Anda di halaman 1dari 14

Area Aktivitas Akademik (AA) FM-UMS-AA-FKA-PPK-01/R0

Universitas
Fungsi Kebijakan Akademik
Muhammadiyah (FKA)
Surakarta

FORMULIR FORMAT KERANGKA KURIKULUM

Prodi/Fakultas : Pendidikan Teknik Tanggal Berdiri : 25 Oktober


Informatika/Keguruan dan Ilmu 2013
Pendidikan

Jenjang Studi : D1/D2/D3/D4/S1/S2/S3 *) No SK Pendirian : 531/E/O/2013

*) Coret yang tidak sesuai atau lingkari yang sesuai

I. IDENTITAS PROGRAM STUDI


Berikut ini adalah identitas program studi:
1) Nama Program Studi : Pendidikan Teknik Informatika
2) Singkatan Nama : PTI
3) SK Pendirian : No. 531/E/O/2013, tanggal 25 Oktober 2013
4) Jenjang Pendidikan : Sarjana (S1)
5) Fakultas : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

II. EVALUASI KURIKULUM DAN TRACER STUDY


Kurikulum sebelumnya dan analisis ketercapaian lulusan yang menggunakan
kurikulum sebelumnya.
Berdasarkan pada data tracer studi alumni Pendidikan Teknik Informatika yang
berjumlah 136 dengan rincian sebagai berikut:
Tabel 1. Jumlah Lulusan PTI 2021
Lulus Tahun Jumlah
2018 11
2019 76
2020 22
2021 27
Jumlah Total Lulusan 136

Dari jumlah total 136 lulusan, terdapat 39 lulusan yang mengisi tracer studi yang
disediakan oleh program studi. Hasil tracer pada Gambar 1 didapatkan bahwa 32 lulusan
sudah bekerja, 3 orang melanjutkan kuliah ke jenjang S2, sementara itu terdapat 4
orang yang melakukan wirausaha.
Area Aktivitas Akademik (AA) FM-UMS-AA-FKA-PPK-01/R0
Universitas
Fungsi Kebijakan Akademik
Muhammadiyah (FKA)
Surakarta

Tracer Studi Alumni PTI UMS 2021

3
4

32

Bekerja Melanjutkan Wirausaha

Gambar 1. Tracer Study Alumni PTI UMS 2021


Sementara itu, pada Gambar 2, dideteksi bahwa proporsi terbesar lulusan bekerja
sebagai Karyawan Swasta dengan jumlah 15 dan Guru sebanyak 13 lulusan, sementara
sisanya bekerja sebagai karyawan BUMD, PNS dan Tenaga Kontrak di Pemerintahan.

Gambar 2. Pemetaan Alumni PTI UMS yang sudah Bekerja


Area Aktivitas Akademik (AA) FM-UMS-AA-FKA-PPK-01/R0
Universitas
Fungsi Kebijakan Akademik
Muhammadiyah (FKA)
Surakarta

III. LANDASAN PERANCANGAN PENGEMBANGAN KURIKULUM


Berikut beberapa peraturan perundangan yang menjadi landasan hukum dalam
melakukan penataan kurikulum di UMS.

1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 12 Tahun 2012 tentang Pendidikan


Tinggi (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2012 Nomor 158, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5336),
2. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan
Dosen (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 157, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4586),
3. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem
Pendidikan Nasional,
4. Peraturan Pemerintah Nomor 4 Tahun 2014, tentang Penyelenggaraan
Pendidikan Tinggi dan Pengelolaan Perguruan Tinggi,
5. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 8 Tahun 2012, Tentang Kerangka
Kualifikasi Nasional Indonesia (KKNI),
6. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 3
Tahun 2020 tentang Standar Nasional Pendidikan Tinggi,
7. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 5
Tahun 2020, tentang Akreditasi Program Studi dan Perguruan Tinggi,
8. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 7
Tahun 2020, tentang Pendirian, Perubahan, Pembubaran Perguruan Tinggi
Negeri, dan Pendirian, Perubahan, Pencabutan Izin Perguruan Tinggi Swasta,
9. Peraturan Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Republik Indonesia
Nomor 55 Tahun 2017 Tentang Pendidikan Standar Guru,
10. Peraturan Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Republik Indonesia
Nomor 62 Tahun 2016 Tentang Sistem Penjaminan Mutu Pendidikan Tinggi,
11. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 81
Tahun 2014, Tentang Ijazah, Sertifikat Kompetensi, dan Sertifikat Profesi
Pendidikan Tinggi,
12. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 73
Tahun 2013, Tentang Penerapan KKNI Bidang Perguruan Tinggi.
13. Kebijakan MBKM belum ditambahkan

IV. VISI, MISI, TUJUAN, STRATEGI, DAN UNIVERSITY VALUE


VISI
Visi UMS adalah pada tahun 2029, Universitas Muhammadiyah Surakarta menjadi
Pusat Pendidikan dan Pengembangan IPTEKS yang Islami dan memberi arah perubahan.
Area Aktivitas Akademik (AA) FM-UMS-AA-FKA-PPK-01/R0
Universitas
Fungsi Kebijakan Akademik
Muhammadiyah (FKA)
Surakarta

MISI
1) Mengembangkan ilmu pengetahuan, teknologi dan seni sebagai bagian dari
ibadah kepada Allah (integrated) yang memberi impak terwujudnya masyarakat
utama
2) Mengembangkan sumberdaya manusia berdasarkan nilai-nilai keislaman dan
memberi arah perubahan dalam rangka mewujudkan masyarakat utama.
TUJUAN
1) Menjadi universitas yang unggul di bidang ilmu pengetahuan, teknologi dan seni.
2) Menghasilkan lulusan berkualitas yang mengamalkan nilai-nilai Islam.
3) Menjadi universitas yang sustainable (berkelanjutan) dengan tata kelola yang
baik.

V. VISI, MISI, TUJUAN FAKULTAS


VISI
Visi FKIP adalah Pada tahun 2029, FKIP UMS menjadi Lembaga Pendidikan Tenaga
Kependidikan yang menghasilkan tenaga pendidik profesional berkepribadian islami,
dan memberi arah perubahan.
MISI
1) Menyelenggarakan pendidikan, pelatihan, dan pembimbingan untuk
menghasilkan tenaga pendidik yang CAKAP (Cerdas, Amanah, Kompeten, Andal,
dan Pembaharu), berjiwa wirausaha dan berkepribadian Islami.
2) Melaksanakan penelitian dan pengembangan untuk menghasilkan IPTEKS yang
mendukung peningkatan kualitas pendidikan, pelatihan, dan pembimbingan.
3) Menyelenggarakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat dalam bidang
kependidikan.
TUJUAN
1) Menghasilkan lulusan yang cerdas, amanah, kompeten, andal, dan pembaharu,
serta berkepribadian Islami sesuai dengan kompetensi pendidik.
2) Menghasilkan penelitian yang dapat digunakan untuk meningkatkan kualitas
proses dan hasil pembelajaran dan
3) Melaksanakan pengabdian pada masyarakat yang terkait dengan penerapan ilmu
pengetahuan dan teknologi dalam pendidikan dan kewirausahaan.

VI. VISI KEILMUAN PROGRAM STUDI


Visi Keilmuan Program Studi Pendidikan Teknik Informatika: menjadikan program
studi Pendidikan Teknik Informatika Universitas Muhammadiyah Surakarta sebagai
pelopor dalam kreasi dan inovasi di bidang informatika dan keguruan berbasis merdeka
belajar untuk menghasilkan lulusan yang memiliki kecakapan hidup di abad 21.
Area Aktivitas Akademik (AA) FM-UMS-AA-FKA-PPK-01/R0
Universitas
Fungsi Kebijakan Akademik
Muhammadiyah (FKA)
Surakarta

Misi Program Studi Pendidikan Teknik Informatika adalah melaksanakan pendidikan


tinggi dalam bidang teknik informatika dan keguruan dengan prinsip merdeka
belajar yang didukung dengan penelitian yang produktif dan kompetitif dalam skala
Nasional maupun Internasional serta mengimplementasikannya dalam pengabdian
masyarakat yang bermanfaat dan profesional dalam rangka tercapainya masyarakat
Indonesia yang sejahtera.

VII. PROFIL LULUSAN


Profil lulusan (PL) Program Studi Pendidikan Teknik Informatika bergerak di tiga
bidang yang paling dibutuhkan di era revolusi industri 4.0 yaitu di bidang pendidikan,
keinformatikaan dan kewirausahaan, dengan deskripsi dan contoh pekerjaan pada Tabel
1 berikut ini.
Tabel 1. Profil Lulusan Program Studi Pendidikan Teknik Informatika
Kode PL Profil Lulusan Deskripsi Lulusan Contoh Pekerjaan

Calon Pendidik [Sektor Pendidikan] Merancang, 1. Tenaga Pendidik/Guru


Informatika mengelola, mengimplementasikan dan 2. Instruktur dan Tutor
mengevaluasi pembelajaran ataupun 3. Tenaga Kependidikan
kurikulum serta keterampilan meneliti (Instruktur Lab. Pendidikan,
dan mengembangkan iptek khususnya Administrator Pembelajaran)
dalam ranah Pendidikan Teknik 4. Asisten Peneliti
Informatika. Profil lulusan ini berkaitan 5. Konsultan Pendidikan
dengan pekerjaan yang berhubungan
dengan dunia pendidikan seperti tenaga
pendidik/guru, konsultan pendidikan,
tenaga kependidikan, instruktur dan
tutor bidang Informatika ataupun
PL1 pengelola di sekolah ataupun lembaga
pendidikan lainnya. Bagian ini juga
berhubungan dengan pekerjaan yang
berhubungan dengan penelitian,
pemberdayaan dan pengembangan
IPTEK yang erat kaitannya dengan posisi
sebagai peneliti pada lembaga
penelitian, pemerintahan, industry
ataupun perguruan tinggi ataupun
pengembangan lebih lanjut untuk
menembuh jenjang pendidikan
pascasarjana bidang pendidikan atau
informatika.
Tenaga [Sektor Informatika] Merancang dan 1. Programmer
Professional di membangun software, keterampilan 2. Software engineer
Bidang mengoperasionalkan hardware serta 3. System Analyst
PL2 Informatika project management, hal ini berkaitan 4. Web Developer/Web
dengan pekerjaan yang berkaitan Administrator
dengan pengembangan perangkat lunak 5. Database Engineer/
seperti pengembangan aplikasi berbasis Database Administrator
Area Aktivitas Akademik (AA) FM-UMS-AA-FKA-PPK-01/R0
Universitas
Fungsi Kebijakan Akademik
Muhammadiyah (FKA)
Surakarta

web, pengembangan aplikasi berbasis 6. Computer Network


mobile, masalah keamanan informatika, Engineer
animasi, pengembangan software dan 7. Game Developer
konten multimedia hingga hal-hal yang 8. Software Tester
berkaitan dengan UI/UX, jaringan 9. UI/UX Designer
komputer dan keterampilan managerial 10. Multimedia
dan manajement project di bidang 11. Project Manager
informatika dan sejenisnya. 12. Content Creator
Keterampilan-keterampilan ini 13. Konsultan IT (IT
merupakan skill yang utama dibutuhkan Concultant)
oleh perusahaan-perusahaan besar
maupun rintisan, tidak hanya yang
bergerak dalam bidang teknologi
informasi dan pendidikan namun sector-
sektor lain di pemerintahan, industri,
kesehatan, pariwisata hingga perbankan
juga menawarkan peluang karir bagian
ini.
Wirausahawan [Wirausaha Pendidikan dan/atau Bisnis dalam bidang
Bidang Informatika] Merancang dan pendidikan dan/atau
Informatika mengembangkan usaha dalam bidang Informatika:
pendidikan dan/atau informatika. 1. Bisnis jaringan
Bagian ini berkaitan dengan techno dan 2. Bisnis pengembangan
eduprenourship yang dilandasi web/aplikasi
keterampilan inovasi dan kreatif dalam 3. Bisnis kepelatihan IT
mengembangkan usaha. Bagian ini 4. Digital Marketing
berkaitan dengan pekerjaan dalam 5. Bisnis E-commerce dan
PL3
bidang bisnis digital (digital marketing), Advertiser
e-commerce, kepelatihan dan 6. Digital Content Creator
pendidikan IT serta usaha-usaha lain di 7. Youtuber
bidang informatika ataupun pendidikan. 8. Professional
Photographer/Videographer
9. Professional Designer
10. Bisnis Barang dan Jasa
Pendidikan dan/atau
Informatika lainnya.

VIII. TUJUAN PENDIDIKAN PROGRAM STUDI


Tujuan program studi pendidikan teknik informatika adalah untuk menghasilkan
lulusan yang:
1) Memiliki semangat kepemimpinan yang baik, taat hukum dan cinta tanah air,
etika moral yang tinggi, andal dan amanah dalam menjalankan tugas serta keinginan
untuk terus mengembangkan potensi diri yang dilandasi oleh nilai-nilai keislaman.
2) Memiliki karir yang sukses dan/atau profesional yang produktif ditunjukkan
dengan kecakapan kompetensi dalam bidang pendidikan dan keinformatikaan,
Area Aktivitas Akademik (AA) FM-UMS-AA-FKA-PPK-01/R0
Universitas
Fungsi Kebijakan Akademik
Muhammadiyah (FKA)
Surakarta

kemampuan beradaptasi dan komunikasi yang efektif, pola pikir kritis, kreatif dan
inovatif, serta kemampuan berkolaborasi untuk mengembangkan wirausaha.
3) Memiliki kepekaan sosial yang tinggi dan keinginan untuk selalu berkontribusi dan
menjadi solusi bagi permasalahan di lingkungan sekitar untuk mewujudkan
kesejahteraan masyarakat.

IX. CAPAIAN PEMBELAJARAN PROGRAM STUDI


Setiap profil lulusan yang ditetapkan didukung oleh sejumlah capaian pembelajaran
sikap, keterampilan dan pengetahuan. Capaian pembelajaran Sarjana Pendidikan
sebagai pendidik meliputi: sikap, keterampilan, dan pengetahuan yang mencakup
kompetensi pedagogik, kompetensi kepribadian, kompetensi profesional, dan
kompetensi sosial.
Capaian pembelajaran Sikap dan Keterampilan Umum diambil dari rumusan yang
tercantum pada lampiran SN-Dikti tahun 2015 dan merujuk pada hasil musyawarah
Asosiasi Lembaga Pendidikan Tenaga Kependidikan Pendidikan Tinggi Muhammadiyah
Tahun 2014. Sedangkan Rumusan Capaian pembelajaran Pengetahun dan Keterampilan
Khusus merujuk pada Pedoman Pengembangan Kurikulum Pendidikan Guru Tahun 2016
dan Naskah Akademik Aptikom tentang Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia (KKNI)
Bidang Ilmu Informatika dan Komputer Tahun 2019.
Standar Capaian Pembelajaran untuk sikap dan keterampilan, serta keterampilan
khusus dan pengetahuan dapat dilihat pada Tabel 2. Selain mendefinisikan Capaian
Pembelajaran Tabel 2 juga menggambarkan keterkaitan dan dukungannya pada Profil
Lulusan 1, 2 dan 3.
Tabel 2. Capaian Pembelajaran Lulusan Program Studi PTI
No Profil
Aspek Kode CP Capaian Pembelajaran
Lulusan
1 PL1, Sikap dan ST1 Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu
PL2,PL3 Tata Nilai menunjukkan sikap dan menjunjung tinggi nilai
kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan
agama, moral dan etika;
2 PL1, Sikap dan ST2 Berperan sebagai warga negara yang taat hukum, cinta
PL2,PL3 Tata Nilai tanah air, menjunjung tinggi nilai-nilai kehidupan
bermasyarakat, berbangsa dan bernegara, serta
berkontribusi dalam kemajuan peradaban berdasarkan
Pancasila;
3 PL1, Sikap dan ST3 Menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik,
PL2,PL3 Tata Nilai bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang
keahliannya, menginternalisasi semangat
kemandirian, kejuangan dan kewirausahaan, serta
memiliki kepekaan sosial, serta kepedulian terhadap
masyarakat dan lingkungan;
Area Aktivitas Akademik (AA) FM-UMS-AA-FKA-PPK-01/R0
Universitas
Fungsi Kebijakan Akademik
Muhammadiyah (FKA)
Surakarta

4 PL1 Penguasaan PP1 Mampu menguasai konsep dan prinsip-prinsip dasar


Pengetahuan didaktik pedagogik dalam bidang pendidikan;
5 PL2 Penguasaan PP2 Mampu menguasai konsep dan prinsip dasar ilmu
Pengetahuan keinformatikaan seperti: arsitektur sistem komputer,
algoritma dan pemrograman, rekayasa perangkat
lunak, multimedia serta jaringan komputer;
6 PL1,PL2 Penguasaan PP3 Mampu menguasai dasar-dasar matematika dan
Pengetahuan statistika serta metode penelitian untuk
merencanakan dan melaksanakan penelitian;
7 PL1,PL2 Penguasaan PP4 Mampu menelaah masalah,isu-isu dan teknologi
Pengetahuan terkini di bidang pendidikan dan keinformatikaan;
8 PL3 Penguasaan PP5 Mampu menguasai ilmu dasar kewirausahaan di bidang
Pengetahuan pendidikan dan/atau keinformatikaan;
9 PL1, PL2, Ketrampilan KU1 Menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan
PL3 Umum inovatif dalam konteks pengembangan atau
implementasi ilmu pengetahuan dan/atau teknologi
sesuai dengan bidang keahliannya;
10 PL1,PL2,PL3 Keterampilan KU2 Memiliki semangat kepemimpinan yang baik, dapat
Umum bekerja secara individu maupun team, berkolaborasi
dan berkomunikasi secara efektif, serta keinginan
untuk terus belajar sepanjang hayat;
11 PL1 Ketrampilan KK1 Mampu mengaplikasikan konsep dan prinsip didaktik
Khusus pedagogik untuk menerapkan pembelajaran berbasis
IT yang efektif sesuai tantangan abad 21;

12 PL2 Ketrampilan KK2 Mampu mengimplementasikan ilmu keinformatikaan


Khusus untuk mengembangkan media pembelajaran berbasis
komputer/sumber belajar berupa modul/bahan ajar
maupun aplikasi berbasis web/dekstop/mobile pada
bidang teknik informatika;

13 PL3 Ketrampilan KK3 Memiliki kemampuan manajemen wirausaha baik


Khusus secara mandiri maupun tim sesuai dengan bidang
keahlian maupun lintas bidang;

X. KETERKAITAN TUJUAN PENDIDIKAN PROGRAM DENGAN CAPAIAN PEMBELAJARAN


LULUSAN
Dalam rangka mencapai visi dan misi program studi maka capaian pembelajaran
lulusan harus dapat mendukung tujuan pendidikan program studi. Matriks
keterdukungan tujuan pendidikan oleh capaian pembelajaran terdapat pada Tabel 3.
Area Aktivitas Akademik (AA) FM-UMS-AA-FKA-PPK-01/R0
Universitas
Fungsi Kebijakan Akademik
Muhammadiyah (FKA)
Surakarta

Tabel 3. Dukungan Capaian Pembelajaran pada Tujuan Pendidikan Program Studi


ID CPL Deskripsi CPL PEO 1 PEO 2 PEO 3
Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan
CPL 1 (ST) sikap dan menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam V
menjalankan tugas berdasarkan agama, moral dan etika
Berperan sebagai warga negara yang taat hukum, cinta tanah air,
menjunjung tinggi nilai-nilai kehidupan bermasyarakat,
CPL 2 (ST) V V
berbangsa dan bernegara, serta berkontribusi dalam kemajuan
peradaban berdasarkan Pancasila.
Menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik,
bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang keahliannya,
CPL 3 (ST) menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan dan V V
kewirausahaan, serta memiliki kepekaan sosial, serta
kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan
Mampu menguasai konsep dan prinsip-prinsip dasar didaktik
CPL 4 (P) V
pedagogik dalam bidang pendidikan
Mampu menguasai konsep dan prinsip dasar ilmu keinformatikaan
seperti: arsitektur sistem komputer, algoritma dan
CPL 5 (P) V
pemrograman, rekayasa perangkat lunak, multimedia serta
jaringan komputer
Mampu menguasai dasar-dasar matematika dan statistika serta
CPL 6 (P) metode penelitian untuk merencanakan dan melaksanakan V V
penelitian
Mampu menelaah masalah,isu-isu dan teknologi terkini di
CPL 7 (P) V V
bidang pendidikan dan keinformatikaan
Mampu menguasai ilmu dasar kewirausahaan di bidang
CPL 8 (P) V
pendidikan dan/atau keinformatikaan
Menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan inovatif
dalam konteks pengembangan atau implementasi ilmu
CPL 9 (KU) V V
pengetahuan dan/atau teknologi sesuai dengan bidang
keahliannya
Memiliki semangat kepemimpinan yang baik, dapat bekerja
secara individu maupun team, berkolaborasi dan
CPL 10 (KU) V V
berkomunikasi secara efektif, serta keinginan untuk terus
belajar sepanjang hayat
Mampu mengaplikasikan konsep dan prinsip didaktik pedagogik
CPL 11 (KK) untuk menerapkan pembelajaran berbasis IT yang efektif sesuai V
tantangan abad 21
Mampu mengimplementasikan ilmu keinformatikaan untuk
mengembangkan media pembelajaran berbasis
CPL 12 (KK) komputer/sumber belajar berupa modul/bahan ajar maupun V
aplikasi berbasis web/dekstop/mobile pada bidang teknik
informatika
Memiliki kemampuan manajemen wirausaha baik secara mandiri
CPL 13 (KK) V
maupun tim sesuai dengan bidang keahlian maupun lintas bidang
Area Aktivitas Akademik (AA) FM-UMS-AA-FKA-PPK-01/R0
Universitas
Fungsi Kebijakan Akademik
Muhammadiyah (FKA)
Surakarta

XI. MATRIKS CAPAIAN PEMBELAJARAN DENGAN BAHAN KAJIAN


Bahan kajian adalah suatu bangunan ilmu, teknologi atau seni, objek yang
dipelajari, yang menunjukkan ciri cabang ilmu tertentu, atau dengan kata lain
menunjukkan bidang kajian atau inti keilmuan suatu program studi. Pilihan bahan
kajian ini sangat dipengaruhi oleh visi keilmuan program studi Pendidikan Teknik
Informatika. Bahan kajian tidak merupakan mata kuliah. Bahan kajian dikembangkan
berdasarkan rumusan capaian pembelajaran Pendidikan Teknik Informatika ditunjukkan
dalam Tabel 4.
Tabel 4. Pemetaan Bahan Kajian terhadap CPL
Bahan Kajian
Kode Ipteks yang Penciri
Capaian Pembelajaran Inti Ipteks
CP Dikembang PT/Program
Keilmuan Pendukung
kan studi
ST1 Bertakwa kepada Tuhan Yang Al Islam dan
Maha Esa dan mampu Kemuhamm
menunjukkan sikap dan adiyahan
menjunjung tinggi nilai
kemanusiaan dalam
menjalankan tugas
berdasarkan agama, moral dan
etika;
ST2 Berperan sebagai warga negara Nasionalisme
yang taat hukum, cinta tanah dan
air, menjunjung tinggi nilai- Kesadaran
nilai kehidupan bermasyarakat, berbangsa
berbangsa dan bernegara, dan
serta berkontribusi dalam bernegara
kemajuan peradaban
berdasarkan Pancasila;
ST3 Menginternalisasi nilai, norma, Sosial
dan etika akademik, Humaniora
bertanggungjawab atas
pekerjaan di bidang
keahliannya, menginternalisasi
semangat kemandirian,
kejuangan dan kewirausahaan,
serta memiliki kepekaan sosial,
serta kepedulian terhadap
masyarakat dan lingkungan;
PP1 Mampu menguasai konsep dan Ilmu dasar Perkembanga Inovasi di
prinsip-prinsip dasar didaktik kependidika n IPTEKS di bidang
pedagogik dalam bidang n dan bidang pendidikan
pendidikan; pedagogik pendidikan

PP2 Mampu menguasai konsep dan Pengetahua Keterampilan Produk-


prinsip dasar ilmu n Ilmu dasar pengembang produk
keinformatikaan seperti: informatika an produk- bidang
arsitektur sistem komputer, informatika
Area Aktivitas Akademik (AA) FM-UMS-AA-FKA-PPK-01/R0
Universitas
Fungsi Kebijakan Akademik
Muhammadiyah (FKA)
Surakarta

Bahan Kajian
Kode Ipteks yang Penciri
Capaian Pembelajaran Inti Ipteks
CP Dikembang PT/Program
Keilmuan Pendukung
kan studi
algoritma dan pemrograman, produk
rekayasa perangkat lunak, informatika
multimedia serta jaringan
komputer;
PP3 Mampu menguasai dasar-dasar Ilmu dasar Metodologi Penelitian
matematika dan statistika matematika penelitian dan
serta metode penelitian untuk dan publikasi
merencanakan dan statistika
melaksanakan penelitian;
PP4 Mampu menelaah masalah,isu- Perkembanga
isu dan teknologi terkini di n terkini
bidang pendidikan dan dunia
keinformatikaan; pendidikan
dan
informatika
PP5 Mampu menguasai ilmu dasar Ilmu dasar Kecakapan
kewirausahaan di bidang kewirausaha hidup;
pendidikan dan/atau an bidang Kemandirian
keinformatikaan; informatika
KU1 Menerapkan pemikiran logis, Kontribusi
kritis, sistematis, dan inovatif sosial sesuai
dalam konteks pengembangan bidang
atau implementasi ilmu keilmuan
pengetahuan dan/atau
teknologi sesuai dengan bidang
keahliannya;
KU2 Memiliki semangat Kecakapan
kepemimpinan yang baik, hidup
dapat bekerja secara individu
maupun tim, berkolaborasi dan
berkomunikasi secara efektif,
serta keinginan untuk terus
belajar sepanjang hayat
KK1 Mampu mengaplikasikan Implementasi
konsep dan prinsip didaktik ilmu-ilmu
pedagogik untuk menerapkan kependidikan
pembelajaran berbasis IT yang
efektif sesuai tantangan abad
21
KK2 Mampu mengimplementasikan Implement
ilmu keinformatikaan untuk asi ilmu-
mengembangkan media ilmu
pembelajaran berbasis keinformati
komputer/sumber belajar kaan
berupa modul/bahan ajar
maupun aplikasi berbasis
Area Aktivitas Akademik (AA) FM-UMS-AA-FKA-PPK-01/R0
Universitas
Fungsi Kebijakan Akademik
Muhammadiyah (FKA)
Surakarta

Bahan Kajian
Kode Ipteks yang Penciri
Capaian Pembelajaran Inti Ipteks
CP Dikembang PT/Program
Keilmuan Pendukung
kan studi
web/dekstop/mobile pada
bidang teknik informatika

KK3 Memiliki kemampuan Manajemen


manajemen wirausaha baik bisnis
secara mandiri maupun tim informatika
sesuai dengan bidang keahlian
maupun lintas bidang

XII. MATRIKS CAPAIAN PEMBELAJARAN DENGAN MATA KULIAH


Ditunjukkan terpisah

XIII. STRUKTUR KURIKULUM PROGRAM STUDI


Ditunjukkan terpisah

XIV. MATRIKS ORGANISASI MATA KULIAH


Ditunjukkan terpisah

XV. DIAGRAM ALIR MATA KULIAH PROGRAM STUDI

XVI. RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)


Belum dikembangkan

XVII. RENCANA IMPLEMENTASI HAK BELAJAR MAKSIMUM 3 SEMESTER DI LUAR PRODI


Tabel 5 menjelaskan alternatif bentuk pembelajaran yang dapat dipilih oleh
mahasiswa untuk masa dan beban studinya. Mahasiswa memiliki alternatif dan hak
dalam menyelesaikan studinya dengan alternatif 1 dan alternatif 2. Alternatif 1 adalah
mahasiswa melakukan pembelajaran secara penuh sesuai dengan kurikulum yang sudah
ditentukan oleh program studi. Sedangkan alternatif kedua, mahasiswa dapat
mengambil hak belajar maksimal 3 semester di luar program studi masing-masing sesuai
dengan ketentuan yang ada.
Area Aktivitas Akademik (AA) FM-UMS-AA-FKA-PPK-01/R0
Universitas
Fungsi Kebijakan Akademik
Muhammadiyah (FKA)
Surakarta

Tabel 5. Pengakuan Aktivitas MBKM


Alternatif 1 2
Lokasi Seluruhnya Sebagian besar Dalam Luar kampus Luar kampus
dilakukan di prodi dilaksanakan kampus (PT) prodi (Non PT)
sendiri di prodi sendiri prodi sama/berbeda
berbeda
Durasi 8-14 semester Minimal 1 semester 1 semester 1 semester
semester 5
Bentuk Kuliah, responsi Kuliah, Kuliah, Pertukaran Magang/
Kegiatan atau tutorial responsi atau responsi mahasiswa Kerja praktik
tutorial atau tutorial
Seminar atau Seminar atau Seminar Studi/proyek
bentuk lain bentuk lain atau independen
yang sejenis yang sejenis bentuk lain
yang sejenis
Praktikum, Praktikum, Kewirausahaan
praktik studio, praktik studio, Asistensi
praktik praktik beng di satuan
bengkel, kel, praktik Pendidikan
praktik lapangan, lapangan, Penelitian/
praktik kerja, praktik kerja, riset
penelitian, penelitian, KKN Tematik
perancangan, atau perancangan, Proyek
pengembangan, atau pengem kemanusiaan
pelatihan militer bangan, pelati Proyek di Desa
han militer.

SKS Min 144 sks Min 84 sks Maks 20 sks Maks 20 sks Maks 20 sks
Pengakuan Transkrip Transkrip Transkrip Transkrip Transkrip atau
SKPI

Ketentuan pengambilan hak 3 semester adalah sebagai berikut:

1. Pembelajaran 1 semester di luar program studi dalam Universitas Muhammadiyah


Surakarta.
2. Pembelajaran 1 semester di Perguruan Tinggi lain.
3. Pembelajaran 1 semester di luar Universitas Muhammadiyah Surakarta pada
lembaga/instansi selain perguruan tinggi.

Sementara itu model pengakuan SKS dilakukan dalam bentuk-bentuk sebagai berikut:

1. Free form: dengan mengacu kepada kompetensi yang diperoleh dalam kegiatan,
dan kemudian diakui sebagai MK MBKM secara utuh sebesar 20 sks.
2. Structured form: dikonversi kepada MK yang ada di kurikulum prodi.
3. Hybrid: Campuran free form dan structured form.
Area Aktivitas Akademik (AA) FM-UMS-AA-FKA-PPK-01/R0
Universitas
Fungsi Kebijakan Akademik
Muhammadiyah (FKA)
Surakarta

XVIII. MANAJEMEN DAN MEKANISME PELAKSANAAN KURIKULUM

Disahkan oleh: Dipersiapkan dan disusun oleh:

Tim Task Force Kurikulum


Rektor Univ. Muhammadiyah Program Studi
Surakarta .................................
Fakultas
........................................

Tempat pengesahan : Surakarta

Tanggal pengesahan :

Anda mungkin juga menyukai