Anda di halaman 1dari 6

Nama : Ismi Dwi Saskiah

NIM : 1302021017
Mata Kuliah : Praktik Konseling Kelompok
Tugas Mandiri : Rencana Pelaksanaan Konseling Kelompok
RENCANA PELAKSANAAN
LAYANAN KONSELING KELOMPOK

KELOMPOK : 1
A. Hari, Tanggal : Senin, 04 Oktober 2021
B. Tempat : Ruang BK SMP Negeri 4 Dampelas
C. Waktu : 2 JP ( 2 x 45 menit)
D. Anggota Kelompok : SHI, SDK, AYD, AR, MN, ID, AM
E. Pemimpin Kelompok : Konselor
F. Pertemuan ke : 1(Satu)
G. Jenis Layanan : Konseling Kelompok
H. Permasalahan : Kesulitan Belajar
I. TAHAPAN PROSES LAYANAN KONSELING KELOMPOK

1. Tahap Pembentukan/Awal/Permulaan
1) Konselor membuka dengan salam
2) Mengawali kegiatan dengan berdoa
3) Konselor menanyakan kabar
4) Konselor mengajak berkenalan
5) Konselor membangun topik netral/ membangun keakraban dengan anggota kelompok
6) Konselor menjelaskan kegiatan konseling kelompok (peran anggota serta kegiatan konseling
kelompok).
7) Konselor memberi batasan waktu dan peran
8) Konselor menjelaskan asas-asas, serta norma-norma dalam konseling kelompok
2. Tahap Peralihan

Konselor menanyakan kesiapan anggota kelompok untuk melanjutkan ke tahap selanjutnya. Apabila
anggota kelompok sudah siap maka konselor langsung melanjutkan pada tahap berikutnya.
3. Tahap Kegiatan/Kerja

1) Konselor memberikan contoh terlebih dahulu dalam pengungkapan masalah, kemudian


dilanjutkan oleh anggota kelompok.
2) Konselor menggunakan Teknik scaling kepada anggota kelompok dengan rentan skala 1-10
3) Menetapkan satu permasalahan yang akan di bahas sesuai dengan rentan skala yang paling urgent.
4) Memutuskan tujuan yang hendak dicapai oleh masing-masing anggota kelompok
5) Anggota kelompok dipersilahkan memberikan tanggapan, pendapat, saran, serta alternatif solusi
atas permasalahan yang sedang di bahas.
6) Konselor memberikan tanggapan atas saran, pendapat serta alternatif solusi dari anggota
kelompok.
7) Konselor dan anggota kelompok bersama-sama menyimpulkan solusi yang telah di peroleh.
4. Tahap Pengakhiran

1) Memberi kesempatan kepada anggota kelompok untuk menyampaikan kesan dan perasaan yang

di dapatkan selama proses konseling kelompok, serta menyampaikan apa ayang akan di

rencanakan selanjutnya dalam rangka untuk mencapai tujuan yang akan di capai.

2) Konselor merangkum hasil dari proses konseling kelompok

3) Konselor menanyakan permasalahan yang akan di bahas pada sesi konseling kelompok

berikutnya sesuai dengan scaling

4) Konselor menyepakati pertemuan sesi berikutnya

5) Konselor menutup kegiatan konseling kelompok dengan berdoa bersama.

J. EVALUASI DAN TINDAK LANJUT

1) Evaluasi proses : memperhatikan proses jalannya layanan dan mengamati sikap dan keaktifan

anggota kelompok dalam mengikuti layanan konseling kelompok.

2) Evaluasi hasil : evaluasi setelah mengikuti layanan konseling kelompok antara lain: merasakan

suasana yang menyenangkan, pemahaman konseli terhadap topik permasalahan yang telah di bahas.

3) Tindak lanjut : mengadakan layanan konseling individu tentang kesulitan belajar.

Mendokumentasikan data kelanjutan studi siswa

K. CATATAN KHUSUS (jika diperlukan)


..................................................................................................................................
..................................................................................................................................
..................................................................................................................................

Palu, 04 Oktober 2021

Konselor

Ismi Dwi Saskiah


NIM. 132021017
RENCANA PELAKSANAAN
LAYANAN KONSELINGKELOMPOK

KELOMPOK: 1
A. Hari, Tanggal : Senin, 04 Oktober 2021
B. Tempat : Ruang BK SMP Negeri 4 Dampelas
C. Waktu : 2 JP ( 2 x 45 menit)
D. Anggota Kelompok : SHI, SDK, AYD, AR, MN, ID, AM
E. Pemimpin Kelompok : Konselor
F. Pertemuan ke : 1(Satu)
G. Jenis Layanan : Konseling Kelompok
H. Permasalahan : Kesulitan Belajar
I. TAHAPAN PROSES LAYANAN KONSELING KELOMPOK

NO TAHAP KEGIATAN KEGIATAN KONSELOR KEGIATAN ANGGOTA


KELOMPOK
PERMULAAN/ 1. Konselor membuka kegiatan 1. Menjawab salam
PEMBENTUKAN dengan salam dan meminta dan doa bersama
salah satu siswa untuk 2. Anggota Kelompok
memimpin doa bersama aktif menjawab kabar
I
2. Konselor menanyakan kabar saling berkenalan antar
3. Konselor menjelaskan anggota kelompok
kegiatan konseling, 3. Anggota kelompok
pengertian, asas dan tujuan memahami pengertian
konseling kelompok dan kegiatan konseling
4. Konselor menjelaskan 4. Saling berkenalan antar
konseling kelompok anggota kelompok
diantaranya: format 5. Tumbuh rasa hangat,
kegiatan dan peran dari mengenal, dan
anggota kelompok saling percaya,
5. Menyepakati waktu menerima,
bersama anggota kelompok membantu
6. Konselor mengajak setiap 6. Antusisas mengikuti ice
anggota kelompok untuk breaking dan
berkenalan menyegarkan suasana
7. Konselor membina keakraban
dan kehangatan
8. Memipin melakukan ice
breaking “story telling”
TRANSISI 1. Konselor 1. Anggota kelompk
mengkondisikan menunjukkan kesiapan
anggota kelompok agar untuk mengikuti tahap
II siap melanjutkan
selanjutnya
ketahap berikutnya.
2. Konselor menjelaskan 2. Memperhatikan dan
kembali pengertian memahami konselor
dan pelaksanaan
konseling kelompok
3. Konselor memberi
batasan masalah
pribadi yang akan
dibahas

KEGIATAN/KERJA 1. Konselor memulai kegiatan 1. Anggota kelompok


inti dengan menjelaskan dan aktif
memberikan contoh masalah mendengarkan
kesulitan belajar 2. Secara bergantian
III
2. Masing - masing anggota setiap anggota
kelompok mengemukakan kelompok
masalah yang dialaminya mengungkapkan
dengan di pandu oleh masalah yang dialami
konselor sebagai pemimpin 3. Mengemukakan
kelompok scalling
3. Konselor mendengarkan 4. Anggota kelompok
dengan cermat dan penuh memberikan respon
perhatian pemaparan dari atas permasalahan
para anggota kelompok anggota kelompok
agar timbul keterbukaan yang sedah dibahas
kepada konselor.
4. Menerapkan
scalling question
kepada masing-
masing anggota
kelompok untuk
tingkat kesulitan
yang dialami antara
rentang skala 1-10
5. Menetapkan satu persatu
masalah yang akan
dibahas terlebih dahulu.
6. Anggota kelompok bersama
konselor menilai kelayakan
permasalahan tentang topik
yang dialami oleh masing-
masing anggota kelompok.
7. Konselor memberikan
tanggapan atas saran dan
solusi dari anggota
kelompok
8. Terjadi dinamika kelompok
PENGAKHIRAN 1. Konselor menjelaskan 1. Anggota kelompok
bahwa kegiatan konseling menyampaikan kesan
akan segera diakhiri. dan perasaan selama
2. Konselor mengajak anggota mengikuti kegiatan
IV
kelompok untuk konseling
menyimpulkan hasil dari 2. Anggota kelompok
masalah yang telah dibahas. saling mendukung
3. Konselor mengevaluasi 3. Berdoa bersama dan
kegiatan yang telah salam penutup
dilakukan. 4. Saling mengucapkan
4. Anggota kelompok terima kasih
menyampaikan kesan dan
perasaan yang dirasakan
selama mengikuti
kegiatan konseling
kelompok.
5. Konselor mengemukakan
pesan dan harapan kepada
anggota kelompok dan
mengucapkan terimakasih.
6. Konselor meminta salah satu
anggota kelompok untuk
memimpin doa

J. EVALUASI DAN TINDAK LANJUT


…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………..……..

K. CATATAN KHUSUS (jika diperlukan)


…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………

Palu, 04 Oktober 2021

Konselor

Ismi Dwi Saskiah


NIM. 132021017

Anda mungkin juga menyukai