Anda di halaman 1dari 16

KARTU SOAL ULANGAN HARIAN 1

KARTU SOAL URAIAN

Satuan Pendidikan : SMK Penyusun : Ni Made Mahartini, S.Pd


Mata Pelajaran : Tata Hidang Tahun Ajaran : 2021/2022

Kompetensi Inti: Nomor Soal: 1 Sumber.Buku : Annayanti Budiningsih


3.3 Menganalisis peralatan makan dan minum serta alat
hidang.

Rumusan Soal:
Materi: Sebutkan hal-hal yang harus diperhatikan dalam menentukan tata letak meja dan kursi !
Peralatan makan dan minum serta alat hidang

Indikator Soal:
a
PEDOMAN PENSKORAN

Nomor Jawaban/Aspek yang dinilai Skor

tata letak meja dan kursi diusahakan dapat menimbulkan kesan sederhana tetapi sangat memungkinkan seluruh kegiatan berjalan jalan cepat dan efesien.
Susunan meja jangan terkesan kaku dan menjemukan 20
Jumlah meja dan kursi disesuaikan
1 dengan ukuran ruang makan. Jika jumlahnya terlalu banyak akan merusak pandangan, menyulitkan jalan, dan mengesankan kurang nyaman
Susunan meja dan kursi disesuaikan dengan acara, jumlah tamu, waktu dan tujuan acara (pesta) tersebut dibedakan.

Skor maksimum 20
KARTU SOAL URAIAN

Satuan Pendidikan : SMK Penyusun : Ni Made Mahartini, S.Pd


Mata Pelajaran : Tata Hidang Tahun Ajaran : 2021/2022

Kompetensi Inti Nomor Soal: 2 Sumber. Annayanti Budiningsih


3.3 Menganalisis peralatan makan dan minum serta alat
hidang.

Rumusan Soal:
Materi: Sebutkan ukuran bentuk meja bujur sangkar untuk 2 orang dan 4 orang !
Peralatan makan dan minum serta alat hidang

Indikator Soal:
a
PEDOMAN PENSKORAN

Nomor Jawaban/Aspek yang dinilai Skor

Ukuran meja bentuk bujur sangkar untuk 2 orang yaitu 76 cm x 76 cm dan ukuran meja untuk 4 orang yaitu 100 x 100 cm
20

Skor maksimum 20
KARTU SOAL URAIAN

Satuan Pendidikan : SMK Penyusun : Ni Made Mahartini S.Pd


Mata Pelajaran : Tata Hidang Tahun Ajaran : 2021/2022

Kompetensi Inti : Nomor Soal: 3 Sumber. Buku : Annayanti Budiningsih


3.3 Menganalisis peralatan makan dan minum serta alat
hidang

Rumusan Soal:
Materi: Sebutkan ukuran bentuk meja bulat untuk 4 orang dan 8 orang !
Makan dan minum serta alat hidang

Indikator Soal:
a
PEDOMAN PENSKORAN

Nomor Jawaban/Aspek yang dinilai Skor

Ukuran meja bentuk bulat untuk 4 orang yaitu ukuran garis tengah 100 cm dan ukuran untuk 8 orang yaitu garis tengah 152 cm
3 20

Skor maksimum 20
KARTU SOAL URAIAN

Satuan Pendidikan : SMK Penyusun : Ni Made Mahartini, S.Pd


Mata Pelajaran : Tata Hidang Tahun Ajaran : 2021/2022

Kompetensi Inti: Nomor Soal: 4 Sumber. Buku : Annayanti Budiningsih


3.3 Menganalisis peralatan makan dan minum serta alat
hidang

Rumusan Soal:
- kontruksinya
Materi:
Peralatan makan dan minum serta alat hidang - Jumlah laci yang diperlukan untuk penyimpanan

- Jumlah rak yang diperlukan untuk menyimpan linen, chinaware serta aneka jenis bumbu dan
penyedap.
Indikator Soal:
a - Menu dan pelayanan yang ditampilkan.
PEDOMAN PENSKORAN

Nomor Jawaban/Aspek yang dinilai Skor

- kontruksinya
4 Jumlah laci yang diperlukan untuk penyimpanan 20
Jumlah rak yang diperlukan untuk menyimpan linen, chinaware serta aneka jenis bumbu dan penyedap.
Menu dan pelayanan yang ditampilkan.

Skor maksimum 20
KARTU SOAL URAIAN

Satuan Pendidikan : SMK Penyusun : Ni Made Mahartini, S.Pd


Mata Pelajaran : Tata Hidang Tahun Ajaran : 2021/2022

Kompetensi Inti : Nomor Soal: 5 Sumber.


3.2 Memahami perabot di restoran

Rumusan Soal:
Materi: Pekerjaan apa saja yang harus dilakukan dalam penataan meja ?
Perabot di restoran

Indikator Soal:
a
PEDOMAN PENSKORAN

Nomor Jawaban/Aspek yang dinilai Skor

Mempersiapkan meja makan, mise en scene (persiapan area pelayanan). Mise en pleace (peralatan hidang diletakkan pada tempatnya), menyiapkan side stand, dan menyiapkan
5 20

Skor maksimum 20

Anda mungkin juga menyukai