Anda di halaman 1dari 2

6 TIPS

PERSALINAN
DI ERA PANDEMI

TEST USAP PADA


37 MINGGU
Pemeriksaan swab hidung dan
tenggorokan adalah diagnosis
pasti covid-19. Semua ibu hamil
wajib melakukan swab sebelum
persalinan. Rapid test tdk
disarankan karena akurasi yg
rendah.

ISOLASI
MANDIRI
Disarankan usia 37 minggu
untuk isolasi mandiri dirumah
untuk mengurangi resiko
tertular covid-19 menjelang
persalinan. Suami dan keluarga
disarankan untuk mengurangi
aktifitas diluar rumah.

TENTUKAN TEMPAT
PERSALINAN
Rumah sakit masih menjadi
tempat ter aman saat ini untuk
persalinan. Penentuan persalinan
juga tergantung dari hasil swab.
Jika terdiagnosa covid-19 akan
dilakukan kerumah sakit pusat
ibu-anak covid-19

TERAPKAN PROTOKOL KESEHATAN


Selama di Rumah Sakit tetap menjaga
protokol kesehatan standart covid-19. Selalu
pakai masker, tetap jaga jarak, cuci tangan
setelah berinteraksi dengan orang lain.
6 TIPS PERSALINAN
DI ERA PANDEMI

PERSIAPAN PERLENGKAPAN
MELAHIRKAN
Di masa pandemi RS akan membatasi aktivitas keluar
masuk RS . Karena itu persiapkan perlengkapan
kelahiran selengkap mungkin, isi tas besar dengan
baju ganti dan perlengkapan toiletroes. Dan
keperluannya lain.

METODE PERSALINAN
Jika ibu teridentifikasi covid-19 metode
persalinan akan ditentukan oleh dokter
sesuai indikasi medis obstetri. Persiapan
kelahiran akan dilakukan dgn protokol
kesehatan secara ketat.

Anda mungkin juga menyukai