Anda di halaman 1dari 3

GET

    FILE='D:\semester 7\PENGOLAHAN DATA\DWI_HERMAWATI_NPM4118007.sav'.


DATASET NAME DataSet1 WINDOW=FRONT
  
REGRESSION
    /MISSING LISTWISE
    /STATISTICS COEFF OUTS R ANOVA
    /CRITERIA=PIN(.05) POUT(.10)
    /NOORIGIN
    /DEPENDENT Y
    /METHOD=ENTER X1 X2.

1. Regression

Variables Entered/Removeda
Mode Variables Variables
l Entered Removed Method
1 Hasil_X2,
. Enter
Minat_X1b

a. Dependent Variable: Prestasi siswa_Y


b. All requested variables entered.

Model Summary
Adjusted R Std. Error of the
Model R R Square Square Estimate
1 ,633a ,400 ,300 1,40205

a. Predictors: (Constant), Hasil_X2, Minat_X1

Untuk uji F terdapat pada tabel dibawah ini ( Tabel anova) pada kolom “F” dan “sig”.
ANOVAa
Model Sum of Squares df Mean Square F Sig.
1 Regression 15,744 2 7,872 4,005 ,047b
Residual 23,589 12 1,966
Total 39,333 14

a. Dependent Variable: Prestasi siswa_Y


b. Predictors: (Constant), Hasil_X2, Minat_X1

Sedangkan untuk uji t terdapat pada tabel Confficients dibawah ini pada kolom “t” dan “sig”
Coefficientsa
Standardized
Unstandardized Coefficients Coefficients
Model B Std. Error Beta t Sig.
1 (Constant) ,065 5,545 ,012 ,991
Minat_X1 ,648 ,237 ,723 2,730 ,018
Hasil_X2 ,249 ,119 ,555 2,094 ,058

a. Dependent Variable: Prestasi siswa_Y


2. Uji F
ANOVAa
Model Sum of Squares df Mean Square F Sig.
1 Regression 15,744 2 7,872 4,005 ,047b
Residual 23,589 12 1,966
Total 39,333 14

Mencari F tabel.
Mencari F tabel dapat dilakukan dengan mencari nilai dfN1 dan dfN2 terlebih dulu.

 dfN1   = n variabel bebas = 2

 dfN2   = n sampel – n variabel bebas – 1

= 15 – 2 – 1 = 12

Maka, nilai Ftabel sebesar 3,89.


H0 = tidak adanya pengaruh dari hasil belajar dan minat belajar siswa terhadap prestasi siswa
H1 = adanya pengaruh dari hasil belajar dan minat belajar siswa terhadap prestasi siswa
Diketahui nilai Fhitung sebesar 4,005 dan Ftabel sebesar 3,89.
4,005 > 3,890 maka H0 ditolak H1 diterima . Artinya variabel X secara bersama-sama berpengaruh
signifikan terhadap variabel Y,    Atau minat dan hasil belajar siswa berpengaruh terhadap prestasi siswa.

3. Uji t
Coefficientsa
Standardized
Unstandardized Coefficients Coefficients
Model B Std. Error Beta t Sig.
1 (Constant) ,065 5,545 ,012 ,991
Minat_X1 ,648 ,237 ,723 2,730 ,018
Hasil_X2 ,249 ,119 ,555 2,094 ,058

Mencari ttabel :
Menggunakan rumus ttabel = (Sig/2, N-K).

ttabel      = (Sig/2, N-K)

ttabel      = (0,05/2, 15-3) = (0,025, 12) = 2,178.

Pengujian pada variabel minat (X1) diperoleh nilai :


thitung                              = 2,730
ttabel                        = 2,178
H0 =    tidak asanya pengaruh minat belajar siswa terhapa prestasi siswa.
H1 =    ada pengaruh minat belajar siswa terhapa prestasi siswa.
Jadi, 2,730 > 2,178 maka H0 ditolak dan H1 diterima yang artinya variabel X berpengaruh signifikan
terhadap variabel Y. Kesimpulannya yaitu variabel minat (X1) berpengaruh secara signifikan terhadap
variabel Prestasi Siswa(Y).
Pengujian pada variabel hasil (X2) diperoleh nilai :
thitung                              = 2,094
ttabel                        = 2,178
H0 =    tidak asanya pengaruh hasil belajar siswa terhapa prestasi siswa.
H1 =    ada pengaruh hasil belajar siswa terhapa prestasi siswa.
Jadi, 2,094 < 2,178 maka H0 diterima dan H1 ditolak yang artinya variabel X tidak berpengaruh terhadap
variabel Y. Kesimpulannya yaitu variabel hasil (X2) tidak berpengaruh terhadap variabel Prestasi siswa (Y).

Anda mungkin juga menyukai