Anda di halaman 1dari 3

Memainkan Musik/Audio Pada Android Eclipse

(I Made Deni Hartana,S.Kom)

Mata Pelajaran : Pemrograman website dan perangkat bergerak

Kelas : XIIRPL

Berikut ini adalah petunjuk singkat cara memainkan suara/musik di eclipse, untuk tutorial lengkapnya
ada pada video yang sudah diupload.

Langkah – langkah :

1. Buat sebuah project baru di eclipse dengan nama playaudio3, silahkan isikan keterangan project
yang diperlukan namun biarkan nama file xml dan java-nya tetap (MainActivity.java dan
activity_main.xml)
2. Buatlah folder baru pada folder RES dengan nama folder raw sbb :

Caranya klik kanan pada folder RES, pilih new > folder dan isikan nama folder tersebut adalah
raw, kemudian copy-kan file audio yang akan diputar kedalam folder tersebut (file *.mp3 atau
*.ogg). Gunakan penamaan yg benar pada file (jangan ada nomor/spasi/tanda baca/huruf
besar).
3. Pada bagian desain (xml) tambahkan sebuah tombol, edit id tombol tersebut adalah ‘playmusic’
dan teks adalah PLAY
4. Kemudian masuk pada bagian koding java (MainActivity.java) buatlah koding berikut ini,
biasakan gunakan perintah CTRL + Spasi untuk import otomatis pada koding.

5. import android.media.MediaPlayer;
6. import android.os.Bundle;
7. import android.app.Activity;
8. import android.view.Menu;
9. import android.view.View;
10. import android.view.View.OnClickListener;
11. import android.widget.Button;
12.
13. public class MainActivity extends Activity {
14. Button main;
15. MediaPlayer mp;
16.
17. @Override
18. protected void onCreate(Bundle savedInstanceState) {
19. super.onCreate(savedInstanceState);
20. setContentView(R.layout.activity_main);
21. main=(Button)findViewById(R.id.playmusic);
22. main.setOnClickListener(mainkan);
23.
24. }
25. View.OnClickListener mainkan = new OnClickListener() {
26.
27. @Override
28. public void onClick(View arg0) {
29. // TODO Auto-generated method stub
30. playsound();
31. }
32. };
33.
34. private void playsound(){
35. mp=MediaPlayer.create(this,R.raw.el);
36. mp.setLooping(true);
37. mp.setVolume(1,1);
38. mp.start();
39. }
40. @Override
41. public boolean onCreateOptionsMenu(Menu menu) {
42. // Inflate the menu; this adds items to the action bar if
it is present.
43. getMenuInflater().inflate(R.menu.main, menu);
44. return true;
45. }
46.
47. }

Anda mungkin juga menyukai