Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH PROVINSI BANTEN

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SEKOLAH KHUSUS NEGERI 01 LEBAK
JL. Dewi Sartika No. 20L Rangkasbitung Telp./Fax ( 0252 ) 209915

KEPUTUSAN KEPALA Plt SKh NEGERI 01 LEBAK


NOMOR : 421.4/134/SKh.N01/Lbk/X/2021

TENTANG

PEMBENTUKAN PANITIA WORKSHOP PENINGKATAN KOMPETENSI PENDIDIK DAN


TENAGA KEPENDIDIKAN TAHUN 2021
SKh NEGERI 01 LEBAK
Menimbang : Bahwa untuk melaksanakan workshop maka perlu Membentuk tim
panitia
Bahwa nama-nama tersebut dalam lampiran surat Keputusan ini
dipandang cakap dan mampu untuk menjadi Panitia.
Mengingat : Undang-undang RI No.20 tahun 2003 tentang Sisdiknas.
Peraturan Pemerintah No. 19 tahun 2005 tentang Standar Nasional
Pendidikan.
Permendiknas No. 22 tahun 2006 tentang Standar Isi.
Permendiknas No. 23 tahun 2006 tentang Standar Kompetensi Lulusan.
Memperhatika : Hasil sosialisasi Kepala Sekolah dengan Dewan guru maka Kami
n sepakat membentuk kepanitiaan workshop
Menetapkan : Menunjuk nama-nama sebagaimana tertera pada lampiran surat
keputusan ini sebagai panitia workshop
Dalam melaksanakan tugasnya panitia bertanggung jawab kepada
Kepala SKh Negeri 01 Lebak.
Segala biaya yang dikeluarkan untuk melaksanakan surat keputusan
ini,dibebankan pada pelaksana
Surat keputusan ini mulai berlaku pada tanggal 20 Oktober 2021

MEMUTUSKAN:

Menetapkan :

Menunjuk nama-nama sebagaimana tertera pada lampiran surat keputusan


PERTAMA :
ini sebagai panitia workshop
Dalam melaksanakan tugasnya panitia bertanggung jawab kepada Kepala
KEDUA :
SKh Negeri 01 Lebak.
KETIGA : Segala biaya yang dikeluarkan untuk melaksanakan surat keputusan ini,
dibebankan kepada anggaran bos tahun 2021
KEEMPAT : Surat keputusan ini mulai berlaku pada tanggal 20 Oktober 2021

Mengetahui,
Plt, Kepala Sekolah

ACHMAD FARID, M.Pd


NIP. 19720604 200801 1 007

Lampiran : Keputusan Kepala Sekolah SKh Negeri 01 Lebak


Nomor : 421.4/134/SKh.N01/Lbk/X/2021
Tanggal : 20 Oktober 2021
SUSUNAN PANITIA WORKSHOP
PENINGKATAN KOMPETENSI PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN TAHUN 2019
SKh NEGERI 01 LEBAK

Penanggung Jawab : Achmad Farid, M.Pd


Ketua Pelaksana : Muhaemin, S.Pd
Sekretaris : Dina Yuli Rismonica, S.Pd
Bendahara : Dheit Veby Victichaerany, S.Psi
Koordinator Acara : Dinda Rahmawati, SE.
Koordinator Humas : Lulu Lutfia, S.Kom.
Konsumsi : Usi Karina
Dokumentasi : Cecep Apendi, A.Md
Perlengkapan : Muhammad Haffiz
Keamanan : Bustomi
Kebersihan : Ujang Hermawan

Mengetahui,
Plt, Kepala Sekolah

ACHMAD FARID, M.Pd


NIP. 19720604 200801 1 007

Anda mungkin juga menyukai