Anda di halaman 1dari 4

NAMA : SEPTIN PASRAH YANTI HALAWA

TINGKAT : I (satu)

TUGAS : LAPORAN BACA HERMENEUTIK

DOSEN : MESINIA TELAUMBANUA M.TH

BAB 1
PENGERTIAN HERMENEUTIK

A. PENGERTIAN HERMENEUTIK
1. Henry A Virkler memberikan defenisi dasar hermeneutik secara luas :
a. Asal kata : dari nama seorang dewa yunani, hermen yang mempunyai tugas sebagai
pembawa berita dari Tuhan–Tuhan, menyalurkan, dan menginterpretasikan berita–
berita yang disampaikan kepada yang dituju.
b. Secara teknis, didefinisikan : The Science And Art Bibli Interpretation. Science yaitu:
ada peraturan yang dapat di klasifikasikan. Sedangkan Art yaitu, komunikasi itu
fleksibel.
2. Gordon Fee Dan Douglas Stuart memberikan arti yang lebih sempit, yaitu merupakan tugas
kedua dalam penafsiran firman Tuhan.
a. Tugas pertama : eksegesis yaitu mempelajari Alkitab secara sistematik dan teliti
untuk menentukan makna asli atau sesungguhan yang di maksudkan.
b. Tugas kedua : mencari relevansi dari teks-teks untuk zaman sekarang.
3. Hasan susanto Hermeneutik adalah prinsip dan metode penafsiran Alkitab.
4. Kamus Filsafat : Inggris (Hermeneutic). Yunani (Hermeneutikos) yang diartikan penafsiran
hermeneutik berarti ilmu dan teori penafsaran yang bertujuan menjelaskan teks mulai dari
ciri-cirinya, baik objektif (arti gramatika kata-kata danvariasi-variasi historinya), maupun
subjekti (maksud pengarang).

B. SEJARAH HERMENEUTIK
Kata hermeneutik yang berhubungan dengan nama DEWA HEMES ini baru dipakai
secara eksplisit menunjuk teori penafsiran pada abad 17.
Hermeneutic juga menjadi salah satu bidang ilmu teologi. Yang ditinjau dari sejarahnya.
Hermeneutic sudah dilakukan jauh sebelum abad 17.Ezra adalah seorang ahli taurat atau ahli
kitab(+400 sm) pelapor penafsiran pada zamanya.
1. Hermeneutik Yahudi
Banyak yang berperan bahwa ezra adalah yang pertama dari penafsiran yahudi
serta pendiri mezbah penafsir hariah palestina.
Ada dua jenis penafsiran yang dipakai dalam menafsir taurat:
a) Halakah :penafisran ini mengacu pada eksegese tentang hukum yang dipakai
terutama dalam membahas peraturan hokum (pentateukh).
b) Hagadah:penafsiran ini mengacu pada homiletik yang dipakai dalam uraian
seluruh perjanjian lama non-hukum seperti sejarah.
2. Hermeneutik Zaman Rasuli
Periode ini membentang dari pelayanan kristus sampai kematian rasul yohanes.
Tuhan yesus adalah penafsiran yang sempurna karna dia adalah firman yang hidup.

3. Hermeneutik Zaman Ptristik


a. Skolastik Aleksandria (ALeksandria School)
1. Philo (philo of aleksandria) philo adalah seorang ibrani –Neo platonisme. Dia
berpependapat bahwa dibalik semua tulisan alkitab itu mengandung arti
mistik.dia berkata isi tulisan menutupi kemuliaan Allah seperti kabut.
2. Clement (clement of Alexsandria/ 159-220m).Para patristic banyak dipengaruhi
oleh pilok termasuk clement.Clement menjadi pemula tafsiran alegori.
3. Origen (origen 185-254m).origen adalah murid clement. Dia menjelaskan bahwa
semua alkitab mempunyai tiga macam arti yaitu;
a) Rohani,
b) Kejiwaan
c) Jasmani Arti tersebut dihubungkan dengan teori manusia yang terdiri dari
roh jiwa dan tubuh.
b. Skolastik Antiokhia (Antioch School)
1. Jerom (Jerome). Patristik yang terkenal dari aliran Antiokhia adadlah jerom,dia
adalah menerjemah alkitab Vulgate dan mementingkan arti literal.pernyataan
yang terkenal “penafsiran Yang mendalam dapat menyangkal penafsiran literal
yang sederhana.
2. krisotom (Chrysostom).krisostom adalah yang mengusulkan dan menekankan
“prinsip penafsiran alkitab secara tata bahasa dan sejarah.
4. Hermeneutik Abad pertengahan
a. .Kecenderungan mayoritas akibat pertentangan antara aliran aleksandria dan aliran
Antiokhia
b. Kekecualian minoritas pada abad pertengahan, orang awan tidak boleh menafsir
te.tapi tetap saja ada pengecualian.
5. Hermeneutik Zaman Reformasi
Maerin luther menekankan lima prinsip penting didalam penafisran Alkitab:
1) penafsiran secara literal
2) pentingnya konteks
3) situasi dalam sejarah
4) penafsiran secara kristus
5) kebebasan untuk menafsir
6. Hermeneutik Pascha –Reformasi
Prinsip-prinsip penafasiran:
a.Alkitab harus dipelajari dalam bahasa aslinya.
b. Pengetahuan yang sunguh –sunguh tentang latar belakang sejarahnya harus di
. miliki.
c.Roh kudus harus menjelaskan dan memberlakuan firman iu kepada orang
percaya.
d.Alkitab hendaknya dipelajari dengan penuh pengbadian dan diterapkan secara
praktis.
7. Hermeneutik Modren
Hermeneutik modern membentang dari permulaan abad 19 sampai sekarang. Pada
masa ini hermeneutik sangat menonjol dengan metode harfiah.

Liberalisme merupakan istilah luas yang mencakup semua aliran pikiran yang
menyimpang dari unsur –unsur dasar Agama Kristen ortodoks.Kaum liberalism melakukan
pendekatan pada alkitab dengan : menolak apa yang tidak bisa diterima oleh pikiran manusia
modern, mendefinisikan ulang tentang ilham, menedefinisikan ulang yang adkodrati,
memeberlakukan konsep-konsep evolusi pada dokumen, pemikiran tentang akomodasi
(penyesuaian diri), Alkitab harus ditafsirkan secara histori, meninggikan arti etis.
Konservatisme merupakan suatu istilah luas yang mencakup semua aliran pikiran yang
berpegang pada unsur-unsur pokok agama Kristen ortodoks.

C. PENTINGNYA HERMENEUTIK
Hermeneutik biblika berhubungan dengan alkitab.alkitab adalah firman allah.sumber
utama bagi orang kristen mengenal tuhan dan pegangan standar serta menjalani kehidupan.
a. Firman allah yang menyelamatkan manusia yang tersesat.
b. Makana rohani orang Kristen agar dapat bertumbuh.
c. Penunjuk allah dan kehidupan.
d. Senjata rohani orang Kristen.
e. Dasar teologi orang Kristen.
f. Dasar pengajaran dan khotbah dalam jemaat allah.
g. Dasar harapan orang Kristen.
h. Wahyu allah tentang jemaat dan universum.
i. Kitab yang sanagt terkenal.
j. Kitab yang sulit dimengerti.

Anda mungkin juga menyukai