Anda di halaman 1dari 4

BAB 1

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Kehamilan adalah peristiwa atau proses alamiah yang dialami oleh

seorang ibu. Kehamilan didefenisikan sebagai fertilisasi atau penyatuan dari

sperma dan ovum dan dilanjutkan dengan nidasi atau implantasi. Kehamilan

terbagi dalam 3 trimester, dimana trimester pertama berlangsung 12 minggu,

trimester kedua (minggu ke-13 hingga minggu ke-27), dan trimester ketiga

(minggu ke-28 hingga ke-40). Dan bila dihitung dari saat fertilisasi hingga

lahirnya bayi, kehamilan normal akan berlangsung dalam waktu 40 minggu atau

10 bulan lunar atau 9 bulan menurut kalender internasional (Prawirohardjo,

2008).

Kehamilan akan mengakibatkan terjadinya perubahan di seluruh sistem

tubuh yang cukup mendasar. Tentunya perubahan ini akan menunjang proses

pertumbuhan dan perkembangan janin di dalam rahim. Perubahan tersebut

meliputi perubahan fisik dan perubahan psikis wanita hamil (Kushartanti, 2004).

Perubahan fisik dan adaptasi fisiologi pada ibu hamil meliputi perubahan sistem

reproduksi, payudara, sistem metabolisme, sistem muskuloskletal, sistem

kardiovaskuler, sistem integumen, sistem gastrointestinal, sistem urinaria, sistem

endokrin, dan sistem pernafasan. Perubahan ini akan menimbulkan berbagai

keluhan yang dialami ibu hamil, diantaranya adalah nyeri panggul, mual &

muntah, kejang tungkai, keringat berlebih, konstipasi, sering berkemih, dan sesak

nafas (Kusmiyati dkk, 2009).

Angka Kematian Ibu (AKI) dan Angka Kematian Bayi (AKB) merupakan

salah satu indikator penting dalam menentukan tingkat kesehatan masyarakat.

Kesehatan Ibu dan Anak (KIA) masih menjadi masalah kesehatan di Indonesia.

1
2

AKI dan AKB di Indonesia merupakan yang tertinggi di ASEAN dengan jumlah

kematian ibu tiap tahunnya mencapai 450 per 100.000 kelahiran hidup

(Departemen Kesehatan [Depkes] RI, 2012).

Tolok ukur derajat kesehatan masyarakat salah satunya dilihat dari tinggi

rendahnya Angka Kematian Ibu (AKI) dan Angka Kematian Bayi (AKB).

Berdasarkan hasil Survei Penduduk Antar Sensus (SUPAS) 2015, AKI di

Indonesia sebesar 359 kematian ibu per 100.000 kelahiran hidup dan AKB

sebesar 22,23 per 1000 kelahiran hidup (Profil Kesehatan Indonesia, 2015).

Angka Kematian Ibu (AKI) di Provinsi Jawa Tengah pada bulan Januari-

September 2017 tercatat sebanyak 337 kasus, sedangkan pada tahun 2016

sebanyak 602 kasus atau sebanyak 109,65 per 100.000 kelahiran hidup. Angka

Kematian Bayi (AKB) di Provinsi Jawa tengah pada bulan Januari – September

2017 tercatat sebanyak 3.503 kasus, sedangkan pada tahun 2016 sebesar 9,99 per

1000 kelahiran hidup atau sejumlah 5.485 kasus (Dinas Kesehatan Provinsi Jawa

Tengah, 2017).

Berdasarkan data tersebut maka perlu dilakukan pengkajian mengenai

pencegahan yang bisa dilakukan untuk menurunkan AKI, diantaranya adalah

dengan melakukan ANC terpadu dari mulai Trimester I, II dan III, yang

merupakan mulai dari pendekteksian dini resiko ataupun tindakan segera yang

harus dilakuka. Maka kita harus mengetahui bagaimanakah sikap dan tindakan

bidan sesuai manajemen asuhan kebidanan antenatal.

B. Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang penelitian ini maka dirumuskan masalah

bagaimanakah sikap dan tindakan bidan tentang manajemen asuhan kebidanan

kehamilan pada trimester I, II, dan III di Puskesmas Tawangmangu.


3

C. Tujuan

1. Tujuan Umum

Mahasiswa mampu melaksanakan asuhan kebidanan pada ibu hamil

dengan menggunakan manajeman kebidanan

2. Tujuan Khusus

a. Melaksanakan pengkajian data pada ibu hamil

b. Mengidentifikasi masalah dan mendiagnosa

c. Mengidentifikasi masalah potensial

d. Mengidentifikasi kebutuhan segera

e. Menentukan perencanaan

f. Melakukakan penatalaksanaan

g. Mengevaluasi tindakan

h. Mendokumentasikan asuhan kebidanan

D. Manfaat

1. Bagi Fasilitas Kesehatan

Hasil laporan ini merupakan suatu masukan bagi pihak fasilitas

kesehatan setempat untuk lebih meningkatkan pelayanan kesehatan

terutama bagi ibu hamil. Hasil laporan ini juga semoga dapat menambah

motivasi masyarakat sendiri untuk dapat meningkatkan kesadaran setiap

ibu hamil tentang pengetahuan risiko kehamilan dan manfaat dari

kunjungan ANC.

2. Bagi Ibu Hamil

Hasil laporan ini semoga dapat meningkatkan pemahaman dan

wawasan ibu hamil tentang kehamilan dan manfaat kunjungan ANC,

sehingga dapat mengidentifikasi sendiri risiko yang mungkin terjadi

selama masa kehamilan.


4

3. Bagi Pendidikan

Hasil laporan ini diharapkan menjadi sumbangan ilmiah dan bahan

bacaan untuk mahasiswa kebidanan lainnya yang berkenaan dengan

kehamilan di Trimester I, II dan III.

4. Bagi mahasiswa

Hasil laporan ini diharapkan menambah wawasan mahasiswa

mengenai pentingnya pelayanan antenatalcare serta pemberian asuhan

sesuai dengan kebutuhan ibu hamil.

Anda mungkin juga menyukai

  • SIK Kabupaten Atau Kota
    SIK Kabupaten Atau Kota
    Dokumen12 halaman
    SIK Kabupaten Atau Kota
    reza
    100% (2)
  • Tgs Etika Bisnis
    Tgs Etika Bisnis
    Dokumen19 halaman
    Tgs Etika Bisnis
    Widiati Pratiwi
    Belum ada peringkat
  • Kwu BBL
    Kwu BBL
    Dokumen5 halaman
    Kwu BBL
    Widiati Pratiwi
    Belum ada peringkat
  • Latih1 RAAFI
    Latih1 RAAFI
    Dokumen3 halaman
    Latih1 RAAFI
    Widiati Pratiwi
    Belum ada peringkat
  • Bab I
    Bab I
    Dokumen9 halaman
    Bab I
    Widiati Pratiwi
    Belum ada peringkat
  • Kelompok 5 SOAL Materi Gangguan System Syaraf Dalam Kebidanan
    Kelompok 5 SOAL Materi Gangguan System Syaraf Dalam Kebidanan
    Dokumen9 halaman
    Kelompok 5 SOAL Materi Gangguan System Syaraf Dalam Kebidanan
    Widiati Pratiwi
    Belum ada peringkat
  • Tgs Pemasaran
    Tgs Pemasaran
    Dokumen5 halaman
    Tgs Pemasaran
    Widiati Pratiwi
    Belum ada peringkat
  • Kelompok 4 KWU
    Kelompok 4 KWU
    Dokumen6 halaman
    Kelompok 4 KWU
    Widiati Pratiwi
    Belum ada peringkat
  • Contoh Surat Dinas Resmi
    Contoh Surat Dinas Resmi
    Dokumen1 halaman
    Contoh Surat Dinas Resmi
    Widiati Pratiwi
    Belum ada peringkat
  • Tugas Pidato
    Tugas Pidato
    Dokumen3 halaman
    Tugas Pidato
    Widiati Pratiwi
    Belum ada peringkat
  • Pandawa 5
    Pandawa 5
    Dokumen5 halaman
    Pandawa 5
    Widiati Pratiwi
    Belum ada peringkat
  • Tari Piring Dari Minang Kabau
    Tari Piring Dari Minang Kabau
    Dokumen2 halaman
    Tari Piring Dari Minang Kabau
    Widiati Pratiwi
    Belum ada peringkat
  • Kobel Neo
    Kobel Neo
    Dokumen3 halaman
    Kobel Neo
    Widiati Pratiwi
    Belum ada peringkat
  • Tugas
    Tugas
    Dokumen3 halaman
    Tugas
    Widiati Pratiwi
    Belum ada peringkat
  • Bab Ii BBLR
    Bab Ii BBLR
    Dokumen19 halaman
    Bab Ii BBLR
    Widiati Pratiwi
    Belum ada peringkat
  • Jantung PD Kehamilan
    Jantung PD Kehamilan
    Dokumen226 halaman
    Jantung PD Kehamilan
    ervanpurwa
    Belum ada peringkat
  • Kobel Nifas
    Kobel Nifas
    Dokumen3 halaman
    Kobel Nifas
    Widiati Pratiwi
    Belum ada peringkat
  • Asuhan Kebidanan
    Asuhan Kebidanan
    Dokumen1 halaman
    Asuhan Kebidanan
    Widiati Pratiwi
    Belum ada peringkat
  • Kobel Hamil
    Kobel Hamil
    Dokumen2 halaman
    Kobel Hamil
    Widiati Pratiwi
    Belum ada peringkat
  • Lamp Iran
    Lamp Iran
    Dokumen4 halaman
    Lamp Iran
    Widiati Pratiwi
    Belum ada peringkat
  • Bab 1
    Bab 1
    Dokumen4 halaman
    Bab 1
    Widiati Pratiwi
    Belum ada peringkat
  • Bab V
    Bab V
    Dokumen2 halaman
    Bab V
    Widiati Pratiwi
    Belum ada peringkat