Anda di halaman 1dari 7

KISI-KISI SOAL

Nama Sekolah : MTs. Baitis Salmah Ciputat Tahun Pelajaran : 2020/2021


Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) Kurikulum Acuan : Kurikulum 2013
Jenis Ujian/Ulangan : Penilaian Akhir Semester (PAS) Bentuk Soal : Pilihan Ganda dan Essay
Kelas/Semester : IX/Ganjil Jumlah Soal : 30 Pilihan Ganda dan 5 Essay

Bentuk Tingkatan Karakteristik Soal Nomor Kunci


Kompetensi Dasar Materi Pokok Indikator Soal
Soal Ranah SK SD MD Soal Jawaban
3.1 Menghubungkansiste Sistem Pilihan Disajikan beberapa data nama alat reproduksi, peserta didik dapat Kognitif C3 1 C
m reproduksi pada Reproduksi Ganda menentukan alat reproduksi laki-laki dengan tepat.
manusia dan pada Manusia Peserta didik dapat menunjukkan organ reproduksi pria yang C4 2 D
gangguan pada sistem berfungsi memproduksi sel sperma berdasarkan gambar dengan
reproduks, dengan benar
penerapan pola hidup Berdasarkan gambar organ reproduksi wanita, peserta didik dapat C3 3 C
yang menunjang menentukan alat reproduksi wanita yang diberi kode P, R, dan S
kesehatan reproduksi secara berurutan
Berdasarkan gambar, peserta didik dapat menunjukkan fungsi alat C4 4 C
reproduksi yang diberi kode huruf Q dengan tepat
Peserta didk dapat menjelaskan proses meluruhnya sel-sel epitel C2 5 D
yang menyusun dinding rahim dengan benar
Peserta didik dapat menunjukkan fungsi cairan amnion (air C3 6 D
ketuban) dengan tepat
Peserta didik dapat menunjukkan cara pencegahan penyakit C3 7 D
menular seksual (PMS) dengan tepat
Diberikan beberapa data hasil pemeriksaan kesehatan organ C4 8 D
kewanitaan, peserta ddik dapat menunjukkan penyakit yang
diderita dengan tepat
Essay Peserta didik dapat menentukan 4 upaya pencegahan penyakit pada C3 31 (terlampir di
sistem reproduksi manusia dengan benar bagian bawah)
3.2 Menganalisis sistem Perkembangbia Pilihan Diberikan beberapa ciri perkembangbiakan pada tumbuhan, peserta C4 15 B
perkembangbiakan kan Tumbuhan Ganda didik dapat menentukan ciri-ciri perkembangbiakan generatif pada
pada tumbuhan dan dan Hewan tumbuhan dengan tepat
hewan serta Disajikan gambar perkembangbiakan pada tanaman, peserta didik C3 16 A
penerapan teknologi dapat menentukan cara perkembangbiakan tanaman tersebut
pada sistem dengan benar.
reproduksi tumbuhan Diberikan beberapa ciri bunga, berdasarkan ciri-ciri terebut, maka C4 17 C
dan hewan peserta didik dapat menentukan yang membantu pentyerbukan
bunga tersebut dengan tepat
Diberikan beberapa nama hewan, peserta didik dapat menentukan C3 18 C
hewan yang tergolong ke dalam hewan ovovivipar dengan benar
Disajikan gambar pertumbuhan dan perkembangan hewan, peserta C4 19 B
didik dapat menyimpulkan cara pertumbuhan dan
perkembangbiakan hewan tersebut dengan tepat
Peserta didik dapat menunjukkan teknologi perkembangbiakan C3 20 B
yang dapat dilakukan pada hewan dengan benar
Peserta didik dapat menunjukkan hakikat tujuan dari pencarian C3 21 C
bibit unggul di bidang pertanian dan peternakan dengan tepat
3.3 Menerapakan konsep Pewarisan Sifat Pilihan Peserta didik dapat menentukan kromosom yang menentukan jenis C3 9 C
pewarisan sifat pada Makhluk Ganda kelamin pada individu jantan dan betina dengan benar
dalam pemuliaan dan Hidup Peserta didik dapat menunjukkan jumlah kromosom kelamin C3 10 A
kelangsungan manusia (gonosom) denagn tepat
makhluk hidup Disajikan beberapa macam genotipe, peserta didik genotipe yang C4 11 A
heterozigot sempurna dengan tepat
Diberikan sifat warna merah bunga merah dan bentuk biji lonjong, C3 12 C
peserta ddik dapat menunjukkan hal itu sebagai termasuk dari salah
satu contoh pewarisan sifat dengan benar
Peserta didik dapat menentukan warna turunan yang akan C5 13 C
dihasilkan jika kelinci berwarna hitam (HH) disilangkan dengan
kelinci berwarna putih (hh) bersifat intermediate dengan benar
Peserta didik dapat menunjukkan kemungkinan golongan darah C5 14 C
yang dihasilkan pada keturunan pernikahan antara wanita
bergolongan darah A yang menikah dengan seorang pria
bergolongan darah AB dengan benar
3.4 Menjelaskan konsep Listrik Statis Pilihan Disajikan gambar penggaris plastik digosok kain wol, peserta didik C5 22 A
listrik statis dan Ganda dapat menentuan aliran elektron yang terjadi dengan tepat
gejalanya dalam Peserta didik dapat menentukan jenis muatan P, Q, R, S, dan T jika C4 23 D
kehidupan sehari- diketahui muatan Q dan gaya yang terjadi anatar muatan dengan
hari, termasuk tepat
kelistrikan pada Diberikan gambar sel saraf, peserta didik dapat menunjukkan C4 24 D
sistem saraf dan bagian sel saraf yang berfungsi sebagai tempat terjadinya tarik
hewan yang menarik muatan listrik dengan tepat
mengandung listrik Peserta didik dapat menjelaskan istilah bagi hewan yang memiliki C2 25 C
kemampuan menghasilkan muatan listrik umumnya memiliki
sistem khusus pada tubuhnya dengan benar
Essay Diberikan gambar atom, peserta didik dapat menentukan muatan C5 32 (terlampir di
yang terjadi pada atom tersebut dengan tepat bagian bawah)
Diberikan dua buah muatan dan jarak antar muatan, peserta didik C5 33 (terlampir di
dapat menentukan gaya Coulomb yang terjadi antara dua buah bagian bawah)
muatan tersebut dengan tepat
3.5 Menerapkan konsep Listrik Dinamis Pilihan Diberikan gambar sebuah accumulator (aki) dan lampu, peserta C4 26 A
rangkaian listrik, Ganda didik dapat menentukan proses perubahan energi yang terjadi
energi dan daya listri, hingga lampu dapat menyala dengan tepat
sumber energi listrik Disajikan beberapa benda, peserta didik dapat menentukan benda C2 27 C
dalam kehidupan yang termasuk konduktor listrik dengan benar
sehari-hari termasuk Peserta didik dapat menentukan kuat arus listrik yang mengaliri C5 28 A
sumber energi listrik kawat dengan tepat jika diketahui besar muatan listrik dan waktu
alternatif, serta arus mengaliri kawat tersebut
berbagai upaya Peserta didik dapat menentukan beda potensial sumber tegangan C5 29 B
menghemat listrik dengan benar jika diketahui muatan listrik dan energinya
Peserta didik dapat menentukan energi listrik yang dibutuhkan dari C5 30 C
sebuah alat listrik dengan tepat jika diketahui tegangan listrik, arus
listrik dan waktunya dengan tepat
Essay Disajikan gambar suatu rangkaian listrik lengkap dengan hambatan C5 34 (terlampir di
dan teganganya, peserta didik dapat menentukan besar hambatan bagian bawah)
pengganti dan kuat arus yang mengalir dengan tepat
Peserta didik dapat menyebutkan beberapa energi alternatif dengan C3 35 (terlampir di
tepat bagian bawah)

35. Sumber energi alternatif yaitu energi matahari, energi air, energi angin dan energi panas bumi

Mengetahui, Tangerang Selatan, November 2020


Kepala MTs Baitis Salmah Ciputat Guru mata pelajaran

Abdullah H.A., S.Pd Rismawati, M.Pd


NIP. - NIP. -
KISI-KISI SOAL
Nama Sekolah : MTs. Baitis Salmah Ciputat Tahun Pelajaran : 2020/2021
Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Kurikulum Acuan : Kurikulum 2013
Jenis Ujian/Ulangan : Penilaian Akhir Semester (PAS) Bentuk Soal : Pilihan Ganda dan Essay
Kelas/Semester : VII/Ganjil Jumlah Soal : 40 Pilihan Ganda dan 5 Essay

Bentuk Tingkatan Karakteristik Soal Nomor Kunci


Kompetensi Dasar Materi Pokok Indikator Soal
Soal Ranah SK SD MD Soal Jawaban
3.1 Mengidentifikasi informasi dalam teks Belajar Pilihan Peserta didik dapat menentukan tujuan dari Kognitif C3 1 A
deskripsi tentang objek (sekolah, Mendeskripsikan Ganda teks deskripsi dengan benar
tempat wisata, tempat bersejarah, dan Peserta didik dapat menunjukkan ciri-ciri teks C3 2 D
atau suasana pentas seni daerah) yang deskripsi dengan tepat
didengar dan dibaca Diberikan beberapa kalimat, peserta didik C4 3 A
dapat menentukan jenis kalimat yang
3.2 Menelaah struktur dan kebahasaan dari menggunakan majas personifikasi dengan
teks deskripsi tentang objek (sekolah, benar
tempat wisata, tempat bersejarah, Diberikan beberapa kalimat, peserta didik C4 4 B
dan⁄atau suasana pentas seni daerah) dapat menentukan jenis kalimat yang
yang didengar dan dibaca menggunakan majas metafora dengan tepat
Diberikan sebuah wacana, peserta didik dapat C3 5 B
menentukan wacana tersebut termasuk jenis
teks deskripsi-nya dengan benar
Berdasarkan teks deskripsi pada soal di atas, C3 6 D
peserta didik dapat menentukan dengan tepat
objek yang dideskripsikan
Diberikan suatu kalimat, peserta didik dapat C3 7 A
menentukan arti kata yang bercat miring
dengan benar
Diberikan suatu teks deskripsi, peserta didik C4 8 A
dapat menentukan dengan tepat kalimat
perincian pada teks deskripsi tersebut
Disajikan suatu kalimat, peserta didik dapat C3 9 B
menentukan dengan benar kata penghubung
yang tepat untuk melengkapi kalimat tersebut
Dari kutipan teks, peserta didik dapat C5 10 A
menunjukkan dengan baik kalimat yang
termasuk majas personifikasi
Essay Diberikan suatu kalimat, peserta didik dapat C2 41 (terlampir di
menentukan dengan baik pengertian dari teks bagian bawah)
apakah kalimat tersebut
Peserta didik dapat membedakan dan C4 43 (terlampir di
memberikan contoh antara majas metafora dan bagian bawah)
majas personifikasi dengan tepat
3.3 Mengidentifikasi unsur-unsur teks Memahami dan Pilihan Peserta didik dapat memilih topik yang tepat C3 11 B
narasi (cerita imajinasi) yang dibaca Mencipta Cerita Ganda untuk menulis paragraf narasi
dan didengar Fantasi Disajikan suatu kalimat, peserta didik dapat C3 12 C
menentukan arti kata yang bercat miring
3.4 Menelaah struktur dan kebahasaan dengan benar
teks narasi (cerita imajinasi) yang Peserta didik dapat menentukan yang tidak C3 13 B
dibaca dan didengar termasuk ciri umum teks cerita fantasi dengan
tepat
Peserta didik dapat menentukan urutan alur C4 14 B
teks cerita fantasi dengan benar
Disajikan suatu kutipan cerita, peserta didik C4 15 D
dapat menentukan isi dari kutipan cerita
tersebut dengan tepat
Berdasarkan kutipan cerita, peserta didik dapat C4 16 A
menentukan amanat dari kutipan cerita
tersebut dengan benar
Peserta didik dapat menentukan penulisan kata C4 17 C
baku yang tepat dalam sebuah kalimat
Diberikan penggalan teks narasi, peserta didik C4 18 B
dapat menentukan kata tidak baku yang
terdapat dalam kutipan teks tersebut dengan
tepat
Disajikan suatu kalimat, peserta didik mampu C3 19 A
melengkapi kalimat tersebut dengan kata yang
tepat
Diberikan suatu paragraf, peserta didik dapat C3 20 A
menentukan dengan tepat kalimat utama dari
paragraf tersebut
Essay Peserta didik dapat menentukan ciri-ciri cerita C4 42 (terlampir di
fantasi dengan benar bagian bawah)
3.5 Mengidentifikasi teks prosedur tentang Mewariskan Pilihan Peserta didik dapat menyebutkan syarat C2 21 A
cara melakukan sesuatu dan cara Budaya Melalui Ganda sebuah judul teks prosedur dengan tepat
membuat (cara memainkan alat Teks Prosedur Peserta didik dapat menentukan dengan tepat C3 22 D
musik/tarian daerah, cara membuat jenis teks prosedur jika diketahui prosedur yang
kuliner khas daerah, dll.) dari berbagai langkah-langkahnya tidak terlalu ketat/rumit dan
sumber yang dibaca dan didengar mudah dipahami
Peserta didik dapat menentukan hal yang harus C3 23 A
tetap dipertahankan dalam mengabstraksi teks
prosedur kompleks dengan benar
3.6 Menelaah struktur dan aspek Peserta didik dapat menunjukkan yang bukan C4 24 B
kebahasaan teks prosedur tentang cara merupakan ciri kebahasaan teks prosedur
melakukan sesuatu dan cara membuat kompleks dengan benar
(cara memainkan alat musik/tarian Diberikan beberapa langkah-langkah C4 25 B
daerah, cara membuat kuliner khas mencangkok tanaman, peserta didik dapat
daerah, dll.) dari berbagai sumber yang mengurutkan langkah petunjuk mencangkok
dibaca dan didengar tanaman dengan tepat
Diberikan sebuah teks prosedur, peserta didik C3 26 B
dapat menentukan dengan tepat tujuan dalam
teks prosedur tersebut
Diberikan sebuah teks prosedur, peserta didik C3 27 C
dapat menentukan dengan benar struktur dalam
teks prosedur tersebut
Disajikan sebuah kalimat, peserta didik dapat C4 28 D
menentukan dengan tepat bagian teks prosedur
yang terdapat dalam kalimat tersebut
Peserta didik dapat menunjukkan kalimat yang C3 29 D
merupakan bagian dari teks prosedur yang
termasuk kalimat perintah biasa dengan tepat
Peserta didik dapat menentukan kalimat yang 30 A
menggunakan konjungsi sebab akibat dengan
tepat
Essay Diberikan beberapa tema dari teks prosedur, C5 44 (terlampir di
peserta didik dapat membuat teks prosedur bagian bawah)
yang baik dari tema tersebut
3.7 Mengidentifikasi informasi dari teks Menyibak Ilmu Pilihan Peserta didik dapat mengetahui istilah lain dari C2 31 D
laporan hasil observasi berupa buku dalam Laporan Ganda teks observasi dengan baik
pengetahuan yang dibaca atau Hasil Observasi Peserta didik dapat menentukan dengan tepat C3 32 D
diperdengarkan yang bukan termasuk struktur teks observasi
Peserta didik dapat menentukan dengan benar C3 33 A
3.8 Menelaah struktur, kebahasaan, dan isi bagian struktur teks hasil observasi yang berisi
teks laporan hasil observasi yang pengertian sesuatu yang dibahas
berupa buku pengetahuan yang dibaca Disajikan suatu kalimat, peserta didik dapat C3 34 A
atau diperdengarkan menentukan arti kata yang bercat miring
dengan benar
Disajikan beberapa pernyataan, peserta didik C4 35 C
dapat menentukan dengan tepat pernyataan
yang merupakan bagian definisi manfaat
Disajikan sistematika penulisan teks laporan C4 36 C
hasil observasi, peserta didik dapat
menentukan dengan tepat urutan langkah-
langkah menyusun teks laporan hasil observasi
Diberikan suatu paragraf, peserta didik dapat C4 37 A
menentukan ide pokok paragrafnya dengan tepat
Berdasarkan kutipan teks observasi, peserta C4 38 B
didik dapat menentukan struktur teks hasil
observasi tersebut dengan tepat
Disajikan suatu kalimat, peserta didik dapat C3 39 D
menentukan arti kata yang bercat miring
dengan benar
Diberikan suatu paragraf, peserta didik dapat C4 40 B
menentukan ide pokok paragrafnya dengan tepat
Essay Peserta didik dapat menentukan dengan tepat C4 45 (terlampir di
urutan langkah-langkah menyusun teks bagian bawah)
laporan hasil observasi dengan tepat

Kunci Jawaban Essay :


41. Teks deskripsi 44. Membuat teks prosedur dengan memilih salah satu tema :
• 42. Ciri-ciri cerita fantasi : (Fleksibilitas dilihat dari jawaban peserta didik)
a) Ada keajaiban, keanehan, atau kemisteriusan;
b) Ide cerita terbuka terhadap daya khayal penulis, tidak dibatasi oleh realitas atau
kehidupan nyata; 45. Langkah-langkah menyusun teks laporan hasil observasi di atas yang tepat :
c) Menggunakan berbagai latar (lintas ruang dan waktu); 1) Melakukan pengamatan atau observasi lapangan dengan kriteria objek menarik yang
d) Tokoh unik memiliki kesaktian; dikuasai
e) Bersifat fiksi; 2) Mendaftar topik-topik yang dapat dikembangkan menjadi laporan
f) Bahasa bukan bahasa formal. 3) Menyusun kerangka laporan dengan menomori topik-topik sesuai dengan urutan yang
43. Perbedaan majas personifikasi dan majas metafora : dikehendaki
Majas metafora adalah bentuk yang tersusun dari suatu kata atau frasa yang tidak memiliki 4) Mengembangkan yang telah disusun menjadi suatu teks secara padu
makna tetapi mewakili sesuatu atau tujuan secara implisit (tidak jelas), karena kata atau frasa
tersebut memiliki kesamaan dan/atau perbandingan dengan maksud yang sebenarnya.
Contoh : Dewi malam bersembunyi dibalik awan.
Majas personifikasi adalah gaya bahasa dalam karya sastra yang memberikan karakteristik
manusia (insani) pada benda mati atau makhluk hidup yang bukan manusia (hewan,
tumbuhan), sehingga dapat seolah-olah berperilaku seperti manusia.
Contoh : Batu karang besar yang seolah-olah siap menjaga gempuran ombak yang datang
setiap saat.

Mengetahui, Tangerang Selatan, November 2020


Kepala MTs Baitis Salmah Ciputat Guru mata pelajaran

Abdullah H.A., S.Pd Rismawati, M.Pd


NIP. - NIP. -

Anda mungkin juga menyukai