Anda di halaman 1dari 18

6/10/2021 ANALISA PANEN PINANG DALAM 1 HEKTAR, PINANG KERING DAN PINANG BASAH

BIBIT PINANG UNGG… TELUSURI

TELUSURI

PESAN BIBIT
TENTANG KAMI
TESTIMONI

ANALISA
PANEN
PINANG
DALAM 1
HEKTAR,
PINANG
KERING
DAN
PINANG
BASAH

https://www.bibitpinangunggul.com/2019/04/analisa-panen-pinang-dalam-satu-hektar.html 1/18
6/10/2021 ANALISA PANEN PINANG DALAM 1 HEKTAR, PINANG KERING DAN PINANG BASAH

BIBIT PINANG UNGG… TELUSURI


Oleh
Lianto Fahmi Nasution
·
April 06, 2019

A
nalisa BERBAGI

Panen
Label
Pinang - Pinang
Analisa Budidaya Pinang
merupakan
Budidaya Pinang Betara
tanaman asli asal Budidaya Pinang Unggul

Keuntungan Berkebun Pinang


Indonesia. Dan
Prospek Berkebun Pinang
pinang juga Prospek Budidaya Pinang

disebut tanaman Sukses Berkebun Pinang

Tips Berkebun Pinang


yang memiliki

prospek yang
menjanjikan di

Indonesia. Selain
itu permintaan
ekspor dari pinang

ini tidak lah main –


main. Ada

beberapa Negara
Tujuan Ekspor
(NTE) pinang yang

utama, yaitu India,


Pakistan dan

bangladesh. Selain
https://www.bibitpinangunggul.com/2019/04/analisa-panen-pinang-dalam-satu-hektar.html 2/18
6/10/2021 ANALISA PANEN PINANG DALAM 1 HEKTAR, PINANG KERING DAN PINANG BASAH

BIBIT
itu ada PINANG
juga UNGG… TELUSURI

permintaan dari

negara sekitar
NTE tersebut,

seperti negara
Thailand, Nepal,
Srilanka, Myanmar

yang memiliki
permintaan

tanaman pinang
yang cukup tinggi.

Budidaya Pinang
Sendiri tidaklah

terlalu sulit.
Tanaman pinang

dapat hidup di
berbagai iklim
yang ada di
Indonesia. Dan

pinang juga
memiliki sifat
dasar yang
memang dapat
tumbuh subur di

wilayah tropis. Jika


https://www.bibitpinangunggul.com/2019/04/analisa-panen-pinang-dalam-satu-hektar.html 3/18
6/10/2021 ANALISA PANEN PINANG DALAM 1 HEKTAR, PINANG KERING DAN PINANG BASAH

BIBIT PINANG UNGG…


anda tertarik TELUSURI

untuk
memulainya,
berikut ini adalah

analisa panen
pinang dalam 1
hektar.

Analisa Panen
Pinang dalam 1
Hektar (Pinang

Basah)

Beruntunglah
untuk anda yang
memiliki lahan
seluas 1 hektar

(ha), Karena
dengan anda
memiliki 1 hektar
lahan, Anda dapat
menanam bibit

pinang sebanyak
1.200 batang
pohon dengan
jarak tanam 3 x 3
meter.

https://www.bibitpinangunggul.com/2019/04/analisa-panen-pinang-dalam-satu-hektar.html 4/18
6/10/2021 ANALISA PANEN PINANG DALAM 1 HEKTAR, PINANG KERING DAN PINANG BASAH

BIBIT PINANG UNGG… TELUSURI

Kemudian, apabila
setiap pohon yang
anda tanam tadi

dapat
menghasilkan 4 kg
buah basah, maka
potensi hasil

panen yang Anda


dapat adalah 4.800
kg atau 4,8 ton
buah basah. Perlu
anda ketahui

pinang bisa
berbuah sepanjang
tahun, namun
beberapa bulan
mengalami kondisi

hasil panen yang


lebih sedikit
dibandingkan
bulan lainnya,
istilah jika di

perkebunan sawit
'ngetrek'. Oleh
karena itu jika
https://www.bibitpinangunggul.com/2019/04/analisa-panen-pinang-dalam-satu-hektar.html 5/18
6/10/2021 ANALISA PANEN PINANG DALAM 1 HEKTAR, PINANG KERING DAN PINANG BASAH

BIBIT PINANG
ditotalkan dalam UNGG… TELUSURI

waktu setahun,
maka hasil pinang
Anda akan

berpotensi sampai
50.000 kg atau 50

ton.

Lalu berapa
keuntungan yang

anda dapatkan

dari panen pinang


dalam 1 hektar?

Biasanya, harga
pinang yang ada di

pasaran dalam

negeri adalah
sekitar Rp

2.000,00 per kg.


Maka, pendapatan

yang akan Anda

dapatkan dalam
sekali panen

adalah Rp
2.000,00 x 4.800

kg adalah Rp
https://www.bibitpinangunggul.com/2019/04/analisa-panen-pinang-dalam-satu-hektar.html 6/18
6/10/2021 ANALISA PANEN PINANG DALAM 1 HEKTAR, PINANG KERING DAN PINANG BASAH

BIBIT PINANG
9.600.000,- per UNGG… TELUSURI

bulan.

Tidak hanya itu,

jika dihitung
setahun, maka

pendapatan yang
bisa diperoleh

adalah Rp

9.600.000,00 x 8
bulan = Rp

76.800.000,00.
Dan jumlah

tersebut belum

dikurangi dengan
biaya pekerja,

perawatan

tanaman dan
pemeliharaan

kebun.

Baca juga : Analisa


Budidaya Pinang
Secara Intensif

https://www.bibitpinangunggul.com/2019/04/analisa-panen-pinang-dalam-satu-hektar.html 7/18
6/10/2021 ANALISA PANEN PINANG DALAM 1 HEKTAR, PINANG KERING DAN PINANG BASAH

BIBIT
AnalisaPINANG
Panen UNGG… TELUSURI

Pinang dalam 1
Hektar (Pinang

Kering)

Selain dijual dalam

bentuk pinang
basah, pinang juga

dapat dikeringkan
dan dapat diual

kembali. Menurut

kata para petani


pinang

berpengalaman,
apabila hasil panen

yang kita dapatkan

berjumlah 5 ton
maka setelah

dikeringkan kita
akan mendapatkan

1 ton Pinang

kering.

https://www.bibitpinangunggul.com/2019/04/analisa-panen-pinang-dalam-satu-hektar.html 8/18
6/10/2021 gANALISA PANEN PINANG DALAM 1 HEKTAR, PINANG KERING DAN PINANG BASAH
BIBIT PINANG UNGG… TELUSURI

Lalu, misalkan
anda memiliki

lahan 1 hektar, dan

kita ambil dari

perhitungan yang
diatas tadi, maka

Anda akan
menghasilkan

panen 4,8 ton

buah pinang basah


dalam 1 bulan

panen. Dan jika


anda keringkan

maka panen buah

pinang kering yang


bisa dijual adalah

sebanyak 960 Kg.


Jumlah ini adalah

untuk satu kali

panen buah pinang


saja. Jika dihitung

dalam setahun,
artinya ada 8-10

kali panen banyak.


https://www.bibitpinangunggul.com/2019/04/analisa-panen-pinang-dalam-satu-hektar.html 9/18
6/10/2021 ANALISA PANEN PINANG DALAM 1 HEKTAR, PINANG KERING DAN PINANG BASAH

BIBIT PINANG UNGG…


Lalu, berapakah TELUSURI

keuntungan yang

kita dapatkan dari


buah pinang yang

sudah dikeringkan
ini di pasaran?

Perlu kita ketahui


bahwa harga

pinang di pasaran
sering naik turun.

Menurut update

harga pinang
dalam 1 hektar,

harga jualnya
berkisar Rp

13.500,00 sampai

Rp 14.000,00 per
kg. Dan disini kita

akan mengambil
harga RP. 14.000.

Artinya jika dalam

1 hektar anda
panen sekitar

4.800 Kg dan Anda


menjual 960 Kg biji
https://www.bibitpinangunggul.com/2019/04/analisa-panen-pinang-dalam-satu-hektar.html 10/18
6/10/2021 ANALISA PANEN PINANG DALAM 1 HEKTAR, PINANG KERING DAN PINANG BASAH

BIBIT
pinang PINANG
kering UNGG… TELUSURI

maka pendapatan
yang akan anda

dapatkan adalah

Rp 14.000,00 x 960

kg = Rp
13.440.000,00

Untuk sekali

panen. Bagaimana
jika di hitung

pertahun? Dan
pendapatan ini

belum dikurangi

dengan berbagai

biaya operasional
lainnya.

pemesanan

bibit pinang

unggul

Berdasarkan

analisa budidaya

pinang tersebut
https://www.bibitpinangunggul.com/2019/04/analisa-panen-pinang-dalam-satu-hektar.html 11/18
6/10/2021 ANALISA PANEN PINANG DALAM 1 HEKTAR, PINANG KERING DAN PINANG BASAH

BIBIT PINANG UNGG…


dapat disimpulkan TELUSURI

bahwa usaha ini

ternyata memiliki

potensi

mendatangkan

profit yang cukup

besar. Namun,

sebelum Anda
memulai usaha ini

ada baiknya untuk

mempersiapkan

bibit pinang

unggul berkualitas

terlebih dahulu.
Jika kesulitan

dalam menemukan

supplier bibit

berkualitas dan

tersertifikasi, Kami
adalah solusi tepat

bagi Anda.

https://www.bibitpinangunggul.com/2019/04/analisa-panen-pinang-dalam-satu-hektar.html 12/18
6/10/2021 ANALISA PANEN PINANG DALAM 1 HEKTAR, PINANG KERING DAN PINANG BASAH

BIBIT PINANG UNGG… TELUSURI

LABELS:

ANALISA BUDIDAYA
PINANG,
BUDIDAYA PINANG
BETARA,
BUDIDAYA PINANG
UNGGUL,
KEUNTUNGAN
BERKEBUN PINANG,
PROSPEK BERKEBUN
PINANG,
PROSPEK BUDIDAYA
PINANG,
SUKSES BERKEBUN
PINANG,
TIPS BERKEBUN
PINANG

BERBAGI

Komentar

Unknown
· 4 September
2020 10.56
Berapa harga
bibit kbijinya.

Fahmi
Nasutio
n,
Lianto
· 19
Novem
ber
2020
https://www.bibitpinangunggul.com/2019/04/analisa-panen-pinang-dalam-satu-hektar.html 13/18
6/10/2021 ANALISA PANEN PINANG DALAM 1 HEKTAR, PINANG KERING DAN PINANG BASAH
2020
BIBIT PINANG UNGG… 11.30 TELUSURI

untuk
benih
atau
yang
sudah

berkec
ambah
ya Pak?
Inform
asi
terkait
bibit
bisa
mengh
ubungi
0852
8967
4014
(SMS/
WA/Te
lp) atau
https:/
/bit.ly
/minat
bibitpi
nang

BALAS

Unknown
· 30 Oktober
2020 10.58
Di umur brp
bisa
menghasilkan
4kg per pohon
tsb

Fahmi
Nasutio
n,
Lianto
· 19
Novem
ber
https://www.bibitpinangunggul.com/2019/04/analisa-panen-pinang-dalam-satu-hektar.html 14/18
6/10/2021 ANALISA PANEN PINANG DALAM 1 HEKTAR, PINANG KERING DAN PINANG BASAH
ber
BIBIT PINANG UNGG… 2020 TELUSURI
11.29
panen
mulai
stabil
diusia
5-6
tahun
Pak

BALAS

Unknown
· 14 November
2020 16.49
Jenis pinang
apa yg
pepohon 4kg

Fahmi
Nasutio
n,
Lianto
· 19
Novem
ber
2020
11.29
Pinang
betara
Pak

BALAS

Zulfikar
· 13 Desember
2020 23.21
Untuk pasar
ekspor jenis
pinang apa yaa
pa
BALAS

Unknown
· 4 Februari
2021 00 24
https://www.bibitpinangunggul.com/2019/04/analisa-panen-pinang-dalam-satu-hektar.html 15/18
6/10/2021 ANALISA PANEN PINANG DALAM 1 HEKTAR, PINANG KERING DAN PINANG BASAH
2021 00.24
BIBIT 1200
PINANG
pinang X UNGG…
4
TELUSURI

kg ya mas?..

Kok bisa mas,


apa setiap
batang siap di

panen dalam
sebulannya?

BALAS

Anonim
· 19 Mei 2021
13.17
untuk pengsa
pasar ato
penjualannya
bagaimana
pak? susah ato
mudah ya?
BALAS

Masukkan
komentar
Anda

Postingan populer dari blog ini

UMU
R
POHO
N
PINA
NG
https://www.bibitpinangunggul.com/2019/04/analisa-panen-pinang-dalam-satu-hektar.html 16/18
6/10/2021 ANALISA PANEN PINANG DALAM 1 HEKTAR, PINANG KERING DAN PINANG BASAH

BERB
BIBIT PINANG UNGG… TELUSURI

UAH
DAN
BAGA
IMAN
A
PROS
ES
PANE
NNYA
Oleh
fadelfc
·

Agustus 07,
2019

Kebanyaka

n dari para
petani yang

baru-baru…

BERBAGI

5 KOMENTAR
BACA SELENGKAPNYA

CARA
MENA
https://www.bibitpinangunggul.com/2019/04/analisa-panen-pinang-dalam-satu-hektar.html 17/18
6/10/2021
MENA ANALISA PANEN PINANG DALAM 1 HEKTAR, PINANG KERING DAN PINANG BASAH

BIBIT PINANG UNGG… TELUSURI


NAM
PINA
NG
Oleh
Fahmi
Nasution,
Lianto
·

Juli 03, 2018

Cara
Menaman

Pinang -

Tanaman …

BERBAGI

7 KOMENTAR
BACA SELENGKAPNYA

Pesan Bibit

TENTANG KAMI

Arsip

Label


Diberdayakan oleh Blogger

https://www.bibitpinangunggul.com/2019/04/analisa-panen-pinang-dalam-satu-hektar.html 18/18

Anda mungkin juga menyukai