Anda di halaman 1dari 9

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

SEJARAH KEBUDAYAAN ISLAM


MTs SUNAN KALIJOGO
Ds. REJOSARI Kec. KALIDAWIR Kab. TULUNGAGUNG
TAHUN AKADEMIK 2018/2019

Disusun untuk melengkapi tugas dan


memenuhi syarat matakuliah
Magang I

Oleh :
ANA RISTI SAKDIYAH
NIM : 17203163060

JURUSAN TADRIS BAHASA INGGRIS


FAKULTAS TARBIYAH DAN ILMU KEGURUAN
INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI TULUNGAGUNG
APRIL 2019
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan : MTS Sunan Kalijaga Kalidawir


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/semester : VII/1 (satu)
Materi Pokok : Teks lisan dan tulis untuk pemaparan jati diri

Alokasi Waktu : 2x40 ( 3x pertemuan )

Di Susun Oleh : Ana Risti Sakdiyah ( 17203163060 )

A. Kompetensi Inti

KI 1 : Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya


KI 2 : Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi,
gotongroyong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan
sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
KI 3 : Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian
tampak mata
KI 4 : Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,
menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan
sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi

3.4 Memahami fungsi sosial, struktur 3.4.1 Di berikan teks percakapan tentang
teks, dan unsur kebahasaan dari teks perkenalan, siswa di harapkan
pemaparan jati diri, sesuai dengan mampu memahami funsi sosial,
konteks penggunaannya. struktur teks pemaparan jati diri,
sesuai dengan konteks
penggunaanya.
4.4 Menangkap makna pemaparan jati diri
4.4.1 Di berikan teks tulis sangat pendek
lisan dan tulis sangat pendek dan
dan sederhana, siswa di harapakan
sederhana.
dapat menangkap makna pemaparan
jati diri lisan dan tulis.
4.5 Menyusun teks lisan dan tulis untuk
4.5.1 Di berikan kolom kosong, siswa di
memaparkan dan menanyakan jati
harapakn mampu untuk menyusun
diri, dengan sangat pendek dan
teks lisan dan tulis untuk
sederhana, dengan memperhatikan
memaparkan jati diri, dengan sangat
fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
pendek dan sederhana denagn
kebahasaan yang benar dan sesuai
memeprhatikan fungsi sosial,
konteks.
struktur teks, dan unsur kebahasaan
yang benar dan sesuai konteks.

C. Tujuan Pembelajaran

(Pertemuan Pertama)
Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran, peserta didik dapat:
1. Memperkanalkan diri secara lisan secara akurat, lancar dan berterima berdasarkan fungsi
sosial, struktur teks, dan unsur kebahsaan yang benar dan sesuai konteks.
2. Menemukan arti secara jelas, kalimat demi kalimat, isi pesan dan unsur kebahasaan yang
digunakan dalam pemaparan jati diri.
3. Menanyakan dan mempertanyakan antara lain tentang perbedaan antara ungkapan pemaparan
jati diri dalam bahasa Inggris dan dalam bahasa Indonesia.
(Pertemuan Kedua)
Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran, peserta didik dapat:
1. Memahami unsur pembuatan kalimat sederhana tentang pemaparan jati diri sesuai dengan
rumus simple present tense.
2. Memberi contoh pembuatan kalimat sederhana tentang pemaparan jati diri sesuai dengan
rumus simple presen tense.
3. Menanyakan dan menjawab antara lain tes soal tentang pemamaparan jati diri dengan
menggunakan rumus simple present tense.
4. Menyusun teks sedeharna menggunakan ( simple present tense ) dengan sesalu
memeprhatikan kaidah fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yamg di gunakan
untuk interaksi pemaparan jati diri.
(Pertemuan Ketiga)
Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran, peserta didik dapat:
1. Menperkenalkan diri dengan menggunakan kata ganti (pronoun) yang jelas, baik, dan benar.
2. Menyebutkan nama anggota keluarga dengan kata ganti yang benar.
3. Mendeskripsikan tentang jati diri dan anggota keluarga secara tertulis dengan akurat, runtut
dan berterima bila diberikan kesempatan untuk mengidentifikasi karakteristik teman-teman
sekelasnya,

Fokus nilai-nilai sikap


1. Religius
2. Kesantunan
3. Tanggung jawab
4. Kedisiplinan
D. Materi Pembelajaran
1. Materi Pembelajaran Reguler
1. Fakta
 Memulai
 Menanggapi (diharapkan/di luar dugaan)
2. Konsep
 Fungsi sosial
 Mendeskripsikan, mengidentifikasi, mengkritisi orang, keluarga, binatang, tumbuhan
dan benda tingkah laku/tindakan/fungsinya.
3. Prinsip
 Unsur kebahasaan
 Pernyataan dan pertanyaan terkait pemamaparan jati diri.
 Kalimat deklaratif (positif dan negatif) dalam simple present tense.
 Kalimat interogative: Yes/No question; Why-question.
 Ucapan, tekanan kata, intonasi, ejaan, tanda baca, dan tulisan tangan.
4. Prosedur
 Menyusun teks interaksi transaksional lisan dan tulis

2. Materi Pembelajaran Remedial


 Unsur kebahasaan
 Pernyataan dan pertanyaan terkait pemamapran jati diri.
 Kalimat deklaratif (positif dan negatif) dalam simple present tense
 Kalimat interogative: Yes/No question; Wh-question
3. Materi Pembelajaran Pengayaan
 Membuat teks lisan sederhana untuk Mendeskripsikan, mengidentifikasi, mengkritisi
teman sebangku

E. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Scientific Learning
2. Model Pembelajaran : Discovery Learning (Pembelajaran Penemuan)

F. Sumber Belajar

 Buku Teks wajib


 Contoh peragaan dalam bentuk rekaman CD/VCD/ DVD/kaset
 Contoh interaksi tertulis
 Contoh teks tertulis
 Sumber dari internet, seperti:
- www.dailyenglish.com
- http://americanenglish.state.gov/files/ae/resource_files
- http://learnenglish.britishcouncil.org/en/
G. Media Pembelajaran
 Media
( gambar, tulis, suara )
 Alat dan bahan
( papan tulis, spidol, soal pilihan gannda dan tabel kosong, tabel tensesdan soal,
vidio, laptop, soal lisan )

H. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

1. Pertemuan Ketiga (Pronoun) 2x40 menit


1. Guru member salam (greeting);
Pendahulan
2. Guru memeriksa kehadiran siswa;
3. Guru menyiapkan peserta didik secara psikis dan fisik untuk
mengikuti proses pembelajaran;
4. Guru memberi motivasi belajar siswa secara kontekstual
sesuai manfaat dan aplikasi materi ajar dalam kehidupan
sehari-hari, dengan memberikan contoh dan perbandingan
lokal, nasional dan internasional;
5. Guru mengajukan tentang kaitan antara pengetahuan sebelumnya
dengan materi yang akan dipelajari;
6. Guru menjelaskan tentang tujuan pembelajaran atau kompetensi
dasar yang akan dicapai;
7. Guru menyampaikan cakupan materi dan uraian kegiatan sesuai
silabus.

Kegiatan inti
Mengamati
 Siswa melihat, mendengar, dan dan menyaksikan guru
memaparkan jati diri dengan menggunakan kata ganti
yang sesuai.
 Siswa memperhatikan guru menejelaskan atri tentang kata
ganti funsinya dalam penggunaan bahasa inggris.
 siswa memperhatikan guru menejelaskan tentang jenis-
jenis kata ganti atau pronoun.
Contoh:

Menanya
 Dengan bimbingan dan arahan guru, siswa menanyakan
dan mempertanyakan antara lain tentang perbedaan antara
jenis-jenis pronoun dan penggunaannya dalam kalimat
bahasa inggris.

Mengumpulkan Informasi
 Siswa mendengarkan dan menyaksikan banyak contoh
tentang kata ganti dalam bahasa inggris.
 Siswa di berikan tabel yang berisi tentang ringkasan
pengertian, jenis-jenis kata ganti dan fungsinya.
Mengasosiasi
 Siswa membandingkan ungkapan untuk pemaparan diri
yang telah dikumpulkan dari berbagai sumber tersebut di
atas.
Mengkomunikasikan
 Siswa berupaya berbicara secara lancar dengan ucapan,
tekanan kata, intonasi yang benar dan menulis dengan
ejaan dan tanda baca yang benar, serta tulisan yang jelas
dan rapi.
Mencipta
 Peserta didik menuliskan deskripsi sangat sederhana
tentang pemaparan jati diri sesuai dengan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai
konteks.

Penutup 1. Peserta didik dan guru melakukan refleksi terhadap kegiatan


pembelajaran dan manfaat-manfaatnya.
2. Peserta didik dan guru memberikan umpan balik terhadap proses dan
hasil pembelajaran.
3. Peserta didik menerima tugas mandiri untuk menceritakan orang-
orang di sekitarnya sebagai tindak lanjut kegiatan pembelajaran.
4. Peserta didik memperhatikan informasi tentang rencana kegiatan
pembelajaran untuk pertemuan berikutnya.
5. Peserta didik dan guru mengucapkan salam penutup.

I. Kriteria Penilaian

1. Tingkat ketercapaian fungsi sosial memaparkan dan menanyakan jati diri.


2. Tingkat kelengkapan dan keruntutan dalam memaparkan dan menanyakan jati diri.
3. Tingkat ketepatan unsur kebahasaan: tata bahasa, kosa kata, ucapan, tekanan kata,
intonasi, ejaan, tanda baca, tulisan tangan.
4. Sikap tanggung jawab, kerjasama, peduli, dan percaya diri yang menyertai tindakan
memaparkan dan menanyakan jati diri.

Kinerja (praktik)
Simulasi dan/atau bermain peran (role play) dalam bentuk interaksi dengan
memaparkan dan menanyakan jati diri.

Observasi:
(penilaian yang bertujuan untuk memberikan balikan secara lebih cepat)
1. Observasi terhadap tindakan siswa menggunakan bahasa Inggris untuk memaparkan
dan menanyakan jati diri, ketika muncul kesempatan, di dalam dan di luar kelas.
2. Observasi terhadap kesungguhan, tanggung jawab, dan kerja sama siswa dalam
proses pembelajaran di setiap tahapan.
3. Observasi terhadap kepedulian dan kepercayaan diri dalam melaksanakan
komunikasi, di dalam dan di luar kelas.
Penilaian diri:
Pernyataan siswa secara tertulis dalam jurnal belajar sederhana berbahasa Indonesia
tentang pengalaman belajar memaparkan dan menanyakan jati diri, termasuk kemudahan dan
kesulitannya.

Tes tertulis
Membaca dan menulis teks yang menuntut pemahaman dan kemampuan
menghasilkan teks yang di dalamnya termasuk tindakan memaparkan dan menanyakan jati
diri.

Rubrik Penilaian Aspek Keterampilan:

No Aspek yang Kriteria Score


Dinilai
1 Pengucapan Excellent 4
Good 3
Fair 2
Poor 1
2 Intonasi Excellent 4
Good 3
Fair 2
Poor 1
3 Ketelitian Excellent 4
Good 3
Fair 2
Poor 1
4 Kelancaran Excellent 4
Good 3
Fair 2
Poor 1
5 Action Excellent 4
Good 3
Fair 2
Poor 1
Total Score 20

Rubrik Penilaian Aspek Sikapng

No Aspek yang Kriteria Score


Dinilai
1 Santun Sangat sering menunjukan sikap santun 5
(Respect) Sering menunjukan sikap santun 4
Beberapa kali menunjukan sikap santun 3
Pernah menunjukan sikap santun 2
Tidak pernah menunjukan sikap santun 1
2 bertanggungjawa Sangat sering menunjukan sikap 5
b bertangungjawab
(responsible) Sering menunjukan sikap bertanggungjawab 4
Beberapa kali menunjukan sikap
bertanggungjawab 3
Pernah menunjukan sikap bertanggungjawab
Tidak pernah menunjukan sikap bertanggung 2

1
3 Jujur Sangat sering menunjukan sikap kerjasama 5
(honest) Sering menunjukan sikap kerjasama 4
Beberapa kali menunjukan sikap kerjasama 3
Pernah menunjukan sikap kerjasama 2
Tidak pernah menunjukan sikap kerjasama 1
4 Disiplin Sangat sering menunjukan sikap disiplin 5
(discipline) Sering menunjukan sikap disiplin 4
Beberapa kali menunjukan sikap disiplin 3
Pernah menunjukan sikap disiplin 2
Tidak pernah menunjukan sikap disiplin 1
5 Percaya diri Sangat sering menunjukan sikap percaya diri 5
(confidence) Sering menunjukan sikap percaya diri
Beberapa kali menunjukan sikap percaya diri 4
Pernah menunjukan sikap percaya diri 3
Tidak pernah menunjukan sikap percaya diri
2
1

Tulungagung, 20 April 2019

Mengetahui :
.
Kepala Sekolah Guru Pamong

H. Asrori Mustofa, M.Ag Farida Rokhayati, S.Hum


NIP. NIP.
Mahasiswa Magang 1

Ana Risti Sakdiyah


NIM.

Anda mungkin juga menyukai