Anda di halaman 1dari 6

MAKALAH VEKTOR MATEMATIKA PERMINATAN

Kelas: X IPA 3

Anggota kelompok:

1.Dhewan David Maulana

2.Debby Amelia

3.Dhiya khairunnisa Ahmad

4.Heni Hemalia

KATA PENGANTAR

Dengan memanjatkan puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa kami
dengan menyelesaikan tugas pembuatan karya tulis yang berjudul ‘’Makalah vektor matematika
peminatan ‘’.

Karya tulis ini adalah salah satu syarat mata pelajaran matematika peminatan.

Dalam pembuatan karya tulis ini kami mendapatkan bantuan dari berbagai pihak, Maka
pada kesempatan ini kami dapat terselesaikan dengan baik walaupun dengan kekurangan. 

Akhir kata semoga karya tulis ini bisa bermanfaat bagi pembaca pada umumnya dan
penulis pada khususnya, Kami menyadari bahwa dalam pembuatan karya tulis ini masih jauh
dari sempurna maka dari itu kami memohon maaf. Oleh karena itu,  kami menerima saran dan
kritik yang bersifat membangun demi perbaikan ke arah kesempurnaan. Akhir kata kami
Sampaikan terima kasih.

Samboja, 28 Mei 2020


DAFTAR ISI
Kata
pengantar…………………………………
…1
Daftar
isi…………………………………………
….2
BAB I
A.Latar
belakang………………………………..3
B.Masalah………………………………
………….3
C.Penyelesaian masalah……..…………..
….4
BAB II
A.Kesimpulan……………………………
……….5
Daftar pustaka……………….
…………………..5

BAB I

A.Latar belakang
Bicara tentang fungsi vektor, ada baiknya jika kita tahu terlebih dahulu
Apa itu vektor. dalam  fisika kita mengenal vektor Sebagai sebuah besaran yang memiliki nilai
dan arah. sedangkan dalam matematika,vektor adalah anggota dari ruang vektor. secara
geometris, vektor dapat disajikan dengan ruas garis berarah.Panjang ruas garis menyatakan
besar vektor dan anak panah menyatakan arah vektor
.
Pada dasarnya, Setiap bagian dari matematika memiliki fungsi masing-
masing. baik fungsi matematisnya, penerapannya, Dalam kehidupan maupun kaitannya dengan
ilmu agama.Tidak terkecuali dengan vektor. Secara matematis, kita Kadang-kadang
menyatakan bahwa sebuah fungsi vektor A {x,y,z} Mendefinisikan Suatu Medan vektor karena
mengaitkan Suatu vektor dengan setiap titik di suatu daerah. sementara dari segi Kehidupan
manusianya, Vector berfungsi misalnya dalam hal teknologi GPS. 

Sehingga mempelajarinya bukanlah sebuah kesia-siaan.maka dari itu,


akhirnya kami memutuskan untuk membahas tentang vektor ditilik dari Segi matematikanya,
dalam penerapan sehari-hari.
B.Masalah
Ani sedang berada di titik P={3,2}. Era berada di titik Q={-4,-2}. Jika titik tersebut merupakan vector.
Tentukan vector satuan P dan vector Q
C.Penyelesaian masalah
BAB II

A.kesimpulan
Vektor adalah besaran yang mempunyai nilai dan arah.Untuk menyatakan
suatu vektor dapat dilakukan pada bidang datar atau bidang koordinat cartesius XOY dengan
Menggambar ruas Garis dengan anak panah di Salah satu Ujungnya. panjang ruas garis
Mewakili besar {panjang} Vektor dan anak panah mewakili arah vektor. Vector di simbolkan
dengan huruf tebal atau dengan huruf yang digaris bawahi.

Jika untuk setiap nilai skalar u dikaitkan dengan Suatu vektor A, Maka A 
dinamakan suatu fungsi u yang dilambangkan dengan A{u}. Dalam tiga dimensi ditulis
A{u}=A1{u}i+A2{u}j+A3{u}k. Contoh fungsi vektor, misalnya persamaan dari gerakan bebas
Suatu partikel dalam ruang. jika Setiap titik dalam suatu ruang {R3} Dikaitkan dengan Suatu
vektor, Maka ruang tersebut disebut Medan vektor. Contoh Medan vektor, Misalnya aliran fluida
{gas, panas, air, dan sebagai} dalam suatu ruangan.Fungsi vektor dalam duniawi, Berkaitan
dengan masalah transportasi,Navigasi, komputerisasi, dan sebagainya.

Daftar pustaka:
1.- http://klompokku.blogspot.com/2013/09/makalah.html?m=1

2.- https://text-id.123dok.com/document/ydve626y-makalah-vektor-matematika-makalah-marsudi-
vektor-sma.html

Anda mungkin juga menyukai