Anda di halaman 1dari 13

2

M A R K E T I N G V S SALE S
PERJALANAN PEMBELI (BUYER JOURNEY)

MARKETING
MARKETING MIX 4 P

Varian produk
Fitur produk
Penentuan harga
Diskon
Saluran distribusi
Transportasi
Promosi
Periklanan
Public relation
Digital marketing
Penjualan, dll
CORONG MARKETING
TIM MARKETING + TIM S A L E S = TIM PENDAPATAN
PERJALANAN PEMBELI (BUYER JOURNEY)

SALES

MARKETING
3
APA ITU
DIGITAL MARKETING
DIGITAL MARKETING
Sebuah istilah cakupan luas yang memayungi
semua kegiatan pemasaran secara online dan
memanfaatkan teknologi konektivitas.
Konten, iklan online, SEO, SEM, SMM, website, mail marketing, PR online,
landing page, survei, otomatisasi, infografis, big data, kecerdasan buatan,
referal, dll.
FAKTOR SUKSES DIGITAL MARKETING
PENDEKATAN DIGITAL MARKETING
DORONG (PUSH) TARIK (PULL)

Berorientasi pada produk/marketer Berorientasi pada konsumen


Tidak tertarget Tertarget
Massal Spesifik
Tidak relevan Relevan
Menginterupsi Ditemukan
Menemukan Memberi dampak
Berbiaya tinggi Berbiaya rendah
PULL MARKETING
Pemasaran yang beriorientasi pada konsumen
dan dilakukan dengan cara yang relevan
dan disukai oleh konsumen
TERIM A KASI H

Anda mungkin juga menyukai