Anda di halaman 1dari 2

2022/2023

STROKE Apa itu Stroke ???? Tanda dan gejala stroke


1. kelumpuhan pada salah satu sisi tubuh
Kehilangan fungsi otak yang diakibatkan oleh
terganggunya aliran darah ke otak, biasanya 2. lumpuh pada salah satu sisi wajah
karena sumbatan atau perdarahan
3. gangguan lapang pandang

4. gangguan bahassa atau komunikasi

5. gangguan persepsi

6. gangguan status mental

7. kesulitan reflek menelan dan mengunyah

8. kesadaran menurun dan kejang

Penyebab stroke

Oleh : Macam stroke 1. penyakit jantung

1. Andita dewi purnama Stroke hemoragik 2. tekanan darah tinggi

2. Cahyan tessalonika Gulo Stroke yang disebabkan oleh pecahnya pembuluh 3. diabetes melitus, kolestrerol tinggi
darah otak pada daerah tertentu. Biasanya terjadi
3. Erna syarifah 5. merokok dan alkohol
pada saat melakukan aktivitas.
4. Marshinta D.F manurung Stroke Non Hemorogik
5. Syarifah azlina
Biasanya terjadi setelah lama beristirahat, baru
6. Siti fatimah Az-zahra bangun tidur atau dipagi hari, kesadaran pasien
bisanya cukup baik.
Universitas Imelda Medan
Pencegahan stroke Siapa yang beresiko terkena stroke ? Ingat!!!!
1. Kontrol teratur tekanan darah Faktor resiko yang tidak bisa dirubah:
Agar terhindar dari serangan stroke,
2. berhenti merokok 1. usia diatas 55th hindarilah
3. menurunkan konsumsi kolesterol 2. pria lebih beresiko daripada wanita faktor-faktor yang menjadi pemicu
4. mempertahankan kadar gula normal 3. riwayat keluarga terkena stroke timbulnya stroke.

5. menghindari mi um alkohol Faktor resiko yang dapat dirubah : Seperti: merokok, kegemukan,

6. berolahraga 1. hipertensi kolestrol tinggi, penyakit jantung,


7. cegah obesitas atau kegemukan 2. penyakit jantung
hiperrtensi ,

8. mencegah penyakit jantung 3. kolesterol tinggi penyalahgunaan obat dll.

9. menerapkan pola hidup sehat 4. diabetes melitus

5. obesitas

6. merokok

7. konsumsi alkohol

8. penyalahgunaan obat

Pengobatan
Obat anti hipertensi (captopril, catapres)

Anda mungkin juga menyukai