Anda di halaman 1dari 29

Manajemen

Pemasaran
Kelompok 2

 Radina Putri Ahmad 22101092036


 Defy Dwisetyawati 22202092054
 Yudha Pratama Apriansyah 22101092057
 Alifvira Febrianti 22101092062
 Nadya Rosalin Augustin 22101092063
Pengelolaan
Pemasaran
Jasa dan Merk
01
Pengelolaan
Pemasaran Jasa
A.Pengertian Jasa
 Menurut Djaslim Saladin (2004:134) pengertian Jasa adalah setiap kegiatan
atau manfaat yang ditawarkan oleh suatu pihak pada pihak lain dan pada
dasarnya tidak berwujud, serta tidak menghasilkan kepemilikan sesuatu.

 Menurut Zeithaml dan Bitner yang dikutif oleh Ratih Hurriyati (2005:28)
pengertian Jasa adalah seluruh aktivitas ekonomi dengan output selain produk
dalam pengertian fisik, dikonsumsi dan diproduksi pada saat bersamaan,
memberikan nilai tambah dan secara prinsip tidak berwujud (intangible) bagi
pembeli pertamanya.

 Menurut Kotler, jasa adalah setiap tindakan atau perbuatan yang dapat
ditawarkan oleh satu pihak kepada pihak lain yang pada dasarnya tidak
berwujud (intangible) dan tidak menghasilkan kepemilikan apapun.
Ciri-Ciri Jasa

01 02
Sesuatu yang tidak berwujud, Proses produksi jasa tidak
tetapi dapat memenuhi bergantung pada bantuan
kebutuhan konsumen. suatu produk fisik.

03 04
Jasa tidak mengakibatkan Terdapat interaksi antara
peralihan hak atau penyedia jasa dengan
kepemilikan. pengguna jasa.
Macam-Macam Jasa
Jasa Jasa murni
campuran (pure
(Hybrid) service)

Jasa pokok
disertai barang
dan jasa
tambahan
Karakteristik Jasa

01 Tidak Berwujud (Intangibility)

02 Tidak Dapat Dipisahkan (Inspirability)

03 Berubah – ubah (variability)

04 Mudah Lenyap (Perishability)


B. Perbedaan (Goods and Services)
BARANG JASA

produk yang siap dibeli fasilitas yang disediakan


oleh pelanggan dengan oleh pihak lain
harga tertentu

sesuatu yang berwujud produk yang tidak berwujud


(tangiable) (intangiable)

kepemilikan jasa tidak


Kepemilikan barang bisa dapat dipindahtangankan
berpindah tangan
Perbedaan (Goods and Services)

BARANG JASA

Sulit untuk melakukan evaluasi barang relatif


Evaluasi jasa lebih mudah

Barang dapat ditukar jasa tidak mungkin ditukar


apabila tidak sesuai apabila telah disediakan

jasa sangat terikat pada


Barang dapat disimpan waktu
Perbedaan (Goods and Services)

BARANG JASA

Barang diproduksi
jasa diproduksi dan
terlebih dahulu kemudian
dikonsumsi pada saat
diperdagangkan dan
yang sama
dikonsumsi

Barang dapat berpisah jasa tidak dapat dipisahkan


dengan alat produksinya dari penyedianya
setelah menjadi produk
jadi
C. Kualitas Jasa
Reliabilitas Komunikasi

Responsivitas Kredibilitas

Kompetensi Keamanan

Kemampuan memahami
Akses pelanggan

Kesopanan Bukti fisik


D. Bauran Pemasaran
Pengertian Bauran Pemasaran Jasa

D.W. Foster berpendapat bauran pemasaran (marketing mix) adalah suatu istilah yang
menggambarkan seluruh unsur pemasaran dan faktor produksi untuk mencapai tujuan
badan usaha, misalnya laba, penghasilan harta yang ditanam, omzet penjualan, dan bagian
pasar yang ingin direbut.

Konsep Bauran Pemasaran Jasa

Konsep marketing mix jasa berangkat dari konsep tradisional sebelumnya


yang dikenal dengan istilah 4P.
Unsur-unsur Bauran Pemasaran Jasa

Product Promotion People

Price Place
Produk
Merupakan barang fisik, jasa ataupun kombinasi keduanya, yang
ditawarkan kepada pasar sasaran. Pada pengelolaan produk, terdapat
lima masalah, yaitu Tampang produk dan pembungkus, Cara pelayanan,
Pemberian merek produk, Jumlah produk, Macam atau jenis produk

Tingkatan produk :

 Produk Utama  Produk Harapan

 Produk Generic  Produk Pelengkap

 Produk Potensial
Harga

Komponen bauran harga :

 Daftar Harga (Price List)


 Potongan Harga (Discount)
 Penghargaan Atau Keringanan (Allowance)
 Jangka Waktu Pembayaran (Payment Period)
 Syarat-Syarat Kredit (Credit Term)
Promosi
Menurut Lupiyoadi dan Hamdani (2011: 74-75), enam poin
tentang bauran promosi:

1) Iklan (Advertising)
2) Penjualan Perorangan (Personel Selling)
3) Promosi Penjualan (Sales Promotion)
4) Hubungan Masyarakat (Public Relation)
5) Informasi Mulut ke Mulut (Word of Mouth)
6) Surat Pemberitahuan Secara Langsung (Direct Marketing)

Syarat Promosi :

1) Merek
2) Harga produk
3) Modal atau dana
4) Kualitas produk
Tempat

Lokasi pelayanan jasa yang


digunakan dalam memasok
jasa kepada pelanggan yang
dituju merupakan keputusan
kunci.
Orang
People adalah semua pelaku
yang memainkan sebagai
penyajian jasa dan karenanya
mempengaruhi persepsi
pembeli.
02
Pengelolaan Merk
A. Ekuitas Merk
Pengelolaan Merek (Brand Management)

System Brand management memerlukan


perspektif holistic dan strategis dari
management merek intra-perusahaan, yang
akan menetapkan merek sebagai landasan
strategi perusahaan dengan cara
menerapkan dan memantau pembangunan
merek secara konsisten dan terkoordinasi
(Santos-Vijande et al.,2013).
Pengertian Brand Equity
Secara umum menempatkan brand equity
sebagai komponen yang membuat brand lebih
berarti dan memiliki nilai tambah atau value.
Model Brand equity
Membentuk Posisioning Merk

Positioning adalah tindakan


merancang penawaran dan citra
perusahaan agar mendapatkan
tempat khusus dalam pikiran pasar
sasaran.
1. Kerangka Referensi Kompetitif
Kerangka referensi yang kompetitif untuk suatu
positioning merek adalah menentukan keanggotaan
kategori (category membership)- produk atau sekumpulan
prodik dengan mana suatu merek bersaing dan yang
berfungsi sebagai pengganti.
2. POD dan POP

Titik perbedaan Titik paritas


(pont-of-difference.POD) (point-of-parity, POP),
3. Menetapkan Keanggotaan Kategori
Pendekatan umum terhadap pesitioning adalah memberitahu
konsumen tentang keanggotaan merek sebelum menyatakan titik
perbedaan. Diasumsikan sebelumnya, konsumen harus tahu apakah
produk itu dan apa fungsi yang dilayaninya sebelum memutuskan
apkah fungsi itu mendominasi merek terhadap pesaingnya.
4. Memilih POP dan POD
A. Means of Differentiation
B. Perceptual Maps
C. Emotional Branding
5. Menciptakan POP (Titik
Paritas) dan POD (Titik
Perbedaan)
Thanks!
Do you have any questions?

CREDITS: This presentation template was


created by Slidesgo, including icons by Flaticon,
and infographics & images by Freepik

Anda mungkin juga menyukai