Anda di halaman 1dari 13

DOKUMEN SURVEY

RANCANG DAN BANGUN SISTEM INFORMASI


INVENTORI BARANG BERBASIS WEB
Dosen Pengampu: Muhammad Ali

Disusun Oleh:
Muhammad Riyadi (3061946017)
Muhammad Akmal (3061946041)
Muhammad Furqan Ramadhani (306194603)
Ahmad Fahmi (3061946023)
Ramadani (30619460

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNOLOGI INFORMASI


SEKOLAH TINGGI KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
PERSATUAN GURU REPUBLIK INDONESIA
BANJARMASIN
2021/2022
DAFTAR ISI

DAFTAR ISI.......................................................................................................................1
DAFTAR GAMBAR...........................................................................................................1
DAFTAR TABEL...............................................................................................................2
PENDAHULUAN...............................................................................................................3
1.1 Kegunaan..............................................................................................................3
1.2 Tujuan...................................................................................................................3
Pembangunan Aplikasi Reservasi Hotel ini bertujuan untuk :............................................3
1.3 Daftar Istilah.........................................................................................................3
1.4 Rujukan.................................................................................................................3
1.5 Sistematika............................................................................................................4
2 ANALISIS PROSES BISNIS......................................................................................5
2.1 Deskripsi Proses Bisnis.........................................................................................5
2.2 Pemodelan Proses Bisnis......................................................................................6
2.2.1 Business Use Case Diagram..........................................................................6
2.2.2 Business Object Model..................................................................................7
2.2.3 Business Activity Diagram............................................................................8
3 GAMBARAN UMUM SISTEM.................................................................................8
3.1 User View.............................................................................................................8
DAFTAR GAMBAR

Gambar 2 1 Bussiness Use Case Reservasi Online.............................................................6


Gambar 2 2 Bussiness Use Case Reservasi Secara Langsung.............................................6
Gambar 2 3 Bussiness Use Case Reservasi Melalui Telepon..............................................7
Gambar 2 4 Bussiness Object Model Reservasi..................................................................7
Gambar 2 5 Business Activity Diagram Datang Langsung.................................................8
Gambar 2 6 Business Activity Diagram Melalui Telepon...................................................9
Gambar 2 7 Business Activity Diagram Online................................................................10
Gambar 3 1 User View Reservasi Online..........................................................................11
Gambar 3 2 User View Reservasi Melalui Telepon..........................................................12
Gambar 3 3 User View Reservasi Datang Langsung........................................................13

DAFTAR TABEL

Tabel 1 1 Daftar Istilah........................................................................................................3


1 PENDAHULUAN

1.1 Kegunaan

pengaplikasian Software Inventory barang adalah untuk memudahkan proses mencatat


mutasi tiap jenis persediaan yang disimpan di gudang, mengurangi terjadinya human
error selama proses penginputan. Sehingga menggunakan software ini merupakan cara
terbaik dalam mengelola stok barang.

Manfaat Software Inventory

Selanjutnya mari kita lihat dari segi manfaat penggunaan Software Inventory:

1. Bagi Perusahaan

 Memudahkan perusahaan dalam memantau posisi stok saat ini.


 Memudahkan perusahaan dalam menghasilkan laporan atau informasi bagi
stakeholder
 Memudahkan perusahaan melakukan rekonsiliasi/stock opname
 Memudahkan perusahaan dalam mengelola vendor
 Meminimalisir biaya yang dikeluarkan akibat kesalahan manusia
 Mengurangi lead time selama proses produksi dan pemesanan barang
 Manajemen saldo

2. Bagi Dirjen Pajak dan Cukai

 Kemudahan dalam mengontrol pergerakan persediaan perusahaan


 Kemudahan dalam melakukan rekonsiliasi dokumen kepabeanan dengan sistem
persediaan yang dimiliki perusahaan
1.2 Daftar Istilah

Tabel 1 1 Daftar Istilah


Istilah Keterangan
Customer Orang yang akan melakukan/menginventariskan barangnya
Developer Pihak pengembang yang akan membangun perangkat lunak
Aplikasi Inventory Barang
Offline Melakukan interaksi secara langsung
Inventory Barang Cara melakukan Inventaris barang

1.3 Sistematika
I PENDAHULUAN
Berisikan mengenai tujuan dan kegunaan dari perangkat lunak yang
ditawarkan. Selain itu berisikan juga daftar istilah, dan sistematika penulisan
dokumen survey ini.
II ANALISIS PROSES BISNIS
Berisikan gambaran dari perangkat lunak yang ditawarkan. Terdiri dari
deskripsi proses bisnis dan pemodelan proses bisnis, yaitu bussiness use
case diagram, bussiness object model dan bussiness activity diagram.
III GAMBARAN UMUM SISTEM
Berisikan mengenai kebutuhan elemen fisik sistem yang akan dibangun.
2 ANALISIS PROSES BISNIS
2.1 Deskripsi Proses Bisnis
Pihak manajemen Hotel menginginkan agar terdapat kemudahan bagi calon
konsumen dan petugas hotel dalam melaksanakan reservasi hotel, yaitu dengan memberi
fasilitas sebagai berikut :
1. Reservasi Online
Calon kustomer meng-akses alamat internet untuk hotel yang bersangkutan kemudian
akan dimunculkan informasi lengkap mengenai profile hotel, fasilitas hotel dan menu
pemesanan dan pembatalan kamar pada hotel tersebut.
2. Reservasi by Phone
Calon customer meminta informasi atau melakukan pemesanan dan pembatalan
kamar melalui telepon. Jika customer melakukan pemesanan, maka petugas hotel
akan memasukkan data pemesanan. Jika customer melakukan pembatalan, maka
petugas reservasi terlebih dahulu menayakan ID customer yang sudah dimiliki
kemudian melakukan pembatalan.
3. Reservasi langsung
Calon customer meminta informasi atau melakukan pemesanan dan pembatalan
kamar dengan datang langsung ke hotel. Jika customer melakukan pemesanan, maka
petugas reservasi akan memasukkan data pemesanan. Jika customer melakukan
pembatalan, maka petugas reservasi terlebih dahulu menayakan ID customer yang
sudah dimiliki kemudian melakukan pembatalan.
2.2 Pemodelan Proses Bisnis

2.2.1 Business Use Case Diagram


 Reservasi Online

dt_pemesan

Pemesanan

PetugasReservasi

Pembatalan

Gambar 2 1 Bussiness Use Case Reservasi Online

 Secara Langsung
dt_pemesan

Pemesanan

PetugasReservasi

Pembatalan

Gambar 2 2 Bussiness Use Case Reservasi Secara Langsung


 Reservasi Melalui Telepon

dt_pemesan

Pemesanan

PetugasReservasi

Pembatalan

Gambar 2 3 Bussiness Use Case Reservasi Melalui Telepon

2.2.2 Business Object Model


dt_pemesan

Pemesanan

calon PetugasReservasi
customer

Pembatalan

Gambar 2 4 Bussiness Object Model Reservasi

2.2.3 Business Activity Diagram


 Reservasi Datang Langsung

 Reservasi Melalui Telepon

 Reservasi Online

3 GAMBARAN UMUM SISTEM

3.1 User View


Dalam mengimplementasikan maka perlu dibuat suatu cara pandang atau view
dari sisi user. Dalam sistem ini dapat digambarkan dalam tiga buah gambar yang
menggambarkan view dari sisi user yaitu costumer melakukan reservasi online, melalui
telepon dan datang langsung ke hotel untuk melakukan reservasi.

 Reservasi Hotel secara Online

`
Internet

Costumer Pemesanan/Pembatalan
Online
Web Server Basis Data

Costumer Cari Info Online `


Basis Data
Intranet
Prosedur
1. Pembuatan informasi pemesanan
dan pembatalan Reservasi Hotel
2. Permintaan Informasi Hotel secara
Online
3. Pemilihan Kamar dan Kelas kamar ` `
yang diminta
Staff IT Supervisor Hotel
4. Pemesanan dan pembatalan reserv-
Content Management Report Management
Vasi kamar hotel secara Online
Reservasi Hotel

Gambar 3 1 User View Reservasi Online

Keterangan
Komputer client terhubung dengan internet yang akan mengakses basis data pada server.
Pada sistem back office, staf IT dan supervisor hotel terhubung melalui intranet dalam
mengolah data yang ada.

 Reservasi Hotel melalui Telepon


Prosedur
1. Permintaan Informasi Ketersediaan
kamar menggunakan telepon
2. Pemesanan dan pembatalan kamar
Operator 3. Pemilihan Kamar dan Kelas yang di-
inginkan

on
lep
Te
via
n a
an
es
m
Pe

Petugas BackOffice

Upload dan Update


Costumer Reservasi

Data
`
Upload dan Update
Basis Data Data
Intranet Application Server Basis Data

` `
IT Staff
Supervisor Hotel
Content Management Report Management
Reservasi Hotel

Gambar 3 2 User View Reservasi Melalui Telepon

Keterangan
Customer terhubung dengan line telepon untuk melakukan pemesanan yang akan
diterima oleh petugas reservasi hotel yang kemudian akan mengentry data ke komputer
yang terhubung dengan basis data server. Staf IT dan supervisor hotel terhubung melalui
intranet dalam mengolah data yang ada.

 Reservasi Datang Langsung


Prosedur
1. Pembuatan sistem reservasi
yang berada di Front Office
`
2. Permintaan Informasi Keter- Reservasi Kamar

sediaan Kamar
3. Pemesanan dan pembatalan Petugas Front Office
Costumer
Kamar Reservasi Hotel

Upload dan Update


4. Report

Data
`
Upload dan Update
Basis Data Data
Intranet Application Server Basis Data

` `
IT Staff
Supervisor Hotel
Content Management Report Management
Reservasi Hotel

Gambar 3 3 User View Reservasi Datang Langsung

Keterangan
Customer datang langsung ke hotel dan melakukan pemesanan melalui petugas reservasi
hotel yang kemudian akan mengentry data ke komputer yang terhubung dengan basis
data server. Staf IT dan supervisor hotel terhubung melalui intranet dalam mengolah data
yang ada.
1.

Kode_konsu
men
Nama
Konsumen Alamat
Kode_Bolu
No HP
Jenis kelamin Varian

Kode Bolu Harga


Pembelian Kode
Konsumen Stok
Kode Bolu
varian
Pembelian Harga

Banyak
Tanggal
Jumlah

Anda mungkin juga menyukai