Anda di halaman 1dari 8

PENGGUNA JASA : RS Jiwa Prof. dr.

Soerojo Magelang
NAMA PAKET PEKERJAAN : PEMBANGUNAN GEDUNG RADIOLOGI
TAHUN ANGGARAN : 2013

SPESIFIKASI TEKNIS YANG DITAWARKAN


MUTU/
NO KOMPONEN URAIAN PEKERJAAN JENIS MATERIAL TIPE MERK SPESIFIKASI TEKNIS
KUALITAS
1 Pondasi - Pondasi Batu Kali, - Batu Kali / Batu Belah Bahan Tambang - Batu Kali KW 1 campuran 1 pc : 5 Ps
- Dolken 10x10 cm Alami Bahan batu adalah sejenis batu yang keras, liat, berat dan
- Pondasi Foot Plat Setempat Beton Bertulang mempunyai muka lebih dari 3 sisi.
Tidak ringan dan tidak porous
Bahan asal adalah batu besar yang kemudian
dibelah/dipecah-pecah menjadi ukuran normal menurut tata
cara pekerjaan yang bersangkutan.
Memenuhi Peraturan Umum Pemeriksaan Bahan Bangunan
(NI-3-1970).

- Portland Cement Bahan Pabrikasi - Holcim KW 1 Semen portland harus memenuhi N1-8
Berstandart SNI
Memenuhi Standar Umum Bahan Bangunan Indonesia 1986
Belum mengeras sebagian atau keseluruhannya
Dalam pengangkutan Portland Cementt (PC) ke tempat
pekerjaan harus dijaga agar tidak Menjadi lembab begitu pula
penempatannya harus di tempatkan di tempat yang kering

- Pasir Pasang Bahan Tambang - Pasir Vulkanik KW 1 Pasir harus memenuhi NI-3 Pasal 14 ayat 2.
Alami Muntilan Mempunyai gradasi yang baik
Butiran-butiran harus tajam dan keras tidak dapat
dihancurkan dengan jari.
Kadar lumpur tidak boleh melebihi batas peraturan atau
syarat teknis
Pasir yang digunakan adalah pasir vulkanik eks Gunung
Merapi yang ditambang/diambil dari sungai Krasak
- Besi Beton polos & ulir Bahan Pabrikasi - Krakatau Steel KW 1 Besi beton menggunakan besi beton ulir mutu U39 dan besi
beton polos menggunakan mutu U24
Besi Ulir dipakai untuk diameter lebih besar / sama dengan Ø
13 mm, besi polos dipakai untuk diameter < Ø 13 mm dengan
penggunaan seperti yang ditunjukkan dalam gambar rencana
Penampang besi harus bulat serta memenuhi persyaratan NI-
2 (PBI 1971)
Besi Beton yang dipakai adalah produksi Krakatau Steel.
Besi Beton harus bersih dari kotoran lapisan minyak/lemak
dan karat serta tidak cacat (retak-retak, mengelupas dan
sebagainya).
Berstandart SNI
Harus disimpan dengan tidak menyentuh tanah dan tidak
boleh disimpan di udara terbuka untuk jangka waktu yang
panjang.

- Batu Pecah / Split Bahan Olahan - Produksi CV. KW 1 Digunakan koral/split yang bersih, bermutu baik, tidak berpori
MUSIKA Stone serta mempunyai gradasi kekerasan sesuai dengan syarat-
Crusher syarat PBI 1971.
Penyimpanan/ penimbunan koral beton/split harus dipisahkan
satu dari yang lain hingga kedua bahan tersebut dijamin
mendapatkan perbandingan adukan beton yang tepat
Dipecah dengan mesin pemecah batu / stone crusher
Tidak berpori
Bersih dari kotoran/lumpur
Keras dan padat

- Kayu Dolken Pilihan Bahan Hasil Hutan - Pesanan Lokal KW 1 Dipilih kayu yg keras dan kering
Alami

- Air Bahan Alami - Sambungan dari KW 1 Air harus memenuhi PVBI-1982 Pasal 9
PDAM/ Air yang digunakan sebagai media untuk adukan pasangan,
Didatangkan oleh plesteran, beton dan penyiraman guna pemeliharaan harus
kontraktor air tawar
Tidak mengandung minyak, garam, asam dan zat organik
lainnya yang telah dikatakan memenuhi syarat sebagai air
untuk keperluan pelaksanaan konstruksi oleh laboratorium

- Pondasi Foot Plat Setempat Beton Bertulang Bahan Olahan - Side Mix KW 1 Mutu Beton K-225

2 Beton - Foot Plat, Sloof, Kolom, Balok / Ring Balok, - Beton untuk Foot Plat, Sloof, Kolom, Balok / Ring Balok, Bahan Olahan - Side Mix KW 1 Mutu K-225
Balok/Kolom , praktis, lantai, bak penampung Balok/Kolom , praktis, lantai, bak penampung limbah Mutu K-175
limbah
- Portland Cement Bahan Pabrikasi - Holcim KW 1 Semen portland harus memenuhi N1-8
Berstandart SNI
Memenuhi Standar Umum Bahan Bangunan Indonesia 1986
Belum mengeras sebagian atau keseluruhannya
Dalam pengangkutan Portland Cementt (PC) ke tempat
pekerjaan harus dijaga agar tidak Menjadi lembab begitu pula
penempatannya harus di tempatkan di tempat yang kering
- Pasir Beton Bahan Tambang - Pasir Vulkanik KW 1 Pasir harus terdiri dari butir-butir yang berisi dan bebas dari
Alami Muntilan bahan-bahan organis, lumpur dan sebagainya; dan harus
memenuhi komposisi butir serta kekerasan yang dicantumkan
dalam PBI 1971
Mempunyai gradasi yang baik
Butiran-butiran harus tajam dan keras tidak dapat
dihancurkan dengan jari.
Kadar lumpur tidak boleh melebihi batas peraturan atau
syarat teknis
Pasir yang digunakan adalah pasir vulkanik eks Gunung
Merapi yang ditambang/diambil dari sungai Krasak
Memenuhi persyaratan teknis pasir beton

- Besi Beton polos & ulir Bahan Pabrikasi - Krakatau Steel KW 1 Besi beton menggunakan besi beton ulir mutu U39 dan besi
beton polos menggunakan mutu U24
Besi Ulir dipakai untuk diameter lebih besar / sama dengan Ø
13 mm, besi polos dipakai untuk diameter < Ø 13 mm dengan
penggunaan seperti yang ditunjukkan dalam gambar rencana
Penampang besi harus bulat serta memenuhi persyaratan NI-
2 (PBI 1971)
Besi Beton yang dipakai adalah produksi Krakatau Steel.
Besi Beton harus bersih dari kotoran lapisan minyak/lemak
dan karat serta tidak cacat (retak-retak, mengelupas dan
sebagainya).
Berstandart SNI
Harus disimpan dengan tidak menyentuh tanah dan tidak
boleh disimpan di udara terbuka untuk jangka waktu yang
panjang.

- Batu Pecah / Split Bahan Olahan - Produksi CV. KW 1 Digunakan koral/split yang bersih, bermutu baik, tidak berpori
MUSIKA Stone serta mempunyai gradasi kekerasan sesuai dengan syarat-
Crusher syarat PBI 1971.
Penyimpanan/ penimbunan koral beton/split harus dipisahkan
satu dari yang lain hingga kedua bahan tersebut dijamin
mendapatkan perbandingan adukan beton yang tepat
Dipecah dengan mesin pemecah batu / stone crusher
Tidak berpori
Bersih dari kotoran/lumpur
Keras dan padat

- Air Bahan Alami - Air sambungan KW 1 Air harus memenuhi PVBI-1982 Pasal 9
PDAM/ Air yang digunakan sebagai media untuk adukan pasangan,
Didatangkan oleh plesteran, beton dan penyiraman guna pemeliharaan harus
kontraktor air tawar
Tidak mengandung minyak, garam, asam dan zat organik
lainnya yang telah dikatakan memenuhi syarat sebagai air
untuk keperluan pelaksanaan konstruksi oleh laboratorium
3 Dinding Pasangan dinding 1 bata - Batu Bata Bahan Olahan - Produksi Pembuat KW 1 Campuran Pas Bata 1 pc : 3 Ps dan 1 pc : 4 ps
Pasangan dinding 1/2 bata Batu Bata Tegalrejo Bata merah diambil dari satu pabrik/sumber, satu ukuran,
satu warna dan satu kualitas
Batu bata harus berkualitas baik (tidak mudah pecah) serta
berukuran sama
Sample batu-bata terlebih dahulu diajukan untuk
mendapatkan persetujuan direksi teknik.
Warna satu sama lainnya harus sama dan apabila dipatahkan
warna penampangnya sama merata kemerah-merahan.
Bentuk bidang-bidangnya harus rata, sudut-sudutnya atau
rusuk-rusuknya harus siku atau bersudut 90 derajat
Bidangnya tidak boleh mengalami retak-retak

- Portland Cement Bahan Pabrikasi - Holcim KW 1 Semen portland harus memenuhi N1-8
Berstandart SNI
Memenuhi Standar Umum Bahan Bangunan Indonesia 1986
Belum mengeras sebagian atau keseluruhannya
Dalam pengangkutan Portland Cementt (PC) ke tempat
pekerjaan harus dijaga agar tidak Menjadi lembab begitu pula
penempatannya harus di tempatkan di tempat yang kering

- Air Bahan Alami - Air sambungan KW 1 Air harus memenuhi PVBI-1982 Pasal 9
PDAM/ Air yang digunakan sebagai media untuk adukan pasangan,
Didatangkan oleh plesteran, beton dan penyiraman guna pemeliharaan harus
kontraktor air tawar
Tidak mengandung minyak, garam, asam dan zat organik
lainnya yang telah dikatakan memenuhi syarat sebagai air
untuk keperluan pelaksanaan konstruksi oleh laboratorium

Pas. Keramik dinding - Keramik dinding 20 x 25 Bahan Pabrikasi - Merk Impresso KW 1 Campuran Plaster dinding 1 pc : 2 Ps ; Tebal plasteran
dinding pada ruang X-Ray, Panoramic = 4 cm
Pengendalian seluruh pekerjaan ini harus sesuai dengan
peraturan-peraturan ASTM, peraturan keramik Indonesia (NI-
19), PVBB 1970 dan PVBI 1982.
Plaster dinding 1 pc : 3 ps,1 pc : 4 ps

- Batu hitam/candi Bahan Olahan - Produksi Perajin KW 1 Dipilih yang hitam & keras
Batu Bayanan Tidak mudah retak atau pecah
- Batu Purwakarta Bahan Olahan - Produksi Perajin KW 1 Dipilih yang keras dan tidak mudah pecah atau retak
Batu Purwakarta
Plaster + Aci - Portland Cement Bahan Pabrikasi - Holcim KW 1 Semen portland harus memenuhi N1-8
Berstandart SNI
Memenuhi Standar Umum Bahan Bangunan Indonesia 1986
Belum mengeras sebagian atau keseluruhannya
Dalam pengangkutan Portland Cementt (PC) ke tempat
pekerjaan harus dijaga agar tidak Menjadi lembab begitu pula
penempatannya harus di tempatkan di tempat yang kering
- Pasir Pasang Bahan Tambang - Pasir Vulkanik KW 1 Pasir harus memenuhi NI-3 Pasal 14 ayat 2.
Alami Muntilan Mempunyai gradasi yang baik
Butiran-butiran harus tajam dan keras tidak dapat
dihancurkan dengan jari.
Kadar lumpur tidak boleh melebihi batas peraturan atau
syarat teknis
Pasir yang digunakan adalah pasir vulkanik eks Gunung
Merapi yang ditambang/diambil dari sungai Krasak

- Air Bahan Alami - Sambungan dari KW 1 Air harus memenuhi PVBI-1982 Pasal 9
PDAM/ Air yang digunakan sebagai media untuk adukan pasangan,
Didatangkan oleh plesteran, beton dan penyiraman guna pemeliharaan harus
kontraktor air tawar
Tidak mengandung minyak, garam, asam dan zat organik
lainnya yang telah dikatakan memenuhi syarat sebagai air
untuk keperluan pelaksanaan konstruksi oleh laboratorium

Pelapis dinding - Teakwood Bahan Pabrikasi - Teakwood KW 1 Standart Pabrikasi


Partisi - Wallpaper motif kayu Bahan Pabrikasi - Wallpaper motif KW 1 Standart Pabrikasi
kayu

4 Atap - Rangka atap baja ringan - Baja ringan Bahan Pabrikasi - Merk Pryda KW 1 Bahan baja yang dipakai untuk kuda-kuda adalah bahan high
tensile strength hot-dipped galvanized steel G550
Kekuatan Leleh Minimum : 550 Mpa
Tegangan Maksimum : 550 Mpa
Modulus Elastisitas : 200.000 Mpa
Modulus geser : 80.000 Mpa
Material baja harus dilapisi perlindungan terhadap serangan
korosi, dua jenis lapisan anti karat (coating):
Pelapisan : Galvanised
- Jenis : Hot-dip zinc
- katebalan pelapisan : 220 gr/m2
- komposisi : 95% zinc, 5% bahan Campuran

- Penutup atap - Genteng keramik Bahan Pabrikasi - Merk M-Class Medi KW 1 Standart Pabrikasi
Orange
- Bubungan Bahan Pabrikasi - Merk M-Class Medi KW 1 Standart Pabrikasi
Orange
- Nok tiga arah Bahan Pabrikasi - Merk M-Class Medi KW 1 Standart Pabrikasi
Orange
- Nok ujung genteng Bahan Pabrikasi - Merk M-Class Medi KW 1 Standart Pabrikasi
Orange
5 Kusen dan Daun Pintu Jendela - Kusen Pintu , jendela, bouven - Kusen Allumunium warna silver, kaca 5 mm untuk pintu Bahan Pabrikasi - Merk Alexindo KW 1 Kusen dari bahan aluminium framing system, aluminium
dan jendela, extrusi sesuai SII extrusi 0695-82 atau Extrusi Standard YKK
atau setara, tidak terbuat dari bahan bekas
Aluminium : 4"
Tebal lapisan cat allumunium 18 micron
Nilai deformasi : diijinkan maksimal 2 mm
Warna profil : warna silver
- Daun Pintu dan Daun Jendela - Pintu utama kaca Tempered dengan tebal 12 mm di lapis Bahan Pabrikasi - Merk Magi Glass, KW 1 Tebal 12 mm
stiker motif Produksi PT. Multi Kaca harus dalam keadaan rata dan tidak bergelombang
Artha Glass serta dapat menahan angin 122 Kg/m2 atau sesuai
Industry persyaratan pabrik Kaca tempered
tebal 12 mm digunakan pada kaca mati di-bagian tampak
depan termasuk pintu utama.
Kaca lembaran yang berbentuk segi empat harus mempunyai
sudut serta tepi potongan yang rata dan lurus, toleransi
kesikuan maksimum yang diperkenankan adalah 1,5 mm per
meter Kaca yang digunakan
harus bebas dari gelembung (ruang-ruang yang berisi
gelembung gas yang terdapat dalam kaca)
Harus bebas dari bintik-bintik (spots), awan (cloud) dan
goresan (scratch).
Bebas lengkungan (lembaran kaca yang bengkok).
Ketebalan kaca lembaran yang digunakan tidak boleh
melampaui toleransi yang ditentukan oleh pabrik. Untuk
ketebalan 5 mm kira-kira 0,3 mm.
Bahan kaca harus sesuai SII 0189/78 dan PBVI 1982.
- Kaca bening tebal 5 mm Bahan Pabrikasi - Merk ASAHI KW 1 Tebal 5mm
Kaca harus dalam keadaan rata dan tidak bergelombang
serta dapat menahan angin 122 Kg/m2 atau sesuai
persyaratan pabrik Kaca 5
mm digunakan untuk daun jendela kaca, kaca mati dan
bouvenlicht sesuai dengan gambar kerja,
Kaca lembaran yang berbentuk segi empat harus mempunyai
sudut serta tepi potongan yang rata dan lurus, toleransi
kesikuan maksimum yang diperkenankan adalah 1,5 mm per
meter Kaca yang digunakan
harus bebas dari gelembung (ruang-ruang yang berisi
gelembung gas yang terdapat dalam kaca)
Harus bebas dari bintik-bintik (spots), awan (cloud) dan
goresan (scratch).
Bebas lengkungan (lembaran kaca yang bengkok).
Ketebalan kaca lembaran yang digunakan tidak boleh
melampaui toleransi yang ditentukan oleh pabrik. Untuk
ketebalan 5 mm kira-kira 0,3 mm.
Bahan kaca harus sesuai SII 0189/78 dan PBVI 1982.

- Kaca PB - Daun pintu Teak wood Bahan Pabrikasi - custom KW 1 Daun pintu di lapis PB pada ruang X- Ray, Kontras, Non
Kontras, Panoramic, Kamar Gelap,
Kaca PB tebal 15 mm

- Daun Pintu KM/WC - Daun pintu PVC Bahan Pabrikasi - pvc door KW 1 Daun pintu PVC dgn lubang ventilasi pada bagian bawah

6 Lantai - Pekerjaan penutup lantai - Keramik 60x60 Bahan Pabrikasi - Merk Platinum KW 1 Pengendalian seluruh pekerjaan ini harus sesuai dengan
peraturan-peraturan ASTM, peraturan keramik Indonesia (NI-
19), PVBB 1970 dan PVBI 1982.
Plint lantai dibeberapa ruangan menggunakan bahan
sekualitas kramik lantai sesuai yang ditunjukkan dalam
gambar
Bahan Perekat : Adukan spesi 1 PC : 4 Pasir Pasang
- Keramik 40x40 Bahan Pabrikasi - Merk Impresso KW 1 Pengendalian seluruh pekerjaan ini harus sesuai dengan
peraturan-peraturan ASTM, peraturan keramik Indonesia (NI-
19), PVBB 1970 dan PVBI 1982.
Plint lantai dibeberapa ruangan menggunakan bahan
sekualitas kramik lantai sesuai yang ditunjukkan dalam
gambar
Bahan Perekat : Adukan spesi 1 PC : 4 Pasir Pasang

- Keramik 20x20 Bahan Pabrikasi - Merk Roman KW 1 Pengendalian seluruh pekerjaan ini harus sesuai dengan
peraturan-peraturan ASTM, peraturan keramik Indonesia (NI-
19), PVBB 1970 dan PVBI 1982.
Plint lantai dibeberapa ruangan menggunakan bahan
sekualitas kramik lantai sesuai yang ditunjukkan dalam
gambar
Bahan Perekat : Adukan spesi 1 PC : 4 Pasir Pasang

7 Pengecatan - Pengecatan Dinding dalam/interior dan plafon - Cat Dinding /Tembok Bahan Pabrikasi - Merk Catylax KW 1 Standart Pabrikasi

- Cat Dasar Bahan Pabrikasi - Merk Decolith KW 1 Standart Pabrikasi


- Pengecatan Dinding Luar / eksterior - Cat Dinding /Tembok Bahan Pabrikasi - Merk Mowilex KW 1 Standart Pabrikasi
Weatershield
- Cat Dasar Bahan Pabrikasi - Merk Decolith KW 1 Standart Pabrikasi
- Pengecatan Kayu - Cat Kayu Bahan Pabrikasi - Merk Emco KW 1 Cat yang digunakan adalah cat kilat kayu jenis Syntetic
Enamel, warna ditentukan Direksi dan Pengawas Lapangan
setelah melakukan percobaan pengecatan

- Pengecatan Besi - Cat Minyak+Meni Bahan Pabrikasi - Merk Emco KW 1 Standart Pabrikasi

- Pengecatan Meja Pendaftaran - Cat Khusus Bahan Pabrikasi - Merk Impra KW 1 Standart Pabrikasi

8 Plafon/langit-langit - Plafon dalam ruangan (interior) - Seluruh plafond menggunakan bahan gypsum 9 mm + List Bahan Pabrikasi - Merk Elephant KW 1 Tebal 9 mm
plafon Rangka hollow anti karat plafond finishing cat tembok
- Plafon luar ruangan (eksterior) - Calsiboard 4,5 mm + List plafon Bahan Pabrikasi - Merk Kalsiboard KW 1 Tebal 4,5 mm
Rangka hollow, plafond finishing cat tembok

9 Sanitasi - Pemasangan Closet Duduk, Kran air, jet shower, - Closet duduk Bahan Pabrikasi - Merk Toto CW 660 KW 1 Standart Pabrikasi
floor drain J White
- Wastafel Bahan Pabrikasi - Merk Toto L 38 VI KW 1 Standart Pabrikasi
White

- Floor Drain dan Clean Out Bahan Pabrikasi - Merk Heksa KW 1 Floor drain dan clean out yang digunakan adalah yang
bermutu baik, lobang 2" dilengkapi dengan siphon dan
penutup berengsel untuk floor drain dan dopverchroom
dengan drad untuk clean out.
Floor drain dan clean out yang dipasang telah diseleksi
dengan baik, tanpa cacat dan disetujui Direksi dan Pengawas
Lapangan Hubungan pipa
metal dengan beton/lantai menggunakan perekat beton kedap
air.

- Shower Bahan Pabrikasi - Merk Toto KW 1 Standart Pabrikasi


- Jet washer Bahan Pabrikasi - Merk Toto KW 1 Standart Pabrikasi
10 Mekanikal Elektrikal - Instalasi Listrik, Penerangan dan Aksesoris - Kabel NYY, NYM, NYFGBY Bahan Pabrikasi - Merk Supreme KW 1 Memenuhi persyaratan SII dan SPLN.
- Lampu sesuai disain Bahan Pabrikasi - Merk Philips KW 1 Memenuhi persyaratan SII dan SPLN.
- Saklar Bahan Pabrikasi - Merk Panasonic KW 1 Memenuhi persyaratan SII dan SPLN.
- Stop kontak Bahan Pabrikasi - Merk Panasonic KW 1 Memenuhi persyaratan SII dan SPLN.
- Pemasangan pompa sewage - Pompa sewage Bahan Pabrikasi - Merk Orange KW 1 Motor Out Put 750 W ( 1 HP )
Automatic yess
Outlet Diameter 3"
Phase/Voltage /Hz : Single/220V/50Hz
Maz Flow Rate 600lt/min (standart)

11 Plumbing - Instalasi Air Bersih, Kotor dan Aksesoris - Pipa PVC Bahan Pabrikasi - Merk Wavin KW 1 Standart Pabrikasi
- Accesories pipa Bahan Pabrikasi - Merk Rucika KW 1 Standart Pabrikasi
- Floor drain, clean out Bahan Pabrikasi - Merk Heksa KW 1 Floor drain dan clean out yang digunakan adalah yang
bermutu baik, lobang 2" dilengkapi dengan siphon dan
penutup berengsel untuk floor drain dan dopverchroom
dengan drad untuk clean out.
Floor drain dan clean out yang dipasang telah diseleksi
dengan baik, tanpa cacat dan disetujui Direksi dan Pengawas
Lapangan
Hubungan pipa metal dengan beton/lantai menggunakan
perekat beton kedap air.

12 Paving Block - Pasangan Paving halaman - Paving blok warna K-200, t=6 cm Bahan Pabrikasi - Produksi Pabrik KW 1 Tebal 6 cm
Paving PT. Mutu K-200
Nusajaya
Concretama
Muntilan
13 Pekerjaan Listplank - Pasang Listplank GRC Board - GRC Board Bahan Pabrikasi - Merk GRC Board KW 1 Papan GRC yang digunakan tebal 3 cm lebar 20 cm
Menggunakan bahan dengan kualitas terbaik, kering,
lurus/tidak melengkung dan tidak retak-retak.
Bila diperlukan adanya penyambungan, maka harus memakai
sambungan model ekor burung dan diberi lem.
Sebelum dilakukan pemasangan, listplank harus diberi
lapisan meni sebanyak 3 lapis.
Listplank finishing dari cat kilap kayu sebanyak 3 kali dan
menghasilkan permukaan yang halus dan licin serta
mengkilap

Magelang, 21 Juni 2013


CV. Bersatu Jaya

YORDAN WIDHANA, ST
Direktur

Anda mungkin juga menyukai