Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAHAN KOTA MATARAM

DINAS PERDAGANGAN DAN PERINDUSTRIAN


Jl. Langko No.61, Dasan Agung Baru, Kec. Selaparang, Kota Mataram
Telp. (0370) 633736 Kode Pos: 83125

TELAAHAN STAFF
Kepada : Kepala Dinas Perdagangan Mataram

Dari : Kepala Bidang Pengujian Dan Analisis Perdagangan Kota Mataram

Tanggal : 23 Februari 2021

Nomor :

Lampiran :1

Hal : Telahaan Staf Bidang Pengujian Dan Analisis Perdagangan Kota Mataram

I. Pokok Pesoalan :
a. untuk menekan kriminalitas dan pengaruh negatif lainnya sebagai akibat penggunaan
minuman beralkohol perlu dilakukan upaya preventif melalui pengawasan dan
penerbitan izin oleh pemerintah demi kepentingan umum;
b. bahwa dalam rangka pengawasan dan penerbitan izin peredaran/penjualan minuman
beralkohol dalam wilayah Kota Mataram yang merupakan kewenangan daerah,
dipandang perlu untuk dibuatkan ketetapan yang sesuai dengan perkembangan saat ini;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan huruf b,
maka Ketentuan Tempat Yang Diizinkan dan Dilarang Dalam Rangka Peredaran
Minuman Beralkohol Dalam Wilayah Kota Mataram perlu ditetapkan dengan suatu
Keputusan;

II. Pra Anggapan :


Ketentuan Tempat Yang Diizinkan dan Dilarang Dalam Rangka Peredaran Minuman Beralkohol
Dalam Wilayah Kota Pontianak.

III. Fakta-Fakta Yang mempengaruhi :


Akurat.co DPRD Mataram Melarang Pelaku Usaha Tak Jual Miras Saat Pergantian Tahun
Baru

IV. Pembahasan :

Seluruh proses pengawasan, pembinaan, pemberian izin dan penindakan dalam rangka
peredaran minuman beralkohol oleh masing-masing satuan kerja perangkat daerah terkait
harus dilaksanakan dalam bentuk sistem kendali ketat berdasarkan kewenangan. Agar
menekan angka kriminalitas

V. Saran :
Diharapkan kepada seluruh jajaran pimpinan dan staff agar proses pengawasan serta pemberian
izin dan penindakan dalam rangka peredaran minuman beralkohol oleh masing-masing satuan
kerja perangkat daerah terkait harus dilaksanakan dalam bentuk sistem kendali ketat berdasarkan
kewenangan. Agar segala hal berjalan dengan teratur dan untuk menekan oknum penjual miras
illegal.

Kepala Dinas Perdanganan

Dina Maulida, S.STP.


Kepala Bidang Dinas Perdagangan
NIP 00000000000000000000

Anda mungkin juga menyukai