Anda di halaman 1dari 7

MANAJEMEN ASUHAN KEBIDANAN PADA NY A.

R
DENGAN KEHAMILAN NORMAL
DI DESA KRAMAT

I. PENGUMPULAN DATA
A. IDENTITAS / BIODATA
Nama : Ny. A.R Nama Suami : Tn. A.B
Umur : 23 tahun Umur : 27 tahun
Suku/Kebangsaan: Gorontalo/Indonesia Suku/Kebangsaan : Gorontalo/Indonesia
Agama : Islam Agama : Islam
Pendidikan : SMA Pendidikan : SMA
Pekerjaan : IRT Pekerjaan : Wiraswasta
Alamat : Dusun I Alamat : Dusun I
No. Telp : 082259547954 No. Telpm :
B. ANAMNESA (DATA SUBJEKTIF)
Hari/Tanggal : Sabtu, 13 November 2021 Pukul : 13.00
1. Kunjungan ke : Tidak ada
2. Alasan kunjungan ini : Tidak ada
3. Keluhan – keluhan : Gatal-gatal pada bagian ekstremitas bawah
4. Riwayat menstruasi
 Menarche : 12 tahun
 Siklus : 28 hari
 Banyaknya : 3 x/hari
 Dismenorhoe : Tidak ada
 Teratur / tidak : Teratur
 Lamanya : 5-6 haru
 Sifat darah : Encer

5. Riwayat kehamilan, persalinan, nifas yang lalu


Penyu
Persalinan Keadaan Bayi lit Nifas Ket
N Umur Bayi
o. Anak Jenis Usia
Peno- Tempat Kompl Lak
Persalin Persalin BB PB JK
long Bersalin ikasi tasi
an an
3 39-40 Puskesm Tidak Tidak
1. Normal Bidan L Ada
tahun minggu as ada ada
Hamil
2.
ini
6. Riwayat kehamilan ini
 HPHT : 16 Maret 2021
 TP : 23 Desember 2021
 UK : 34-35 minggu
 Keluhan-keluhan pada trimester I : Mual muntah
trimester II : Tidak ada
trimester III : Pengeluaran cairan pervaginam (keputihan)
 Pergerakan janin pertama kali dirasakan : 18 minggu
 Pergerakan janin 24 jam terakhir : > 10 kali
 Keluhan yang dirasakan
 Muntah terus-menerus : Tidak ada
 Nyeri perut yang hebat : Tidak ada
 Panas tinggi atau demam : Tidak ada
 Sakit kepala berat terus menerus : Tidak ada
 Penglihatan kabur : Tidak ada
 Rasa gatal pada vulva dan vagina : Tidak ada
 Pengeluaran cairan pervaginam : Ada, keputihan
 Bengkak pada muka dan tangan : Tidak ada
 Diet / Makanan
 Makan sehari-hari : > 3 kali/hari
 Jenis makanan : Nasi, Ikan, Sayur, Lauk Pauk
 Minum : > 8 gelas/hari
 Pola eliminasi
 BAB : 1 x/hari, warna: kuning kecoklatan,bau: khas feses, konsistensi :
Lunak
 BAK : >3 kali/hari, warna : kuning jernih, bau : khas urine , konsistensi :
Cair
 Aktivitas sehari-hari
 Pola istiratahat dan tidur : tidur malam : 5-6 jam
tidur siang : 2 jam
 Seksualitas : 2 x/minggu
 Pekerjaan : Ibu mengatakan mengerjakan pekerjaan rumah
seperti menyapu, memasak, mencuci dibantu
oleh ibu mertua.
 Personal Hygiene
- Mandi : 2 x/hari
- Kuku kaki dan tangan : Bersih
 Imunisasi TT1 : 21 Desember 2017
TT2 : 8 Februari 2018
TT3 : 11 September 2019
TT4 : 11 September 2021
 Kontrasepsi yang pernah digunakan : Pil Menyusui 3 bulan
 Obat-obatan yang pernah di konsumsi : Tidak ada
 Binatang peliharaan : Kucing
7. Riwayat ANC
 ANC pertama kali
Umur kehamilan : 8 minggu
Tempat : Dokter Kandungan
 Frekuensi : trimester I : 1 kali
trimester II : 3 kali
trimester III : 1 kali

8. Riwayat penyakit sistemik


 Kelainan Jantung : Tidak ada
 Kelainan Ginjal : Tidak ada
 Asma / TB paru : Tidak ada
 Hepatitis : Tidak ada
 DM : Tidak ada
 Hipertensi : Tidak ada
 Epilepsi : Tidak ada
 Alergi : Tidak ada

9. Riwayat penyakit keluarga


 Kelainan Jantung : Ada, Ibu Mertua
 Hipertensi : Tidak ada
 Asma : Tidak ada
 Gemeli : Tidak ada

10. Riwayat sosial


 Perkawinan : Pertama
 Kehamilan ini : Diinginkan
 Perasaan tentang kehamilan ini : Bahagia
 Status perkawinan : SAH
 Kawin pertama umur : 18 tahun
 Dengan suami umur : 24 tahun
 Lamanya : 3 tahun
 Anak :1
11. Rencana Persalinan
Tanggal : 23 Desember 2021
Penolong : Bidan
Tempat : Puskesmas
Pendamping : Suami dan keluarga
Transportasi : Bentor
Pendonor : Keluarga
C. PEMERIKSAAN FISIK
1. Keadaan umum :Baik
2. Tingkat kesadaran : Composmentis
3. Keadaan emosional : Stabil
4. Tanda-tanda vital
TD : 110/70 mmHg LILA : 26,5 cm
N : 98 x/menit TB : 148,5 cm
R : 22 x/menit BB : 64 kg
SB :- BB sebelum hamil : 58,5 kg
5. Kepala : Bersih, tidak ada rontok, tidak ada ketombe
6. Muka
 Oedema : Tidak ada
 Cloasma : Tidak ada

7. Mata
 Conjungtiva : Merah muda
 Sclera : Putih
 Kotoran : Tidak ada

8. Mulut
 Mukosa bibir : Lembab
 Stomatitis : Tidak ada
 Lidah : Bersih
 Gigi : Tidak ada karies
 Perdarahan gusi : Tidak ada
9. Hidung
 Polip : Tidak ada
10. Telinga
 Kebersihan : Bersih

11. Leher
 Pembesaran kelenjar tiroid : Tidak ada
 Pembesaran pembuluh limfe : Tidak ada
 Peningkatan vena jugularis : Tidak ada
12. Dada
 Payudara : Simetris
 Benjolan : Tidak ada
 Areola : Hiperpigmentasi
 Putting susu : Menonjol pada kedua payudara
 ASI/Colostrum : Ada
13. Abdomen
 Inspeksi
 Bekas luka operasi : Tidak ada
 Pembesaran perut : Sesuai usia kehamilan
 Bentuk perut : Simetris
 Tanda-tanda kehamilan
 Linea alba : Ada
 Linea nigra : Ada
 Striae : Ada
 Palpasi
 Leopold 1 : TFU 33 cm
TBBJ : (33-12) x 155 = 3.255 gram
 Leopold II : Punggung kanan
 Leopold III : Letak kepala
 Leopold IV : Sudah masuk PAP
 Auskultasi
 DJJ : 144 x/menit
 Frekuensi : >10 kali
 Tempat : Dibawah pusat sebelah kanan
14. Pemeriksaan genetali
 Tanda chadwich : Tidak dilakukan
 Varices : Tidak dilakukan
 Bekas luka : Tidak dilakukan
 Kelenjar Bartholini : Tidak dilakukan
 Pengeluaran : Ibu mengatakan ada pengeluaran cairan yaitu keputihan
15. Pemeriksaan Anus
 Hemoroid : Tidak ada
16. Ekstremitas
 Oedema tangan dan jari : Tidak ada
 Pucat telapak tangan dan ujung jari : Tidak ada
 Oedema tibia dan kaki : Tidak ada
 Betis merah/keras : Tidak ada
 Varices tungkai : Tidak ada
 Refleks patella kanan : Ada (+)
 Refleks patella kiri : Ada (+)

D. UJI DIAGNOSTIK
 Pemeriksaan Darah
Golongan Drah : Tidak dilakukan
Hb : Tidak dilakukan

E. INTERPRETASI DATA
Hari/Tanggal : Sabtu, 13 November 2021 Pukul : 13.20
A. Diagnosa : Ny. A.R umur 23 tahun, G2P1A0, Usia Kehamilan 34-35
minggu, dengan Kehamilan Normal.
Dasar S : - Ibu mengatakan ini kehamilan keduanya
- Ibu mengatakan HPHT tanggal 16 Maret 2021
- Ibu mengatakan TP tanggal 23 Desember 2021
Dasar O : - TD : 110/70 mmHg
- N : 98 x/menit
-R : 22 x/menit

- LILA : 26,5 cm
- TB : 148,5 cm
B. Masalah
Ibu mengatakan ada cairan pervaginam yang keluar dari vagina (keputihan) dan
gatal-gatal pada bagian ekstremitas bawah.

C. Kebutuhan
KIE personal hygiene yang baik dan benar.

F. DIAGNOSA POTENSIAL
Tidak Ada
G. TINDAKAN SEGERA
Tidak Ada
H. PERENCANAAN
Hari/Tanggal : Sabtu, 13 November 2021 Pukul : 13.30
1. Beritahu ibu hasil pemeriksaan
2. Beritahu personal hygiene selama hamil
3. Beritahu nutrisi yang baik
4. Beritahu konsumsi tablet Fe
5. Beritah tentang tanda bahay kehamilan
6. Beritahu ibu tentang tanda-tanda persalinan
7. Beritahu persiapan persalinan
8. Beritahu bahwa akan kembali memantau ibu hamil

I. PELAKSANAAN
Hari/Tanggal : Jumat, 19 November 2021 Pukul : 13.00
1. Memberitahukan hasil pemeriksaan yaitu TD 110/70 mmHg, N 98 x/menit, R 22
x/menit.
2. Memberitahukan personal hygiene selama hamil yang baik dan benar seperti. Mandi
minimal 2-3 kali sehari, mengganti pakaian setelah mandi dan jika baju sudah kotor
ataupun berkeringat. Mengganti pakaian dalam jika sudah basah, termasuk saat ibu
mengalami keputihan harus sering mengganti pakaian dalam agar keputihan tidak
menjadi abnormal.
3. Memberitahukan kepada ibu untuk mengonsumsi makanan bergizi seimbang seperti
Karbohidrat (Nasi, Singkong, Jagung), Protein (Tahu, tempe, telur, ikan, daging,
susu), vitamin dan zat besi (Buah-buahan dan sayuran), dan minum kurang lebih 8
gelas/hari.
4. Memberitahukan kepada ibu untuk mengonsumsi tablet fe minimal 90 tahun selama
hamil dan diminum dengan dosis 1x1 sehari, diminum pada malam hari agar tidak
terlalu merasakan efek samping dari obat dan diminum dengan air putih.
5. Memberitahu ibu tentang tanda bahaya kehamilan seperti:
a. Sakit kepala yang berat
b. Demam tinggi sampai kejang
c. Mual dan muntah secara terus menerus
d. Bengkak pada wajah, tangan, dan kaki
e. Sakit perut yang hebat
f. Keluar air ketuban sebelum waktunya
6. Memberitahukan pada ibu tentang tanda-tanda persalinan, seperti:
a. Ibu merasakan kontraksi secara terus menerus
b. Keluar cairan seperti darah dan lender melalui jalan lahir
7. Memberitahukan kepada ibu untuk mempersiapkan persalinan seperti:
- Tempat bersalin
- Pendonor
- Transportasi
- Perlengkapan ibu dan bayi
- Pengambil keputusan
- Pendamping
8. Memberitahuan ibu bahwa pemeriksa akan kembali melakukan evaluasi dan melihat
perkembangan yang terjadi setelah dilakukan konseling.

J. EVALUASI
Hari/Tanggal : Pukul :

Anda mungkin juga menyukai