Anda di halaman 1dari 3

5/27/2018

Induktansi

1
5/27/2018

2
5/27/2018

1. Sebuah inductor silinder yang berisi udara memiliki


2800 lilitan, diameter 2,5 cm dan panjang 28,2 cm.
Tentukan induktansinya! Berapa lilitan yang anda
butuhkan untuk membuat induktansi yang sama jika
kumparan diisi besi? Asumsikan bahwa permeabilitas
magnetic besi sekitar 1000 kali permeabilitas udara!
2. Sebuah kumparan dengan hambatan 2,25  dan
induktansi 440 mH. Jika kumpran dialiri arus 3,00
A dan arus tersebut dengan kelajuan 3,5 A/detik,
tentukan beda potensial pada kumparan
tersebut!

Anda mungkin juga menyukai