Anda di halaman 1dari 2

 

  TUJUAN
Menguji pemuaian benda gas.

II.                  ALAT DAN BAHAN


1.       Botol minuman bekas                                     1 buah
2.       Sedotan minuman                                          1 buah
3.       Baskom/ember                                              1 buah
4.       Lilin mainan/malam                                         secukupnya

III.                CARA KERJA


1.       Cara sama dengan percobaan pada pemuaian zat cair.
2.       Perbedaannya pada percobaan ini tidak menggunakan larutan pewarna yang dimasukkan dalam botol.
3.       Siapkan air dingin (bukan es) dalam ember atau baskom.
EORI
Suatu benda gas juga akan memuai jika terkena panas/dipanasi.  Hasil pemuaian benda gas bisa berupa
gelembung-gelembung gas.

V.                  DATA PENGAMATAN

No Cara pertama Keterangan


1. Sebelum botol dipanaskan apa yang terlihat dalam Tidak terjadi apa-apa
air
2. Setelah botol dipanaskan! Apa yang terlihat dalam Muncul/keluar gelembung-
air gelembung gas dari pipa
3. Kira-kira berapa lama setelah pemanasan timbul Setelah pamanasan 15 menit
gelembung air

No Cara kedua Keterangan


1. Sebelum botol dimasukkan ke dalam air panas Balon dalam keadaan di
keadaan balon dalam botol dan kempes
2. Setelah botol dimasukkan ke dalam air panas posisi Balon mulai terisi gas dan
balon balon mulai naik dan
mengembang
3. Lama pemuaian gas dalam balon diperkirakan 20 menit
4. Suhu maksimum air saat botol di masukkan dalam 80oC
ember

VI.                PEMBAHASAN
Dari percobaan diatas  kita dapat mengetahui adanya pemuaian gas karena adanya pemanasan. Dari cara
pertama dan kedua, semuanya menunjukkan bahwa benda gas memuai yang ditunjukkan adanya
gelembung-gelembung udara dan balon yang mulai mengembang karena terisi oleh gas.

VII.              KESIMPULAN
Suatu benda gas juga dapat memuai jika dipanaskan.

VIII.            PERTANYAAN
Coba jelaskan proses terjadinya ledakan balon dan ban kendaraan lengkap dengan keterkaitanya antara
volume suhu dan tekanan!
Jawab :
Proses terjadinya ledakan balon atau ban kendaraan karena adanya pemuaian gas yang melebihi titik yang
maksimal .  Pada balon yang meledak karena gas yang ada didalam balon terkena panas sehingga memuai
melebihi kapasitas gas yang ada didalam, sehingga balon meledak.
Sedangkan pada ban kendaraan yang meledak juga hampir sama. Karena adanya gesekan antara kulit ban
dengan jalan raya, maka gas dalam kendaraan mengalami pemuaian dan jika melebihi pemuaiannya maka
ban akan meledak.

Anda mungkin juga menyukai