Anda di halaman 1dari 16

B.

INTERFERENSI CAHAYA

adalah perpaduan dua gelombang cahaya atau lebih


yg merambat pada waktu dan tempat yg sama.

Syarat terjadinya interferensi : cahaya bersifat koheren


( frekuensi dan amplitudo sama serta beda fase tetap)

Hasil interferensi:
- Pola terang (interferensi maksimum /Konstruktif)
- Pola gelap (interferensi minimum /Destruktif)
Prinsip Huygens
“”Cahaya yang dilewatkan pada celah sempit, maka
celah tersebut seolah-olah akan bertindak sebagai
sumber gelombang baru “”

Gbr melukiskan gelombang


cahaya dipancarkan titik M ke
segala arah,

pada suatu saat muka


gelombang digambarkan
sebagai permukaan bola AB
CONTOH PERISTIWA
INTERFERENSI
Istilah
Pola Terang (Konstruktif) Pola Gelap (Destruktif)
Contoh paduan 2 gelombang dengan nilai
frekuensi sudut ω dan amplitudo (A).

• Satu gelombang merambat ke kanan


dengan simpangan y1

• Satu gelombang merambat ke kiri


dengan simpangan y2
Hasil paduan dari dua simpangan gelombang tersebut

Dengan mengingat bentuk trigonometri

maka
* Pola Maksimum terjadi saat

Untuk

atau berada diposisi


* Pola Minimum terjadi saat

Untuk

atau berada diposisi


Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai