Anda di halaman 1dari 2

Critical Review Jurnal

Sama dengan review jurnal, hanya berikutnya memberikan sebuah penilaian


lengkap pada jurnal tersebut seperti penulisan, abstrak, latar belakang hingga
kesimpulan berdasarkan hasil yang didapatkan.

CRITICAL REVIEW:
Isi jurnal tersebut sudah dapat menggambarkan kepada
pembaca. Dimulai dari judul yang cukup mengenai bagian -
bagian mana saja yang akan dibahas. Metode yang dijelaskan
juga cukup lengkap dan berdasar pada sumber yang jelas.
Namun penulis membuat kekeliruan pada mapping target
yang tidak dijelaskan.
Penjelasan juga cukup bertele-tele dan kalimat berulang
sehingga memberikan penjelasan yang kurang efektif.
Secara penulisan sudah cukup rapi dan teratur, bahkan tidak
ada typo sama sekali.

JUDUL PENELITIAN

ABSTRAK
 Sistimatika
 Bahasa
 Dll

LATAR BELAKANG
 pemikiran yang menjadi dasar penelitian,
 tujuan penelitian,
 manfaat penelitian,
 ruang lingkup penelitian

TINJAUAN PUSTAKA
 referensi--paraphrase
 penelitian terkait dg variable

METODA PENELITIAN
 design
 sample
 analisa
 dll
HASIL PENELITIAN

PEMBAHASAN
 Analisa Pro dan Kontra
SIMPULAN & SARAN
 Rekomendasinya???

Anda mungkin juga menyukai