Anda di halaman 1dari 1

Nama : Aryanti

NIM : 0432950119008

1. Peneliti merah ingin meneliti apakah konsumsi kalsium berpengaruh terhadap


panjangnya ukuran kaki. Kalsium diukur dalam miligram dan ukuran kaki dalam
centimeter. Penelitian merah berhipotesis bahwa kalsium berpengaruh terhadap kaki

 Variabel independen = Konsumsi kalsiumTingkat pengukuran Ratio


 Variabel dependen = Panjangnya ukuran kaki  Tingkat pengukuran Nominal
2. Peneliti Ungu ingin meneliti apakah konsumsi jus jeruk pada jeruk diukur
mempengaruhi peningkatan pola kebotakan. Jus jeruk diukur dalam militer dan pola
kebotakan diukur dengan skala 1-3(1=botak penuh, 2 =botak sebagian, 3 = tidak
botak). Peneliti ungu berhipotesis bahwa konsumsi jus jeruk berpengaruh pada
peningkatan pola kebotakan.

 Variabel independen = jus jeruk  Tingkat pengukuran Ratio


 Variabel dependen = Pola kebotakan  Tingkat pengukuran Ordinal
3. Peneliti Hijau ingin meneliti apakah tipe binatang peliharaan berpengaruh pada
tingkat kebahagian. Tipe binatang peliharaan dikelompokan dengan kode 1-5
(1=kucing, 2 = anjing, 3 = burung , 4 = ikan, 5 = lainya). Penelitian hijau berhipotesis
bahwa tipe binatang peliharaan bisa mempengaruhi tingkat kebahagian.

 Vareabel independen = Binatang pemeliharaan


 Variabel dependen = Tingkat kebahagian
 Tingkat pengukuran = Nominal

Anda mungkin juga menyukai