid.
yang diteliti (8 sekolah) semuanya telah melaksanakan
Bawah 3 Peng- Drumband, Kesiswaan,
ga-lang Marawis Guru dan kegiatan ekstrakurikuler tersebut sedangkan untuk
Alumni ekstrakurikuler pilihan pelaksanaan kegiatannya
3 SDN Par- Pramuka Sepak Bola, Wkl. Kasek. bervariasi ada yang melaksanakan 3 kegiatan pilihan
enting 9 Futsal, Pen- Bid. Kes- seperti Pertama: a. Seni tari, b. Futsal, dan c. Beladiri.
cak Silat iswaan dan Kedua: a. Sepak bola, b. Futsal, dan c. Pencak silat.
Guru
Ketiga: a. Bola voli, b. Futsal, dan c. Sepak Takraw.
4 SDN Goli- Pramuka Paskibra, Wkl. Kasek.
Sekolah menyelenggarakan pelajaran
ath 3 Dokter Bid. Kes-
kecil, Futsal, iswaan dan ektrakurikuler bertujuan untuk memperluas
Marawis, Guru pengetahuan dan kemampuan siswa. Menurut
Seni Tari Wiyani (2013) Ekstrakurikuler merupakan kegiatan
5 SDN Paja- Pramuka Bola voli, Wkl. Kasek. pendidikan di luar jam pelajaran yang ditujukan
jaran 11 Siaga dan Futsal, Bid. Kes- untuk membantu perkembangan peserta didik, sesuai
Peng- Sepak iswaan dan
ga-lang Takraw Guru
dengan kebutuhan, potensi, bakat dan minat mereka
melalui kegiatan yang secara khusus diselenggarakan
6 SDN Por- Pramuka Pencak Silat Pramuka:
Prov 1 Kak Deni oleh peserta didik dan atau tenaga kependidikan yang
dan Kak berkemampuan dan berkewenangan di sekolah.
Ratu Sedangkan menurut Khairunnisa dkk. (2018)
Silat oleh:
dengan terlaksananya beberapa tujuan, prinsip
Kak Handi
dan fungsi kegiatan untuk mengembangkan siswa
7 SDN Jint- Pramuka Pencak Si-
en 1 lat, Pas-ki-
menjadi siswa yang kreatif dan memiliki keahlian
bra, Tae- tertentu melalui jenis kegiatan yang beragam,
kwon-do, memiliki fungsi sebagai wadah menyalurkan minat
Tari dan sebagai tempat meluangkan waktu pada hal yang
8 SDN Kur- Pramuka Olah Raga Pak Bandi bermanfaat, dengan prinsip kegiatan ektrakurikuler
caci 6 Siaga dan dan Kese-
yang dilakukan menuntut keikutsertaan siswa dan
P e n g - nian
ga-lang melakukan penilaian terhadap kegiatan yang telah

46 PERSPEKTIF Ilmu Pendidikan - Vol. 34 No.1 April 2020


Pelaksanaan Kegiatan Ekstrakurikuler...

dikuti, beserta partisipasi aktif dan keterlibatan siswa Bungin, Burhan, HM. (2008). Penelitian Kualitatif. Ja-
dalam pembinaan kegiatan ektrakurikuler. karta: Kencana Prenada Media Group.
Ekstrakurikuler menurut beberapa ahli di atas Enawar. (2019). Pedoman Penulisan Skripsi. Tangerang:
merupakan kegiatan pendidikan di luar jam pelajaran FKIP Universitas Muhammadiyah Tangerang
yang tujuannya untuk memperluas, pengetahuan dan Fitri, Ilas Aulia dkk. (2018). Perkembangan Ektrakuri-
kemampuan siswa serta membantu perkembangan kuler SD. Tangerang: FKIP PGSD Universitas
peserta didik sesuai dengan kebutuhan, potensi, bakat Muhammadiyah Tangerang.
dan minat, menjadikan siswa yang kreatif memiliki Indrayanti, Sri dkk. (2018). Laporan Observasi Ekstr-
keahlian tertentu melalui kegiatan yang beragam. akurikuler SDN Poris Pelawad 1 . Laporan Tidak
Pelaksanaan kegiatan ektrakurikuler pilihannya Diterbitkan. Tangerang: FKIP PGSD Universitas
4 kegiatan misalnya Pertama: a. PMR, b. Olah Raga Muhammadiyah Tangerang.
Renang, c. Drumband, dan d. Marawis. Kedua: a. Khairunnisa dkk. (2018). Jurnal Ilmiah Pendidikan Guru
Paskibra, b. Pencak Silat, c. Taekwondo, d. Seni Tari. Sekolah Dasar KIP Unsyiah, 3 (1) 46-54. Diakses
Selain ada sekolah-sekolah yang melaksanakan melalui http://jim.unsyiah.ac.id/pgsd/article/
kegiatan ekstrakurikuler pilihannya dengan 3 kegiatan view/8636/3644
dan 4 kegiatan adapula yang melaksanakan 5 kegiatan Khodijah, Siti dkk. (2018). Hasil observasi esktra-
misalnya: a. Paskibra, b. Dokter kecil, c. Futsal, d. kurikuler di SDN Karawaci 6. Laporan Tidak
Marawis/rebana, dan e. Seni Tari. Dan ada pula Diterbitkan. Tangerang: FKIP PGSD Universitas
sekolah yang menyelenggarakan kegiatan ekstra Muhammadiyah Tangerang.
kurikuler pilihannya dengan 7 kegiatan seperti: a. Bola Listanti, Lufi dkk. (2018). Pengembangan Ekstrakuri-
voly, b. Senam, c. Futsal, d. Sepak bola, e. Drum band, kuler SD. Tangerang: FKIP PGSD Universitas
f. Seni tari, dan g. Seni Musik. Muhammadiyah Tangerang.

Masruroh, Wachidatul dkk. (2018). Laporan Hasil
Saran
Observasi Ekstrakurikuler SD. Laporan Tidak
Saran yang dapat peneliti sampaikan adalah
Diterbitkan Tangerang: FKIP PGSD Universitas
Pertama: Bagi mahasiswa dapat dijadikan sumber
Muhammadiyah Tangerang.
informasi kegiatan ekstrakurikuler yang masih dapat
Ngadmiyanti dkk. (2018). Laporan Hasil Observasi
dikembangkan sekaligus sebagai calon pelatih atau
Ekstrakurikuler SD Negeri 03 Pasar Baru Tan-
pembina ekstrakurikuler di sekolah.
gerang. Laporan Tidak Diterbitkan Tangerang:
Kedua: Bagi sekolah sebagai acuan untuk
Tangerang: FKIP PGSD Universitas Muham-
mengembangkan kegiatan ekstrakurikuler yang
madiyah Tangerang.
lebih bervariasi sesuai peminatan siswa yang sesuai
Pratama, Arif Yoga dkk. (2018). Implementasi Ekstrak-
dengan pengembangan bakat dan minatnya. Dan
urikuler Di SDN Pasar Baru 1. Tangerang: FKIP
bagi instansi terkait dapat di jadikan acuan sebagai
PGSD Universitas Muhammadiyah Tangerang.
sumber informasi.
Purnamasari, Ana Mariana dkk. (2018). Implementasi
Ekstrakulikuler Di SDN Panunggangan 11. Tan-
DAFTAR PUSTAKA gerang: FKIP PGSD Universitas Muhammad-
Angryani, Cindy dkk. (2018). Pelaksanaan Ekstrak- iyah Tangerang.
Syarbini, Amirulloh, (2012). Buku Pintar Pendidikan
urikuler Di SDN KARAWACI 6. Laporan Tidak
Karakter (Panduan Lengkap Mendidik Karakter
Diterbitkan. Tangerang: FKIP PGSD Universitas
Anak di Sekolah, Madrasah dan Rumah) Jakarta:
Muhammadiyah Tangerang.
As@- Prima Pustaka.

PERSPEKTIF Ilmu Pendidikan - Vol. 34 No. 1 April 2020 47


Pelaksanaan Kegiatan Ekstrakurikuler...

48 PERSPEKTIF Ilmu Pendidikan - Vol. 34 No.1 April 2020

Anda mungkin juga menyukai