Anda di halaman 1dari 11

PENGANTAR EPIDEMIOLOGI

DESKRIPTIF

VIVI TRIANA, SKM.,MPH


FKM.UNAND

1 fkm.unand Aug-20
Pendahuluan
 EPIDEMIOLOGI adalah studi tentang
distribusi dan faktor-faktor yang menentukan keadaan yang
berhubungan dengan kesehatan atau kejadian-kejadian pada
kelompok penduduk tertentu.
(Last, Beagehole et al,1993)

2 fkm.unand Aug-20
Pengertian Pokok Epidemiologi:
1. Frekuensi : masalah Kesehatan, banyaknya masalah
kesehatan( kesakitan, kecelakaan dll) pada sekelompok manusia. Dilakukan 2 hal pokok
, yaitu menemukan dan mengukur masalah kes.

2. Penyebaran masalah kesehatan. Pengelompokkan


masalah kesehatn menurut keadaan tertentu, ciri2 Person(manusia) ; Place(tempat)
dan Time(waktu).

3. Faktor-Faktor Yang mempengaruhi :


Faktor penyebab suatu maslah kesehatan, baik yang menerangkan frekuensi,
penyebarannya maupun penyebab timbulnya masalah kesehatan. Dengan menyususn
langkah@ pokok berupa perumusan, uji hipotesa daan tarik kesimp sebab akibat.

3 fkm.unand Aug-20
Tujuan Epidemiologi:
 Menggambarkan masalah kesehatan secara komprehensif &
dinamis.
Epidemi didefinisikan :
1. Beberapa penyakit atau cidera
2. Menggambarkan perbedaan penyakit dalam berbagai keadaan.
3. Mulai dari daerah yang kecil sampai daerah yang luas ® pandemi
contohnya Influenza.
4. Mencakup periode waktu ® jam, hari, minggu, bulan dan tahun.

4 fkm.unand Aug-20
Epidemiologi
Masalah :
• Kematian
• Kesakitan
• Ketidakmampuan
• Status kesehatan umum

Target Studi :
• Kelompok penduduk atau masyarakat
• Membandingkan antar kelompok
• Kelompok berkarakteristik dan tidak

5 fkm.unand Aug-20
Peran Epidemiologi dalam kesmas
• Mengenal proses timbulnya penyakit
• Mengenal Riwayat Alamiah Penyakit
 Gejala
 Sakit
 Akibat
• Klasifikasi Penyakit
 Menular / Tidak Menular
 Virus / Bakteri
• Pencegahan Penyakit

6 fkm.unand Aug-20
Kepentingan Epidemiologi:

1. Menentukan penyebab

2. Mempelajari Riwayat
Alamiah penyakit

7 fkm.unand Aug-20
Kepentingan Epidemiologi:

3. Menggambarkan status kesehatan pada populasi.

4. Mengaevaluasi pengaruh suatu program preventif atau dampak


terapi pada suatu pop.

8 fkm.unand Aug-20
Studi Epidemiologi

• Studi epidemiologi scr garis bsr dpt dibagi


menjadi:
– Studi deskriptif
– Studi analitik

9 fkm.unand Aug-20
Studi Deskriptif
Studi/penelitian epidemiologi yg menitikberatkan identifikasi
karakteristik dr frekuensi/ distribusi masalah kes dlm
kaitannya :
* person-- who
 * time----- when
 * Place--- where

10 fkm.unand Aug-20
sekian

11 fkm.unand Aug-20

Anda mungkin juga menyukai