Anda di halaman 1dari 14

Veronica prila, Universitas Semarang

UJI HIPOTESIS KOMPARATIF KATEGORIK


TIDAK BERPASANGAN
DALAM BENTUK TABEL B X K

Cakupan uji hipotesis komparatif variabel kategorik tidak berpasangan disajikan


pada tabel dibawah ini.
Tabel uji hipotesis alur
menuju pemilihan uji hipotesis variabel kategorik tidak berpasangan
Jenis Hipotesis assosiatif komparatif
Masalah skala Pengukuran
Tidak berpasangan
Kategorik Chi-Square
(Nominal/Ordinal) Fisher
Kolmogorov-Smirnov
(Tabel B x K)

Dengan menggunakan tabel tersebut, anda sudah bisa menentukan uji hipotesis
1 Uji Hipotesis Komparatif Kategorik Tidak Berpasangan
yang dipilih untuk menguji data yang anda miliki. Penggunaan tabel diatas akan
lebih mudah dipahami bila dikombinasikan dengan diagram uji hipotesis tabel B x
K sebagai berikut.

Tabel B x K

Tabel 2 x 2 Tabel 2 x k Tabel selain 2 x


2 dan 2 x k

Syarat Chi Square terpenuhi Uji Chi -Square

Tidak terpenuhi Tidak terpenuhi Tidak terpenuhi

Uji Fisher Uji Kolmogorov Penggabungan


sel
Dengan panduan diagram tersebut anda dapat menarik beberapa catatan penting
sebagai berikut :
1. Semua hipotesis untuk kategorik tidak berpasangan menggunakan uji Chi-
Square , bila memenuhi syarat uji Chi-Square.
2. Syarat uji Chi – Square adalah sel yang mempunyai nilai expected kurang
dari 5, maksimal 20 % dari jumlah sel.
3. Jika syarat uji Chi-Square tidak terpenuhi, maka dipakai uji alternatifnya
a. Alternatif Uji Chi-Square untuk tabel 2 x 2 adalah uji Fisher
b. Alternatif untuk tabel 2 x K adalah uji Kolmogorov – Smirnov
c. Alternatif uji Chi – Square untuk tabel selain 2 x 2 dan 2 x K adalah
penggabungan sel. Setelah dilakukan penggabungan sel akan terbentuk
suatu tabel B x K yang baru. Uji hipotesis yang dipilih sesuai dengan tabel B
x K yang baru tersebut.
Definisi
Nilai observed (O) adalah nilai observasi yang dapatkan pada subjek penelitian
Nilai Expected (E) adalah nilai yang diperoleh apabila hipotesis nol benar.
Berikut ini adalah contoh output SPSS untuk tabel 2 x 2 dengan menampilkan nilai
2 Uji Hipotesis Komparatif Kategorik Tidak Berpasangan
observed dan nilai expectednya.

Hubungan antara perilaku merokok dengan status fertilitas

Keterangan
Sel a, nilai observednya (lihat pada lajur count) adalah 35 sedangkan pada sel b,
nilai observednya adalah 15 sedangkan nilai expectednya adalah 22,5 dan
seterusnya untuk sel lainnya.

Nilai expected dihitung dengan persamaan :


Total baris x Total Kolom
Total sampel
Sebagai contoh
Nilai expected sel a = Total baris x Total Kolom = 50 x 55 = 27,5
Total sampel 100

Nilai expected sel d = Total baris x Total Kolom = 50 x 45 = 27,5


Total sampel 100

Pada tabel ini dapat menggunakan uji Chi- Square karena syarat uji Chi square
terpenuhi yaitu tidak ada nilai expected yang kurang dari 5. anda dapat
mempelajari prosedur SPSS untuk menampilkan nilai observed dan expected pada
latihan uji Chi Square.

3 Uji Hipotesis Komparatif Kategorik Tidak Berpasangan


LATIHAN UJI CHI - SQUARE
(UJI HIPOTESIS KOMPARATIF VARIABEL KATEGORIK TIDAK BERPASANGAN
TABEL 2 X 2 )

Kasus :
Anda ingin mengetahui hubungan antara perilaku merokok (merokok dan tidak
merokok) dengan status fertilitas seorang pria (infertil dan fertil). Anda
merumuskan pertanyaan penelitian sebagai berikut : apakah terdapat hubungan
antara antara perilaku merokok dengan status fertilitas seorang pria?

Uji apakah yang mungkin digunakan untuk menjawab pertanyaan tersebut?


Langkah-langkah yang digunakan untuk menjawab pertanyaan tersebut adalah
sebagai berikut :
Tabel Langkah-langkah untuk menentukan uji hipotesis yang sesuai dengan
panduan tabel uji hipotesis dan diagram alur.
No Langkah Jawaban
1 Menentukan variabel yang Vriabel yang dihubungkan adalah
4 dihubungkan Uji Hipotesis Komparatif
status Kategorik
fertilitas Tidak Berpasangan
(kategorik) dengan
perilaku merokok (kategorik)
2 Menentukan jenis hipotesis Komparatif
3 Menentukan skala variabel Kategorik
4 Menentukan pasangan/tidak Tidak berpasangan
berpasangan
5 Menentukan jenis tabel 2x2
Kesimpulan
Jenis tabel pada soal ini adalah 2 x 2. Uji yang digunakan adalah uji Chi-
Square bila memenuhi syarat. Bila tidak memenuhi syarat uji Chi-Square
digunakan uji alternatifnya yaitu uji Fisher.

Bagaimana prosedur melakukan uji CHI-SQUARE dengan SPSS?

 Bukalah FILE Chi – Square_2_2


 Lihat terlebih dahulu bagian variabel View untuk mempelajari variabel
yang ada.
Lakukan langkah sebagai berikut :
 Analyze  Deskriptives statistics  Crosstabs
 Masukkan variabel rokok ke dalam Rows (karena bertindak sebagai
variabel bebas).
 Masukkan variabel subur ke dalam columns (karena bertindak sebagai
variabel terikat)

 Klik kotak statistics, lalu pilih Chi-Square pada kiri atas kotak, lalu klik
5 Uji Hipotesis Komparatif Kategorik Tidak Berpasangan
Continue.

 Aktifkan kotak Cell, lalu pilih Observed ( untuk menampilkan nilai


observed) dan Expected ( untuk menampilkan nilai Expected) pada
kotak Counts, lalu Continue.
 Proses telah selesai. Klik Continue. Klik OK

Bagaimana Hasilnya?

Output SPSS
perilaku merokok * Status fertilitas Crosstabulation
Status fertilitas
subur Tidak subur Total
6 perilaku merokok tidak merokok Uji Hipotesis Komparatif
Count 35 Kategorik
15 Tidak50Berpasangan
Expected Count 27.5 22.5 50.0
Merokok Count 20 30 50
Expected Count 27.5 22.5 50.0
Total Count 55 45 100
Expected Count 55.0 45.0 100.0
Chi-Square Tests
Asymp. Sig. (2- Exact Sig. (2- Exact Sig. (1-
Value Df sided) sided) sided)
Pearson Chi-Square 9.091a 1 .003
Continuity Correctionb 7.919 1 .005
Likelihood Ratio 9.240 1 .002
Fisher's Exact Test .005 .002
Linear-by-Linear
9.000 1 .003
Association
N of Valid Casesb 100
a. 0 cells (.0%) have expected count less than 5. The minimum expected count is 22.50.
b. Computed only for a 2x2 table

Interpretasi Hasil
1. Tabel pertama menggambarkan deskriptif masing-masing sel untuk nilai
observed dan expected. Nilai observed untuk sel a,b,c, d masing-masing 35,
15, 20, 30 sedangkan nilai expectednya masing-masing 27,5; 22,5 ; 27,5;
dan 22,5.
2. Tabel 2 x 2 ini layak untuk uji Chi Square karena tidak ada nilai expected
yang kurang dari lima
7 3. tabel kedua menunjukkan hasil ujiKomparatif
Uji Hipotesis Chi-Square. Nilai yang
Kategorik Tidakdipakai adalah
Berpasangan
pada nilai Pearson Chi-Square. Nilai significancy-nya adalah 0,003, artinya
terdapat hubungan antara perilaku merokok dengan status fertilitas.

Interpretasi lengkap nilai p


Bila tidak ada hubungan antara perilaku merokok dengan status kesuburan, faktor
peluang saja menerangkan 0,3 % hasil yang diperoleh.
Karena faktor peluang kurang dari 5 %, maka hasil tersebut bermakna.

LATIHAN UJI FISHER


(UJI HIPOTESIS KOMPARATIF VARIABEL KATEGORIK TIDAK BERPASANGAN
ALTERNATIF UJI CHI – SQUARE TABEL 2 X 2 )

Kasus :
Anda ingin mengetahui hubungan antara faktor genetik (positif dan negatif)
dengan obesitas (obesitas dan tidak obesitas). Anda merumuskan pertanyaan
penelitian sebagai berikut : apakah terdapat hubungan antara faktor genetik
dengan obesitas

Uji apakah yang mungkin digunakan untuk menjawab pertanyaan tersebut?


Langkah-langkah yang digunakan untuk menjawab pertanyaan tersebut adalah
sebagai berikut :
Tabel Langkah-langkah untuk menentukan uji hipotesis yang sesuai dengan
panduan tabel uji hipotesis dan diagram alur.
No Langkah Jawaban
1 Menentukan variabel yang Vriabel yang dihubungkan adalah
dihubungkan genetik (kategorik) dengan
8 obesitas
Uji Hipotesis Komparatif (kategorik)
Kategorik Tidak Berpasangan
2 Menentukan jenis hipotesis Komparatif
3 Menentukan skala variabel Kategorik
4 Menentukan pasangan/tidak Tidak berpasangan
berpasangan
5 Menentukan jenis tabel 2x2
Kesimpulan
Jenis tabel pada soal ini adalah 2 x 2. Uji yang digunakan adalah uji Chi-
Square bila memenuhi syarat. Bila tidak memenuhi syarat uji Chi-Square
digunakan uji alternatifnya yaitu uji Fisher.

Bagaimana prosedur melakukan uji CHI-SQUARE dengan SPSS?

 Bukalah FILE Chi – Square_fisher


 Lihat terlebih dahulu bagian variabel View untuk mempelajari variabel
yang ada.
 Prosedur yang dilakukan sama dengan prosedur pada uji CHI-SQUARE
Lakukan langkah sebagai berikut :
 Analyze  Deskriptives statistics  Crosstabs
 Masukkan variabel genetik ke dalam Rows (karena bertindak sebagai
variabel bebas).
 Masukkan variabel obesitas ke dalam columns (karena bertindak
sebagai variabel terikat)
 Klik kotak statistics, lalu pilih Chi-Square pada kiri atas kotak, lalu klik
Continue.
 Aktifkan kotak Cell, lalu pilih Observed ( untuk menampilkan nilai
observed) dan Expected ( untuk menampilkan nilai Expected) pada
kotak Counts, lalu Continue.
 Proses telah selesai. Klik Continue. Klik OK

Bagaimana Hasilnya?

Jika prosedur yang anda lakukan benar maka hasilnya sebagai berikut :
Output SPSS

genetik * obesitas Crosstabulation


9 Uji Hipotesis Komparatif Kategorik Tidak Berpasangan
Obesitas
obesitas tidak obesitas Total
Genetic ada faktor genetic Count 25 21 46
Expected Count 23.0 23.0 46.0
tidak ada faktor genetic Count 2 6 8
Expected Count 4.0 4.0 8.0
Total Count 27 27 54
Expected Count 27.0 27.0 54.0
Chi-Square Tests
Asymp. Sig. (2- Exact Sig. (2- Exact Sig. (1-
Value Df sided) sided) sided)
Pearson Chi-Square 2.348a 1 .125
Continuity Correctionb 1.321 1 .250
Likelihood Ratio 2.441 1 .118
Fisher's Exact Test .250 .125
Linear-by-Linear Association 2.304 1 .129
N of Valid Casesb 54
a. 2 cells (50.0%) have expected count less than 5. The minimum expected count is 4.00.
b. Computed only for a 2x2 table

Interpretasi Hasil
1. Tabel pertama menggambarkan deskriptif masing-masing sel untuk nilai
observed dan expected. Nilai observed untuk sel a,b,c, d masing-masing 35,
15, 20, 30 sedangkan nilai expectednya masing-masing 25, 21, 2, 6,
sedangkan nilai expected-nya masing – masing 23, 23, 4 dan 4.
2. Tabel 2 x 2 ini tidak layak untuk uji Chi Square karena sel yang nilai
expected-nya yang kurang dari lima ada 50 % jumlah sel (c & d). Oleh
karena itu uji yang dipakai adalah uji alternatifnya, yaitu uji Fisher.

10 3. Tabel kedua menunjukkan hasil uji


Uji Hipotesis Fisher. Nilai
Komparatif significancy-nya
Kategorik adalah
Tidak Berpasangan
0,250 untuk 2-sided (two tail) dan 0,125 untuk 1-sided (one tail)
4. Karena nilai p < 0,05 maka dapat diambil kesimpulan bahwa “tidak ada
hubungan antara faktor genetic dengan obesitas.

LATIHAN UJI KOLMOGOROV-SMIRNOV


(UJI HIPOTESIS KOMPARATIF VARIABEL KATEGORIK TIDAK BERPASANGAN
ALTERNATIF UJI CHI – SQUARE TABEL 2 X K )

Kasus :
Anda ingin mengetahui hubungan antara jenis kelamin (laki-laki dan perempuan)
dengan klasifikasi depresi (clinical range, borderline, normal). Anda merumuskan
pertanyaan penelitian sebagai berikut : apakah terdapat hubungan antara jenis
kelamin dengan klasifikasi depresi (clinical range, borderline, normal)?

Uji apakah yang mungkin digunakan untuk menjawab pertanyaan tersebut?


Langkah-langkah yang digunakan untuk menjawab pertanyaan tersebut adalah
sebagai berikut :
Tabel Langkah-langkah untuk menentukan uji hipotesis yang sesuai dengan
panduan tabel uji hipotesis dan diagram alur.
No Langkah Jawaban
1 Menentukan variabel yang Vriabel yang dihubungkan adalah
dihubungkan jenis kelamin (kategorik) dengan
11 depresi
Uji Hipotesis Komparatif (kategorik)
Kategorik Tidak Berpasangan
2 Menentukan jenis hipotesis Komparatif
3 Menentukan skala variabel Kategorik
4 Menentukan pasangan/tidak Tidak berpasangan
berpasangan
5 Menentukan jenis tabel 2x3
Kesimpulan
Jenis tabel pada soal ini adalah 2 x 3. Uji yang digunakan adalah uji Chi-
Square bila memenuhi syarat. Bila tidak memenuhi syarat uji Chi-Square
digunakan uji alternatifnya yaitu uji Kolmogorov-Smirnov.

Bagaimana prosedur melakukan uji CHI-SQUARE dengan SPSS?

 Bukalah File Chi – Square_2_k


 Lihat terlebih dahulu bagian variabel View untuk mempelajari variabel
yang ada.
Lakukan langkah sebagai berikut :
 Analyze  Deskriptives statistics  Crosstabs
 Masukkan variabel jenis kelamin ke dalam Rows (karena bertindak
sebagai variabel bebas).
 Masukkan variabel depresi ke dalam columns (karena bertindak sebagai
variabel terikat)
 Klik kotak statistics, lalu pilih Chi-Square pada kiri atas kotak, lalu klik
Continue.
 Aktifkan kotak Cell, lalu pilih Observed ( untuk menampilkan nilai
observed) dan Expected ( untuk menampilkan nilai Expected) pada
kotak Counts, lalu Continue.

 Proses telah selesai. Klik Continue. Klik OK

Bagaimana Hasilnya?

Output SPSS
jenis kelamin * depresi Crosstabulation
depresi
clinical range Borderline normal Total

12 jenis kelamin laki-laki CountUji Hipotesis1 Komparatif Kategorik


4 9 Berpasangan
Tidak 14
Expected Count .9 2.3 10.7 14.0
perempuan Count 1 1 14 16
Expected Count 1.1 2.7 12.3 16.0
Total Count 2 5 23 30
Expected Count 2.0 5.0 23.0 30.0

Chi-Square Tests
Asymp. Sig. (2-
Value Df sided)
Pearson Chi-Square 2.766a 2 .251
Likelihood Ratio 2.890 2 .236
Linear-by-Linear Association 1.222 1 .269
N of Valid Cases 30
a. 4 cells (66.7%) have expected count less than 5. The minimum
expected count is .93.

Interpretasi Hasil
1. Tabel pertama menggambarkan deskriptif masing-masing sel untuk nilai
observed dan expected.
2. Tabel 2 x 3 ini tidak layak untuk uji Chi Square karena sel yang nilai
expected-nya yang kurang dari lima ada 66,7 % jumlah sel (yaitu sel a, b, d
& e). Oleh karena itu uji yang dipakai adalah uji alternatifnya, yaitu uji
Kolmogorov-Smirnov.

Bagaimana melakukan uji Kolmogorov – Smirnov dengan SPSS

Lakukan langkah sebagai berikut :


 Analyze  nonparametrics test  2 independent sample
 Masukkan depresi ke dalam Test Variable List
 Masukkan sex ke dalam Grouping Variable
 Aktifkan pilihan Kolmogorov –Smirnov pada Test Type dan nonaktifkan
pilihan lainnya.

13 Uji Hipotesis Komparatif Kategorik Tidak Berpasangan

 Aktifkan Define Group


 Masukkan angka 1 sebagai kode faktor genetik positif) ke dalam Group
1, dan angka 2 (sebgai kode faktor genetik negatif) ke dalam group 2
 Proses telah selesai. Klik continue, lalu klik OK

Bagaimana Hasilnya

Test Statisticsa
depresi
Most Extreme Differences Absolute .232
Positive .000
Negative -.232
Kolmogorov-Smirnov Z .634
Asymp. Sig. (2-tailed) .816
a. Grouping Variable: jenis kelamin
Interpretasi Hasil
1. tabel diatas menunjukkan hasil uji Kolmogorov-Smirnov
2. Nilai significancy menunjukkan angka 0,816. Oleh karena p > 0,05 maka
14 Uji Hipotesis
dapat diambil kesimpulan Komparatif
bahwa tidak Kategorikantara
ada hubungan Tidak Berpasangan
jenis kelamin
dengan depresi

Anda mungkin juga menyukai