Anda di halaman 1dari 6

CARA APLIKASI GREEN SCREEN PADA KAPWING.

COM

1. Buka kapwing.com, lalu sign in dengan akun Google

2. Pada halaman My Workspace, klik New Content


3. Import file twibbon dengan cara pilih Click to Upload, lalu pilih file video twibbon

Setelah file twibbon berhasil diimport, maka tampilannya akan seperti ini
4. Import foto yang ingin dipasang di twibbon dengan cara klik Add Media lalu pilih foto
yang ingin digunakan. Setelah foto berhasil diimport, maka akan muncul di tab
media.

5. Drag and drop foto yang telah diimport ke timeline dengan posisi dibawah video
twibbon. Setelah itu pastikan durasi foto telah sama dengan durasi video twibbon,
caranya dengan menarik sisi kanan foto hingga detik ke 20 dan atur tata letak foto
sesuai kemauan kalian
6. Klik layer video/twibbon di timeline, lalu pilih “Effect”. Setelah itu klik Chroma Key.
Pastikan key channel yang dipilih adalah Green. Atur hingga Greenscreen twibbon tidak
terlihat dengan mengatur Threshold di sekitar 25%

7. Klik layer foto pada timeline. Pada menu “edit”, scroll kebawah lalu click “Backward”
untuk membuat foto berada di bawah twibbon.
8. Langkah terakhir adalah eksport Video. Klik tanda panah kebawah di sebelah tulisan
Export Video, lalu pilih Export as MP4.

9. Tunggu hingga proses exporting selesai, lalu klik download

Anda mungkin juga menyukai