Anda di halaman 1dari 12

BAB I

PENDAHULUAN

Palang Merah Indonesia berkomitmen untuk menyebarluaskan dan


mendorong aplikasi prinsip-prinsip dasar Gerakan Palang Merah dan Bulan Sabit
Merah Internasional, melaksanakan kesiapsiagaan di dalam penanggulangan
bencana yang berbasis masyarakat, memberikan bantuan dalam bidang kesehatan
yang berbasis masyarakat, berperan aktif dalam penanggulangan bahaya penyakit
HIV/AIDS dan Pergaulan Bebas, serta menggerakkan generasi muda dan
masyarakat dalam tugas-tugas kemanusiaan.
Amanat tersebut menjadi bagian tugas anggota PMR yang cakap dalam “Tri
Bhakti PMR” :
1. Meningkatkan Ketrampilan Hidup Sehat.
2. Berkarya dan Berbakti di Masyarakat.
3. Mempererat Persahabatan Nasional dan Internasioanal.
Untuk dapat melaksanakan Tri Bhakti PMR yang berkualitas, maka
diperlukan anggota PMR yang berkarakter kepalangmerahan yaitu mengetahui,
memahami dan berperilaku sesuai prinsip dasar gerakan Palang Merah dan Bulan
Sabit Merah Internasional. Selain itu anggota PMR juga berperan sebagai “Peer
Educator” atau Pelatih Sebaya, yaitu yang dapat berbagi pengetahuan, ketrampilan
dan sikap kepada teman sebayanya. Sehingga terjadi peningkatan ketrampilan
hidup atau “Life Skill” untuk mendorong terjadinya perubahan perilaku positif
pada remaja.
Dalam rangka memperingati ulang tahun PMR MAN 2 Ponorogo yang ke XV,
kami akan mengadakan sebuah acara yang diadakan setiap tahun yang disebut
MILAD PMR dengan tema “SELAMATKAN GENERASI PENERUS BANGSA”. Adapun
kegiatannya diantarannya Donor Darah, Bakti Sosial dan Talk Show.  
BAB II
TUJUAN DAN DASAR KEGIATAN

2.1. NAMA KEGIATAN DAN TUJUAN KEGIATAN


2.1.1.Nama Kegiatan
Kegiatan ini bernama “MILAD PMR WIRA MAN 2 PONOROGO KE-XV”.
2.1.2.Tujuan Kegiatan
 Mengamalkan Tri Bhakti PMR
 Membantu para pelajar atau remaja menuju ke arah perubahan
perilaku yang positif
 Mempererat tali silaturahmi PMR MAN 2 Ponorogo dengan PMR se-
Kabupaten Ponorogo khususnya,  juga dengan masyarakat kabupaten
Ponorogo pada umumnya.
2.2. DASAR KEGIATAN
Dasar dilaksanakan kegiatan ini adalah:
2.2.1.Program Kerja Organisasi Palang Merah Remaja Kelompok MAN 2 Ponorogo
Periode 2014/2015.
2.2.2.Hasil rapat pengurus Palang Merah Remaja Kelompok MAN 2 Ponorogo pada
tanggal 19 Desember 2014
BAB III
JADWAL KEGIATAN DAN PESERTA

3.1. AGENDA KEGIATAN


2.2.3.Agenda Pelaksaan Kegitan Donor Darah
Hari : Rabu
Tanggal : 21 Januari 2015
Waktu : 08.30 – selesai
Tempat : UKS MAN 2 Ponorogo
Peserta : Seluruh warga MAN 2 Ponorogo
2.2.4.Agenda Pelaksanaan Kegitan Bakti Sosial
Hari : Ahad
Tanggal : 25 Januari 2015
Waktu : 07.00 – selesai
Tempat : Ds. Ngadirojo, Kec. Sooko, Kab. Ponorogo
Peserta : Anggota PMR MAN 2 Ponorogo dan masyarakat Desa Ngadirojo
2.2.5.Agenda Pelaksanaan Kegiatan Talkshow
Hari : Ahad
Tanggal : 15 Februari 2015
Waktu : 08.00-Selesai
Tempat : GOR MAN 2 Ponorogo
Peserta : Anggota PMR MAN 2 Ponorogo, delegasi sekolah, dan umum
3.2. PESERTA
Peserta dalam kegiatan ini adalah:
 Donor Darah : Seluruh warga MAN 2 Ponorogo
 Bakti Sosial : Warga Desa Ngadirojo, Kec. Sooko dan Anggota PMR
 Talk Show : Seluruh PMR se-eks Karesidenan Madiun
3.3. JADWAL KEGIATAN
3.3.1.Bakti Sosial
Hari, Penanggung
Waktu Kegiatan Pelaksana
Tanggal jawab
Check in peserta dan Dahlan
06.00 – 06.30 ALL
barang Purnomo
Pemberangkatan ke
06.30 – 07.30 ALL M. Ilham Akbar
lokasi
Persiapan lomba dan
07.30 – 08.00 TIM 1 Yisra
kerja bakti
Wahdana &
08.00 – 10.00 Lomba dan kerja bakti TIM 2
Anis Tri
Ahad, 25 Persiapan pengobatan
10.00 – 10.15 TIM 1 Zaky
Januari gratis dan pengarahan
2015 Mashitah &
10.15 – 11.45 Pengobatan gratis TIM 1
Imaamah
11.45 – 12.30 Ishoma ALL Alvy Rusyida
Mashitah &
12.30 – 15.00 Pengobatan gratis TIM 1
Imaamah
Pembagian hadiah
15.00 – 15.45 ALL Abdan Syakuro
dan kenang kenagan
15.45 – 16.15 Operasi semut ALL Eka Siti
16.15 - selesai Penutupan ALL M. Ilham Akbar
3.3.2.Talk Show
Hari, Penanggung
Waktu Acara Pemateri Materi
Tanggal Jawab

06.00-07.00 Persiapan
Ainur &Ela
Talk Show
07.00-08.30 Opening
Dian
Ceremony
Pertumbuhan
Polres angka tindak
Ponorogo criminal usia
remaja
Factor yang
Ahad, 15 memengaruhi
08.30-12.00 Talkshow Konselor pertumbuhan Anis & Dina
Februari
2015 remaja yang
menyimpang
Peran berbagai
Komisi
pihak dalam
Perlindunga
pertumbuhan
n Anak 
remaja
12.00  -12.45 Ishoma Alvy R

12.45 – 14.15 Operasi Alifa &


semut Dahlan
14.45 - selesai Penutupan Ainur & Ela
BAB IV
KEPANITIAAN DAN ANGGARAN

4.1. SUSUNAN PANITIA


Pelindung : Kepala MAN 2 Ponorogo
Penanggung Jawab : Pembina PMR
Fasilitator : Relawan PMI Kab. Ponorogo
Ketua Panitia : Kristian Aji Pratama
Wakil ketua Panitia : Muhamad Irvan Romdhony
Sekretaris I : Rizqy Amalia Fahma
Sekretaris II : Irma Fidin Nur Islami
Bendahara I : Mustika Nur Hidayati Mahmudah
Bendahara II : Lyna Dwi Muya Syaroh

Sie Kegiatan Sie Perlengkapan


Koord : Ela Monika Koord : Nofiatul Mu’azizah
Anggota : Anggota :
1. Ainur Rochmah 1. Alfia Chandra Kumara
2. Alvy Rusyida 2. Annisa Tri Wahyuni
3. Diah Kurnia Nur Faida 3. Anis Tri Istiana
4. Dian Rahayuningsih 4. Della Dwi Rahmawati
5. Dina Putri Wijayanti 5. Eka Siti Alfiah
6. Dona Arynta 6. Faridatum Munawaroh
7. Fuji Rahmawati 7. Imaamah Khoirun Nisa’
8. Saskia Indria Putri 8. Lutviana Dwi Indramaya    
9. Novita Duwi Lestari
10. Wahdana Ni’amul Maula
11. Wakhidah Agustin Rahayu
Sie Humas Sie Dekdok
Koord : Dahlan Purnomo Koord : Nurohmah Yulianti
Anggota : Anggota :
1. Abdan Syakuro Almahbubi 1. Anisa Nur Istiqomah
2. Dwi Nur Masitah 2. Annisa Rahmawati
3. Iis Dwi Nurvitasari 3. Devi Zainatul Mustafidah
4. Ririn 4. Diah Isti Fatimah
5. Reni Handayani 5. Nimatus Sholihah
6. Wulan Elvira Ristanti 6. Santi Larasati
7. Zaky Humaidi

Sie Konsumsi Sie Keamanan


Koord : Alfiatul Munawaroh Koord : Muhammad Ilham Akbar
Anggota : Anggota :
1. Azzahra Gerdha Putri 1. Miftakhul Nilasari
2. Intan Fuji Masruroh 2. Muhammad Nuris Udzma
3. Iqoh Masithoh 3. Muhammad Thoriqul Huda
4. Meilany Noor Rohmah 4. Nofrida Eka Wardani
5. Rizky Ardiana 5. Nur Hidayati
6. Siska Saventri 6. Yisra Rahayu
7. Tri Yuana Devi

Sie Kesehatan    
Koord : Erma Ayu Kurnia Wati
Anggota :
1. Ade Irma Islam Zulkarya 5. Risma Nur Awaliyah
2. Kitri Rahayu 6. Risky Wahyu Ningrum
3. Resti Nurhamidah 7. Rosiana Safitri         
4. Riegina Amalia Andrya
4.2. ANGGARAN DANA

PEMASUKAN JUMLAH
Sekolah Rp. 5.150.000,00
Sponsor Rp. 4.000.000,00
Panitia 65 X 35.000 Rp. 2.275.000,00
Anggota PMR 60 X 25.000 Rp. 1.500.000,00
Peserta 475 X 15.000 Rp. 7.125.000,00
TOTAL Rp. 20.050.000,00

PENGELUARAN
KESEKRETARIATAN JUMLAH
Penggandaan proposal Rp. 300.000,00
Surat-menyurat Rp. 150.000,00
ID Card 65 X 2.000 Rp. 130.000,00
Vandel 7 X 40.000 Rp. 280.000,00
Alat Tulis Rp. 50.000,00
Double Tip 5 X 2.500 Rp. 12.500,00
Amplop 1 X 10.000 Rp. 10.000,00
Sub Total Rp. 932.500,00
DEKORASI DAN DOKUMENTASI JUMLAH
Banner 8 X 60.000 Rp. 480.000,00
Cuci  Cetak 50 X 1.500 Rp. 75.000,00
Block  Note 600X 4.500 Rp. 2.700.000,00
Piagam 600 X 4.500 Rp. 2.700.000,00
Pin 600 X 4.500 Rp. 2.700.000,00
Dokumentasi Rp. 150.000,00
Sub Total Rp. 8.805.000,00
HUMAS JUMLAH
Radio Rp. 500.000,00
Pamflet 250 X 500 Rp. 125.000,00
Transportasi  Panitia Rp. 400.000,00
Pemateri 4 X 200.000 Rp. 800.000,00
MC Talk Show Rp. 150.000,00
Sub Total Rp. 1.975.000,00
PERLENGKAPAN JUMLAH
Kursi 300 X 5.000 Rp. 1.500.000,00
Plastik Rp. 15.000,00
Rafia Rp. 20.000,00
Sound System Rp. 300.000,00
Paku 2 X 25.000 Rp. 50.000,00
Lakban 4 X 11.500 Rp. 46.000,00
Solasi 4 X 9.000 Rp. 36.000,00
Kresek Rp. 60.000,00
Kertas Kado 30 X 2.000 Rp. 60.000,00
Sapu 10 X 12.000 Rp. 120.000,00
Pel 5 X 30.000 Rp. 150.000,00
Cikrak 10 X 7.000 Rp. 70.000,00
Kemoceng 10 X 20.000 Rp. 200.000,00
Sikat WC 10 X 10.000 Rp. 100.000,00
Krupuk 5 X 2.500 Rp. 12.500,00
Balon (per lusin) 2 X 3.000 Rp. 6.000,00
Pensil 15 X 3.000 Rp. 45.000,00
Penghapus 15 X 2.000 Rp. 30.000,00
Penggaris 15 X 1.500 Rp. 22.500,00
Sub Total Rp. 2.843.000,00
KESEHATAN JUMLAH
Obat-obatan Rp. 300.000,00
Sub Total Rp. 300.000,00
KEAMANAN
Kartu Parkir 535 X 500 Rp. 267.500,00
Sub Total Rp. 267.500,00
KONSUMSI I (DONOR DARAH) JUMLAH
Snack Petugas 5 X 7000 Rp. 35.000,00
Snack Panitia 7 X 5000 Rp. 35.000,00
Air Mineral (medium) 5 X 3000 Rp. 15.000,00
Sub Total Rp. 85.000,00
KONSUMSI  II  (MILAD) JUMLAH
Snack Peserta dan Panitia 550 X 5.000 Rp. 2.750.000,00
Snack Pemateri 3 X 7.000 Rp. 21.000,00
Snack Undangan 8 X 7.000 Rp. 56.000,00
Tumpeng Rp. 500.000,00
Air Mineral (Dus) 5 X 26.000 Rp. 130.000,00
Sub Total Rp. 3.457.000,00
KONSUMSI  III  (BAKSOS) JUMLAH
Konsumsi Panitia 35 X 10.000 Rp. 350.000,00
Konsumsi Perawat 10 X 15.000 Rp. 150.000,00
Snack Perawat 10 X 7.000 Rp. 70.000,00
Snack Undangan 20 X 7.000 Rp. 140.000,00
Galon 4 X 15.000 Rp. 60.000,00
Air Mineral (Dus) 5 X 26.000 Rp. 130.000,00
Air Mineral (Dus/medium) 5 X 48.000 Rp. 240.000,00
Sub Total Rp. 1.140.000,00
Anggaran tak terduga Rp. 245.500,00
TOTAL Rp. 20.050.000,00
BAB V
PENUTUP

Demikian proposal MILAD KE-XV PMR WIRA kelompok MAN 2 Ponorogo


periode 2014/2015 ini kami buat, agar dapat digunakan sebagaimana mestinya
sehingga kegiatan yang kami rencanakan ini dapat berjalan dengan lancar dan
sukses.

                                                                                           Ponorogo, 26 Desember 2014

Ketua Panitia, Sekretaris,

KRISTIAN AJI PRATAMA RIZQY AMALIA FAHMA


NIS: 9151 NIS: 9019

Mengetahui
Pembina PMR,

ASFIHANI, S.Sos
NIP. 19720229 200701 1 022
HALAMAN PENGESAHAN

Proposal ini telah disetujui dan disahkan pada:


Hari : ….
Tanggal : …. Januari 2015
Di : MAN 2 Ponorogo

Ketua Panitia, Sekretaris,

KRISTIAN AJI PRATAMA RIZQY AMALIA FAHMA


NIS: 9151 NIS: 9019

Wakama Kesiswaan, Pembina PMR,

NASTA’IN, S.Pd, M.Pd.I ASFIHANI, S.Sos


NIP. 19741005 200312 1 018 NIP. 19720229 200701 1 022

Mengetahui
Kepala MAN 2 Ponorogo,

Drs. H. SUHANTO, MA
NIP:19570405 198303 1 002

Anda mungkin juga menyukai