Anda di halaman 1dari 2

Nama: Ananda Kusuma Eka Pratiwi

NIM: 191106001

Prodi: D3 Fisioterapi

Jawaban soal

1. Software Licensing: Merupakan hak secara legal untuk kita menggunakan software
Software Upgrades: Meningkatkan atau mengoptimalkan software ke versi
pengembangan terbaru
Open Source Software: Software yang dapat diakses secara gratis
2. Data: Merupakan kumpulan fakta-fakta yang dicatat
Contoh: Fisioterapi menanyai keluhan pasien yang datang karena nyeri kemudian
mencatatnya pada SPADI maka catatan pada SPADI bisa disebut data
Informasi: Merupakan sekumpulan data yang dikelola agar mudah dimengerti
Contoh: Saat Fisioterapi membacakan hasil diagnosa dari data yang didapat pada SPADI
setelah pemeriksaan kepada pasien
Knowledge: Pengetahuan
Contoh: Pasien tahu dan paham tentang penyakit yang dideritanya, ini juga bisa disebut
sebagai knowledge
3. Fungsi Teknologi:
Menangkap (capture): Menangkap data-data yang diinput
Mengolah (Processing): Mengelolah data menjadi informasi
Menghasilkan (Generating): Menghasilkan data dari informasi
Menyimpan (Storage): Merupakan ruang penyimpanan data
Mencari kembali (Retrieval): Mencoba kembali melakukan pencarian data
Melakukan trasnmisi (Transmission): Memindahkan data
4. Keuntungan Teknologi Informasi:
Speed: Teknologi Informasi dapat membantu manusia mengerjakan tugasnya lebih cepat
Consistency: Hasilnya tetap, contohnya saat saya mengetik lembar jawaban ini, bisa
dilihat bahwa hasil ketikannya terlihat lebih rapi daripada ditulis tangan
Precision: Teknologi Informasi lebih akurat
Reliability: karena bersifat precision atau akurat maka komputer atau teknologi informasi
lainnya dapat lebih dipercaya hasilnya
5. Topologi Ring: Menghubungkan antarkomputer dengan cara membentuk rangkaian
seperti cincin
Kelebihan: Mudah dirancang
Kekurangan: Jika ada kerusakan pada satu jaringan maka keseluruhan sistem akan
terganggu
Topologi Star: Menghubungkan antarkomputer dengan cara membentuk rangkaian seperti
bintang dan titik sambungnya berada di tengah
Kelebihan: Lebih mudah menemukan jika terjadi kerusakan pada satu jaringan selama
bagian perangkat pusat tidak ada masalah
Kekurangan: Jika pada bagian perangkat pusat terganggu maka keseluruhan sistem akan
terganggu
Topologi Peer to Peer: menghubungkan dua komputer dengan satu kabel
Kelebihan: Biaya lebih murah dan pemasangan lebih simple
Kekurangan: Pengiriman data tergantung pada komputer masing-masing, jika di satu
komputer ada kerusakan maka pengiriman data akan bermasalah

Anda mungkin juga menyukai