Anda di halaman 1dari 12

Lampiran 1.

Kisi-kisi Instrumen Front End Analysis


Nomor
No Indikator Pernyataan Perta- Keterangan
nyaan
Analisis Guru menyiapkan perangkat pembelajaran Perangkat
1. 1
Performa sesuai kurikulum 2013 Pembelajaran
Guru menggunakan bahan ajar mengikuti Perangkat
2
aturan kurikulum 2013 Pembelajaran
Pendekatan dan model pembelajaran yang
Model
digunakan dapat diimplementasikan dalam 3
Pembelajaran
kurikulum 2013
Pendekatan dan model yang digunakan Model
4
berpusat pada peserta didik Pembelajaran
Pendekatan dan model yang digunakan
Model
mempermudah peserta didik dalam 5
Pembelajaran
memahami materi pembelajaran
Pendekatan dan model yang digunakan
Model
menjadikan peserta didik kreatif, inovatif 6
Pembelajaran
dan terampil
Guru melaksanakan pratikum untuk KD Model
7
yang dapat dilakukan pratikum Pembelajaran
Media dan
Guru dan peserta didik menggunakan
8 Sumber
media pembelajaran yang bervariasi
Pembelajaran
Media dan
Guru memberikan Buku Siswa yang
9 Sumber
digunakan dalam pembelajaran
Pembelajaran
Guru mengkombinasikan Buku Siswa Media dan
yang dibuat dengan salah satu model 10 Sumber
pembelajaran dalam Kurikulum 2013 Pembelajaran
Guru memanfaatkan alat pratikum yang Media dan
tersedia di sekolah untuk proses 11 Sumber
pembelajaran Pembelajaran
Media dan
Guru menggunakan sumber belajar yang
12 Sumber
bervariasi
Pembelajaran
Lingkungan
Fasilitas pendukung sekolah lengkap 13
Sekolah
Lingkungan
Suasana sekolah mendukung pembelajaran 14
Sekolah
Suasana kebersamaan antara semua unsur Lingkungan
15
sekolah terjaga dengan baik Sekolah

72
Analisis Penilaian berdasarkan standar kompetensi
2. 1 Pengetahuan
SKL lulusan
Penilaian pada bahan ajar atau Buku
2 Pengetahuan
Siswa bervariasi
Tes yang digunakan telah valid untuk
3 Pengetahuan
ketercapaian tujuan pembelajaran
Ketepatan tes dalam mengukur
4 Pengetahuan
ketercapaian tujuan pembelajaran
Hasil ulangan peserta didik sebagian besar
5 Pengetahuan
di atas KKM
Guru mengadakan remedial dan pengayaan 6 Pengetahuan
Peserta didik memahami konsep IPA
7 Pengetahuan
Terpadu dengan benar
Peserta didik dapat mengerjakan soal
8 Pengetahuan
dengan percaya diri
Peserta didik berperilaku sesuai dengan
9 Sikap Spiritual
ajaran agama yang dianut
Peserta didik menghargai keberagaman
agama, bangsa, suku dan ras dalam 10 Sikap Spiritual
lingkungan sekolah
Peserta didik selalu melaksanakan sholat
11 Sikap Spiritual
berjama’ah di sekolah
Peserta didik kreatif dalam menganalisis
masalah yang diajukan dalam proses 12 Sikap Sosial
pembelajaran
Peserta didik menunjukkan rasa ingintahu,
13 Sikap Sosial
kerjasama, dan bertanggung jawab
Peserta didik mampu mengemukakan
14 Keterampilan
pendapat dalam proses pembelajaran
Peserta didik mampu melakukan
15 Keterampilan
percobaan dengan baik

Analisis Tujuan pembelajaran sesuai dengan KI dan Sesuai dengan


1
Tujuan KD KI & KD
3.
Mata Tujuan pembelajaran jelas dan dapat Sesuai dengan
2
Pelajaran diukur KI & KD

73
Materi pembelajaran dimulai dengan fakta, Sesuai dengan
3
konsep, prinsip dan prosedur KI & KD
Materi pembelajaran sesuai dengan tujuan Sesuai dengan
4
pembelajaran ICP
Pembelajaran meningkatkan pengetahuan Sesuai dengan
5
peserta didik ICP
Tujuan pembelajaran dapat meningkatkan Sesuai dengan
6
keterampilan peserta didik ICP
Contoh soal sesuai dengan indikator Sesuai dengan
7
pencapaian kompetensi ICP

Analisis Motivasi
Peserta didik minat untuk mengikuti
4. Kesulitan 1 Mengikuti
pembelajaran IPA Terpadu
Belajar Pembelajaran
Motivasi
Motivasi peserta didik dalam mengikuti
2 Mengikuti
pembelajaran IPA Terpadu
Pembelajaran
Motivasi
Peserta didik memperhatikan guru saat
3 Mengikuti
pembelajaran
Pembelajaran
Motivasi
Peserta didik mengaitkan fakta dengan
4 Mengikuti
materi IPA Terpadu
Pembelajaran
Motivasi
Peserta didik memiliki banyak buku
5 Membaca
sumber
Sumber Belajar
Peserta didik minat untuk membaca Buku Motivasi
6
Siswa yang disediakan Membaca
Kesulitan
Peserta didik tertarik untuk melakukan
7 Melakukan
pratikum
Pratikum
Peserta didik mengalami kesulitan Kesulitan
8
melakukan pratikum Pratikum
Peserta didik mudah memahami petunjuk Kesulitan
9
langkah-langkah pelaksanaan pratikum Pratikum

Lampiran 2. Lembar Front End Analysis


A. Petunjuk Pengisian Angket
Beberapa pernyataan disediakan berkaitan dengan Front End Analysis. Responden
diharapkan membaca seluruh pernyataan dengan teliti dan memberi tanda ceklis (√) pada
kolom jawaban secara jujur.

74
B. Identitas Responden
Isilah identitas responden dengan benar
Nama : ……………………………………………
Mata pelajaran : ……………………………………………

C. Tabel Pernyataan

75
Jawaban
No Pernyataan
Ya Tidak
A. Analisis Permorfa
Guru menyiapkan perangkat pembelajaran sesuai kurikulum
1
2013
Guru menggunakan bahan ajar mengikuti aturan kurikulum
2
2013
Pendekatan dan model pembelajaran yang digunakan dapat
3
diimplementasikan dalam kurikulum 2013
Pendekatan dan model yang digunakan berpusat pada
4
peserta didik
Pendekatan dan model yang digunakan mempermudah
5
peserta didik dalam memahami materi pembelajaran
Pendekatan dan model yang digunakan menjadikan peserta
6
didik kreatif, inovatif dan terampil
Guru melaksanakan pratikum untuk KD yang dapat
7
dilakukan pratikum
Guru dan peserta didik menggunakan media pembelajaran
8
yang bervariasi
Guru memberikan Buku Siswa yang digunakan dalam
9
pembelajaran
Guru mengkombinasikan Buku Siswa dengan salah satu
10
model pembelajaran dalam Kurikulum 2013
Guru memanfaatkan alat pratikum yang tersedia di sekolah
11
untuk proses pembelajaran
12 Guru menggunakan sumber belajar yang bervariasi
13 Fasilitas pendukung sekolah lengkap
14 Suasana sekolah mendukung pembelajaran
Suasana kebersamaan antara semua unsur sekolah terjaga
15
dengan baik
B. Analisis SKL
1 Penilaian berdasarkan standar kompetensi lulusan
2 Penilaian pada bahan ajar atau Buku Siswa bervariasi
Tes yang digunakan telah valid untuk ketercapaian tujuan
3
pembelajaran
Ketepatan tes dalam mengukur ketercapaian tujuan
4
pembelajaran
5 Hasil ulangan peserta didik sebagian besar di atas KKM
6 Guru mengadakan remedial dan pengayaan
7 Peserta didik memahami konsep IPA Terpadu dengan benar
8 Peserta didik dapat mengerjakan soal dengan percaya diri
Peserta didik berperilaku sesuai dengan ajaran agama yang
9
dianut
Peserta didik menghargai keberagaman agama, bangsa, suku
10
dan ras dalam lingkungan sekolah
Peserta didik selalu melaksanakan sholat berjama’ah di
11
sekolah
Peserta didik kreatif dalam menganalisis masalah yang
12
diajukan dalam proses pembelajaran 76
Peserta didik menunjukkan rasa ingintahu, kerjasama, dan
13
bertanggung jawab
Peserta didik mampu mengemukakan pendapat dalam proses
14
Lampiran 3. Kisi – Kisi Analisis Peserta Didik

Indikator Sub Indikator Pernyataan Nomor


Perasaan senang Saya merasa senang mengikuti pelajaran IPA
1
terhadap pelajaran Terpadu
Partisipasi aktif dalam Saya ikut berpartisipasi dalam setiap kegiatan
Minat 2
suatu kegiatan pembelajaran IPA Terpadu
Saya fokus dalam mengikuti pelajaran IPA
Perhatian dalam belajar 3
Terpadu
Saya telah membaca materi IPA Terpadu yang
4
akan dipelajari di kelas
Saya mengulangi kembali materi IPA Terpadu
Curiosity (sikap ingin 5
yang telah dipelajari di sekolah
tahu)
Saya menanyakan hal-hal yang meragukan
dari materi atau proses pembelajaran IPA 6
Terpadu kepada guru
Saya mencatat data yang sebenarnya sesuai
Respect for evidence dengan hasil yang diperoleh dari kegiatan 7
(sikap respek praktikum
terhadap data) Saya tidak mencontoh hasil dari pekerjaan
8
teman
Critial reflection (sikap
Saya tidak mengabaikan sekecil apapun data
refleksi 9
Sikap yang diperoleh
kritis)
Ilmiah
Perseverance (sikap Saya rapi dan bersungguh-sungguh dalam
10
ketekunan) mengerjakan tugas yang diberikan
Cretivity and
Saya menyelesaikan permasalahan soal-soal
inventiveness (sikap 11
IPA Terpadu dengan berbagai cara
kreatif dan penemuan)
Cooperation with Saya menghargai pendapat atau temuan dari
12
others (sikap teman
bekerjasama dengan
Saya tidak egois dalam menggunakan alat
orang lain) 13
laboratorium IPA Terpadu
Sensitivity to
Saya mematuhi tata tertib sekolah khususnya
environment (sikap
saat pelajaran IPA Terpadudi kelas dan di 14
sensitive terhadap
laboratorium
lingkungan)
Motivasi Saya bersemangat untuk mengikuti dan
Adanya dorongan dan
Belajar memperoleh nilai yang memuaskan pada 15
keinginan berhasil
pelajaran IPA Terpadu
Saya memperoleh penghargaan (hadiah) dari
Adanya penghargaan
guru jika berprestasi selama proses 16
dalam belajar
pembelajaran IPA Terpadu
Adanya keinginan yang Saya tertarik menggunakan alat laboratorium 17
menarik dalam belajar IPA Terpaduselama mengikuti kegiatan

77
praktikum
Adanya lingkungan Saya merasa nyaman melakukan kegiatan
18
belajar yang kondusif praktikum di laboratorium sekolah
Saya mendengarkan ceramah yang
disampaikan guru mengenai materi IPA 19
Perceptual modality
Terpadu
preference
Saya memahami IPA Terpadudengan cara
20
menghafal rumus-rumus
Saya memahami dan mengikuti setiap langkah
yang terdapat pada petunjuk (modul) 21
Gaya Field dependent-field praktikum
Belajar independent Saya memahami dan menganalisis pelajaran
IPA Terpaduberdasarkan pengalaman di 22
kehidupan sehari-hari
Saya memahami dan menganalisa secara
Scanning detail demonstrasi (gambar, video maupun 23
objek IPA Terpadu) yang diberikan guru
Strong and weakness Saya mengulangi beberapa kali pengambilan
24
automatization data pada kegiatan praktikum
Saya terlebih dahulu memahami dan
Memberikan
menganalisis maksud dari pertanyaan sebelum 25
penjelasan sederhana
menjawabnya
Saya mencari informasi dari sumber belajar
Membangun IPA Terpadu yang memiliki kredibilitas tinggi
26
keterampilan dasar (dapat dipercaya), seperti buku teks, modul,
handout, LKPD, karya ilmiah, internet
Saya merumuskan hipotesis dan
Menyimpulkan membuktiannya dengan eksperimen untuk 27
Kemampua
memperoleh suatu kesimpulan
n Berpikir
Saya mempersentasikan hasil penalaran dalam
bentuk argumen-argumen yang kuat tentang 28
Memberikan materi IPA Terpadudi depan banyak orang
penjelasan lanjut Saya menggunakan pengetahuan IPA
Terpaduuntuk menjelaskan fenomena yang 29
terjadi dalam kehidupan sehari-hari
Saya mendeteksi kekeliruan dan mencari
Mengatur strategi
solusi yang terjadi selama proses pengambilan 30
dan taktik
data praktikum

Lampiran 4. Analisis Karakteristik Peserta Didik


A. Petunjuk
Peserta didik-siswi yang Ibu sayangi, jawablah pertanyaan di bawah ini sesuai dengan
hati nuranimu. Jawaban yang kamu berikan tidak akan mempengaruhi nilaimu dan dijamin

78
kerahasiannya. Jawaban yang kamu berikan harus sesuai dengan tanggapanmu terhadap
pembelajaran IPA Terpadu di sekolah.

B. Petunjuk Pengisian
1. Bacalah tiap pertanyaan dengan baik.
2. Mohon berikan pendapat siswa-siswi ibu dengan memberikan tanda (√) pada salah satu
kolom.
Jawaban
No Pertanyaan
Ya Tidak
1. Saya merasa senang mengikuti pelajaran IPA
Terpadu
2. Saya ikut berpartisipasi dalam setiap kegiatan
pembelajaran IPA Terpadu
3. Saya fokus dalam mengikuti pelajaran IPA Terpadu
4. Saya telah membaca materi IPA Terpaduyang akan
dipelajari di kelas
5. Saya mengulangi kembali materi IPA Terpaduyang
telah dipelajari di sekolah
6. Saya menanyakan hal-hal yang meragukan dari
materi atau proses pembelajaran IPA Terpadukepada
guru
7. Saya mencatat data yang sebenarnya sesuai dengan
hasil yang diperoleh dari kegiatan praktikum
8. Saya tidak mencontoh hasil dari pekerjaan teman
9. Saya tidak mengabaikan sekecil apapun data yang
diperoleh
10. Saya rapi dan bersungguh-sungguh dalam
mengerjakan tugas yang diberikan
11. Saya menyelesaikan permasalahan soal-soal IPA
Terpadudengan berbagai cara
12. Saya menghargai pendapat atau temuan dari teman
13. Saya tidak egois dalam menggunakan alat
laboratorium IPA Terpadu
14. Saya mematuhi tata tertib sekolah khususnya saat
pelajaran IPA Terpadudi kelas dan di laboratorium
15. Saya bersemangat untuk mengikuti dan memperoleh
nilai yang memuaskan pada pelajaran IPA Terpadu
16. Saya memperoleh penghargaan (hadiah) dari guru
jika berprestasi selama proses pembelajaran IPA
Terpadu
17. Saya tertarik menggunakan alat laboratorium IPA
Terpaduselama mengikuti kegiatan praktikum
18. Saya merasa nyaman melakukan kegiatan praktikum
di laboratorium sekolah
19. Saya mendengarkan ceramah yang disampaikan guru

79
mengenai materi IPA Terpadu
20. Saya memahami IPA Terpadudengan cara menghafal
rumus-rumus
21. Saya memahami dan mengikuti setiap langkah yang
terdapat pada petunjuk (modul) praktikum
22. Saya memahami dan menganalisis pelajaran IPA
Terpaduberdasarkan pengalaman di kehidupan sehari-
hari
23. Saya memahami dan menganalisa secara detail
demonstrasi (gambar, video maupun objek IPA
Terpadu) yang diberikan guru
24. Saya mengulangi beberapa kali pengambilan data
pada kegiatan praktikum
25. Saya terlebih dahulu memahami dan menganalisis
maksud dari pertanyaan sebelum menjawabnya
26. Saya mencari informasi dari sumber belajar IPA
Terpaduyang memiliki kredibilitas tinggi (dapat
dipercaya), seperti buku teks, modul, handout,
LKPD, karya ilmiah, internet
27. Saya merumuskan hipotesis dan membuktiannya
dengan eksperimen untuk memperoleh suatu
kesimpulan
28. Saya mempersentasikan hasil penalaran dalam bentuk
argumen-argumen yang kuat tentang materi IPA
Terpadudi depan banyak orang
29. Saya menggunakan pengetahuan IPA Terpaduuntuk
menjelaskan fenomena yang terjadi dalam kehidupan
sehari-hari
30. Saya mendeteksi kekeliruan dan mencari solusi yang
terjadi selama proses pengambilan data praktikum

Lampiran 5. Kisi – kisi Analisi Tugas

No Indikator Nomor butir


Kompetensi angket
1. Tugas yang diberikan sesuai dengan KI dan KD 1
2. Tugas yang diberikan mendukung pencapaian KI dan KD 2
3. Tugas yang diberikan sesuai dengan materi pembelajaran 3
4. Tugas yang diberikan mewakili seluruh indikator 4
5. Tugas yang diberikan sesuai dengan tujuan pembelajaran 5
6. Tugas yang diberikan dapat meningkatkan kompetensi 6
pengetahuan peserta didik
7 Tugas yang diberikan dapat meningkatkan kompetensi sikap 7

80
peserta didik
8 Tugas yang diberikan dapat meningkatkan kompetensi 8
keterampilan peserta didik
Jenis Tugas
1 Jenis tugas yang diberikan 1
2 Variasi tugas yang diberikan 2
3 Tugas yang diberikan sesuai dengan kemampuan peserta 3
didik
4 Tugas yang diberikan sesuai dengan waktu yang dimiliki 4
peserta didik
5 Tugas yang diberikan sesuai dengan fasilitas yang ada 5

Teknik Penilaian
1 Guru menilai tugas yang diberikan 1
2 Penilaian guu terhadap tugas yang diberikan 2
3 Tugas yang diberikan sesuai dengan penilaian pengetahuan 3
4 Tugas yang diberikan sesuai dengan penilaian sikap 4
5 Tugas yang diberikan sesuai dengan penilaian keterampilan 5

Lampiran 6. Instrumen Wawancara Untuk Analisis Tugas


A. Kompetensi
1) Apakah tugas yang diberikan sesuai dengan KI dan KD?

2) Apakah tugas yang diberikan mendukung pencapaian KI dan KD?

3) Apakah tugas yang diberikan sesuai dengan materi pembelajaran?

4) Apakah tugas yang diberikan mewakili seluruh indicator?

5) Apakah tugas yang diberikan sesuai dengan tujuan pembelajaran?

81
6) Apakah tugas yang diberikan dapat meningkatkan kompetensi pengetahuan peserta
didik?

7) Apakah tugas yang diberikan dapat meningkatkan kompetensi sikap peserta didik?

8) Apakah tugas yang diberikan dapat meningkatkan kompetensi keterampilan peserta


didik?

A. Jenis Tugas
1) Apa saja jenis tugas yang diberikan kepada peseta didik?

2) Apakah tugas yang diberikan pada peserta didik bervariasi?

3) Apakah tugas yang diberikan sesuai dengan kemampuan peserta didik?

4) Apakah tugas yang diberikan sesuai dengan waktu yang dimiliki peserta didik?

5) Apakah tugas yang diberikan kepada peserta didik sesuai dengan fasilitas yang ada?

B. Teknik Penilaian
1) Apakah tugas yang diberikan dinilai oleh guru?

82
2) Bagaimana penilaian guu terhadap tugas yang diberikan?

3) Apakah tugas yang diberikan sesuai dengan penilaian pengetahuan?

4) Apakah tugas yang diberikan sesuai dengan penilaian sikap?

5) Apakah tugas yang diberikan sesuai dengan penilaian keterampilan?

83

Anda mungkin juga menyukai