Betaria Purba (5191144003)

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 24

JOBSHEET TATA RIAS PENGANTIN INTERNASIONAL

TEMA GLAMOUR

FAKULTAS TEKNIK

PKK

PRODI S1 PENDIDIKAN TATA RIAS

TATA RIAS PENGANTIN JOGJA PUTRI

Dosen pengampu: Rossy Luckita sasmita S. Pd, M. Pd

Astrid Sitompul, S. Pd, M. Pd

Oleh :
Betaria Purba
NIM :
5191144003

NILAI
JOBSHEET TATA RIAS PENGANTIN INTERNASIONAL

I. Durasi : 60 menit

II. Daftar Alat, lenan dan bahan yang di gunakan untuk tata rias pengantin Karo.
a. Daftar alat dan lenan

NO NAMA JML. SPESIFIKASI KEGUNAAN Gambar


.
1. Primer 1 Cream Untuk
menutupi pori-
pori wajah

2. Foundation 1 Cream Sebagai alas


bedak

Bedak tabur
3. 1 Serbuk Sebagai bedak

Bedak padat
4. 1 Padat Meratakan
bedak

Eyeshadow

5. 1 Palette Untuk pewarna


kelopak mata

Eyeliner
Untuk
6. 1 Pencil mempertegas
garis mata

Bulu mata
palsu Untuk
7. 1 rajutan nilon memperindah
tampilan mata

Lem bulu Berfungsi


mata palsu untuk
8. 1 Cair melengketkan
bulu mata
palsu
Blush on Sebagai rona
merah di wajah
9. Highlighter 1 Padat Mempertajam
tulang pipi
10. 1 Padat Berfungsi
Shading untuk
mempertajam
11. 1 Padat garis wajah

13. Pencil alis 1 Pensil Berfungsi


untuk
membentuk
alis baru

14. Consealer 1 Cream Berfungsi


untuk
merapikan alis
15. Lipstik 1 Cream Sebagai
pewarna bibir

b. Daftar alat

NO NAMA JML SPESIFIKASI KEGUNAAN


.
1. Kuas set make up Satu set Kuas Sebagai alat untuk
Handuk kecil mengaplikasikan make up
2. 1 buah Kain Sebagai penutup dari bagian
Hair bando bahu
3. 1 buah Kain Sebagai penghalang Rambut
agar tidak susah dalam
melakukan make up pada
Pisau cukur alis wajah
4. 1 buah Berbahan Untuk merapikan alis
Karet Jepang aluminium
5. Kain hitam motif 1 buah Karet Untuk mengikat rambut
6. Kain batik merah 1 buah Kain batik halus Berfungsi sebagai tudung
keemasan Kain batik halus untuk adat Karo
7. Kertas koran 1 buah Berfungsi sebagai tudung
Kertas untuk adat Karo

8. Satu Berfungsi sebagai


gulungan pembentuk tudung karo

c. Kesehatan dan Keselamatan Kerja


Untuk kelancaran kerja dan menghindari kerusakan alat maka diperhatikan faktor – faktor
berikut :
a. Kesehatan :
 Bersih ruangan
 Sirkulasi udara
 Bebas bau badan dan mulut agar tidak mengganggu suasana kerja
 Kebersihan tangan dan kuku pribadi

b. Keselamatan kerja :
 Melakukan kerja sesuai prosedur
 Tertib dalam pengoperasian alat
 Tertib dalam pemilihan alat dan kosmetik
 Hindari pemakaian alat rusak
 Posisi kerja nyaman , baik bagi klien maupun costomer
 Kembalikan alat , bahan dan lenan pada tempatnya semula bila selesai

IV. Proses

No. Langkah Gambar


1. Bersihkan wajah klien terlebih
dahulu

3. Aplikasikan pelembab wajah dan


bibir.
4. Aplikasikan foundation ratakan
menggunakan beauty blender
5. Pengaplikasian consealer
Aplikasikan shading pada bagian
bawah tulang pipi, dahi, dan dagudan
hidung. Ratakan menggunakan
beauty blender. Pada bagian tengah
hidung aplikasikan highlighter, agar
hidung tampak tajam dan mancung.
Aplikasikan bedak tabur, ratakan
menggunakan kuas make up
lukis alis pada bagian alis asli,
menggunakan consealer.
Aplikasikan eyeshadow pada kedua
kelopak mata, dan bagian bawah
mata.
Tempelkan bulu mata palsu, dengan
menggunakan lem bulu mata
Gariskan eyeliner pada bagian mata,
agar mata tampak tajam
Aplikasikan blush on pada kedua
pipi, dan tambahkan dengan
highlighter agar pipi tampak tajam.
Selanjutnya adalah penataan rambut
Selanjutnya adalah aplikasi lipstik.
Hasil akhir
V. Berkemas

 Membersihkan dan mensterilkan alat dan lenan


 Membersihkan area kerja dan mengatur kembali seperti semula
 Mengembalikan alat lenan dan bahan pada tempatnya semula.

Link Drive:

https://drive.google.com/file/d/1EF5ZXVTLSGEnEFDaNsrcCAvAzcFkIBbn/view?usp=drivesdk

Anda mungkin juga menyukai