Anda di halaman 1dari 41

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

( RPP. 01)

Satuan Pendidikan : SMP NEGERI 7 TELAGA BIRU


Mata Pelajaran : IPA
Kelas/Semester : VIII/ Genap
Materi Pokok : Tekanan Zat Padat dan zat cair
Alokasi Waktu : 3 X 40 Menit
Pertemuan Ke : I
Kompetensi Dasar :
3.8 Menjelaskan tekanan zat dan penerapannya dalam kehidupan
sehari-hari, termasuk tekanan darah, osmosis, dan kapilaritas
jaringan angkut pada tumbuhan
4.7 Menyajikan data hasil percobaan untuk menyelidiki tekanan zat
cair pada kedalaman tertentu, gaya apung, dan kapilaritas,
misalnya dalam batang tumbuhan
I. Tujuan Pembelajaran
1. Dengan membaca buku siswa peserta didik dapat menjelaskan konsep tekanan
2. Melalui percobaan peserta didik dapat membuktikan tekanan pada zat padat dan zat
Cair
3. Melalui pengamatan dan diskusi kelompok peserta didik dapat:
 Menyebutkan faktor yang mempengaruhi besar tekanan
 Menjelaskan hubungan antara tekanan , besar gaya dan luas permukaan
 Menganalisis penerapan hukum archimedes pada benda yang terapung, melayang
dan tenggelam di dalam air.
II. Media pembelajaran dan sumber belajar
 Media : HP Android,Laptop dan Alat dan bahan praktikum
 Sumber Belajar : LKPD.Bahan ajar,Buku paket dan buku referensi lainnya
III. Langkah-Langkah Pembelajaran
A. Pendahuluan ( 10 Menit)
Orietntasi Berdoa sebelum pembelajaran dimulai, memeriksa kehadiran
peserta didik (melatih sikap disiplin)
Apersepsi Mengaitkan materi pembelajaran yang akan diajarkan dengan
materi sebelumnya atau berdasarkan kehidupan nyata dalam
kehidupan sehari-sehari, melalui pertanyaan-pertanyaan.
Motivasi Guru menyampaikan topik dan menyampaikan manfaatnya,
dan hal-hal yang perlu diperhatikan oleh peserta didik.
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang
berlangsung
 Mengajukan pertanyaan.
B. Kegiatan Inti ( 90 menit)
Sintaks model Discovery learning:
 Peserta didik diminta untuk mengamati penayangan gambar
yang disajikan oleh guru maupun mengamati gambar yang
terdapat pada buku siswa
Pemberian Stimulus  Berdasarkan hasil pengamatan terhadap gambar, peserta
didik diminta untuk mendiskusikan tentang hal-hal yang
ingin diketahui.

 Peserta didik diminta untuk menyiapkan alat dan bahann yang


akan digunakan dalam praktikum
Identifikasi Masalah  Peserta didik diberikan kesempatan untuk menanyakan hal-hal
yang belum dipahami pada LKPD
 Peserta didik mengumpulkan data dengan melakukan
percobaan untuk menjelaskan konsep tekanan
 Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan
mencatat fakta-fakta yang ditemukan, serta menjawab
pertanyaan berdasarkan hasil pengamatan yang ada pada
buku paket;
Mengumpulkan Data
 peserta didik dapat mendiskusikan hubungan antara
tekanan , besar gaya dan luas permukaan
 Peserta didik mendiskusikan penerapan hukum
archimedes dan hukum pascal dalam kehidupan sehari-
hari.
Pengolahan data dan  Peserta didik melakukan pengamatan dan menuliskan
Analisis hasil pengamatan pada LKPD yang sudah disediakan
 Peerta didik mempresentasikan hasil diskusi kelompok
Pembuktian  Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas
jawaban soal-soal yang telah dikerjakan oleh peserta didik.
 Guru dan Peserta didik menyimpulkan hasil diskusi
Generalisasi
kelompok
C. Penutup ( 10 Menit)
 Siswa melakukan refleksi tentang pelaksanaan
Peserta didik pembelajaran yang telah diikuti
 Membuat ringkasan/rangkuman melalui bimbingan guru
 Melakukan penilaian
 Memberikan tugas/mengingatkan materi pembelajaran
Guru
untuk pertemuan berikutnya
 Menutup Pembelajaran

IV. Penilaian
a. Penilaian Sikap : Obervasi (menggunakan Jurnal)
b. Penilaian Pengetahuan : tes lisan
c. Penilaian Keterampilan: Unjuk Kerja

Telaga Biru,Januari 2022


Mengetahui, Guru Mata pelajaran
Kepala Sekolah

ROSMA ISA, M.Pd Risna S. Ngabito, S.Pd


NIP. 19761214 200012 2 005 NIP.19730818 199903 2 008
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP.02)

Satuan Pendidikan : SMP NEGERI 7 TELAGA BIRU


Mata Pelajaran : IPA
Kelas/Semester : VIII/ GENAP
Materi Pokok : Tekanan Zat
Alokasi Waktu : 2 x 40 Menit
Pertemuan Ke :2
Kompetensi Dasar :
3.8 Menjelaskan tekanan zat dan penerapannya dalam kehidupan
sehari-hari, termasuk tekanan darah, osmosis, dan kapilaritas
jaringan angkut pada tumbuhan
4.8 Menyajikan data hasil percobaan untuk menyelidiki tekanan
zat cair pada kedalaman tertentu, gaya apung, dan
kapilaritas, misalnya dalam batang tumbuhan
I. Tujuan Pembelajaran
1. Melalui pengamatan gambar pada buku siswa peserta didik dengan logis dapat
menganalis prinsip kerja pompa hidrolik
2. Melalui diskusi kelompok peserta didik dapat menjelaskan penerapan hukum pascal dalam
kehidupan sehari –hari
II. Media pembelajaran dan sumber belajar
 Media : HP Android,Laptop dan Alat dan bahan praktikum
 Sumber Belajar : LKPD.Bahan ajar,Buku paket dan buku referensi lainnya
III. Langkah-Langkah Pembelajaran
A. Pendahuluan ( 10 Menit)
Orietntasi  Berdoa sebelum pembelajaran dimulai, memeriksa
kehadiran peserta didik (melatih sikap disiplin)
Apersepsi  Mengaitkan materi pembelajaran yang akan diajarkan
dengan materi sebelumnya atau berdasarkan kehidupan
nyata dalam kehidupan sehari-sehari, melalui pertanyaan-
pertanyaan.
 Apakah konsep tekanan hanya berlaku pada benda padat
saja.
 Pernakah kamu melihat pompa hidrolik mengangkat mobil
Motivasi Guru menyampaikan topik dan menyampaikan manfaatnya,
dan hal-hal yang perlu diperhatikan oleh peserta didik.

B. Kegiatan Inti ( 60 menit)


Sintaks model Discovery learning:
 Peserta didik diminta untuk mengamati penayangan gambar
yang disajikan oleh guru maupun mengamati gambar yang
terdapat pada buku siswa .
Pemberian Stimulus  Peserta didik diminta untuk mendiskusikan tentang hal-hal
yan gingin diketahui.

 Peserta didik diminta untuk menyiapkan alat dan bahann yang


akan digunakan dalam praktikum
Identifikasi Masalah  Peserta didik diberikan kesempatan untuk menanyakan hal-hal
yang belum dipahami pada LKPD

Mengumpulkan Data  Peserta didik mengumpulkan data dengan melakukan percobaan


untuk menjelaskan konsep tekanan zat
 Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan
mencatat fakta-fakta yang ditemukan, serta menjawab
pertanyaan berdasarkan hasil pengamatan yang ada pada
buku paket;
 Peserta didik mendiskusikan penerapan hukum pascal
dalam kehidupan sehari-hari.
Pengolahan data dan  Peserta didik melakukan pengamatan dan menuliskan hasil
Analisis pengamatan pada LKPD yang sudah disediakan
 Peerta didik mendiskusikan soal pertanyaan yang ada di
LKPD
Pembuktian
 Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas
jawaban soal-soal yang telah dikerjakan oleh peserta didik.
 Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi kelompok
Generalisasi
masing-masing
C. Penutup ( 10 Menit)
 Siswa melakukan refleksi tentang pelaksanaan
Peserta didik pembelajaran yang telah diikuti
 Membuat ringkasan/rangkuman melalui bimbingan guru
 Melakukan penilaian
 Memberikan tugas/mengingatkan materi pembelajaran
Guru
untuk pertemuan berikutnya
 Menutup Pembelajaran

IV. Penilaian
a. Penilaian Sikap : Obervasi (menggunakan Jurnal)
b. Penilaian Pengetahuan : penugasan
c. Penilaian Keterampilan: Unjuk Kerja

Telaga Biru, Januari 2022


Mengetahui, Guru Mata pelajaran
Kepala Sekolah

ROSMA ISA, M.Pd Risna S. Ngabito, S.Pd


NIP. 19761214 200012 2 005 NIP.19730818 199903 2 008
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP.03)

Satuan Pendidikan : SMP NEGERI 7 TELAGA BIRU


Mata Pelajaran : IPA
Kelas/Semester : VIII/ GENAP
Materi Pokok :Tekanan Zat dan Aplikasi Konsep Tekanan
ZaTdalam Makhluk Hidup
Alokasi Waktu : 3 x 40 Menit
Pertemuan Ke : Tiga
Kompetensi Dasar :
3.8 Menjelaskan tekanan zat dan penerapannya dalam
kehidupan sehari-hari, termasuk tekanan darah,
osmosis, dan kapilaritas jaringan angkut pada
tumbuhan
4.8 Menyajikan data hasil percobaan untuk menyelidiki
tekanan zat cair pada kedalaman tertentu, gaya apung,
dan kapilaritas, misalnya dalam batang tumbuhan
I. Tujuan Pembelajaran
1. Dengan mengkaji gambar pada buku siswa peserta didik dapat berpikir kritis dan
logis untuk membedakan berkas pengangkut pada tumbuhan.
2. Melalui percobaan peserta didik dapat menyelidiki transportasi pada tumbuhan
3. Melalui diskusi kelompok peserta didik dapat menganalis pengankutan air dan nutrisi
pada tumbuhan
4. Dengan mengkaji gambar pada buku siswa peserta didik dapat berpikir kritis dan
logis untuk menganalisis tekanan zat gas.
II. Media pembelajaran dan sumber belajar
 Media : HP Android,Laptop dan Alat dan bahan praktikum
 Sumber Belajar : Lingkungan,LKPD.Bahan ajar,Buku paket dan buku referensi
lainnya

III. Langkah-Langkah Pembelajaran


A. Pendahuluan ( 10 Menit)
Orietntasi  Berdoa sebelum pembelajaran dimulai, memeriksa
kehadiran peserta didik (melatih sikap disiplin)
Apersepsi  Mengaitkan materi pembelajaran yang akan diajarkan
dengan materi sebelumnya tentang hukum archimedes
dan hukum pascal, melalui pertanyaan-pertanyaan.
Motivasi  Guru menyampaikan topik dan menyampaikan
manfaatnya, dan hal-hal yang perlu diperhatikan oleh
peserta didik.

B. Kegiatan Inti ( 90 menit)


sintaks model Discovery learning:
 Peserta didik diminta untuk mengamati penayangan gambar
yang disajikan oleh guru maupun mengamati gambar yang
terdapat pada buku siswa seperti gambar di bawah ini:

Pemberian Stimulus

 Berdasarkan hasil pengamatan terhadap gambar, peserta


didik diminta untuk mendiskusikan tentang hal-hal yang
ingin diketahui.
 Peserta didik diminta mendiskusikan hasil pengamatannya dan
mencatat fakta-fakta yang ditemukan, serta menjawab
pertanyaan berdasarkan hasil pengamatan yang ada pada buku
paket;
Identifikasi Masalah  Pendidik memfasilitasi peserta didik untuk menanyakan hal-hal
yang belum dipahami berdasarkan hasil pengamatan dari buku
paket yang didiskusikan bersama kelompoknya;

 Peserta didik mengumpulkan data dengan melakukan percobaan


Mengumpulkan Data
Pengolahan data dan  Peserta didik melakukan pengamatan dan menuliskan hasil
Analisis pengamatan pada LKPD yang sudah disediakan
 Peerta didik mendiskusikan soal pertanyaan yang ada di
Pembuktian LKPD
 Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas
jawaban soal-soal yang telah dikerjakan oleh peserta didik.
 Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi kelompok
Generalisasi
masing-masing
C. Penutup ( 10 Menit)
 Siswa melakukan refleksi tentang pelaksanaan
Peserta didik pembelajaran yang telah diikuti
 Membuat ringkasan/rangkuman melalui bimbingan guru
 Melakukan penilaian
 Memberikan tugas/mengingatkan materi pembelajaran
Guru
untuk pertemuan berikutnya
 Menutup Pembelajaran

IV. Penilaian
1. Penilaian Sikap : Obervasi (menggunakan Jurnal)
2. Penilaian Pengetahuan : tes Lisan
3. Penilaian Keterampilan: Unjuk Kerja

Telaga Biru, Januari 2022


Mengetahui, Guru Mata pelajaran
Kepala Sekolah

ROSMA ISA, M.Pd Risna S. Ngabito, S.Pd


NIP. 19761214 200012 2 005 NIP.19730818 199903 2 008

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP.04)

Satuan Pendidikan : SMP NEGERI 7 TELAGA BIRU


Mata Pelajaran : IPA
Kelas/Semester : VIII/ GENAP
Materi Pokok : Aplikasi Konsep Tekanan Zat dalam Makhluk
Hidup
Alokasi Waktu : 2 x 40 Menit
Pertemuan Ke : Empat
Kompetensi Dasar :
3.8 Menjelaskan tekanan zat dan penerapannya dalam kehidupan sehari-
hari, termasuk tekanan darah, osmosis, dan kapilaritas jaringan
angkut pada tumbuhan
4.8 Menyajikan data hasil percobaan untuk menyelidiki tekanan zat cair
pada kedalaman tertentu, gaya apung, dan kapilaritas, misalnya
dalam batang tumbuhan

I. Tujuan Pembelajaran
1. Melalui percobaaan peserta didi dengan teliti menyelidiki tekanan pada gas
2. Melalui pengamatan dan diskusi kelompok peserta didik dapat menganalis tekanan udara
pada sistem pernapasan
II. Media pembelajaran dan sumber belajar
 Media : HP Android,Laptop dan Alat dan bahan praktikum
 Sumber Belajar : LKPD.Bahan ajar,Buku paket dan buku referensi lainnya
III. Langkah-Langkah Pembelajaran
A. Pendahuluan ( 10 Menit)
Orietntasi  Berdoa sebelum pembelajaran dimulai, memeriksa
kehadiran peserta didik (melatih sikap disiplin)
Apersepsi  Mengaitkan materi pembelajaran yang akan diajarkan
dengan materi sebelumnya atau berdasarkan kehidupan
nyata dalam kehidupan sehari-sehari, melalui pertanyaan-
pertanyaan.
Motivasi  Guru menyampaikan topik dan manfaat dari materi yang
dipelajari, serta hal-hal yang perlu diperhatikan oleh
peserta didik.

B. Kegiatan Inti ( 60 menit)


Sintaks model Discovery learning:
 Peserta didik diminta untuk mengamati penayangan gambar
yang disajikan oleh guru maupun mengamati gambar yang
terdapat pada buku siswa .
Pemberian Stimulus  Peserta didik diminta untuk mendiskusikan tentang hal-hal
yan ingin diketahui.

 Peserta didik diminta untuk menyiapkan alat dan bahann yang


akan digunakan dalam praktikum
Identifikasi Masalah  Peserta didik diberikan kesempatan untuk menanyakan hal-hal
yang belum dipahami pada LKPD

 Peserta didik mengumpulkan data dengan melakukan percobaan


untuk menjelaskan konsep tekanan zat
 Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan
mencatat fakta-fakta yang ditemukan, serta menjawab
Mengumpulkan Data pertanyaan berdasarkan hasil pengamatan yang ada pada
buku paket;
 Peserta didik mendiskusikan penerapan hukum pascal
dalam kehidupan sehari-hari.
Pengolahan data dan  Peserta didik melakukan pengamatan dan menuliskan hasil
Analisis pengamatan pada LKPD yang sudah disediakan
 Peerta didik mendiskusikan soal pertanyaan yang ada di
Pembuktian LKPD
 Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas
jawaban soal-soal yang telah dikerjakan oleh peserta didik.
 Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi kelompok
Generalisasi
masing-masing
C. Penutup ( 10 Menit)
 Siswa melakukan refleksi tentang pelaksanaan
Peserta didik pembelajaran yang telah diikuti
 Membuat ringkasan/rangkuman melalui bimbingan guru
 Melakukan penilaian
 Memberikan tugas/mengingatkan materi pembelajaran
Guru
untuk pertemuan berikutnya
 Menutup Pembelajaran

IV. Penilaian
1. Penilaian Sikap : Obervasi (menggunakan Jurnal)
2. Penilaian Pengetahuan : penugasan
3. Penilaian Keterampilan: Unjuk Kerja

Telaga Biru, Januari 2022


Mengetahui, Guru Mata pelajaran
Kepala Sekolah

ROSMA ISA, M.Pd Risna S. Ngabito, S.Pd


NIP. 19761214 200012 2 005 NIP.19730818 199903 2 008
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP. 05)

Satuan Pendidikan : SMP NEGERI 7 TELAGA BIRU


Mata Pelajaran : IPA
Kelas/Semester : VIII/ GENAP
Materi Pokok : STRUKTUR DAN FUNGSI PERNAPASAN
MANUSIA
Alokasi Waktu : 3 x 40 Menit
Pertemuan Ke :I
Kompetensi Dasar :
3.6 Menganalisis sistem pernapasan pada manusia dan memahami
gangguan pada sistem pernapasanserta upaya menjaga
kesehatan sistem pernapasan.
4.9 Menyajikan karya tentang upaya menjaga kesehatan
sistem pernapasan.

I. Tujuan Pembelajaran
Melalui pengamatan dan demonstrasi peserta didik dengan teliti dan cermat dapat :
1. Membedakan bernapas dengan resprasi.
2. Mengidentifikasi alat-alat pernapasan manusia.
3. Menjelaskan fungsi organ pernapasan manusia.
4. Menghitung frekwensi pernapasan manusia
5. Menjelaskan faktor – factor yang mempengaruhi frekwensi pernapasan seseorang,
II. Media pembelajaran dan sumber belajar
 Media : HP Android,Laptop dan Alat dan bahan praktikum
 Sumber Belajar : LKPD.Bahan ajar,Buku paket dan buku referensi lainnya
III. Langkah-Langkah Pembelajaran
D. Pendahuluan ( 10 Menit)
Orietntasi  Berdoa sebelum pembelajaran dimulai, memeriksa
kehadiran peserta didik (melatih sikap disiplin)
Apersepsi  Mengaitkan materi pembelajaran yang akan diajarkan
dengan materi sebelumnya atau berdasarkan kehidupan
nyata dalam kehidupan sehari-sehari, melalui pertanyaan-
pertanyaan yakni: Apa fungsi dari hidung?Jika kamu
pilek atau flu, dapatkah kamu bernapas dengan baik?
Motivasi  Guru menyampaikan topik dan menyampaikan manfaat
pentingnya pernapasan bagi makhluk hidup, dan hal-hal
yang perlu diperhatikan oleh peserta didik.
E. Kegiatan Inti ( 90 menit)
sintaks model Discovery learning:
 Peserta didik diminta untuk mengamati tayangan gambar yang
disajikan oleh guru maupun mengamati gambar yang terdapat
pada buku siswa

Pemberian Stimulus

 Membagikan pertanyaan kepada peserta didik (dalam


bentuk kartu-kartu pertanyaan).
 Meminta peserta didik untuk mendeskripsikan pertanyaan
pada kartu yang sudah disediaakan
 Guru menampilkan gambar atau model organ yang terlibat
Identifikasi Masalah dalam sistem pernapasan manusia
 Peserta didik diminta untuk mengajukan pertanyaan yang
belum dipahami
 Peserta didi diminta untuk mengidentifikasi organ
pernapasan manusia
Mengumpulkan Data
 Peserta didik diminta untuk mendeskripsikan pertanyaan-
pertanyaan tentang Alat Pernapasan Manusia
 Peserta didik melakukan pecobaan.
 Peserta didik melakukan pengamatan dan menuliskan hasil
Pengolahan data dan pengamatan pada LKPD yang sudah disediakan
Analisis  Peserta didik diharapkan menuliskan hasil diskusinya pada
kertas plano.
 Peserta didik menempelkan jawaban dari kelompoknya
pada dinding kelas.
Pembuktian
 Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi kelompok
masing-masing
Generalisasi  Peserta didik menyimpulkan hasil kegiatannya.
F. Penutup ( 10 Menit)
 Siswa melakukan refleksi tentang pelaksanaan
Peserta didik pembelajaran yang telah diikuti
 Membuat ringkasan/rangkuman melalui bimbingan guru
 Melakukan penilaian
 Memberikan tugas/mengingatkan materi pembelajaran
Guru
untuk pertemuan berikutnya
 Menutup Pembelajaran

6. Penilaian
d. Penilaian Sikap : Obervasi (menggunakan Jurnal)
e. Penilaian Pengetahuan : tes penugasan
f. Penilaian Keterampilan: Unjuk Kerja

Telaga Biru,januari 2022


Mengetahui, Guru Mata pelajaran
Kepala Sekolah

ROSMA ISA, M.Pd Risna S. Ngabito, S.Pd


NIP. 19761214 200012 2 005 NIP.19730818 199903 2 008
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP.06)

Satuan Pendidikan : SMP NEGERI 7 TELAGA BIRU


Mata Pelajaran : IPA
Kelas/Semester : VIII/ GENAP
Materi Pokok : Struktur dan Fungsi Sistem Pernapasan
Manusia
Alokasi Waktu : 2 x 40 Menit
Pertemuan Ke : Dua
Kompetensi Dasar :
3.9 Menganalisis sistem pernapasan pada manusia dan
memahami gangguan pada sistem pernapasanserta upaya
menjaga kesehatan sistem pernapasan.
4.6 Menyajikan karya tentang upaya menjaga kesehatan
sistem pernapasan.

I. Tujuan Pembelajaran
1. Dengan Membaca pada Buku siswa, peserta didik dengan berpikir logis dan kritis dapat
menjelaskan mekanisme pernapasan
2. Melalui percobaan peserta didik dengan teliti dan cermat dapat membedakan pernapasan
dada dan pernapasan perut
3. Melalui pengamatan gambar yang ada buku siswa peserta didik dengan teliti dapat
mengidentifikasi macam-macam volume pernapasan
II. Media pembelajaran dan sumber belajar
 Media : HP Android,Laptop dan Alat dan bahan praktikum
 Sumber Belajar : LKPD.Bahan ajar,Buku paket dan buku referensi lain
III.Langkah-Langkah Pembelajaran
A. Pendahuluan ( 10 Menit)
Orietntasi  Berdoa sebelum pembelajaran dimulai, memeriksa kehadiran
peserta didik (melatih sikap disiplin)
Apersepsi  Mengaitkan materi pembelajaran yang akan diajarkan dengan
materi sebelumnya tentang mekanisme pernapasan pada manusia.
 Guru memangil 2 orang siswa untuk maju didepan kelas, untuk
melakukan demonstrasi pernapasan.
Motivasi  Guru menyampaikan topik dan menyampaikan manfaatnya, dan
hal-hal yang perlu diperhatikan oleh peserta didik yakni:
 Berapa jumlah udara yang dihirup dan dihembuskan?
B. Kegiatan Inti ( 90 menit)
sintaks model Discovery learning:
 Peserta didik diminta untuk mengamati tayangan gambar yang disajikan
oleh guru maupun mengamati gambar yang terdapat pada buku siswa

Pemberian Stimulus

 Membagikan pertanyaan kepada peserta didik (dalam bentuk


kartu-kartu pertanyaan).

Identifikasi Masalah
 Meminta peserta didik untuk mendeskripsikan pertanyaan pada
kartu yang sudah disediaakan
 Guru menampilkan gambar atau model organ yang terlibat dalam
sistem pernapasan manusia
 Peserta didik diminta untuk mengajukan pertanyaan yang belum
dipahami
 Peserta didik diminta untuk menjelaskan perbedaan pernapasan
dada dan pernapasan perut
 Peserta didik diminta untuk melakukann percobaan tentang
Mengumpulkan Data
pernapasan dada dan pernapasan perut
 Peserta didik diminta untuk mendeskripsikan pertanyaan-
pertanyaan tentang volume pernapasan.
 Peserta didik melakukan pengamatan dan menuliskan hasil
Pengolahan data pengamatan pada LKPD yang sudah disediakan
dan Analisis Peserta didik diharapkan menuliskan hasil diskusinya pada kertas
plano.
 Peserta didik menempelkan jawaban dari kelompoknya pada
dinding kelas.
 Peserta didik diminta untuk melakukan windows shopping
(berkunjung ke kelompok lain untuk melihat hasil kerjannya dan
Pembuktian membandingkan dengan kerja kelompok sendiri).
 Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas jawaban soal-
soal yang telah dikerjakan oleh peserta didik.
 Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi kelompok masing-
masing
 Peserta didik menyimpulkan hasil kegiatannya.
Generalisasi

C. Penutup ( 10 Menit)
 Siswa melakukan refleksi tentang pelaksanaan pembelajaran yang
Peserta didik telah diikuti
 Membuat ringkasan/rangkuman melalui bimbingan guru
 Melakukan penilaian
 Memberikan tugas/mengingatkan materi pembelajaran untuk
Guru
pertemuan berikutnya
 Menutup Pembelajaran

III Penilaian
a. Penilaian Sikap : Obervasi (menggunakan Jurnal)
b. Penilaian Pengetahuan : tes penugasan
c. Penilaian Keterampilan: Produk

Telaga Biru, Januari 2022


Mengetahui, Guru Mata pelajaran
Kepala Sekolah

ROSMA ISA, M.Pd Risna S. Ngabito, S.Pd


NIP. 19761214 200012 2 005 NIP.19730818 199903 2 008
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP.07)

Satuan Pendidikan : SMP NEGERI 7 TELAGA BIRU


Mata Pelajaran : IPA
Kelas/Semester : VIII/ GENAP
Materi Pokok : Gangguan pada Sistem Pernapasan Manusia
Alokasi Waktu : 3 X 40 MENIT
Pertemuan Ke : Tiga
Kompetensi Dasar :
3.9 Menganalisis sistem pernapasan pada manusia dan
memahami gangguan pada sistem pernapasanserta upaya
menjaga kesehatan sistem pernapasan.
4.9 Menyajikan karya tentang upaya menjaga kesehatan sistem
pernapasan.

I. Tujuan Pembelajaran
5. Dengan Membaca Buku siswa, peserta didik dapat mengidentifikasi gamgguan dan
penyakit pada pernapasan manusia
6. Melalui diskusi kelompok dan tanya jawab peserta didik dapat menjelaskan upaya
untuk menjaga kesehatan pada sistem pernapasan manusia
II. Media pembelajaran dan sumber belajar
 Media : HP Android,Laptop dan LCD
 Sumber Belajar : LKPD.Bahan ajar,Buku paket dan buku referensi lainnya
III.Langkah-Langkah Pembelajaran

IV. A. Pendahuluan ( 10 Menit)


Orietntasi  Berdoa sebelum pembelajaran dimulai, memeriksa
kehadiran peserta didik (melatih sikap disiplin)
Apersepsi  Meminta peserta didik untuk menutuphidung selama 15
menit. Guru Memberikan pertanyaan:
 Apa yang dirasakan ketika menutup hidung? Dapatkah
kamu bernapas?
Motivasi  Guru menyampaikan topik dan menyampaikan rasa
syukur atas nikmat yang diberikan oleh Allah SWT dan
menyampaikan manfaat, pentingnya bernapas bagi
manusia.
B. Kegiatan Inti ( 90 menit)
sintaks model Discovery learning:
 Peserta didik diminta untuk mengamati tayangan gambar yang
disajikan oleh guru maupun mengamati gambar yang terdapat
Pemberian Stimulus pada buku siswa
 Membagikan pertanyaan kepada peserta didik (dalam
bentuk kartu-kartu pertanyaan).

 Meminta peserta didik untuk mendeskripsikan pertanyaan


pada kartu yang sudah disediaakan
Identifikasi Masalah  Guru menampilkan gambar atau model organ yang terlibat
dalam sistem pernapasan manusia
 Peserta didik diminta untuk mengajukan pertanyaan yang
belum dipahami
 Peserta didik diminta untuk mendiskusikan kelainan dan
penyakit pada sistem pernapasan manusia
 Peserta didi diminta untuk mendiskusikan gangguan
Mengumpulkan Data pernapasan akibat rokok
 Peserta didik diminta untuk mendeskripsikan pertanyaan-
pertanyaan tentang cara menjaga kesehatan pada sistem
pernapasan.
 Peserta didik melakukan diskusi kelompok dan
menuliskan hasil pengamatan pada LKPD yang sudah
Pengolahan data dan
disediakan
Analisis
 Peserta didik diharapkan menuliskan hasil diskusinya pada
kertas plano.
 Peserta didik menempelkan jawaban dari kelompoknya
pada dinding kelas.
 Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas
Pembuktian jawaban soal-soal yang telah dikerjakan oleh peserta didik.
 Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi kelompok
masing-masing
Generalisasi  Peserta didik menyimpulkan hasil kegiatannya.
V. Penutup ( 10 Menit)
 Siswa melakukan refleksi tentang pelaksanaan
Peserta didik pembelajaran yang telah diikuti
 Membuat ringkasan/rangkuman melalui bimbingan guru
 Melakukan penilaian
 Memberikan tugas/mengingatkan materi pembelajaran
Guru
untuk pertemuan berikutnya
 Menutup Pembelajaran

III Penilaian
4. Penilaian Sikap : Obervasi (menggunakan Jurnal)
5. Penilaian Pengetahuan : penugasan
6. Penilaian Keterampilan: Produk

Telaga Biru, Januari 2022


Mengetahui, Guru Mata pelajaran
Kepala Sekolah

ROSMA ISA, M.Pd Risna S. Ngabito, S.Pd


NIP. 19761214 200012 2 005 NIP.19730818 199903 2 008
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP.08)

Satuan Pendidikan : SMP NEGERI 7 TELAGA BIRU


Mata Pelajaran : IPA
Kelas/Semester : VIII/ GENAP
Materi Pokok : Sistem Ekskresi dan Ginjal
Alokasi Waktu : 3 x 40 Menit
Pertemuan Ke : I
Kompetensi Dasar :
3.10 Menganalisis sistem ekskresi pada manusia dan
memahami gangguan pada sistem ekskresi serta upaya
menjaga kesehatan sistem ekskresi.
4.10 Membuat karya tentang sistem eksresi pada manusia
dan penerapannya dalam menjaga kesehatan diri.

I. Tujuan Pembelajaran
1. Melalui tayangan vidio peserta didik dengan teliti menyebutkan organ-organ
penyusun sistem ekskresi pada manusia
2. Melalui pengamatan dan diskusi kelompok peserta didik dapat:
 Menjelaskan fungsi sistem ekskresi.
 Mengidentifikasi bagian-bagian ginjal.
 Menganalisis keterkaitan antara struktur dan fungsi pada organ ginjal
II. Media pembelajaran dan sumber belajar
 Media : HP Android,Laptop dan Alat dan bahan praktikum
 Sumber Belajar : LKPD.Bahan ajar,Buku paket dan buku referensi lainnya
III. Langkah-Langkah Pembelajaran
A. Pendahuluan ( 10 Menit)
Orietntasi PPK:
 Berdoa sebelum pembelajaran dimulai, memeriksa
kehadiran peserta didik (melatih sikap disiplin)
Apersepsi  Guru memanggil 1 siswa untuk maju didepan kelas untuk
melakukan demonsntrasi .Kemudian guru bertanya Apa
yang terjadi ketika kita menghembuskan napas dicermin?
Motivasi  Guru menyampaikan tujuan dan menyampaikan manfaatn
serta hal-hal yang perlu diperhatikan oleh peserta didik.
B. Kegiatan Inti ( 100 menit)
sintaks model Discovery learning:
 Peserta didik diminta untuk mengamati tayangan gambar yang
disajikan oleh guru maupun mengamati gambar yang terdapat
pada buku siswa

Pemberian Stimulus

 Membagikan LKPD kepada peserta didik

 Meminta peserta didik untuk mendeskripsikan pertanyaan


pada LKPD yang sudah disediaakan
Identifikasi Masalah  Guru menampilkan gambar atau model organ yang terlibat
dalam sistem ekskresi manusia
 Peserta didik diminta untuk mengajukan pertanyaan yang
belum dipahami
 Peserta didi diminta untuk mengidentifikasi organ pada
sistem ekresi manusia
 Peserta didik diminta untuk menjelaskan fungsi ginjal
 Peserta didik diminta untuk mendeskripsikan pertanyaan-
Mengumpulkan Data
pertanyaan tentang bagian-bagian ginjal dan fungsinya
 Peserta didik melakukan pecobaan untuk mengetahui
proses terjadinya urine.
 Peserta didik melakukan pengamatan dan menuliskan hasil
Pengolahan data dan pengamatan pada LKPD yang sudah disediakan
Analisis  Peserta didik diharapkan menuliskan hasil diskusinya pada
kertas plano.
 Peserta didik menempelkan jawaban dari kelompoknya
pada dinding kelas.
 Peserta didik diminta untuk melakukan windows shopping
(berkunjung ke kelompok lain untuk melihat hasil
Pembuktian kerjannya dan membandingkan dengan kerja kelompok
sendiri).
 Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas
jawaban soal-soal yang telah dikerjakan oleh peserta didik.
 Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi kelompok
masing-masing
Generalisasi  Peserta didik menyimpulkan hasil kegiatannya.
C. Penutup ( 10 Menit)
 Siswa melakukan refleksi tentang pelaksanaan
Peserta didik pembelajaran yang telah diikuti
 Membuat ringkasan/rangkuman melalui bimbingan guru
 Melakukan penilaian
 Memberikan tugas/mengingatkan materi pembelajaran
Guru
untuk pertemuan berikutnya
 Menutup Pembelajaran

III. Penilaian
1. Penilaian Sikap : Obervasi (menggunakan Jurnal)
2. Penilaian Pengetahuan : tes lisan
3. Penilaian Keterampilan: Produk

Telaga Biru, Januari 2022


Mengetahui, Guru Mata pelajaran
Kepala Sekolah

ROSMA ISA, M.Pd Risna S. Ngabito, S.Pd


NIP. 19761214 200012 2 005 NIP.19730818 199903 2 008
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP. 9)

Satuan Pendidikan : SMP NEGERI 7 TELAGA BIRU


Mata Pelajaran : IPA
Kelas/Semester : VIII/ GENAP
Materi Pokok : Struktur dan Fungsi Sistem Ekskresi pada
( Kulit, paru-paru dan hati)
Alokasi Waktu : 2 X 40 MENIT
Pertemuan Ke : Dua
Kompetensi Dasar :
III.10 .Menganalisis sistem ekskresi pada manusia dan
memahami gangguan pada sistem ekskresi serta upaya
menjaga kesehatan sistem ekskresi.
2.10 Membuat karya tentang sistem eksresi pada manusia dan
penerapannya dalam menjaga kesehatan diri.

I. Tujuan Pembelajaran
Melalui tayangan gambar dan diskusi kelompok peserta didik dapat
1. Menjelaskan fungsi kulit
2. Mengidentikasi bagian-bagian kulit
3. Menganalisis keterkaitan antara struktur dan fungsi pada organ paru-paru
4. Menganalisis keterkaitan antara struktur dan fungsi pada organ hati.
II. Media pembelajaran dan sumber belajar
 Media : HP Android,Laptop dan Alat dan bahan praktikum
 Sumber Belajar : LKPD.Bahan ajar,Buku paket dan buku referensi lainnya
III.LAngkah-Langkah Pembelajaran
A. Pendahuluan ( 10 Menit)
Orietntasi  Berdoa sebelum pembelajaran dimulai, memeriksa
kehadiran peserta didik (melatih sikap disiplin)
Apersepsi  Mengaitkan materi pembelajaran yang akan diajarkan
dengan materi sebelumnya atau berdasarkan kehidupan
nyata dalam kehidupan sehari-sehari, melalui pertanyaan-
pertanyaan.
Motivasi  Guru menyampaikan topik dan menyampaikan
manfaatnya, dan hal-hal yang perlu diperhatikan oleh
peserta didik.
B. Kegiatan Inti ( 60 menit)
sintaks model Discovery learning:
Pemberian Stimulus  Peserta didik diminta untuk mengamati tayangan gambar yang
disajikan oleh guru maupun mengamati gambar yang terdapat
pada buku siswa
 Membagikan LKPD kepada peserta didik

 Meminta peserta didik untuk mendeskripsikan


pertanyaan pada LKPD yang sudah disediaakan
Identifikasi Masalah  Guru menampilkan gambar atau model organ yang
terlibat dalam sistem pernapasan manusia
 Peserta didik diminta untuk mengajukan pertanyaan yang
belum dipahami
 Peserta didik diminta untuk menjelaskan perbedaan
pernapasan dada dan pernapasan perut
 Peserta didik diminta untuk melakukann percobaan
Mengumpulkan Data
tentang pernapasan dada dan pernapasan perut
 Peserta didik diminta untuk mendeskripsikan
pertanyaan-pertanyaan tentang volume pernapasan.
Pengolahan data dan  Peserta didik melakukan pengamatan dan menuliskan
Analisis hasil pengamatan pada LKPD yang sudah disediakan
 .Setiap kelompok mendiskusikan hasil LKPD
Pembuktian  Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi kelompok
masing-masing
Generalisasi  Peserta didik menyimpulkan hasil kegiatannya.
C. Penutup ( 10 Menit)
 Siswa melakukan refleksi tentang pelaksanaan
Peserta didik pembelajaran yang telah diikuti
 Membuat ringkasan/rangkuman melalui bimbingan guru
 Melakukan penilaian
 Memberikan tugas/mengingatkan materi pembelajaran
Guru
untuk pertemuan berikutnya
 Menutup Pembelajaran

D. Penilaian
d. Penilaian Sikap : Obervasi (menggunakan Jurnal)
e. Penilaian Pengetahuan : penugasan
f. Penilaian Keterampilan : Produk

Telaga Biru, Januari 2022


Mengetahui, Guru Mata pelajaran
Kepala Sekolah

ROSMA ISA, M.Pd Risna S. Ngabito, S.Pd


NIP. 19761214 200012 2 005 NIP.19730818 199903 2 008
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP.10)

Satuan Pendidikan : SMP NEGERI 7 TELAGA BIRU


Mata Pelajaran : IPA
Kelas/Semester : VIII/ GENAP
Materi Pokok : Gangguan pada Sistem Ekskresi dan upaya
Menjaga Keshatan Sistem Ekskresi
Alokasi Waktu : 3 X 40 Menit
Pertemuan Ke : Tiga
Kompetensi Dasar :
3.11 Menganalisis sistem ekskresi pada manusia
dan memahami gangguan pada sistem ekskresi serta
upaya menjaga kesehatan sistem ekskresi.
4.11 Membuat karya tentang sistem eksresi pada
manusia dan penerapannya dalam menjaga kesehatan
diri.

I. Tujuan Pembelajaran
Melalui diskusi kelompok peserta didik dapat:
1. Mengidentifikasi kelainan dan penyakit yang terjadi pada sistem ekskresi.
2. Mengidentifikasi berbagai pola hidup untuk menjaga kesehatan sistem ekskresi.
II. Media pembelajaran dan sumber belajar
 Media : HP Android,Laptop dan Lcd
 Sumber Belajar : LKPD.Bahan ajar,Buku paket dan buku referensi lainnya
III. Langkah-Langkah Pembelajaran
A. Pendahuluan ( 10 Menit)
Orietntasi  Berdoa sebelum pembelajaran dimulai, memeriksa
kehadiran peserta didik (melatih sikap disiplin)
Apersepsi  Mengaitkan materi pembelajaran yang akan diajarkan
dengan materi sebelumnya atau berdasarkan kehidupan
nyata dalam kehidupan sehari-sehari, melalui pertanyaan-
pertanyaan.
Motivasi  Guru menyampaikan topik dan menyampaikan
manfaatnya, dan hal-hal yang perlu diperhatikan oleh
peserta didik.
B. Kegiatan Inti ( 100 menit)
sintaks model Discovery learning:
 Peserta didik diminta untuk mengamati tayangan gambar yang
disajikan oleh guru maupun mengamati gambar yang terdapat
pada buku siswa

Pemberian Stimulus

 Membagikan LKPD kepada peserta didik


Identifikasi Masalah
 Meminta peserta didik untuk mendeskripsikan pertanyaan
pada LKPD yang sudah disediaakan
 Peserta didik diminta untuk mengajukan pertanyaan yang
belum dipahami
 Peserta didik diminta untuk mendiskusikan kelainan dan
penyakit pada sistem pernapasan manusia
 Peserta didi diminta untuk mendiskusikan gangguan
Mengumpulkan Data pernapasan akibat rokok
 Peserta didik diminta untuk mendeskripsikan pertanyaan-
pertanyaan tentang cara menjaga kesehatan pada sistem
pernapasan.
 Peserta didik melakukan diskusi kelompok dan
menuliskan hasil pengamatan pada LKPD yang sudah
Pengolahan data dan
disediakan
Analisis
 Peserta didik diharapkan menuliskan hasil diskusinya pada
kertas plano.
 Peserta didik menempelkan jawaban dari kelompoknya
pada dinding kelas.
 Peserta didik diminta untuk melakukan windows shopping
(berkunjung ke kelompok lain untuk melihat hasil
Pembuktian
kerjannya dan membandingkan dengan kerja kelompok
sendiri).
 Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi kelompok
masing-masing
 Peserta didik menyimpulkan hasil kegiatannya.
Generalisasi

C. Penutup ( 10 Menit)
 Siswa melakukan refleksi tentang pelaksanaan
Peserta didik pembelajaran yang telah diikuti
 Membuat ringkasan/rangkuman melalui bimbingan guru
 Melakukan penilaian
 Memberikan tugas/mengingatkan materi pembelajaran
Guru
untuk pertemuan berikutnya
 Menutup Pembelajaran

IV. Penilaian
1. Penilaian Sikap : Obervasi (menggunakan Jurnal)
2. Penilaian Pengetahuan : tes lisan
3. Penilaian Keterampilan : Produk

Telaga Biru, Januari 2022


Mengetahui, Guru Mata pelajaran
Kepala Sekolah

ROSMA ISA, M.Pd Risna S. Ngabito, S.Pd


NIP. 19761214 200012 2 005 NIP.19730818 199903 2 008
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP.11)

Satuan Pendidikan : SMP NEGERI 7 TELAGA BIRU


Mata Pelajaran : IPA
Kelas/Semester : VIII/ GENAP
Materi Pokok : Getaran dan Gelombang
Alokasi Waktu : 3 X 40 MENIT
Pertemuan Ke :I
Kompetensi Dasar :
3.11 Menerapkan konsep getaran, gelombang,
bunyi, dan sistem pendengaran dalam kehidupan
sehari-hari termasuk sistem sonar pada hewan.
4.11 Menyajikan hasil percobaan tentang getaran, gelombang,
dan bunyi.

I. Tujuan Pembelajaran

Melalui tayangan gambar dan diskusi kelompol Peserta didik dapat:


1. menjelaskan pengertian getaran dan gelombang
2. Menyelidiki peristiwa getaran bandul
3. Menghitung frekwensi dan periode ayunan getaran
4. Menghitung panjang gelombang dan kecepatan gelombang
5. Membedakan gelombang transvrsal dan gelombang longitudinal
II. Media pembelajaran dan sumber belajar
 Media : HP Android,Laptop dan Lcd
 Sumber Belajar : LKPD.Bahan ajar,Buku paket dan buku referensi lainnya
III. Langkah-Langkah Pembelajaran
4. Pendahuluan ( 10 Menit)
Orietntasi  Berdoa sebelum pembelajaran dimulai, memeriksa
kehadiran peserta didik (melatih sikap disiplin)
Apersepsi  Mengaitkan materi pembelajaran yang akan diajarkan
dengan materi sebelumnya atau berdasarkan kehidupan
nyata dalam kehidupan sehari-sehari, melalui pertanyaan-
pertanyaan.
Motivasi  Guru menyampaikan topik dan menyampaikan
manfaatnya, dan hal-hal yang perlu diperhatikan oleh
peserta didik.
5. Kegiatan Inti ( 100 menit)
sintaks model Discovery learning:
 Peserta didik diminta untuk mengamati tayangan gambar yang
disajikan oleh guru maupun mengamati gambar yang terdapat
Pemberian Stimulus pada buku siswa
 Membagikan LKPD kepada peserta didik

 Meminta peserta didik untuk mendeskripsikan pertanyaan


pada LKPD yang sudah disediaakan
Identifikasi Masalah  Guru menampilkan gambar tentang getaran
 Peserta didik diminta untuk mengajukan pertanyaan yang
belum dipahami
Mengumpulkan Data
 Peserta didik mengerjakan LKPD yang sudah dibagikan
guru
 Peserta didik berdiskusi di dalam kelompok untuk
menjawab pertanyaan yang ada di LKPD tentang getaran
dan gelombang
 Peserta didik dapat mendiskudikan dengan guru jika mengalami
kesuliatan

 Peserta didik melakukan pengamatan dan menuliskan hasil
Pengolahan data dan pengamatan pada LKPD yang sudah disediakan
 Peserta didik dapat mendiskudikan dengan guru jika mengalami
Analisis kesuliatan
.

 Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas


Pembuktian jawaban soal-soal yang telah dikerjakan oleh peserta didik.
 Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi kelompok
masing-masing
Peserta didik bersama guru menyimpulkan hasil kegiatannya.
Generalisasi
6. Penutup ( 10 Menit)
 Siswa melakukan refleksi tentang pelaksanaan
Peserta didik pembelajaran yang telah diikuti
 Membuat ringkasan/rangkuman melalui bimbingan guru
 Melakukan penilaian
 Memberikan tugas/mengingatkan materi pembelajaran
Guru
untuk pertemuan berikutnya
 Menutup Pembelajaran

IV. Penilaian
7. Penilaian Sikap : Obervasi (menggunakan Jurnal)
8. Penilaian Pengetahuan : tes tulis
9. Penilaian Keterampilan: Unjuk Kerja

Telaga Biru, Januari 2022


Mengetahui, Guru Mata pelajaran
Kepala Sekolah

ROSMA ISA, M.Pd Risna S. Ngabito, S.Pd


NIP. 19761214 200012 2 005 NIP.19730818 199903 2 008
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP.12)

Satuan Pendidikan : SMP NEGERI 7 TELAGA BIRU


Mata Pelajaran : IPA
Kelas/Semester : VIII/ GENAP
Materi Pokok : Karakteristik dan Pemantulan Gelombang
Alokasi Waktu : 2 X 40 MENIT
Pertemuan Ke : Dua
Kompetensi Dasar :
3.11 Menerapkan konsep getaran, gelombang,
bunyi, dan sistem pendengaran dalam kehidupan
sehari-hari termasuk sistem sonar pada hewan.
4.11 Menyajikan hasil percobaan tentang getaran,
gelombang, dan bunyi.

I. Tujuan Pembelajaran
Melalui pengamatan dan diskusi lelompok peserta didik dapat:
1. Menjelaskan hubungan antara panjang gelombang , frekwensi, cepat rambat dan
periode getaran.
2. Menghitung panjang gelombang dan peride bandul
3. Menjelaskan peristiwa pemantulan gelombang
II. Media pembelajaran dan sumber belajar
 Media : HP Android,Laptop dan Lcd
 Sumber Belajar : LKPD.Bahan ajar,Buku paket dan buku referensi lainnya
III . Langkah-Langkah Pembelajaran
A. Pendahuluan ( 10 Menit)
Orietntasi  Berdoa sebelum pembelajaran dimulai, memeriksa
kehadiran peserta didik (melatih sikap disiplin)
Apersepsi Mengaitkan materi pembelajaran yang akan diajarkan dengan
materi sebelumnya atau berdasarkan kehidupan nyata dalam
kehidupan sehari-sehari, melalui pertanyaan-pertanyaan.
Motivasi Guru menyampaikan topik dan menyampaikan manfaatnya,
dan hal-hal yang perlu diperhatikan oleh peserta didik.
B. Kegiatan Inti ( 60 menit)
sintaks model Discovery learning:
 Peserta didik diminta untuk mengamati tayangan gambar
Pemberian Stimulus atau Vidio yang disajikan oleh guru.
 Membagikan LKPD kepada peserta didik

 Meminta peserta didik untuk mendeskripsikan


Identifikasi Masalah pertanyaan pada LKPD yang sudah disediaakan
 Peserta didik diminta untuk mengajukan pertanyaan
yang belum dipahami
Mengumpulkan Data 1. Dengan membaca buku siswa dan mengamati gambar
peserta didik dapat menjelaskan hubungan antara
panjang gelombang , frekwensi, cepat rambat dan
periode getaran.
2. Peserta didik melakukan pengamatan gambar dan
diskusi kelompok untuk menghitung panjan
gelombang dan menghitung periode bandul
3. Melakukan diskusi kelompok peserta didik dapat
menjelaskan peristiwa pemantulan gelombang
Peserta didik melakukan pengamatan dan
menuliskan hasil pengamatan pada LKPD yang sudah
Pengolahan data dan
disediakan
Analisis
Peserta didik diharapkan mendiskusikan kembali hasil
pekerjaan kelompok

Pembuktian  Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi kelompok


masing-masing dan kelompok lai menanggapi
Peserta didik menyimpulkan hasil kegiatannya.
Generalisasi
C. Penutup ( 10 Menit)
 Siswa melakukan refleksi tentang pelaksanaan
Peserta didik pembelajaran yang telah diikuti
 Membuat ringkasan/rangkuman melalui bimbingan guru
 Melakukan penilaian
 Memberikan tugas/mengingatkan materi pembelajaran
Guru
untuk pertemuan berikutnya
 Menutup Pembelajaran

III . Penilaian
g. Penilaian Sikap : Obervasi (menggunakan Jurnal)
h. Penilaian Pengetahuan : Penugasan
i. Penilaian Keterampilan: Produk

Telaga Biru, Januari 2022


Mengetahui, Guru Mata pelajaran
Kepala Sekolah

ROSMA ISA, M.Pd Risna S. Ngabito, S.Pd


NIP. 19761214 200012 2 005 NIP.19730818 199903 2 008
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP.13)

Satuan Pendidikan : SMP NEGERI 7 TELAGA BIRU


Mata Pelajaran : IPA
Kelas/Semester : VIII/ GENAP
Materi Pokok : Bunyi
Alokasi Waktu : 3 X 40 MENIT
Pertemuan Ke : Tiga
Kompetensi Dasar :
3.11Menerapkan konsep getaran, gelombang, bunyi,
dan sistem pendengaran dalam kehidupan sehari-hari
termasuk sistem sonar pada hewan.
4.11 Menyajikan hasil percobaan tentang getaran,
gelombang, dan bunyi.

I. Tujuan Pembelajaran

Melalui diskusi kelompok dan demostrasi peserta didik dapat:

1. Menbedakan gaung dan gema


2. Menjelaskan karakteristik bunyi
3. Menjelaskan cepat rambat gelombang bunyi
4. Menghitung jarak sumber bunyi kependengar
5. Menganalisis hubungan antara frrekwensi dengan tegangan dawai
6. Menganalisi hubungan antara panjang pendeknya senar dengan frekwensi bunyi.
II. Media pembelajaran dan sumber belajar
 Media : HP Android,Laptop dan Lcd
 Sumber Belajar : LKPD.Bahan ajar,Buku paket dan buku referensi lainnya

III. Langkah-Langkah Pembelajaran


A. Pendahuluan ( 10 Menit)
Orietntasi  Berdoa sebelum pembelajaran dimulai, memeriksa
kehadiran peserta didik (melatih sikap disiplin)
Apersepsi Mengaitkan materi pembelajaran yang akan diajarkan dengan
materi sebelumnya atau berdasarkan kehidupan nyata dalam
kehidupan sehari-sehari, melalui pertanyaan-pertanyaan.
Motivasi Guru menyampaikan topik dan menyampaikan manfaatnya,
dan hal-hal yang perlu diperhatikan oleh peserta didik.
B. Kegiatan Inti ( 100 menit)
sintaks model Discovery learning:
 Peserta didik diminta untuk mengamati tayangan gambar
yang disajikan oleh guru maupun mengamati gambar yang
Pemberian Stimulus terdapat pada buku siswa
 Membagikan LKPD kepada peserta didik

 Meminta peserta didik untuk mendeskripsikan


pertanyaan pada LKPD yang sudah disediaakan
Identifikasi Masalah  Guru menampilkan gambar atau model organ yang
terlibat dalam materi bunyi
 Peserta didik diminta untuk mengajukan pertanyaan
yang belum dipahami
Mengumpulkan Data 1. peserta didik membaca buku siswa untuk
menbedakan gaung dan gema
2. Peserta didik melakukan demonstrasi untuk
menjelaskan karakteristik bunyi
3. Melakukan diskusi kelompok untuk menjelaskan
cepat rambat gelombang bunyi dan menganalisi
hubungan antara panjang pendeknya senar dengan
frekwensi bunyi.
 Peserta didik melakukan diskusi kelompok dan
menuliskan hasil pengamatan pada LKPD yang sudah
Pengolahan data dan
disediakan
Analisis
 Peserta didik diharapkan mendiskusikan kembali hasil
kelompoknya
 masing – masing kelompok mencocokan kembali hasil
LKPD dengan buku yang relevan
Pembuktian
 Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi
kelompok masing-masing
 Peserta didik menyimpulkan hasil kegiatannya.
Generalisasi

C. Penutup ( 10 Menit)
 Siswa melakukan refleksi tentang pelaksanaan
Peserta didik pembelajaran yang telah diikuti
 Membuat ringkasan/rangkuman melalui bimbingan guru
 Melakukan penilaian
 Memberikan tugas/mengingatkan materi pembelajaran
Guru
untuk pertemuan berikutnya
 Menutup Pembelajaran

IV. Penilaian
1. Penilaian Sikap : Obervasi (menggunakan Jurnal)
2. Penilaian Pengetahuan : tes tertulis
3. Penilaian Keterampilan: Unjuk Kerja

Telaga Biru, Januari 2022


Mengetahui, Guru Mata pelajaran
Kepala Sekolah

ROSMA ISA, M.Pd Risna S. Ngabito, S.Pd


NIP. 19761214 200012 2 005 NIP.19730818 199903 2 008
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP.14)

Satuan Pendidikan : SMP NEGERI 7 TELAGA BIRU


Mata Pelajaran : IPA
Kelas/Semester : VIII/ GENAP
Materi Pokok : Mekanisme Mendengar pada Manusia dan
Hewan
Alokasi Waktu : 2 X 40 Menit
Pertemuan Ke : Empat
Kompetensi Dasar :
3.11Menerapkan konsep getaran, gelombang, bunyi, dan sistem
pendengaran dalam kehidupan sehari-hari termasuk sistem sonar
pada hewan.
4.11 Menyajikan hasil percobaan tentang getaran, gelombang,
dan bunyi.

I. Tujuan Pembelajaran
Melalui diskusi kelompok dan demostrasi peserta didik dapat :
1. menjelaskan funsi bagian pada telinga
2. Menjelaskan mekanisme mendengar pada manusia
3. Menghitung jarak sumber bunyi ke pendengar
4. Menjelaskan sistem sonar pada kelelawar.
II. Media pembelajaran dan sumber belajar
 Media : HP Android,Laptop dan Lcd
 Sumber Belajar : LKPD.Bahan ajar,Buku paket dan buku referensi lainnya
III. Langkah-Langkah Pembelajaran
A. Pendahuluan ( 10 Menit)
Orietntasi PPK:
 Berdoa sebelum pembelajaran dimulai, memeriksa
kehadiran peserta didik (melatih sikap disiplin)
Apersepsi Mengaitkan materi pembelajaran yang akan diajarkan dengan
materi sebelumnya atau berdasarkan kehidupan nyata dalam
kehidupan sehari-sehari, melalui pertanyaan-pertanyaan.
Motivasi Guru menyampaikan topik dan menyampaikan manfaatnya,
dan hal-hal yang perlu diperhatikan oleh peserta didik.
B. Kegiatan Inti ( 60 menit)
sintaks model Discovery learning:
 Peserta didik diminta untuk mengamati tayangan gambar
yang disajikan oleh guru maupun mengamati gambar yang
Pemberian Stimulus terdapat pada buku siswa
 Membagikan pertanyaan kepada peserta didik (dalam
bentuk kartu-kartu pertanyaan).

 Meminta peserta didik untuk mendeskripsikan


pertanyaan pada kartu yang sudah disediaakan
Identifikasi Masalah  Guru menampilkan gambar atau model indra
pendengar.
 Peserta didik diminta untuk mengajukan pertanyaan
yang belum dipahami
- Peserta didik diminta untuk mendiskusikan fungsi dan
Mengumpulkan Data struktur indera pendengaran
- Peserta didi diminta untuk mendiskusikan struktur dan fungsi
bagian-bagian telinga
Pengolahan data dan Peserta didik melakukan diskusi kelompok dan menuliskan
Analisis hasil pengamatan pada LKPD yang sudah disediakan
Peserta didik diharapkan mendiskusikan kembali hasil LKPD
 Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas
jawaban soal-soal yang telah dikerjakan oleh peserta didik.
Pembuktian  Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi
kelompok masing-masing
Peserta didik menyimpulkan hasil kegiatannya.
Generalisasi
C. Penutup ( 10 Menit)
 Siswa melakukan refleksi tentang pelaksanaan
Peserta didik pembelajaran yang telah diikuti
 Membuat ringkasan/rangkuman melalui bimbingan guru
 Melakukan penilaian
 Memberikan tugas/mengingatkan materi pembelajaran
Guru
untuk pertemuan berikutnya
 Menutup Pembelajaran

IV. Penilaian
a. Penilaian Sikap : Obervasi (menggunakan Jurnal)
b. Penilaian Pengetahuan : penugasan
c. Penilaian Keterampilan: Unjuk Kerja

Telaga Biru, Januari 2022


Mengetahui, Guru Mata pelajaran
Kepala Sekolah

ROSMA ISA, M.Pd Risna S. Ngabito, S.Pd


NIP. 19761214 200012 2 005 NIP.19730818 199903 2 008
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP.15)

Satuan Pendidikan : SMP NEGERI 7 TELAGA BIRU


Mata Pelajaran : IPA
Kelas/Semester : VIII/ GENAP
Materi Pokok : Aplikasi Getaran dan Gelombang Dalam
Teknologi
Alokasi Waktu : 3 X 40 MENIT
Pertemuan Ke : Lima
Kompetensi Dasar :
3.11 Menerapkan konsep getaran, gelombang,
bunyi, dan sistem pendengaran dalam kehidupan
sehari-hari termasuk sistem sonar pada hewan.
4.11 Menyajikan hasil percobaan tentang getaran, gelombang,
dan bunyi.

I. Tujuan Pembelajaran
Melalui buku acaan dan diskusi kelompok peserta didik dapat :
1. menjelaskan perubahan keras lemah bunyi sirine ambulan yang bergerak
2. Menjelaskan dampak negatif penggunaan sonar
3. Menjelaskan cara pemamtulan bunyi dan sistem kerja sonar
II. Media pembelajaran dan sumber belajar
 Media : HP Android,Laptop dan Lcd
 Sumber Belajar : LKPD.Bahan ajar,Buku paket dan buku referensi lainnya

III. Langkah-Langkah Pembelajaran


A. Pendahuluan ( 10 Menit)
Orietntasi  Berdoa sebelum pembelajaran dimulai, memeriksa
kehadiran peserta didik (melatih sikap disiplin)
Apersepsi Mengaitkan materi pembelajaran yang akan diajarkan dengan
materi sebelumnya atau berdasarkan kehidupan nyata dalam
kehidupan sehari-sehari, melalui pertanyaan-pertanyaan.
Guru bertanya: Apa saja yang memanfaatkan getaran dan
gelombang dalam sistem kerjanya.
Motivasi Guru menyampaikan topik dan menyampaikan manfaatnya,
dan hal-hal yang perlu diperhatikan oleh peserta didik.
B. Kegiatan Inti ( 100 menit)
sintaks model Discovery learning:
 Peserta didik diminta untuk membaca buku siswa
Pemberian Stimulus
 Membagikan LKPD kepada peserta didik.

 Meminta peserta didik untuk mendeskripsikan


pertanyaan pada kartu yang sudah disediaakan tentang
Identifikasi Masalah aplikasi getaran dan gelombang dalam teknologi.
 Peserta didik diminta untuk mengajukan pertanyaan
yang belum dipahami
Peserta didik diminta untuk mendiskusikan aplikasi getaran
Mengumpulkan Data
dan gelombang dalam teknologi.
Pengolahan data dan Peserta didik melakukan diskusi kelompok dan menuliskan
Analisis hasil pengamatan pada LKPD yang sudah disediakan
Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi kelompok
Pembuktian masing-masing
Guru dan siswa membahas kembali pertanyaan dari siswa.
Generalisasi Peserta didik menyimpulkan hasil kegiatannya.
C. Penutup ( 10 Menit)
Peserta didik  Siswa melakukan refleksi tentang pelaksanaan
pembelajaran yang telah diikuti
 Membuat ringkasan/rangkuman melalui bimbingan guru
 Melakukan penilaian
 Memberikan tugas/mengingatkan materi pembelajaran
Guru
untuk pertemuan berikutnya
 Menutup Pembelajaran

IV. Penilaian
a. Penilaian Sikap : Obervasi (menggunakan Jurnal)
b. Penilaian Pengetahuan : Penugasan
c. Penilaian Keterampilan: Produk

Telaga Biru, Januari 2022


Mengetahui, Guru Mata pelajaran
Kepala Sekolah

ROSMA ISA, M.Pd Risna S. Ngabito, S.Pd


NIP. 19761214 200012 2 005 NIP.19730818 199903 2 008
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP.16)

Satuan Pendidikan : SMP NEGERI 7 TELAGA BIRU


Mata Pelajaran : IPA
Kelas/Semester : VIII/ GENAP
Materi Pokok : Sifat-Sifat Cahaya
Alokasi Waktu : 3 X 40 MENIT
Pertemuan Ke : I
Kompetensi Dasar :
3.12 Menganalisis sifat-sifat cahaya, pembentukan bayangan
pada bidang datar dan lengkung, serta penerapannya
untuk menjelaskan proses penglihatan manusia, mata
serangga, dan prinsip kerja alat optik
4.12 Menyajikan hasil percobaan tentang pembentukan
bayangan pada cermin dan lensa

I. Tujuan Pembelajaran

Melalui pengamatan gambar dan diskusi kelompok peserta didik dapat :


1. Mnjelaskan sifat-sifat cahaya
2. Menyelidiki arah rambat cahaya
3. Menyelidiki pembiasan cahaya
4. Menghitung sudut pantul dari suatu sinar datang.
II. Media pembelajaran dan sumber belajar
 Media : HP Android,Laptop dan Lcd
 Sumber Belajar : LKPD.Bahan ajar,Buku paket dan buku referensi lainnya
III. Langkah-Langkah Pembelajaran
10. Pendahuluan ( 10 Menit)
Orietntasi  Berdoa sebelum pembelajaran dimulai, memeriksa
kehadiran peserta didik (melatih sikap disiplin)
Apersepsi Mengaitkan materi pembelajaran yang akan diajarkan dengan
materi sebelumnya atau berdasarkan kehidupan nyata dalam
kehidupan sehari-sehari, melalui pertanyaan-pertanyaan.
Motivasi Guru menyampaikan topik dan menyampaikan manfaatnya,
dan hal-hal yang perlu diperhatikan oleh peserta didik.
11. Kegiatan Inti ( 100 menit)
sintaks model Discovery learning:
 Peserta didik diminta untuk mengamati tayangan gambar
Pemberian Stimulus yang disajikan oleh guru maupun mengamati gambar yang
terdapat pada buku siswa

 Meminta peserta didik untuk mendeskripsikan


Identifikasi Masalah pertanyaan pada LKPD yang sudah disediaakan
 Peserta didik diminta untuk mengajukan pertanyaan
yang belum dipahami
Mengumpulkan Data
 Peserta didi diminta untuk menjelaskan sifat-sifat
cahaya
 Peserta didik diminta untuk menyelidiki arah rambat
cahaya
 Peserta didik diminta untuk mendeskripsikan
pembiasan cahaya
 Peserta didik melakukan diskusi kelompok untuk
menghitung sudut pantul dari suatu sinar datang

 Peserta didik melakukan pengamatan dan menuliskan


Pengolahan data dan
hasil pengamatan pada LKPD yang sudah disediakan
Analisis

 Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas


Pembuktian jawaban soal-soal yang telah dikerjakan oleh peserta didik.
 Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi
kelompok masing-masing
Generalisasi Peserta didik menyimpulkan hasil kegiatannya.
12. Penutup ( 10 Menit)
 Siswa melakukan refleksi tentang pelaksanaan
Peserta didik pembelajaran yang telah diikuti
 Membuat ringkasan/rangkuman melalui bimbingan guru
 Melakukan penilaian
 Memberikan tugas/mengingatkan materi pembelajaran
Guru
untuk pertemuan berikutnya
 Menutup Pembelajaran

IV. Penilaian
13. Penilaian Sikap : Obervasi (menggunakan Jurnal)
14. Penilaian Pengetahuan : tes tertulis
15. Penilaian Keterampilan: Unjuk Kerja

Telaga Biru, Januari 2022


Mengetahui, Guru Mata pelajaran
Kepala Sekolah

ROSMA ISA, M.Pd Risna S. Ngabito, S.Pd


NIP. 19761214 200012 2 005 NIP.19730818 199903 2 008
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP.17)

Satuan Pendidikan : SMP NEGERI 7 TELAGA BIRU


Mata Pelajaran : IPA
Kelas/Semester : VIII/ GENAP
Materi Pokok : Pembentukan Bayangan Pada Cermin
Alokasi Waktu : 2 X 40 MENIT
Pertemuan Ke : Dua
Kompetensi Dasar :
3.12 Menganalisis sifat-sifat cahaya, pembentukan
bayangan pada bidang datar dan lengkung, serta
penerapannya untuk menjelaskan proses
penglihatan manusia, mata serangga, dan prinsip
kerja alat optik
4.12 Menyajikan hasil percobaan tentang
pembentukan bayangan pada cermin dan lensa

I. Tujuan Pembelajaran
Melalui bahan bacaan dan mengamati gambar peserta didik dapat:
1. menjelaskan pembentukan bayangan pada cermin datar dan cermin lengkung
2. Menghitung banyaknya bayangan yang dibentuk oleh dua cermin bersudut.
3. Menggambar pembentukan bayangan pada cermin datar
4. Menggambar pembentukan bayangan pada cermin lengkung.
II. Media pembelajaran dan sumber belajar
 Media : HP Android,Laptop dan Lcd
 Sumber Belajar : LKPD.Bahan ajar,Buku paket dan buku referensi lainnya

III . Langkah-Langkah Pembelajaran


A. Pendahuluan ( 10 Menit)
Orietntasi  Berdoa sebelum pembelajaran dimulai, memeriksa
kehadiran peserta didik (melatih sikap disiplin)
Apersepsi Mengaitkan materi pembelajaran yang akan diajarkan dengan
materi sebelumnya atau berdasarkan kehidupan nyata dalam
kehidupan sehari-sehari, melalui pertanyaan-pertanyaan.
Motivasi Guru menyampaikan topik dan menyampaikan manfaatnya,
dan hal-hal yang perlu diperhatikan oleh peserta didik.
B. Kegiatan Inti ( 60 menit)
sintaks model Discovery learning:
 Peserta didik diminta untuk mengamati tayangan gambar
yang disajikan oleh guru maupun mengamati gambar yang
Pemberian Stimulus terdapat pada buku siswa
 Membagikan pertanyaan kepada peserta didik (dalam
bentuk kartu-kartu pertanyaan).

 Meminta peserta didik untuk mendeskripsikan


Identifikasi Masalah pertanyaan pada LKPD yang sudah disediaakan
 Peserta didik diminta untuk mengajukan pertanyaan
yang belum dipahami
* Peserta didik diminta untuk menjelaskan pembentukan
bayangan pada cermin datar dan cermin lengkung
* Peserta didik diminta untuk menghitung banyaknya bayangan
yang dibentuk oleh dua cermin bersudut
* Peserta didik diminta untuk menggambar pembentukan
Mengumpulkan Data
bayangan pada cermin datar
* Peserta didik dapat menggambar pembentukan bayangan pada
cermin lengkung.
* Peserta didik dapat menjelaskan letak bayangan melalui
persamaan umum cermin
 Peserta didik melakukan pengamatan dan menuliskan
Pengolahan data dan hasil pengamatan pada LKPD yang sudah disediakan
Analisis  Memberikan kesempatan kepada peserta didi untuk
bertanya
 Masimg –masing kelompok dim nta untuk mendiskusikan
kembali LKPD yang sudah dikerjakan
Pembuktian  Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi
kelompok masing-masing
Peserta didik menyimpulkan hasil kegiatannya.
Generalisasi
C. Penutup ( 10 Menit)
 Siswa melakukan refleksi tentang pelaksanaan
Peserta didik pembelajaran yang telah diikuti
 Membuat ringkasan/rangkuman melalui bimbingan guru
 Melakukan penilaian
 Memberikan tugas/mengingatkan materi pembelajaran
Guru
untuk pertemuan berikutnya
 Menutup Pembelajaran

III . Penilaian
j. Penilaian Sikap : Obervasi (menggunakan Jurnal)
k. Penilaian Pengetahuan : penugasan
l. Penilaian Keterampilan : Produk

Telaga Biru, Januari 2022


Mengetahui, Guru Mata pelajaran
Kepala Sekolah

ROSMA ISA, M.Pd Risna S. Ngabito, S.Pd


NIP. 19761214 200012 2 005 NIP.19730818 199903 2 008
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP.18)

Satuan Pendidikan : SMP NEGERI 7 TELAGA BIRU


Mata Pelajaran : IPA
Kelas/Semester : VIII/ GENAP
Materi Pokok : Pembentukan Bayang pada Lensa
Alokasi Waktu : 3 X 40 MENIT
Pertemuan Ke : Tiga
Kompetensi Dasar :
3.12 Menganalisis sifat-sifat cahaya, pembentukan bayangan pada
bidang datar dan lengkung, serta penerapannya untuk menjelaskan
proses penglihatan manusia, mata serangga, dan prinsip kerja alat optik
4.12 Menyajikan hasil percobaan tentang pembentukan
bayangan pada cermin dan lensa

I. Tujuan Pembelajaran
1. Melalui tayangan gambar peserta didik dapat menggambar pembentukan bayangan pada
lensa
2. Melalui demonstrasi peserta didik dapat menganalisis keterkaitan antara titik fokus, jarak
benda, dan jarak bayangan pada lensa cembung
3. Melalui diskusi kelompok peserta didik dapat menjelaskan letak bayangan melalui
persamaan umum lensa
4. Melalui demonstrasi peserta didik dapat menghitung kekuatan lensa cembung.
II.Media pembelajaran dan sumber belajar
 Media : HP Android,Laptop dan Lcd
 Sumber Belajar : LKPD.Bahan ajar,Buku paket dan buku referensi lainnya

III. Langkah-Langkah Pembelajaran


A. Pendahuluan ( 10 Menit)
Orietntasi  Berdoa sebelum pembelajaran dimulai, memeriksa
kehadiran peserta didik (melatih sikap disiplin)
Apersepsi Mengaitkan materi pembelajaran yang akan diajarkan dengan
materi sebelumnya atau berdasarkan kehidupan nyata dalam
kehidupan sehari-sehari, melalui pertanyaan-pertanyaan.
Motivasi Guru menyampaikan topik dan menyampaikan manfaatnya,
dan hal-hal yang perlu diperhatikan oleh peserta didik.
B. Kegiatan Inti ( 100 menit)
sintaks model Discovery learning:
 Peserta didik diminta untuk mengamati tayangan gambar
yang disajikan oleh guru maupun mengamati gambar yang
Pemberian Stimulus terdapat pada buku siswa
 Membagikan pertanyaan kepada peserta didik (dalam
bentuk kartu-kartu pertanyaan).

 Meminta peserta didik untuk mendeskripsikan


Identifikasi Masalah pertanyaan pada LKPD yang sudah disediaakan
 Peserta didik diminta untuk mengajukan pertanyaan
yang belum dipahami
- Peserta didik diminta untuk menggambar pembentukan
bayangan pada lensa
- Peserta didi diminta untuk menganalisis keterkaitan antara titik
fokus, jarak benda, dan jarak bayangan pada lensa cembung
Mengumpulkan Data
- Peserta didik diminta untuk menjelaskan letak bayangan
melalui persamaan umum lensa
- Peserta didik dapat menghitung kekuatan lensa cembung.

Pengolahan data dan Peserta didik melakukan diskusi kelompok dan menuliskan
hasil pengamatan pada LKPD yang sudah disediakan
Analisis Peserta didik diharapkan menuliskan hasil diskusinya pada
kertas plano.
* Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas jawaban
soal-soal yang telah dikerjakan oleh peserta didik.
Pembuktian * Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi kelompok
masing-masing
Peserta didik menyimpulkan hasil kegiatannya.
Generalisasi
C. Penutup ( 10 Menit)
 Siswa melakukan refleksi tentang pelaksanaan
Peserta didik pembelajaran yang telah diikuti
 Membuat ringkasan/rangkuman melalui bimbingan guru
 Melakukan penilaian
 Memberikan tugas/mengingatkan materi pembelajaran
Guru
untuk pertemuan berikutnya
 Menutup Pembelajaran

IV. Penilaian
1. Penilaian Sikap : Obervasi (menggunakan Jurnal)
2. Penilaian Pengetahuan : tes Tertulis
3. Penilaian Keterampilan : Produk

Telaga Biru, Januari 2022


Mengetahui, Guru Mata pelajaran
Kepala Sekolah

ROSMA ISA, M.Pd Risna S. Ngabito, S.Pd


NIP. 19761214 200012 2 005 NIP.19730818 199903 2 008
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP.19)

Satuan Pendidikan : SMP NEGERI 2 TELAGA BIRU


Mata Pelajaran : IPA
Kelas/Semester : VIII/ GENAP
Materi Pokok : Indra Penglihatan Manusia dan Hewan
Alokasi Waktu : 2 X 40 MENIT
Pertemuan Ke : Empat
Kompetensi Dasar :
3.12 Menganalisis sifat-sifat cahaya, pembentukan
bayangan pada bidang datar dan lengkung, serta
penerapannya untuk menjelaskan proses penglihatan
manusia, mata serangga, dan prinsip kerja alat optik
4.12 Menyajikan hasil percobaan tentang
pembentukan bayangan pada cermin dan lensa

I. Tujuan Pembelajaran
1. Melalui demonstrasi peserta didik dapat menjelaskan fungsi mata
2. Dengan Membaca buku siswa peserta didk dapat menjelaskan struktur mata
3. Melalui percobaan peserta didik dapat membuktikan pembentukan bayangan pada
mata
4. Melalui percobaan peserta didik dapat menjelaskan gangguan pada mata
II. Media pembelajaran dan sumber belajar
 Media : HP Android,Laptop dan Lcd
 Sumber Belajar : LKPD.Bahan ajar,Buku paket dan buku referensi lainnya

III. Langkah-Langkah Pembelajaran


A. Pendahuluan ( 10 Menit)
Orietntasi  Berdoa sebelum pembelajaran dimulai, memeriksa
kehadiran peserta didik (melatih sikap disiplin)
Apersepsi  Mengaitkan materi pembelajaran yang akan diajarkan
dengan materi sebelumnya atau berdasarkan
kehidupan nyata dalam kehidupan sehari-sehari,
melalui pertanyaan-pertanyaan.
Motivasi Guru menyampaikan topik dan menyampaikan manfaatnya,
dan hal-hal yang perlu diperhatikan oleh peserta didik.
B. Kegiatan Inti ( 60 menit)
sintaks model Discovery learning:
 Peserta didik diminta untuk mengamati tayangan gambar
yang disajikan oleh guru maupun mengamati gambar yang
Pemberian Stimulus terdapat pada buku siswa
 Membagikan pertanyaan kepada peserta didik (dalam
bentuk kartu-kartu pertanyaan).

 Meminta peserta didik untuk mendeskripsikan


Identifikasi Masalah pertanyaan pada LKPD yang sudah disediaakan
 Peserta didik diminta untuk mengajukan pertanyaan
yang belum dipahami
Mengumpulkan Data  Peserta didik diminta untuk menjelaskan fungsi dan
struktur bagian mata
 Peserta didi diminta untuk dapat Menjelaskan
gangguan pada mata
 Peserta didik diminta untuk dapat menjelaskan
mekanisme pada serangga
 Peserta didik melakukan diskusi kelompok dan
menuliskan hasil pengamatan pada LKPD yang sudah
Pengolahan data dan
disediakan
Analisis
 Peserta didik diharapkan menuliskan hasil diskusinya
pada kertas plano.
 Peserta didik menempelkan jawaban dari
kelompoknya pada dinding kelas.
 Peserta didik diminta untuk melakukan windows
shopping (berkunjung ke kelompok lain untuk
Pembuktian
melihat hasil kerjannya dan membandingkan dengan
kerja kelompok sendiri).
 Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi
kelompok masing-masing
Peserta didik menyimpulkan hasil kegiatannya.
Generalisasi
C. Penutup ( 10 Menit)
 Siswa melakukan refleksi tentang pelaksanaan
Peserta didik pembelajaran yang telah diikuti
 Membuat ringkasan/rangkuman melalui bimbingan guru
 Melakukan penilaian
 Memberikan tugas/mengingatkan materi pembelajaran
Guru
untuk pertemuan berikutnya
 Menutup Pembelajaran

IV. Penilaian
1. Penilaian Sikap : Obervasi (menggunakan Jurnal)
2. Penilaian Pengetahuan : tes tertulis
3. Penilaian Keterampilan: Produk

Telaga Biru, Januari 2022


Mengetahui, Guru Mata pelajaran
Kepala Sekolah

ROSMA ISA, M.Pd Risna S. Ngabito, S.Pd


NIP. 19761214 200012 2 005 NIP.19730818 199903 2 008

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP.20)

Satuan Pendidikan : SMP NEGERI 7 TELAGA BIRU


Mata Pelajaran : IPA
Kelas/Semester : VIII/ GENAP
Materi Pokok : Alat Optik dalam Kehidupan Sehari-hari
Alokasi Waktu : 3 X 40 Menit
Pertemuan Ke : Lima
Kompetensi Dasar :
3.12 Menganalisis sifat-sifat cahaya, pembentukan
bayangan pada bidang datar dan lengkung, serta
penerapannya untuk menjelaskan proses penglihatan
manusia, mata serangga, dan prinsip kerja alat optik
4.12 Menyajikan hasil percobaan tentang
pembentukan bayangan pada cermin dan lensa

I. Tujuan Pembelajaran
Melalui diskusi kelompok peserta didik dapat :
1. Menjelaskan fungsi/ kegunaan dari kamera, lup, mikroskop dan teleskop.
4. Menjelakan pembentukan bayangan pada kamera, lup, mikroskop dan teleskop.
5. Menyelidiki pembentukan bayangan pada kamera
II. Media pembelajaran dan sumber belajar
 Media : HP Android,Laptop dan Lcd
 Sumber Belajar : LKPD.Bahan ajar,Buku paket dan buku referensi lainnya
III. Langkah-Langkah Pembelajaran
A. Pendahuluan ( 10 Menit)
Orietntasi  Berdoa sebelum pembelajaran dimulai, memeriksa
kehadiran peserta didik (melatih sikap disiplin)
Apersepsi Mengaitkan materi pembelajaran yang akan diajarkan dengan
materi sebelumnya atau berdasarkan kehidupan nyata dalam
kehidupan sehari-sehari, melalui pertanyaan-pertanyaan.
Motivasi Guru menyampaikan topik dan menyampaikan manfaatnya,
dan hal-hal yang perlu diperhatikan oleh peserta didik.
B. Kegiatan Inti ( 100 menit)
sintaks model Discovery learning:
 Peserta didik diminta untuk mengamati tayangan gambar
yang disajikan oleh guru maupun mengamati gambar yang
Pemberian Stimulus terdapat pada buku siswa
 Membagikan LKPD kepada peserta didik

 Meminta peserta didik untuk mendeskripsikan


Identifikasi Masalah pertanyaan pada LKPD yang sudah disediaakan
 Peserta didik diminta untuk mengajukan pertanyaan
yang belum dipahami

 Peserta didik dapat menjelaskan fungsi/ kegunaan dari


kamera, lup, mikroskop dan teleskop.
 Peserta didik diminta untuk menjelakan pembentukan
Mengumpulkan Data bayangan pada kamera, lup, mikroskop dan teleskop.
 Peserta didi diminta untuk menyelidiki pembentukan
bayangan pada kamera

Pengolahan data dan Peserta didik melakukan diskusi kelompok dan menuliskan
Analisis hasil pengamatan pada LKPD yang sudah disediakan
 Masing – masing kelompok mencocokkan hasil LKPD
dengsn liratur yang ada
Pembuktian
 Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi
kelompok masing-masing
Generalisasi Peserta didik menyimpulkan hasil kegiatannya.
C. Penutup ( 10 Menit)
 Siswa melakukan refleksi tentang pelaksanaan
Peserta didik pembelajaran yang telah diikuti
 Membuat ringkasan/rangkuman melalui bimbingan guru
 Melakukan penilaian
 Memberikan tugas/mengingatkan materi pembelajaran
Guru
untuk pertemuan berikutnya
 Menutup Pembelajaran

IV. Penilaian
1. Penilaian Sikap : Obervasi (menggunakan Jurnal)
2. Penilaian Pengetahuan : tes lisan
3. Penilaian Keterampilan: Unjuk Kerja

Telaga Biru, Januari 2022


Mengetahui, Guru Mata pelajaran
Kepala Sekolah

ROSMA ISA, M.Pd Risna S. Ngabito, S.Pd


NIP. 19761214 200012 2 005 NIP.19730818 199903 2 008

Anda mungkin juga menyukai