Anda di halaman 1dari 1

Nama Bahan % Fungsi

konsentrasi
Serbuk Ekstrak Daun 150 mg Zat Aktif
Bayam
Aerosil 9 mg Adsorben
Talcum 6 mg Glidan
Magnesium 3 mg Glidan
Amilum Jagung 132 mg Pengisi

Sumber Magnesium di Sekitar Kita


Meski banyak suplemen magnesium di pasaran, namun mengonsumsi mineral ini dari
sumber-sumber alami tentu lebih aman. Berikut beberapa sumber magnesium dari
makanan, yang sebenarnya sudah biasa kita konsumsi:

 Bayam
Bayam adalah salah satu sayuran yang populer dan kaya akan nutrisi. Dari
secangkir bayam rebus, setidaknya terdapat 160 mg magnesium di dalamnya.

 Coklat
Coklat adalah salah satu makanan dengan kandungan magnesium yang tinggi.
Dalam 30 gram coklat, terkandung sekitar 65 mg magnesium.

 Tahu
Tidak kalah tinggi dengan coklat, di dalam setengah cangkir tahu, terdapat 40
mg magnesium.

 Almond
Kacang almond merupakan camilan yang sehat dan kaya akan magnesium.
Dalam 25-30 gram kacang almond, setidaknya terdapat sekitar 80 mg
magnesium.

 Edamame
Kacang-kacangan yang juga mengandung magnesium adalah edamame. Dari
secangkir kacang edamame rebus yang sudah dikupas, terdapat 50 mg
magnesium.

Selain berbagai makanan di atas, masih ada banyak makanan dan tanaman herbal lain
yang juga banyak mengandun magnesium, misalnya daun afrika. Jika Anda lebih
memilih mengonsumsi suplemen magnesium, pastikan berkonsultasi dengan
dokter terlebih dahulu untuk mendapatkan dosis yang tepat sesuai kebutuhan dan
kondisi Anda.

Anda mungkin juga menyukai