Anda di halaman 1dari 14

POSTNATAL TREATMENT

UAS KEWIRAUSAHAAN

Dosen Pengampu Resty Himma M, M.Tr Keb dan Fitriana Rakhimah M.Tr Keb

Nama : Tri Sekar Ayu

Nim : 132.021.015

PRODI DIII KEBIDANAN

SEMESTER II

POLITEKNIK MUHAMMADIYAH TEGAL

2020

Page | 1
Kata Pengantar

Alhamdulillah, segala puji syukur bagi Allah SWT yang telah melimpahkan karunia,

rahmat, dan nikmat-Nya kepada kami, sehingga kami dapat menyelesaikan proposal

kwirausahaan ini dengan tepat waktu. Shalawat serta salam senantiasa terlimpah kepada

Rasulullah Muhammad SAW, yang telah membimbing dan menjadi tauladan bagi seluruh

umatnya untuk menuju jalan yang lurus dan menuntun umatnya pada kesempurnaan dalam

menjalankan agama islam.

Alhamdullilah penulis dapat menyelesaikan proposal postnatal treatment. Dalam

menyelesaikan proposal ini penulis mengucapkan terimakasih karena telah memperoleh

banyak bantuan dari berbagai pihak. Untuk itu penulis menyampaikan terima kasih kepada :

1. Orang tua dan keluarga yang telah mendoakan, membiayai, mendukung dan memberikan

semangat sampai selesainya makalah ini,

2. Ibu Resty Himma M, M.Tr. Keb dan ibu Fitriana Rakhimah M.Tr. Keb selaku dosen

mata kuliah kewirausahaan,

3. Pihak-pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu yang telah banyak membantu

penulis sampai tersusunnya proposal ini.

Penulis menyadari bahwa proposal ini masih banyak kekurangan dan kesalahan. Untuk

itu, penulis memohon maaf dan berharap pembaca proposal ini dapat memberikan kritik dan

sarannya kepada penulis.

Jumat , 6 Agustus 2021

Tri Sekar Ayu


Page | 2
Daftar isi

Kata Pengantar.......................................................................................................................................2

Daftar isi.................................................................................................................................................3

BAB I PENDAHULUAN

a. Latar belakang............................................................................................................................4

b. Visi dan misi................................................................................................................................4

c. Maksud dan tujuan.....................................................................................................................4

BAB II PEMBAHASAN

a. Profil...........................................................................................................................................5

b. Strategi pasar..............................................................................................................................7

c. Analisis SWOT.............................................................................................................................7

BAB III MANAGEMEN PRODUKSI

a. Proses produksi..........................................................................................................................8

b. Bahan baku dan alat...................................................................................................................8

BAB IV RENCANA ANGGARAN

a. Modal / pemasukkan................................................................................................................10

b. Penentuan harga jual................................................................................................................10

c. Perhitungan laba/rugi...............................................................................................................11

BAB V PENUTUP

a. Kesimpulan...............................................................................................................................13

Page | 3
BAB I
PENDAHULUAN

a. Latar belakang

Masa nisaf adalah masa rawan bagi ibu. Banyak sekali perubahan-perubahan

yang dapat terjadi pasca melahirkan. Berbagai perubahan yang mungkin ibu alami saat

masa nifas adalah rasa sakit pada payudara, rasa tidak nyaman pada vagina, terjadinya

perubahan pada kulit, perubahan berat badan, perubahan emosi. Tubuh ibu juga

melakukan pemulihan dan menyesuaikan diri dengan kondisinya yang baru.

Implementasi praktik perawatan yang dilakukan oleh tenaga kesehatan sebenarnya

tidak harus di rumah sakit, klinik ataupun di puskesmas, tetapi juga dapat dilaksanakan

di rumah pasien atau home care.

Dengan memperhitungkan kebutuhan pasar untuk program perawatan post

natal maka menciptakan peluang pasar yang cukup dengan melakukan postnatal

treatment.

b. Visi dan misi

Memberikan pelayanan yang berkualitas kepada ibu nifas agar melewati masa

nifasnya dengan aman dan nyaman serta meningkatkan kesehatan para ibu dimasa

nifas.

c. Maksud dan tujuan

Untuk mensejahterakan kesehatan ibu dan menerapkan ilmu pengetahuan

dalam kesehatan serta untuk menciptakan lapangan pekerjaan.


Page | 4
BAB II
PEMBAHASAN

a. Profil

Postnatal treatment atau perawatan ibu nifas adalah pelayanan dengan

memberikan perawatan secara intensif dan berkualitas pada klien di masa nifasnya.

Treatment yang kami berikan bermanfaat untuk membantu mengembalikan postur dan

bentuk tubuh seperti semula sebelum hamil yang menggabungkan antara perawatan

konvensional dan bahan alami. Pelayanan ini diberikan dengan metode door to door

atau dari rumah ke rumah sehingga klien tidak perlu pergi keluar rumah untuk

mendapat perawatan. Apalagi di masa pandemi seperti ini, perawatan home care lebih

diminati. Kami menyediakan berbagai treatment yang bisa dilakukan di rumah.

Treatment yang kami layani adalah postnatal massage aromatheraphy, lactasi massage,

herbal compress, dan traditional herbal steam bath.

Setiap treatment memiliki manfaat masing-masing dan membantu menangani

masalah-masalah yang ibu nifas hadapi. Berikut manfaat dari setiap treatment yang

diberikan:

 postnatal massage aromatheraphy

manfaat yang bisa ibu nifas dapatkan dari treatment ini yaitu:

 mengurangi kecemasan dan stress

 membantu regulasi hormon dan melancarkan asi

 meredakan nyeri

 tidur lebih nyenyak

 mengurangi pembengkakan

 memperbaiki postur dan meningkatkan stabilitas

Page | 5
 lactasi massage

manfaat yang bisa ibu nifas dapatkan dari treatment ini yaitu:

 formula dasar manajemen dengan tenang, nyaman dan rileks

 mampu menghadirkan rasa nyaman, rileks dan aman selama masa nifas

 meningkatkan produksi ASI

 memperlancar ASI dan meningkatkan produksi kadar oksitosin

 sarana komunikasi terapis ibu dan bayi

 emosi menjadi stabil

 herbal compress

manfaat yang bisa ibu nifas dapatkan dari treatment ini yaitu:

 melancarkan peredaran darah

 mengurangi bengkak

 menghilangkan ketegangan otot

 mengurangi rasa sakit

 mencegah pembengkakan pada payudara

 traditional herbal steam bath

manfaat yang bisa ibu nifas dapatkan dari treatment ini yaitu:

 melancarkan peredaran darah

 mengurangi ketegangan otot dan rasa capek

 mengangkat sel kulit mati

 melancarkan pernapasan

Page | 6
b. Strategi pasar

Memperkenalkan usaha jasa ini melalui sosial media serta menggunakan

leaflet, banner dan brosur yang berisi ajakan agar masyarakat agar mau menggunakan

jasa ini. Memasang papan nama di depan rumah agar masyarakat setempat tahu.

Bekerja sama dengan kelompok PKK dan posyandu di setiap desa untuk promosi ke

masyarakat.

c. Analisis SWOT

 Tenaga medis yang profesional

 Perawatan yang intensif


S
 Perawatan dari rumah

 Perawatan dengan unsur tradisional


W  Biaya yang lumayan
 Dimasa pandemi masyarakat lebih memilih perawatan dari rumah
O
 Belum banyak jasa perawatan ibu nifas
 Masyarakat yang masih menganut kebudayaan dengan tukang
T
urut setempat

Page | 7
BAB III
MANAGEMEN PRODUKSI

a. Proses produksi

 Melakukan pelatihan massage aromatheraphy, lactasi massage, abdomen wrap

aromatheraphy (gurita), herbal compress, dan traditional herbal steam bath.

 Melakukan promosi jasa di media sosial, kelompok PKK dan posyandu

 Membeli dan mempersiapkan alat dan bahan yang akan diguanakan

 Mengatur jadwal pelaksanaan

 Menyusun laporan keuangan guna mencapai sistemmanagemen yang baik

b. Bahan baku dan alat

 Bahan dan alat postnatal massage aromatheraphy

Minyak zaitun Rp. 35.000,00


Bahan Lilin aromatheraphy Rp. 15.000,00
Ramuan jamu Rp. 20.000,00
Lulur Rp. 100.000,00
Korek Rp. 1.000,00
Alat
Tempat lilin Rp. 40.000,00
Total Rp. 211.000,00

 Bahan dan alat traditional herbal compress

Kunyit putih Rp. 5.000,00


Kunyit Rp. 5.000,00
Sereh Rp. 5.000,00
Jeruk purut Rp. 5.000,00
Bahan
Bangle Rp. 5.000,00
Temu putih Rp. 5.000,00
Garam Rp. 2.000,00
Kamper Rp. 5.000,00
Alat Kain muslim 30x30 cm Rp. 5.000,00
Tali Rp. 1.000,00
Plastik kedap udara Rp. 5.000,00
Page | 8
Pisau dan gunting -
Talenan -
Timbangan -
Total Rp. 48.000,00

 Bahan dan alat traditional herbal steam bath

Bahan Rempah mandi uap Rp. 100.000,00


Alat Sauna box Rp. 1.550.000,00
Total Rp. 1.650.000,00

 Bahan dan alat lactasi massage

Bahan Minyak zaitun Rp. 35.000,00


Alat Kapas Rp. 9.000,00
Total Rp. 44.000,00

Page | 9
BAB IV
RENCANA ANGGARAN

a. Modal / pemasukkan

Modal yang saya gunakan dalam usaha ini kurang lebih sebesar Rp.
1.945.000,00. Total modal ini didapat dari dari total biaya bahan baku + biaya alat.

b. Penentuan harga jual

 postnatal massage aromatheraphy


total biaya
harga pokok produksi =
hasil
Rp .211 .000
=
20
= Rp. 10.500

Harga jasa = harga pokok + laba yang diinginkan

= Rp. 10.500 + 89.500

= Rp. 100.000/1x pertemuan

 traditional herbal compress


total biaya
harga pokok produksi =
hasil
Rp .48 .000
=
10
= Rp. 4800

Harga jasa = harga pokok + laba yang diinginkan

= Rp. 4.800 + 55.000

= Rp. 60.000/1x pertemuan

 lactasi massage
total biaya
harga pokok produksi =
hasil

Page | 10
Rp .44 .000
=
10

= Rp. 4400

Harga jasa = harga pokok + laba yang diinginkan

= Rp. 4.400 + 55.600

= Rp. 60.000/1x pertemuan

 Bahan dan alat traditional herbal steam bath


total biaya
harga pokok produksi =
hasil
Rp .100 .000
=
5
= Rp. 20.000

Harga jasa = harga pokok + laba yang diinginkan

= Rp. 20.000 + 60.000

= Rp. 80.000/1x pertemuan

c. Perhitungan laba/rugi

 postnatal massage aromatheraphy

Laba = (hasil produksi x harga jual) - modal

= (20 x 100.000) – 211.000

= Rp. 1.789.000,00

laba
Presentase Laba = × 100 %
modal

Rp . 1.789.000
= ×100 % = 8,4%
211.000

Page | 11
 traditional herbal compress

Laba = (hasil produksi x harga jual) - modal

= (10 x 60.000) – 48.000

= Rp. 552.000

laba
Presentase Laba = × 100 %
modal

552.000
= ×100 % = 11,5%
48.000

 lactasi massage

Laba = (hasil produksi x harga jual) - modal

= (10 x 60.000) – 44.000

= Rp. 560.000,00

laba
Presentase Laba = × 100 %
modal

560.000
= ×100 % = 12,7%
44.000

 Bahan dan alat traditional herbal steam bath

Laba = (hasil produksi x harga jual) - modal

= (5 x 80.000) – 100.000

= Rp. 300.000

laba
Presentase Laba = × 100 %
modal

Page | 12
300.00
= ×100 % = 3 %
100.000

Page | 13
BAB V
PENUTUP

a. Kesimpulan

Postnatal treatment adalah sebuah usaha untuk mendapat keuntungan dan


memberikan kenyamanan serta keamanan pada ibu dimasa nifasnya mengingat
banyaknya manfaat yang bisa di dapat untuk ibu.

Page | 14

Anda mungkin juga menyukai