Anda di halaman 1dari 2

Notulen Rapat

27 Agustus 2018 Akademik

AGENDA RAPAT:

1. Review rapat sebelumnya


2. Laporan Pelaksanaan Semester Pendek---Awal September Laporan ke
Akademik
3. Laporan nilai Kehadiran selama Semester Genap-dosen boleh tidak hadir
25% dari total pengajaran –maka akan dibina oleh prodi-sks maksimal 12
sks.
4. Laporan pengumpulan nilai UAS-Rubah B semua dosen yg belum
mengumpulkan nilai akhir di SIAKAD.
TI: Tetap: Sri (semua MK belum input SIAKADsisa 2 kelas lagi), Nur (5
kelas), Magfirah (2 MK Terakhir hari ini 26 Agustus Senin). Terakhir
penimputan nilai dan berkas pkl 8.15 Pagi hari Selasa jika melewati waktu
tersebut maka berubah menjadi B.
TE: SIAKAD semua selesai (hardcopy pak Anggi an pak Joner blm terima)
5. Laporan Pelaksanaan Praktikum
6. Progress Distribusi dosen (Senin depan)
7. Agendakan Pembahasan SAP Kapita Selekta (Jum’at)
8. Persiapan Evaluasi Kurikulum 2015 (Tim Penyusun Kurikulum 2 kluster
masing2 prodi----September)
9. Persiapan Evaluasi Akademik Semester Genap+ sosialisasi Kalender
Akademik
10.Persiapan Materi BSS (14-16 September)- materi lebih membumi,
sampaikan keunggulan Prodi dan kemudahan pelayanan akademik

1. Semester Pendek; pembiayaan nanti sore keputusannya.

Mata Kuliah Dosen Sistem pelaksanaan


Tugas Kuliah
a. Kalkulus 8 orang (Zaini) V
b. Probstat 8 orang (Sri) V
c. Fisika 2: 6 orang (Arief) T
d. Biologi 3 orang (Tombi) T
e. Peng-Telkom 1 orang (Hardi) T
g. Mat. Diskrit 2 orang (Turahyo) T
h. Unix 4 orang (Rio) T
i. Sist. Informasi 2 orang (Tombi) T
j. Fisika dasar 28 orang ; (Arief) T
k. Bahasa Inggris 11 orang (Herri) K
????? K
l. FOC 3

2. Distribusi perkuliahan

Prodi TI:
Notulen Rapat
27 Agustus 2018 Akademik

Semester ganjil sama dengan tahun lalu yang berubah adalah jumlah kelas namun tahun
ini hanya ada sore 1

Kurikulum yg akan dipakai adalah kurikulum baru-Kapita Selekta (Jum’at: difokuskan


pada persiapan Tugas Akhir dan Siap Kerja) dan Robotika (Jum’at)

Prodi TE:

Terlampir:

Ada beberapa alternatif dosen yg akan dipai yaitu dosen LB sauqi malik, dan robotika

Kapita selekta perlu silabus dan mengajar bergantian dan di rapatkan Jum’at depan pkl
9.15

Alternatif: hubungi dosen Bontang dan cari detail dan proposal

Hadir:
Herri, Tombi, Turahyo, Evy

Pimpinan Rapat,

Ketua

Herri Susanto,SS.,M.Hum

Anda mungkin juga menyukai