Anda di halaman 1dari 2

PDGK4401-3

NASKAH TUGAS MATA KULIAH


UNIVERSITAS TERBUKA
SEMESTER: 2021/22.1 (2021.2)

Fakultas : FKIP/Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan


Kode/Nama MK : PDGK4401/Materi & Pembelajaran PKn SD
Tugas :1

No. Soal
1. Berbagai riset menunjukkan bahwa demokrasi Indonesia tengah mengalami tidak hanya
stagnasi namun juga kemunduran bahkan putar balik ke arah otoritarianism. Kemunduran
demokrasi di Indonesia ditandai seperti terror siber terhadap kelompok kritis, diskriminasi
terhadap minoritas, pelanggaran HAM, Buzzers dan cyber troops, Lemahnya perlindungan
terhadap data pribadi, bahkan banyak kasus peretasan data pribadi dialami oleh mereka karena
aktvisme politiknya. (https://investor.id/national/lp3es-ada-31-masalah-demokrasi-di-indonesia).
Pertanyaan :

Warga Indonesia seakan terpecah menjadi dua bagian sejak pemilu 2019 lalu,terkait hal tersebut
bagaimana tanggapan anda terkait tingkat pemahaman demokratis masyarakat Indonesia saat
ini?

2. Anak-anak mengembangkan karakter dengan mengamati dan mendengarkan orang lain dan
kemudian mempraktekkan apa yang telah mereka pelajari. Oleh karena itu, keluarga, sekolah
dan masyarakat bersama-sama memiliki tanggung jawab untuk mengajar dan memberi tauladan
yang baik.

Bagaimana seharusnya guru mendesain pembelajaran yang mengintegrasikan pelajaran Pkn di


sekolah dengan aktifitas siswa di luar sekolah (rumah)?

3. Menurut Savage & Amstrong (1996) menyatakan bahwa pengajaran sejarah yang baik adalah
pengajaran yang dapat membuat anak peka (sensitif) bahwa orang tidak akan mengalami
peristiwa serupa dengan cara yang sama di masa mendatang.
Sejarah yang baik selalu didasarkan pada hasil pengkajian yang teliti terhadap bukti yang
disesuaikan dengan usia, perkembangan, dan tingkat kecerdasan siswa.
Pertanyaan:

Buatlah konsep pembelajaran PKn berbasis cinta tanah air dalam usaha menciptakaan
pembelajaran yang dapat menumbuhkan kecintaan siswa kepada semangat kebangsaan!

4. Pluralnya masayarakat Indonesia merupakan sebuah kebanggaan yang patut di syukuri oleh
bangsa indonesia, suku, ras, adat, agama merupakan sebuah bentuk nyata indahnya
kebersamaan dan keberagaman masyarakat Indonesia
Pertanyaan :

Buatlah sebuah konsep pembelajaran yang efektif dan kreatif di Sekolah Dasar berkaitan
dengan keragaman sosial budaya, dalam rangka menciptakan masyarakat yang saling
menghormati dan menghargai keragaman budaya di Indonesia sebagai bentuk pengamalan
semboyan Bhineka Tunggal Ika !

1 dari 2
PDGK4401

5. Keberagaman dalam masyarakat Indonesia ditinjau dari sudut pandang geografis, terbentuk
oleh jumlah suku bangsa yang mendiami suatu wilayah Indonesia sangat banyak dan tersebar
di mana-mana. Sebagai negara kepulauan, perbedaan antar suku yang mendiami satu pulau
dengan pulau lain atau berada di satu kawasan berbeda-beda budayanya.

Pertanyaan:
Bagaimana membangun daerah tertinggal dengan memanfaatkan kekayaan yang ada
diwilayahnya dengan tanpa mengandalkan pemerintah pusat?

2 dari 2

Anda mungkin juga menyukai