Anda di halaman 1dari 16

Laode M Kamaluddin

Rektor Universitas Insan Cita Indonesia

22 November 2021
Roadshow 1 Penjemputan Mahasiswa Baru Batch 2
di Sulawesi Selatan
TRANSFORMASI DAN BUDAYA DIGITAL

345,3 Juta Jiwa


(125,6%)
(Pengguna Telpon Genggam)
98,2 %
(Smart Phone)

202,6 Juta Jiwa 74,7 %


(73,7%) (Laptop/ PC)
274,9 Juta Jiwa (Pengguna Internet)
(Populasi Penduduk)

18,5 %
170 Juta Jiwa (Tablet)
(61,8%)
(Aktif bermedia sosial)

Rata-Rata Waktu Pengunaan Internet 8 Jam 52 Menit (Indonesia)


6 Jam 54 Menit (Global)

Source :Digital 2021 Indonesia :We Are Social Report


Bonus Demografi Indonesia dan Tantangan Society 5.0
2035
Puncak

Internet on Things
Big data

2030 2040

Artificial Intelligence
Penduduk Usia Produktif Penduduk Usia Produktif
Blockchain
(15-64 Tahun) (15-64 Tahun)
191,9 Juta Jiwa *) 297 Juta Jiwa***)
Kebutuhan Digital
Talenta **)
Kebutuhan Digital Talenta Hidup
Kecakapan 9 Abad 21 : Kemampuan Leadership,
9 Juta Juta dan Digital Advance
Digital Literacy, Communication, Emotional Intelligence,
(Digital Leadership) 2 Juta
Entrepreneurship, Global Citizenship, Team Working Dan
Problem Solving.
Digital Leadership

Step 3 Digital
Transformation
Step 2
Step 1

Digital Mindset
Tumbuhnya digital
Digital Talenta/ leadership

Digital Literacy Culture


Digital behavior
UICI non credit subjects:
- Website
- Animasi 3D
- Editing video & Streaming

Digitization
UNIVERSITAS INSAN CITA INDONESIA
Perguruan Tinggi Digital Pertama di Indonesia

UICI secara bertahap mengembangkan integrasi inovasi teknologi seperti


Digital Simulator, Artificial intelligence, Block Chain, Virtual and Augmented Reality (VR-AR),
Voice Recognition menjadi sebuah platform yang fully digital base (Otomatisasi), untuk dapat
memberikan pelayanan Anywhere, Anytime, dan Any Device kepada Mahasiswa.

one Tidak membatasi Usia Mahasiswa

Any where Dapat kuliah dari mana saja

time Dapat kuliah di waktu yang diinginkan

Dapat diakses menggunakan Smartphone,


device Laptop/PC, dan atau Tablet

citizenship Warga Negara Manapun


Filosofi Dasar Catur Dharma

Pendidikan dan Pengabdian Kepada


Pengajaran Masyarakat

Pengamalan nilai-
Penelitian dan
nilai keislaman
Iqra wa irtaqi Pengembangan
dan keindonesiaan
Read and Grow

Selain unggul dalam teknologi, UICI juga mengusung filosofi dasar integrasi budaya digital, keislaman, dan
keindonesiaan. Sehingga lulusan UICI adalah generasi yang unggul dalam ilmu pengetahuan dan teknologi,
memiliki karakter kreatif, inovatif, pencipta, pengabdi yang bernafaskan islam
UICI PLATFORM

SOCIOPRENEUR

A, Artificial
Researchers CREATIVITY,
Intelligence
>HiRES: INOVATION
Higher Research B, Big Data, AND
Education System PRODUCTION
C, Connectivity Digital
Government
Services

Education, R & D, and Industrial Linkage ( Techno Parks and Start Up)
KEUNGGULAN UICI
1. UICI unggul dalam Inovasi teknologi pendidikan
2. Memiliki karakter khas budaya digital, ideologi keislaman dan keindonesiaan, serta karakter insani.

3. Memiliki Program Studi sesuai kebutuhan zaman.


4. Memiliki jejaring dan loyal ideologi dari pusat hingga daerah yang tergabung dalam Korps Alumni
Himpunan Mahasiswa Islam (KAHMI).

5. Memiliki jejaring Guru Besar dan akademisi yang otoritatif dan qualified
6. Mendapat dukungan dari Pemerintah (izin pendirian diumumkan langsung oleh Presiden RI, Bapak Joko
Widodo), Pemangku Kebijakan, Politisi, dan Pengusaha.

7. Memiliki jejaring kerjasama nasional maupun internasional untuk double degree, magang di Kampus Luar
Negeri, Industri dan Institusi terkait

8. Sesuai dengan arah kebijakan Nasional dan tren global digitalisasi semua bidang
9. Kegiatan perkuliahan dapat dilakukan kapan saja, dimana saja dengan menggunakan
Laptop/Komputer/Smartphone dan atau Tablet.
PROGRAM STUDI SARJANA (S1)

Bisnis Digital Sains Data Komunikasi Digital Informatika


BISNISDIGITAL
Strata 1 - Bisnis Digital (Digital Business) mencetak Oleh karena itu, UICI mengembangkan program
pengusaha atau profesional bidang bisnis digital studi BISNIS DIGITAL yang didesain untuk
yang menjunjung tinggi nilai-nilai keilmuan, memberikan pemahaman dan ketrampilan pada
keislaman, kemanusiaan dan keindonesiaan. mahasiswanya agar menjadi insan pebisnis yang
unggul, kreatif, etis yang memahami konsep “a
Perkembangan Internet telah mengubah cara dunia
world without border” yang mengintegrasikan
melakukan bisnis dari skala lokal hingga global.
internet dan teknologi informasi dengan bisnis
Mulai dari cara mengumpulkan data untuk merekrut
mereka, namun dengan tetap memperhatikan azas
karyawan di perusahaan hingga cara melakukan
keindonesiaan dan keislaman.
transaksi bisnis, hingga saat ini sudah banyak sekali
Gelar : S.BD
orang yang sudah menggantungkan eksistensi
bisnis mereka dengan internet.

Pilihan Karir
• Peneliti Teknologi Bisnis Digital • Technopreneur
• Analis Bisnis Digital • Bekerja di Industri Keuangan dan
• Pemasaran Digital Perbankan
• Konsultan Bisnis Digital • Bisnis Startup
• Analis Fintech • Pengusaha Bisnis Digital
Strata 1 - Sains Data (Data Science) memperkenalkan pada prinsip – prinsip manajemen data relasional
dan mempelajari teknologi mutakhir seperti Computer Vision dan Natural Language Processing (NLP).
Studi ini juga secara komprehensif akan mempelajari cara mengumpulkan, mengelola, dan menganalisa Big
Data yang sangat dinamis untuk sains atau bisnis sebagai implementasi keterampilan analitis dan
pemrosesan data yang diperlukan untuk memulai karir sebagai ilmuwan atau analis data.

Gelar :
S.Si

Pilihan Karir
• Big Data Engineer • Machine Learning Engineer

• Data Engineer • Data Scientist

• Data Visualization Engineer • Researcher


KOMUNIKASI DIGITAL
“Creating Ethical and Professionals DigiComm Konsep the world is flat,flat world platform dan work
Person through Digital Culture and Learning” flow software menjadikan tantangan tersendiri bagi
dunia pendidikan.
Strata 1 - Komunikasi Digital (Digital Communication
Bachelor Degree ) didesain untuk memberikan ilmu, Tantangan tersebut dipahami sepenuhnya oleh
pemahaman dan keterampilan pada mahasiswa UICI. Oleh sebab itu, UICI mengembangkan program
agar menjadi insan komunikasi yang unggul, kreatif pendidikan tinggi dengan memperhatikan ketiga
, etis yang memahami konsep the world is flat, flat- konsep di atas melalui berbagai program studi
world platform dan work flow software dengan yang dianggap paling menantang dan prospektif
tetap memperhatikan azas keindonesiaan dan di era sekarang. Salah satunya program studi
keislaman. KOMUNIKASI DIGITAL.
Gelar : S.IKom

Pilihan Karir
• Chief Communication Officer (CCO) • Online Business Owner
• Content creator • Branding Expert
• Online Jurnalism • Desainer grafis dan komunikasi visual
• Digital Public Relation • Peneliti ilmu komunikasi digital
• Social Media Specialist
INFORMATIKA
Strata 1 - Teknik Informatika Memiliki pemahaman dan penguasaan Teknik Informatika merupakan
sebuah kunci utama dalam menghadapi tantangan dunia global saat ini. Perkembangan yang
sangat cepat di berbagai sektor industri dan Information Communication and technology (ICT)
membutuhkan banyak sumber daya manusia (SDM)/ talent yang berperan penting sebagai inisiator
teknologi dengan solusi yang kreatif. Studi Informatika UICI menekankan pada beberapa bidang
spesifik yang menjadi pilihan bagi mahasiswa, diantaranya Intelligent Systems, Database Technology,
Interactive Multimedia, Software Engineering, dan Network Technology.

Gelar :
S.Kom

Pilihan Karir
• Information System
• Developer Game Digital
Developer
• Developer aplikasi mobile
• Mobile/Web Programmer
• Artificial Intelligence
• Technopreneur
Specialist
UICI HARI INI?
Mahasiswa > 300 berasal dari seluruh wilayah di
Indonesia

Memiliki Dosen Luar Biasa (DLB) yang merupakan


para pakar Indonesia dibidangnya seperti Prof. Anhar
Gonggong dll..

Memiliki Student Unions : Tahfidz quran, Standup


comedy, Musik menyanyi menari, Desain grafis,
fotografi, meme, Drama, acting, puisi Karya tulis
dan menulis English (Debat, Speaking) Programmer
(App, Bahasa, software, hardware, marketplace)
Public Relation Club

Memiliki Student Interest : HMI – LK1(Latihan


Kader) (Komisariat, cabang, badko), Student Start-
up Club, Dialog dengan: Tokoh nasional, Pengusaha,
Tokoh Politik, Student exchange mobility
PENERIMAAN MAHASISWA BARU

Penerimaan Mahasiswa Baru Universitas Insan Cita


Indonesia setiap tahun akademik adalah sebagai
berikut:

1. Periode Semester Ganjil


- Pendaftaran dibuka setiap bulan Maret – September
- Perkuliahan semester Ganjil pada September – Januari

2. Periode Semester Genap


- Pendaftaran dibuka setiap bulan November – Januari
- Perkuliahan semester Genap pada Maret - Agustus

TUITION FEE
UICI menggunakan sistem pembayaran Uang
kuliah Tunggal (UKT) yang dibayar setiap awal
semester. Biaya pendidikan sama untuk semua
program studi yakni senilai Rp 2.500.000,-
(Dua Juta Lima Ratus Ribu Rupiah)
Daftar melalui : https://pmb.uici.ac.id/
HOTLINE
+62 8 222 4 555 04

MENARA BINAKARSA
Jalan. H. R. Rasuna Said Kav. C-18, Karet
Kuningan, Jakarta Selatan,12940

UNIVERSITAS INSAN CITA UICIOFFICIAL UICIOFFICIAL UICIOFFICIAL UICI.AC.ID


INDONESIA

Anda mungkin juga menyukai