Anda di halaman 1dari 1

Soal Mid Test Ekonomi Manajerial

1. Diketahui fungsi permintaan adalah Qd = 20.000 – 20P


Fungsi penawaran adalah Qs = 10.000 + 40P
Tentukan Harga dan Kuantitas Keseimbangan!

2. Misalnya informasi permintaan dan penawaran Minuman ringan adalah

QD = 2.400 – 2P dan QS = 400 + 4P.

berdasarkan informasi tersebut:

a. Tentukan jumlah dan harga keseimbangan Minuman ringan tersebut.

b. Bila penjualan Minuman ringan dikenakan pajak sebesar Rp 100 per unit
tentukan kondisi keseimbangan setelah pajak dan dampak pajak terhadap
harga dan jumlah Minuman ringan yang diperjualbelikan.

3. Di pasar tradisional, harga jeruk lokal mengalami kenaikan dari Rp 6.000, menjadi
Rp 8.000, per kilogram. Kenaikan harga mengakibatkan permintaan jeruk lokal
turun dari 700 kg menjadi 600 kg. Hitung koefisien elastisitas permintaannya!

4. Data berikut Menunjukkan Biya Promosi (X1), Biaya Penjaminan Mutu (X2) dan
Penjualan (Y):

X1 X2 Y
1a 3 4a
9 4 40
11 3 42
1a 3 4a
11 4 48
1a 5 5a
13 6 54
1a 7 5a
14 7 56
15 8 60

Dengan bantuan Aplikasi SPSS diminta:

a. Buat Persamaan Regresi Liniernya!

b. Uji Pengaruh variable bebas terhadap variable terikat, baik secara parsial
maupun simultan!

Catatan: Ganti huruf a pada table nomor 4 dengan angka terakhir dari NIM
Saudara.

=====SELAMAT BEKERJA====

Anda mungkin juga menyukai