Anda di halaman 1dari 1

Hasil Musyawarah tentang pergantian susunan Nazhir

Tidak Amanah dan Penyimpangan dalam pengelolaan Yayasan ; Penelantaran santri – santri ( tidak ada
pengawasan, tidak ada pengajar, makan kurang, santri bebas kemana – mana dan tidur dimana – mana
sehinggga timbul keresahan di lingkungan masyarakat ); Adanya pengaduan penganiayaan kepada santri
yang dilakukan oleh Ketua Yayasan ; Pembohongan identitas santri dari anak yatim piatu ternyata bukan
karena mereka masih memiliki orang tua ; Pembohongan (menjanjikan santri santri tempat tinggal yang
layak dan janjikan sekolah ternyata hanyalah kebohongan dan tidak disekolahkan);Pengaduan santri
bahwa Ketua Yayasan Tidak amanah dalam keuangan;Pembohongan publik dengan mengumumkan
bahwa para santri sudah hafal Al – quran, padahal sebelumnya para santri sudah mondok di Pesanren
lain , jadi ilmu yang mereka miliki adalah bekal dari pesanteren lama bukan dari Yayasan; Ketua Yayasan
bersikap eksklusif sewenang – wenang dalam penguasaan yang siafatnya pribadi, keluarganya dan
kelompoknya diluar lingkungan sekitarnya;Ketua Yayasan tidak menghargai lingkungan terkait dengan
perijinan laoran ijin tinggal para pengurus, santri, dan tamunya; Terjadinya para santri yang kabur atau
melarikan diri sehingga yang awalnya santri berjumlah 35 saat bulan Oktober dan saat ini bulan Juni
2018 hanya tersisa 1 santri saja;Beberapa kali terjadi keributan di Masjid AR –ROUDHOH antara istri –
istri Ketua Nazhir; Istri Nazhir berprilaku tidak pantas kepada peserta rapat.

Depok,14 Juli 2018

Ketua RT Desa Sukamaju

( Bermaterai)

Anda mungkin juga menyukai