Anda di halaman 1dari 14

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SMA N 1 RUMBIA


Kelas / Semester : XIMIA / II ( Genap )
Mata Pelajaran : Biologi
Topik :PENINGKATAN MUTUSUMBER
DAYA
MANUSIA(KB,PRINSIPREPRODU
KSI,ASI EKSLUSIF)
Pertemuan Ke :-
Alokasi Waktu : 4 x 45 menit

A. Kompetensi Inti:
K1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
K2 : Menunjukanperilaku (jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli, santun,
ramah lingkungan, gotong royong, kerjasama, cinta damai, responsif
dan pro-aktif) dan menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas
berbagai permasalahan bangsa dalam berinteraksi secara efektif
dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri
sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
K3: Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural dalam ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan,
kenegaraan, dan peradaban terkait fenomena dan kejadian, serta
menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang
spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan
masalah.
K4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah
abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di
sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai
kaidah keilmuan.

1
B. Kompetensi Dasar:
3.13 Menganalisis penerapan prinsip reproduksi pada manusia dan
pemberian ASI ekslusif dalam program KB sebagai upaya meningkatkan
mutu sumber daya manusia.
4.13 Menyajikan karya tulis tentang pentingnya menyiapkan generasi
terencana untuk meningkatkan mutu sumber daya manusia.

C. Indikator Pencapaian Kompetensi:


3.13.1. Menjelaskan konsep Keluarga Berencana (C1)

3.13.2. Menjelaskan hubungan alat kontrasepsi dan proses


pencegahan kehamilan pada KB(C2)

3.13.3. Mencanangkan pemberian ASI eksklusif terhadap peningkatan


kualitas hidup sumber dayamanusia (C3)

3.13.4. Menganalisis kandungan ASI dan susu formula(C4)

3.13.5. Mengkarakteristikan gangguan dan penyakit pada sistem


reproduksi(C4)

3.13.6. Mengarahkan cara pencegahan terhadap pernikahan dini(C5)

3.13.7. Mengumpulkan data dari karya tulis tentang pernikahan


dini,pemberian ASI dan perencanaan Keluarga berencana (C6)

4.13.1 Mengumpulkan hasil karya tulis tentang pentingnya generasi


terencana untuk meningkatkan sumber daya manusia(P1)

4.13.2 Mengoreksi hasil karya tulis tentang pentingnya generasi


terencana untuk meningkatkan sumber daya manusia(P2)
4.13.3 Memulai menerapkan pentingnya generasi untuk
meningkatkan sumber daya manusia (P3).

2
D. Tujuan Pembelajaran :
Setelah proses belajar mengajar diharapkan peserta didik dapat :
1. Siswa mampu menjelaskan konsep keluarga berencana
2. Siswa mampu menjelaskan hubungan alat kontrasepsi dan proses
kehamilan pada KB
3. Siswa dapat mencanangkan pemberian ASI ekslusif terhadap
peningkatan kualitas hidup sumber daya manusia
4. Siswa mampu menganalisis kandungan ASI dan susu formula
5. Siswa dapat mengkarakteristikan gangguan dan penyakit pada
sistem reproduksi
6. Siswa mampu mengarahakan cara pencegahan terhadap
pernikahan dini
7. Siswa dapat mengumpulkan data dari karya tulis tentang pernikahan
dini,pemberian ASI, dan perencanaan keluarga berencana.
8. Siswa mampu mengumpulkan hasil karya tulis tentang pentingnya
generasiterencana untuk meningkatkan sumber daya manusia
9. Siswa mampu mengoreksi hasil karya tulis tentang pentingnya
generasi terencana untuk meningkatkan sumber daya manusia
10. Siswa mampu memulai menerapkan pentingnya generasi
untukmeningkatkan sumber daya manusia.

E. Materi : Terlampir

F. Pendekatan :PendekatanKontekstual AtauContextual Teaching and


Learning (CTL), Scientific Approach

Pendekatan kontekstual adalah konsep belajar yang membantu


guru mengkaitkan antara materi yang diajarkan dengan situasi nyata
siswa dan mendorong siswa membuat hubungan antara pengetahuan
yang dimilikinya dengan penerapan dalam kehidupan mereka sehari hari.
Pendekatan scientific approach adalah suatu pendekatan yang
digunakan dalam pembelajaran yang menitiberatkan pada penggunaan
metode ilmiah dalam kegiatan belajar
3
G. Stategi pembelajaran : Cooperative learning dan Diskusi
Cooperative learning adalah suatu pembelajaran dengan
strategi belajar mengajar yang menekankan pada sikap atau perilaku
bersama dalam bekerja atau membantu di antara sesama dalam struktur
kerjasama yang teratur dalam kelompok yang terdiri dari dua orang atau
lebih.
Metode pembelajaran :
1. STAD( Student Team Adchievment Division )
Metode Studen Team Achievemen Division (STAD) adalah
salah satu metode atau pendekaatan dalam pembelajaran
kooperatif yang sederhana dan baik digunakan oleh guru yang
baru mulai menggunakan pembelajaran koopertif. Siswa disini
ditempatkan dalam tim belajar yang berisikan beberapa kelompok
yang berbeda beda baik status keluarga maupun suku. Guru
menyajikan pembelajaran kemudian siswa bekerja dalam tim
untuk memastikan bahwa seluruh anggota tim telah menguasai
pelajaran tersebut.
Metode pengumpulan data observasi (Pengamatan) adalah
metode pengumpulan data dengan mengamati secara langsung
dilapangan. Bukan hanya melihat, melainkan juga merekam,
menghitung, mengukur, dan mencatat kejadian kejadian yang ada

2. Metode Jigsaw
1) Membagi 6 siswa menjadi satu kelompok jigsaw
2) Menetapkan satu siswa dalam kelompok menjadi
pemimpin
3) Membagi soal menjadi 6 bagian
4) Setiap siswa dalam kelompok mempelajari satu bagian
soal
5) Member waktu pada siswa untuk membaca bagian materi
pelajaran yang telah ditugaskan kepadanya

4
6) Siswa dari kelompok jigsaw bergabung dalam kelompok
ahli yang mempunyai materi yang sama dan berdiskusi
7) Kembali ke kelompok jigsaw
8) Siswa mempresentasikan bagian yang dipelajari pada
kelompoknya
9) Kelompok jigsaw mempresentasikan hasil diskusi
kelompok didepan kelas
10) Diakhir kegiatan siswa diberikan reward untuk kelompok
yang unggul

E. Kegiatan Pembelajaran /Langkah – Langkah


Kegiatan 10 menit pertama
Guru Siswa
1. Salam, doa 1. Siswa menjawab salam dan doa
2. Pengkondisian kelas 2. Siswa mendengarkan motivasi
(mengabsen siswa) dan meresppon
3. Apersepsi, motivasi, 3. Siswa membentuk kelompol
(contoh nyata tingkatan kecil
objek biologi)
4. Penyampaian tujuan
pembelajaran
5. Guru menentukan
kelompok pada siswa
untuk melakukan diskusi

Kegiatan inti 70 menit


Guru Siswa
1. Guru menjealaskan 1. Siswa memahami dan merespon
tentang pentingnya setiap kegiatan pembelajaran
sumber daya manusia 2. Siswa meminta contoh real dari
serta sikap pemecahan peningkatan sumber daya
masalah menggunakan manusia dari lingkungan sekitar
metode ilmiah 3. Siswa membuat contoh contoh

5
2. Memerintahkan memberi permasalahan biologi dengan
contoh dari sikap yang kelompoknya dan
harus dilakukan dari menyampaikan satu persatu
permasalahan biologi

3. Menayakan pada siswa 4. Siswa menjawab pertanyaan dan


menegenai apa itu mencatat hal hal yang pentng
keluarga berencana 5. Siswa bertanya hal hal yang
4. Menanyakan berkenaan tentang kegiatan
permasalahan yang ada praktikum, sistematika penulisan
pada proses pelaksanaan laporan dll
keluarga berencana 6. Siswa memperhatikan dan
5. Memberikan contoh alat mencatat hal apa yang harus
alat kontrasepsi dilakukan ketika praktikum
6. Menjelaskan tentang 7. Siswa melakukan pemecahan
kegiatan pengamatan dan kelompoknya dengan
yang akan dilakuakan di berdiskusi
lingkungan sekolah 1) Pengamatan (observing)
(praktikum) 1) siswa melakukan praktikum
7. Menjelaskan langkah- sederhana yaitu melihat
lagkah yang harus video pembelajaran tentang
dilakukan siswa sebelum penyakit reproduksi
melakukan pengamatan 2) Menanya (questioning)
video 1) Apa yang anda ketahui
tentang penyakit reproduksi
2) Apa yang akan timbul pada
permasalahan jika manusia
terkena penyakit reproduksi
3) Bagaimana hipotesis anda
tentang hasil praktikum yang
akan dilakukan
3) Mengumpulkan data

6
(eksperimen/eksplorasi)
experimenting
a) Mengkaji referensi tentang
kajian mengenai
permasalalahan tentang
penyakit reproduksi
1. Mengumpulkan informasi
dari semua sumber
tentang menjaga
kesehatan alatreproduksi.
Kegiatan 10 menit akhir
1. Guru memberikan 1. Mencatat dan menjawab
penguatan tentang konsep salam
keluarga berencana dan
alat alat kontrasepsi pada
KB.
2. Guru memberikan reward
bagi kelompok yang
mampu menjawab banyak
pertanyaan guru

Pertemuan ke 2
Kegiatan 10 menit pertama
Guru Siswa
1. Salam dan doa 1. Siwa menjawab salam
2. Mengabsen dan 2. Siswa menyiapkan kegiatan
memberikan motivasi pretest
3. Melakukan pretes
sebelum dilakukannya
praktikum
4. Menanyakan apa yang di
maksud dengan ASI dan

7
apa bedanya dengan susu
formula dan menanyakan
apa saja contoh penyakit
reproduksi
Kegiatan inti 65 menit
Guru Siwa
1. Guru mengawasi kegitan a. Mengasosiasikan/mengelolah
melihat video yang telah di informasi (associating)
berin atau siswa mencari a) Membuat kesimpulan
sendiri tentang hasil dari apa saja
2. Menyelaskan tujuan dari penyakit reproduksi pada
praktikum disela sela manusia dan apa akibatnya
kegiatan siswa b) Membuat laporan hasil dari
melihat dan menganalisis
yang positif.
c) Membuat kesimpulan hasil
diskusi tentang penyakit
system reproduksi manusia
b. Mengkomunikasikan
(communicating)
a) Setiapkelompok
memaparkarn hasil diskusi
tentang penyakit pada
system reproduksi manusia.

Kegitan 15 akhir
Guru Siswa
1. Memaparkan sistematika 1. Siswa memahami dan mencatat
penulisan laporan hal yang perlu dicatat
2. Meminta siswa membuat 2. Siswa meespon salam dan
laporan hasil praktikum berdoa
3. Menutup kegiatan dengan

8
salam

F. Sumber/ Bahan / Alat


a. Sumber :
1) Kajian artikel dalam jurnal
2) Buku Biologi kelas XI
3) Buku –buku yang relevan.
4) Internet

b. Bahan:
1) Buku kerja siswa/modul
2) Bahan dari internet
3) Video pembelajaran tentang penyakit pada system reproduksi
manusia

c. Alat :
1) LCD
2) Laptop.
3) Papan tulis dan spidol
4) Hanphone

9
SOAL EVALUASI KOGNITIF

1. Gerakan untuk membentuk keluarga yang sehat dan sejahtera


dengan membatasi kelahiran, yaitu gerakan……….
a. BKKBN
b. PKK
c. NKBS
d. P3K
e. KB

2. Tujuan keluarga berencana di Indonesia adalah, kecuali…….


a. Meningkatkan kesejahteraan ibu dan anak
b. Menjadi dasar terwujudnya masyarakat yang sejahtera
c. Menambah banyaknya jumlah populasi anak
d. Menjamin terkendalinya pertambahan penduduk
e. Meningkatnya kesehatan keluarga berencana dengan cara
pengajaran kelahiran

3. Di bawah ini yang termasuk jenis kontrasepsi temporer yaitu…..


a. Vasektomi
b. Implan Tuba
c. Tubektomi
d. Kondom Pria dan Wanita
e. Implan

10
4. Di bawah ini yang termasuk jenis kontrasepsi permanen yaitu…..
a. Pil KB
b. Tubektomi
c. Cervical Cap
d. Diafragma
e. Suntik KB

5. ASI yang diberikan kepada bayi sejak dilahirkan dalam waktu 6 bulan,
tanpa memberikan makanan/minuman pendamping adalah…..
a. ASI Masa Transisi
b. ASI Predominan
c. ASI Parsial
d. ASI Eksklusif
e. ASI Matur

6. ASI yang disekresi dari hari ke-10 sampai seterusnya dan


komposisinya relatif konstan disebut ASI……
a. ASI Matur
b. ASI Eksklusif
c. ASI Masa Transisi
d. Kolostrum
e. ASI Parsial

7. Di bawah ini yang merupakan kandungan yang terdapat pada ASI,


kecuali…..
a. Lemak
b. Protein
c. Karbohidrat
d. Kolostrum
e. Kalsium

8. Penyakit reproduksi yang menyerang pria dan ditandai dengan


penurunan fungsi testis adalah…….
a. HIV
b. Hipogonadisme
c. Epididimitis
d. Gonore
e. AIDS

9. Di bawah ini yang bukan merupakan penyakit yang menyerang organ


reproduksi manusia adalah….
a. Hepatitis
b. Hipogonadisme
c. Gonore
d. Kanker serviks
e. Kanker Ovarium

11
10. Salah satu dampak dari pernikahan dini adalah……
a. Bertambahnya jumlah populasi anak
b. Meningkatkan kesejahteraan masyarakat
c. Membahayakan nyawa ibu dan janin yang dikandungnya kehamilan
pada usia remaja
d. Angka kematian ibu dan janin menurun pada usia remaja
e. Kebutuhan ekonomi yang tercukupi dan bertambah

Kunci Jawaban :

1. E
2. C
3. D
4. B
5. D
6. A
7. E
8. B
9. A
10. C

12
Skala Penilaian

SKOR PENILAIAN
INDIKATOR
N
PENILAIAN
O A B C D
Mengumpulkan
hasil karya tulis
tentang pentingnya
generasi terencana
untuk
meningkatkan
1 sumber daya
manusia
2 Mengoreksi hasil
karya tulis tentang
pentingnya
generasi terencana
untuk

13
meningkatkan
sumber daya
manusia
 Memulai
menerapkan
pentingnya
generasi untuk
meningkatkan
sumber daya
3 manusia

A : Sangat Baik C : Kurang Baik


B : Baik D : Tidak Baik

Rubrik Penilaian
N DESKRIPSI SKOR
O
1 Respon tidak menjawab tugas yang di berikan. Banyak informasi 1
yang hilang dan tidak aurat. Tidak ada kesimpulan atau pendapat
2 Respon kurang memuaskan,walaupun informasi yang di berikan 2
akurat tetapi tidak ada kesimpulan dan pendapat serta kurang logis
3 Respon sudah menjawab tugas yang di berikan. Informasi yang di 3
berikan akurat, respon di kemukakan dalam tulisan yang lancar tapi
uraian cenderung bertele-tele
4 Respon terhadap tugas sangat baik dan spesifik. Informasi yang di 4
berikan akurat dan memperlihatkan pemahaman yang utuh, respon
di kemukakan dalam satu tulisan yang lancar dan hidup. Jawaban
singkat dan langsung pada masalah yang di minta serta kesimpulan
dan pendapat yang mengalir logis. Secara menyeluruh,respon
lengkap dan memuaskan.

14

Anda mungkin juga menyukai