Anda di halaman 1dari 2

Rabu, 29 September 2021

Tugas Prasyarat Penelitian Geografi

Nama : Andika…………………………………………………………….

Silahkan cari definisi istilah-istilah berikut ini:


(Kerjakan langsung di dokumen ini)

1. Fenomena Geografi
2. Observasi
3. Hipotesis
4. Eksperimen
5. Survei
6. Studi kasus
7. Sampel
8. Populasi
9. Rumusan masalah
10. Variabel penelitian

- Jawaban

1.)definisi geografi adalah ilmu yang mempelajari persamaan, dan perbedaan fenomena geoster
dengan sudut pandang kewilayahan, dan lingkungan dalam konteks keruangan.

2.)Pengamatan atau observasi adalah aktivitas terhadap suatu proses atau objek dengan
maksud merasakan dan kemudian memahami pengetahuan dari sebuah fenomena berdasarkan
pengetahuan dan gagasan yang sudah diketahui sebelumnya, untuk mendapatkan
informasi-informasi yang dibutuhkan untuk melanjutkan suatu penelitian.

3.)Hipotesis atau anggapan dasar adalah jawaban sementara terhadap masalah yang masih
bersifat praduga karena masih harus dibuktikan kebenarannya. Dugaan jawaban tersebut
merupakan kebenaran yang sifatnya sementara, yang akan diuji kebenarannya dengan data yang
dikumpulkan melalui penelitian.

4.)Fraenkel dan Wallen (2009) menyatakan bahwa eksperimen berarti mencoba, mencari, dan
mengkonfirmasi.

5.)Survei (survey) atau lengkapnya self-administered survey adalah metode pengumpulan data
primer dengan memberikan pertanyaan-pertanyaan kepada responden individu. Jadi bisa
disimpulkan survei adalah metode untuk mengumpulkan informasi dari kelompok yang mewakili
sebuah populasi: Sejumlah besar responden.

6.)Definisi yang lebih teknis dikemukakan Yin (1996) yang menyatakan bahwa studi kasus adalah
pencarian pengetahuan secara empiris yang : menyelidiki fenomena dalam konteks kehidupan
nyata, bilamana : batas-batas antara fenomena dan konteks tidak tampak dengan tegas; dan
dimana multisumber bukti digunakan.
7.)Arikunto (2006: 131), Sampel adalah sebagian atau sebagai wakil populasi yang akan diteliti.
Jika penelitian yang dilakukan sebagian dari populasi maka bisa dikatakan bahwa penelitian
tersebut adalah penelitian sampel

8.)Beberapa bagian pengetahuan mempergunakan istilah ini kepada pengertian yang


persangkaan berbeda: Dalam geografi / demografi, sbg sinonim bagi masyarakat. Dalam biologi,
populasi yaitu sekumpulan individu dengan ciri-ciri sama (satu spesies yang sama) yang hidup
dalam tempat dan waktu yang sama.

9.)rumusan masalah adalah pertanyaan yang dibuat oleh peneliti, kemudian pertanyaan tersebut
dicarikan jawabannya melalui penelitian, olah data, eksperimen dan lain sebagainya secara
ilmiah.

10.)Variabel penelitian adalah suatu atribut atau sifat atau nilai dari orang, obyek atau kegiatan
yang mempunyai variasi tertentu yang ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari dan ditarik
kesimpulannya (Sugiyono, 2007, Statistika untuk Penelitian, Alfabeta, Bandung).

Anda mungkin juga menyukai