Anda di halaman 1dari 7

TUGAS RDTR DAN

PERATURAN
ZONASI

Rachmat Putra Ariefandi


052002000078
Kelas - A
Lokasi Rumah

RXR7+PX8, RW.7, Cakung Tim., Kec. Cakung,


Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota
Jakarta 13910

Rumah Type 06
Zonasi
Kec.
Cakung
Data Web
• Informasi Rencana Kota (Jakarta Timur)
Kode Blok 07
Sub Blok 001
Sub Zona R.4 Sub Zona Rumah Sedang
TPZ
CD TPZ
ID Sub Blok 001.R.4
Zona Zona Perumahan KDB Sedang-
Tinggi
PSL KP
KDB 60
KLB 1,2
KB 2
KDH 20
KTB -
Tipe D
Data Eksisting

Zona : Hunian
Luas Tanah : 90m2
Luas Lantai Dasar : 34m2
Luas Bangunan : 68m2
KDB : 38%
GSB : 5m
KLB : 0,75
KB : 2 lantai
KDH : 20%
Tinggi Pagar :-
Hasil Analisi
• KDB pada rumah tersebut sebesar 38% sementara pada rencana kota Jakarta timur maksimal
sebesar 60%, sehingga tidak melanggar KDB yang sudah di tetapkan
• KLB pada rumah tersebut sebesar 0,75 sementara pada rencana kota timur maksimal sebesar 1,2
sehingga tidak melanggar KLB yang sudah ditetapkan
• Aturan KB pada daerah tersebut rumah hunian hanya diperbolehkan 2 lantai dan sudah diterapkan
pada rumah tersebut
• KDH sudah sesuai peraturan yaitu sebesar 20% dari tapak yang ada
• GSB pada perumahan Jakarta Garden City sebesar 5 meter dan sudah seusai dengan dumaja dan
peraturan pada daerah tersebut
• Atap pada rumah tidak melebihi garis tapak
• Tidak terdapat pagar pada rumah tersebut
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai