Anda di halaman 1dari 7

KISI-KISI PENYUSUNAN SOAL TES SIKLUS I

Mata Pelajaran : Administrasi Kepegawaian


Kompetensi Dasar : Memastikan Kebutuhan akan Dokumen
Materi : Dokumen Kantor
Kelas/Paket Keahlian : XII APk-4
Semester/Th.Pelajaran : Ganjil/2018/2019
Jumlah Soal : 5 (lima) soal
Alokasi Waktu : 20 Menit

Indikator Bentuk Soal Kunci Jawaban Skor


Pencapaian Tes
1. Siswa dapat menyebutkan 4 Tertulis 1. Sebutkan 4 contoh 1) Buku 4
contoh dokumen literer /Uraian dokumen literer 2) Majalah
3) Disket
4) 4) Flash Disk
2. Siswa dapat menyebutkan 4 Tertulis 2. Sebutkan 4 contoh 1) Arca 4
contoh dokumen korporil /Uraian dokumen korporil 2) Lukisan
3) Maket
4) kain
3. Siswa dapat menyebutkan 4 Tertulis 3. Sebutkan 4 jenis 1) Formulir 4
jenis dokumen /Uraian dokumen 2) Laporan
3) Produk hukum
4) Brosur
4. Siswa dapat menyebutkan 4 Tertulis 4. Sebutkan 4 format 1) Cetak 4
format dokumen /Uraian dokumen 2) Suara
3) Video
4) Audio

5. Siswa dapat menyebutkan 4 Tertulis 5. Sebutkan 4 fungsi 1) Tanda bukti teertulis 4


fungsi dari dokumen /Uraian dari dokumen 2) Alat Pengingat
3) Pedoman untuk bertindak
4) Duta organisasi

JUMLAH SKOR 20

a. Pedoman penilaian:

Alternative Jawaban Skor


Jika empat jawaban betul 4
Jika tiga jawaban betul 3
Jika dua jawaban betul 2
Jika satu jawaban betul 1
Jika tidak menjawab 0

Skor maksimun 20 skor minimum 0

b. Lembar penilaian

Nomor Soal dan Skor Perolehan


No Nama Siswa
1 2 3 4 5
1.
2.
3.
Dst.
c. Nilai hasil belajar = Jumlah skor yang diperoleh x 100
Skor Maksimal

Magetan, 27 September 2018

Mengetahui
Kepala SMKN 1 Magetan Guru Mata Pelajaran

Drs.BUDIYONO, M.Pd Dra.RIFUL HAMIDAH


NIP.19650321 199003 1 007 NIP.19690203 199512 2 003
KISI-KISI PENYUSUNAN SOAL TES SIKLUS II

Mata Pelajaran : Administrasi Kepegawaian


Kompetensi Dasar : Memastikan Kebutuhan akan Dokumen
Materi : Rancangan Dokumen Kantor
Kelas/Paket Keahlian : XII APk-4
Semester/Th.Pelajaran : Ganjil/2018/2019
Jumlah Soal : 6 (enam) soal
Alokasi Waktu : 25 Menit

Indikator Bentuk
Pencapaian
Soal Skor
Tes
1. Siswa dapat meleng- Tertulis/ Perumusan
kapi bagan alur Uraian
A Penyampai- B
komunikasi dalam
organisai
an

Feed back Laporan

Tindakan
Pelaksanaan C Penerimaan

Lengkapilah bagan alur komunikasi dalam organisasi di


atas. 2
1. Bidang A = .............. 2
2. Bidang B = ................ 2
3. Bidang C = ................
2. Siswa dapat menje- 4. Jelaskan rancangan jumlah penerima dokumen 5
laskan rancangan
jumlah dokumen
Lengkapilah bagan subsistem administrasi untuk
3. Siswa dapat menje- pengendalian manajemen berikut ini:
laskan rancangan
jumlah dokumen

Input SDM A Tujuan


Manajemen

I II III

Keterangan:
I = Rencana dan anggaran
II = Tindakan dan umpan balik
III = Deteksi penyimpangan dari rencana
5. Bidang A = ……………. 2
6. Bidang B = ……………. 2

JUMLAH SKOR MAKSIMAL 15


a. Kunci Jawaban
1. Bidang A pada bagan alur komunikasi dalam organisasi adalah ide si pengirim
2. Bidang B pada bagan alur komunikasi dalam organisasi adalah penyaluran secara
lisan, tertulis, isyarat atau simbol
3. Bidang C pada bagan alur komunikasi dalam organisasi adalah pemahaman informasi
4. Rancangan jumlah penerima dokumen:
1) Tentukan siapa saja pihak yang akan menerima dokumen
2) Hitunglah jumlah lembaran dokumen yang akan dicetak
3) Kalikan jumlah lembaran denan jumlah pihak yang akan menerima dokumen
4) Tulis nama beserta alamat masing-masing
5) Input data, cetak dan gandakan
5. Bidang A pada bagan subsistem administrasi untuk pengendalian manajemen adalah
Prosedur administrasi
6. Bidang B bagan subsistem administrasi untuk pengendalian manajemen adalah kontrol
manajemen.

b. Pedoman Penilaian:

No. Item soal Alternatif Jawaban skor


1 Jika jawaban betul 2
Jika jawaban salah 1
Jika tidak menjawab 0
2 Jika jawaban betul 2
Jika jawaban salah 1
Jika tidak menjawab 0
3 Jika jawaban betul 2
Jika jawaban salah 1
Jika tidak menjawab 0
4 Jika lima jawaban betul 5
Jika empat jawaban betul 4
Jika tiga jawaban betul 3
Jika dua jawaban betul 2
Jika satu jawaban betul 1
Jika tidak menjawab 0
5 Jika jawaban betul 2
Jika jawaban salah 1
Jika tidak menjawab 0
6 Jika jawaban betul 2
Jika jawaban salah 1
Jika tidak menjawab 0

c. Nilai hasil belajar = Jumlah skor yang diperoleh x 100


Skor Maksimal

Magetan, 7 Oktober 2018

Mengetahui
Kepala SMKN 1 Magetan Guru Mata Pelajaran

Drs.BUDIYONO, M.Pd Dra.RIFUL HAMIDAH


NIP.19650321 199003 1 007 NIP.19690203 199512 2 003
KISI-KISI PENYUSUNAN SOAL TES SIKLUS III

Mata Pelajaran : Administrasi Kepegawaian


Kompetensi Dasar : Memastikan Kebutuhan akan Dokumen
Materi : Tata Persuratan
Kelas/Paket Keahlian : XII APk-4
Semester/Th.Pelajaran : Ganjil/2018/2019
Jumlah Soal : 15 (lima belas) soal
Alokasi Waktu : 20 Menit

Indikator Bentuk
Item Soal Skor
Pencapaian Soal
1. Siswa dapat Obyektif 8. Suatu sistem dimana dokumen tertulis yang umumnya berada 1
menentukan Pilihan di dalam amplop, juga paket paket kecil yang berisi barang,
pengertian system Ganda
dikirim ke berbagai tujuan diseluruh dunia disebut:
surat menyurat a. Sistem Distribusi Barang
b. Sistem Surat Menyurat
c. Sistem Perbekalan
d. Sistem Kearsipan
e. Sistem Keuangan
2. Siswa dapat 2. Tujuan menulis surat adalah: 1
menentukan tujuan a. Sebagai alat promosi
penulisan surat b. Sebagai duta organisasi
c. Mendapatkan pelanggan
d. Memberitahukan informasi
e. Untuk menjalin hubungan dengan pihak lain
3. Siswa dapat 3. Berikut ini adalah fungsi surat, KECUALI... 1
menentukan fungsi
a. Media Komunikasi
surat
b. Alat bukti historis
c. Alat bukti tertulis
d. Alat tata usaha
e. Alat promosi
4. Siswa dapat 4. Dampak negatif dalam penggunaan gaya bahasa yang salah 1
menentukan dampak dalam penulisan surat adalah:..
negative gaya a. Kesalahpahaman
bahasa yang salah
b. Kehilangan pelanggan
c. Surat tidak bisa dikirim
d. Pemutusan hubungan bisnis
e. Menunjukkan sekretaris yang buruk
5. Siswa dapat 5. Syarat penulisan gaya bahasa surat adalah…
menentukan syarat 1
a. Diketik dengan rapi
penulisan gaya b. Disusun secara mendetail
bahasa surat
c. Menjaga kebersihan surat
d. Ditandatangani oleh pimpinan
e. Menggunakan kalimat yang efektif
6. Siswa dapat 6. Istilah lain dari bentuk surat bertakuk adalah: 1
menentukan istilah a. Block Style
surat bertakuk b. Official style
c. Indented style
d. Full block style
e. Hanging Paragraph style
7. Siswa dapat 7. Istilah lain dari surat bentuk lurus adalah: 1
menentukan istilah a. Block Style
surat bentuk lurus b. Official style
c. Indented style
d. Full block style
e. Hanging Paragraph style
Indikator Bentuk
Item Soal Skor
Pencapaian Soal
8. siswa dapat 8. Bentuk surat yang pengetikannya dimulai dari tepi kiri 1
menentukan surat semuanya adalah:
yang a. Block Style
pengetikannya dari b. Official style
pasak kiri c. Indented style
d. Full block style
e. Hanging Paragraph style 1
9. siswa dapat 9. Bentuk surat yang tidak menggunakan salam pembuka
menentukan surat dan salam penutup adalah:
yang tanpa salam a. Block Style
pembuka dan b. Official Style
penutup c. Indented style
d. Simplified Style 1
e. Semi Block Style
10. Siswa dapat 10. Cara meningkatkan kemampuan menulis surat adalah:
menentukan a. Mempelajari gaya bahasa
meningkatkan b. Memperbanyak berkirim surat
kemampuan c. Melaksanakan tugas dengan baik
menulis d. Membiasakan menulis dengan rapi
e. Mengetahui prosedur surat menyurat 1
11. Siswa dapat 11. Hal yang perlu diperhatikan dalam mendikte yang baik
menentukan hal adalah:
yang harus a. Memberi ejaan untuk nama yang khusus
diperhatikan dalam b. Menggunakan alat dikte yang canggih
dikte c. Pendikte adalah pimpinan perusahaan
d. Dilakukan dengan cepat
e. Mempersingkat dikte
12. Siswa dapat 12. Hal yang perlu diperhatikan dalam menyalin yang benar 1
menentukan hal adalah:
yang harus a. Menyalindengan cepat
diperhatikan dalam b. Segera menyalin hasil dikte
menyalin yang c. Selalu pergunakan stenografi
benar d. Mengetik hasil dikte dengan komputer
e. Gunakanlah stenografi jika diperlukan
13. siswa dapat 13. Hal yang perlu diperhatikan dalam mencetak dokumen 1
menentukan hal surat yang berhubungan dengan isi surat adalah.:
yang harus a. Menggunakan mesin yang dapat mengolah dokumen
diperhatikan dalam yang antri cetak
mencetak dokumen b. Menentukan jenis huruf dan spasi antar baris dan
karakter
c. Mengetahui teknik cara mengatasi jika ada
permasalahan
d. Pengukuran kecepatan ditentukan sesuai standar
e. Menggunakan table dan gambar
14.Siswa dapat 14. Fungsi icon auto text pada Ms Word adalah: 1
menentukan fungsi a. Menyisipkan gambar
auto text b. Memberi keterangan catatan kaki
c. Memberhentikan batas penulisan
d. Memperbesar dan memperkecil huruf
e. Memberikan nomor pada setiap halaman
15. Siswa dapat 15. Hal yang dilakukan agar dokumen surat yang dibuat 1
menentukan hal menarik adalah..
yang dilakukan a. Disusun sesuai dengan aturan menulis surat
agar surat menjadi b. Memberi sisipan gambar dan diberi warna
menarik c. Disusun dengan kalimat yang puitis
d. Isi surat ditulis dengan lengkap
e. Menggunakan table dan daftar
JUMLAH SKOR 15
a. Kunci Jawaban

No. Soal Kunci Jawaban No. Soal Kunci Jawaban No. Soal Kunci Jawaban
1. B 6. C 11. A
2. D 7. A 12. E
3. E 8. D 13. B
4. A 9. D 14. B
5. E 10. A 15. B

b. Pedoman Penilaian : Jawaban Betul skor 1 dan jawaban Salah skor 0


Skor Maksimum 15 dan skor minimum 0

c. Nilai hasil belajar = Jumlah skor yang diperoleh x 100


Skor Maksimal

Magetan, 14 Oktober 2018


Mengetahui
Kepala sekolah Guru Mata Pelajaran

Drs. BUDIYONO, M.Pd Dra. RIFUL HAMIDAH


NIP. 19640321 199003 1 007 NIP. 19690203 199512 2 003

Anda mungkin juga menyukai